Perhatikan gambar berikut maka jarak bayangan dan perbesaran bayangan yang terjadi adalah

Cara menentukan jarak dan sifat bayangan benda – Cermin bersifat membentuk bayangan suatu benda. Bayangan benda yang dibentuk cermin bisa di belakang maupun di depan cermin. Tergantung pada cermin yang digunakan; cermin datar, cekung atau cermin cembung. Begitu pula jarak maupun sifat bayangan benda yang dibentuk.

Cermin datar, cekung dan cermin cembung membentuk sifat bayangan yang berbeda-beda. Untuk mengkaji lebih jauh tentang konsep pemantulan cahaya ini akan dikemukakan dua contoh soal sekaligus tentang cermin cembung. Untuk soal berkaitan dengan cermin cekung dan pembahasannya, dapat disimak: Cara Mudah Mengerjakan Soal Fisika

Soal :

1.Perhatikan gambar berikut ini!

Perhatikan gambar berikut maka jarak bayangan dan perbesaran bayangan yang terjadi adalah



Benda P diletakkan 30 cm di depan sebuah cermin cembung. Jika jarak fokus cermin 15 cm maka jarak bayangan benda yang terbentuk jika diukur dari cermin adalah…

     A.   60 cm di belakang cermin

     B.   60 cm di depan cermin

     C.   10 cm di belakang cermin

     D.   10 cm di depan cermin

Pembahasan:

Formulasi yang lazim digunakan adalah : 1/f = 1/s + 1/s’ dimana f = jarak fokus cermin, s = jarak benda dari depan cermin dan s’ = jarak bayangan benda yang terbentuk. Jarak fokus cermin cembung berada di belakang cermin sehingga nilai f= -15 cm. Jika benda berada 30 cm di depan cermin (s = 30 cm), maka:

1/f = 1/s + 1/s’  ………..(1)

-1/15 = 1/30 + 1/s’ …..(2)

-1/15 – 1/30 = 1/s’ ……(3)

1/s’ = - 2/30 – 1/30 ……(4)

1/s’ = -3/30 …..(5)

s’ = -30/3 ….(6)

s’ = -10 cm

Jadi, jarak bayangan benda adalah 10 cm (tanda minus menunjukkan di belakang cermin).

Kunci jawaban:

C ( 10 cm di belakang cermin cembung).

2.Sifat bayangang yang dibentuk oleh cermin pada soal nomor 1 adalah…

   A. tegak, diperkecil, semu

   B. tegak,diperbesar,semu

   C. terbalik, diperkecil,sejati

   D. terbalik, diperbesar, sejati

Pembahasan:

Cermin cembung selalu membentuk bayangan;

     a.   tegak

     b.   di belakang cermin (tanda minus)

     c.    diperkecil (bayangan selalu lebih kecil dari benda sesungguhnya)

     d.   semu (di belakang cermin)

Kunci jawaban:

A (tegak, diperkecil, semu)

Top 1: dari data yang tampak pada gambar, maka perbesaran bayangan yang ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 104

Ringkasan: sebuah benda miliki cepat rambat 200 m/s, jika panjang gelombang 2 meter, berapakah frekuensinya? . Karya patung dari plastisin termasuk karya seni... Dimensi? . Amatilah notasi angka lagu "kicir kicir" sebutkan suku kata atau kata yang dinyanyikan dengan nada sedang. Tulislah alasanmu . Sebagian gas rumah kaca yg seharusnya dipancarkan kembali ke atmosfer tetapi malah memantul ke bumi menyebabkan . Bunyi merambat melalui zat apa saja .

Hasil pencarian yang cocok: Jadi perbesaan bayangannya adalah 2 kali. Dan untuk sifat bayangannya adalah nyata, terbalik, diperbesar. Semoga membantu, maaf kalau salah. ...

