Obat penambah nafsu makan untuk dewasa di apotik

JAKARTA, celebrities.id - Vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa di apotek yang aman dikonsumsi mudah didapatkan.

Namun masih banyak yang belum tahu, vitamin nafsu makan apa aja yang tersedia di Apotek. 

Berikut merek vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa di apotek, dirangkum dari berbagai sumber, Rabu (1/6/2022).

Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa di Apotek

1. Borobudur Herbal Gemuk Sehat

Borobudur Herbal Gemuk Sehat merupakan salah satu herbal yang bisa dikonsumsi oleh anak hingga orang dewasa. Obat ini dapat meningkatkan nafsu makan dan memicu kenaikan berat badan dengan cara yang sehat.

Suplemen ini terbuat dari bahan-bahan alami seperti temulawak, sambiloti, daun pepaya, lempuyang, dan brotowali. Melihat bahan-bahan obat, tentu juga bisa meningkatkan daya tahan tubuh.

2. Herbamed Appetison

Vitamin kedua yaitu herbamed appetison, yang bisa diminum oleh anak-anak dan orang dewasa. Tergolong hebat herbal yang dibuat dari campuran temulawak, meniran, adas pedas, brotowali, lengkuas, dan mengkudu. 

Dapat meningkatkan nafsu makan, daya tahan tubuh hingga melancarkan buang air besar. 

3. Madu Gemuk Badan

Madu Gemuk Badan juga bisa diminum oleh dewasa, bisa meningkatkan nafsu makan. Berbahan dasar madu dan ekstrak temulawak, selain nafsu makan juga bisa memperbaiki metabolisme tubuh.

4. Vitacur 

Vitamin yang juga diminum orang dewasa ini, bisa meningkatkan nafsu makan. Mengandung ekstrak temulawak mampu meningkatkan nafsu makan hingga metabolisme.

5. Curvit 

Salah satu vitamin nafsu makan buat orang dewasa berbentuk tablet. Produk ini dapat dikonsumsi baik sebelum makan ataupun sesudah makan.

Manfaat yang didapatkan dari obat ini, antara lain; membantu menambah nafsu makan, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, mencegah defisiensi kalsium dan mudah didapatkan.

Dipublish tanggal: Feb 22, 2019 Update terakhir: Okt 28, 2020 Tinjau pada Jun 13, 2019 Waktu baca: 4 menit

Memiliki berat badan ideal merupakan impian banyak orang, terutama untuk orang dewasa yang merasa berat badannya kurang atau kurus. Beragam cara dilakukan untuk meningkatkan massa tubuhnya agar ideal, salah satunya dengan mengonsumsi vitamin penambah nafsu makan.

Biasanya, vitamin seperti ini sering dicari orang tua untuk anaknya. Lantas, apakah ada vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa? Simak penjelasan di bawah ini.

Iklan dari HonestDocs

Beli IMBOOST FORCE 10TAB 1 STRIP via HDmall

Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Pesan Sekarang

Obat penambah nafsu makan untuk dewasa di apotik

Benarkan vitamin dapat menambah nafsu makan?

Vitamin merupakan nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh. Beragam fungsi tubuh perlu bantuan vitamin agar berjalan dengan baik. Mencukupi kebutuhan vitamin akan berdampak pada peningkatan penyerapan nutrisi dan membantu sistem imun berjalan baik sehingga tubuh tidak mudah sakit.

Pada dasarnya tidak ada jenis vitamin tertentu yang berefek langsung pada peningkatan nafsu makan. Namun, secara tidak langsung kekurangan jenis vitamin tertentu seperti asam folat (vitamin B9) dan vitamin K dapat memengaruhi nafsu makan. Selain itu, konsumsi vitamin D secara berlebihan ternyata malah dapat menyebabkan efek samping berupa penurunan nafsu makan.

Suplemen dan vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa

Sebagai nutrisi penting, kecukupan vitamin dalam tubuh perlu dijaga, baik itu pada anak-anak maupun dewasa. Pada orang dewasa kebutuhan akan vitamin tentu lebih besar dibanding anak-anak, termasuk juga jenis vitamin yang digunakan untuk membantu meningkatkan nafsu makan.