Top 2: dari data yang tampak pada gambar maka perbesaran bayangan yang ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 103

Ringkasan: . sebuah benda miliki cepat rambat 200 m/s, jika panjang gelombang 2 meter, berapakah frekuensinya? . Karya patung dari plastisin termasuk karya seni... Dimensi? . Amatilah notasi angka lagu "kicir kicir" sebutkan suku kata atau kata yang dinyanyikan dengan nada sedang. Tulislah alasanmu . Sebagian gas rumah kaca yg seharusnya dipancarkan kembali ke atmosfer tetapi malah memantul ke bumi menyebabkan . Bunyi merambat melalui zat apa saja

Hasil pencarian yang cocok: Dari data yang tampak pada gambar maka perbesaran bayangan yang terbentuk adalah ​ · Jawaban · Jawaban · Sedang mencari solusi jawaban Fisika ... ...

Top 3: LATIHAN CAHAYA | Science Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 109

Hasil pencarian yang cocok: Perhatikan gambar berikut. Berdasarkan data yang tampak pada gambar, maka bayangan yang terbentuk berada pada jarak …. answer choices. ...

Top 4: Perhatikan gambar berikut! Dari data yan tampak p... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 188

Hasil pencarian yang cocok: Perhatikan gambar berikut! Dari data yan tampak pada gambar, jarak fokus dari cermin sebesar.... A. 30 cm B. 25 cm C. 6 cm D. 5 cm ...

Top 5: Benda diletakkan di depan cermin seperti tampak pa... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 200

Ringkasan: Diketahui :  f = 20 cm s = 60 cm Ditanyakan : Perbesaran (M) ... ? Penyelesaian : Rumus perbesaran bayangan cermin adalah sebagai berikut dimana M adalah perbesaran, s adalah jarak benda dan s' adalah jarak bayangan. Untuk mencari perbesaran, kita harus mengetahui jarak bayangan terlebih dahulu dari persamaan umum cermin dan lensa sebagai berikutdimana f adalah jarak fokus cermin/lensa. Maka Jarak bayangannya adalah sehingga perbesarannya adalah Oleh karena itu, jawabannya ad

Hasil pencarian yang cocok: Benda diletakkan di depan cermin seperti tampak pada gambar. Perbesaran bayangan yang terbentuk adalah .... (UN 2010) ...

Top 6: 34 Perhatikan gambar beri... | Lihat cara penyelesaian di QANDA

Pengarang: qanda.ai - Peringkat 103

Hasil pencarian yang cocok: 34 Perhatikan gambar berikut! -7 9 9 8 Berdasarkan data yang tampak pada gambar jarak benda 15cm|272 bayangan 30c pi jarak fokus lensa tersebut c - 4. ...

Top 7: Seri Pendalaman Soal IPA SMP/MTs Kelas 7, 8 , 9

Pengarang: books.google.co.kr - Peringkat 340

Hasil pencarian yang cocok: Jika jarak fokus lensa 20 cm, akan dihasilkan bayangan benda dengan perbesaran . ... (UN 2010) Benda diletakkan di depan cermin seperti tampak pada gambar. ...

Top 8: Best Score 100 IPA SMP

Pengarang: books.google.co.kr - Peringkat 315

Hasil pencarian yang cocok: Benda 7. diletakkan di depan cermin seperti tampak pada gambar. ... Jawaban: D Jarak bayangan yang dihasilkan dapat ditentukan dengan persamaan berikut. ...

Top 9: Target Nilai 10 UN SMP/MTs 2016 Sistem CBT

Pengarang: books.google.co.kr - Peringkat 335

Hasil pencarian yang cocok: ... lensa & cermin: 1 1 1 s s f + = ' Dengan: s = jarak benda (m) s' = jarak bayangan ... data yang tampak pada gambar, jarak fokus lensa tersebut adalah . ...

Top 10: Gambar berikut menunjukkan pembentukan bayangan benda pad...

Pengarang: colearn.id - Peringkat 216

Ringkasan: Mentok ngerjain soal? Foto aja pake aplikasi CoLearn. Anti ribet ✅Cobain, yuk!

Hasil pencarian yang cocok: Suatu bayangan terbentuk pada jarak satu meter di belakan... Perhatikan gambar berikut. 2f f 20cm 30cm f 2fBerdasarkan data yang tampak pada gambar tersebut. ...