Vitamin dan mineral yang baik untuk meningkatkan nafsu makan

1. Asam Folat (vitamin B9)

Vitamin yang termasuk salah satu jenis vitamin B ini berperan penting pada pembentukan DNA, RNA, dan sel-sel baru di tubuh. Sama halnya dengan jenis vitamin B lainnya, asam folat dapat berfungsi sebagai pemecah karbohidrat dan lemak menjadi energi dengan mengaktifkan koenzim tertentu sehingga proses metabolisme meningkat.

Dalam hal meningkatkan nafsu makan, metabolisme yang baik dapat berefek positif untuk peningkatan nafsu makan. Selain itu, kekurangan asam folat diketahui dapat memicu turunnya nafsu makan. Oleh karena itu, mencukupi kebutuhan asam folat dinilai baik untuk usaha meningkatkan nafsu makan.

2. Thiamin (vitamin B1)

Thiamin atau vitamin B1 merupakan vitamin yang berperan penting dalam metabolisme karbohidrat menjadi energi. Ketika tubuh mengalami kekurangan thiamin, tubuh akan kesulitan menghasilkan energi sehingga muncul rasa lelah dan kurang nafsu makan. Oleh karena itu, mencukupi kebutuhan harian vitamin ini dapat membantu meningkatkan nafsu makan.

Iklan dari HonestDocs

Beli Pendukung Gizi & Nutrisi via HDmall

Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Pesan Sekarang

Obat penambah nafsu makan untuk dewasa di apotik

Baca juga: Tanda-tanda Kekurangan Vitamin B yang Harus Diwaspadai

Tingkatkan nafsu makan dengan bahan herbal

Selain beberapa vitamin penambah nafsu makan untuk orang dewasa tersebut, terdapat juga mineral dan bahan herbal yang memberikan efek serupa, di antaranya adalah:

1. Zinc

Zinc merupakan nutrisi dasar yang memiliki fungsi penting di tubuh. Kekurangan zat ini dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan seperti terhambatnya pertumbuhan, diare akut pada anak-anak, luka sulit sembuh dan kurangnya nafsu makan serta gangguan pada fungsi pencecap lidah. Karena itu, mencukupi kebutuhan zinc harian baik dalam bentuk makanan atau suplemen dapat membantu meningkatkan nafsu makan yang turun.

2. Minyak ikan

Minyak ikan mengandung asam lemak omega-3 yang baik untuk untuk tubuh. Omega-3 diketahui dapat meningkatkan nafsu makan dan mengurangi rasa penuh di perut saat makan. Karena itu minyak ikan banyak ditambahkan pada suplemen penambah nafsu makan baik untuk anak-anak maupun dewasa.

3. Echinacea

Echinacea merupakan bahan herbal yang dikenal ampuh meningkatkan imunitas tubuh sehingga membantu menjaga tubuh dari berbagai penyakit. Penelitian juga menemukan bahwa bahan herbal ini mengandung senyawa alkilamina yang dapat meningkatkan nafsu makan.

4. Ekstrak temulawak

Temulawak sudah terkenal dalam pengobatan tradisional Indonesia sebagai obat untuk meningkatkan nafsu makan serta menjaga kesehatan pencernaan. Bahan herbal ini kerap dikomposisikan dengan vitamin dan mineral lain untuk digunakan sebagai penambah nafsu makan.

Iklan dari HonestDocs

Beli Obat Langung Dikirim!

Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Pesan Sekarang

Obat penambah nafsu makan untuk dewasa di apotik

Berbagai merek suplemen dan vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa di apotek

1. Curvit CL

Curvit CL merupakan suplemen penambah nafsu makan yang dapat digunakan baik oleh orang dewasa maupun anak-anak. Suplemen ini merupakan gabungan beberapa jenis vitamin B, minyak ikan, serta kalsium.

2. Vitacur Syrup

Vitacur merupakan suplemen makanan dengan kandungan vitamin B kompleks, kalsium, dan ekstrak temulawak yang baik untuk meningkatkan nafsu makan. Suplemen ini dapat dibeli di apotik sebagai obat bebas untuk dewasa maupun anak-anak.

3. Tians Zinc Pil

Tians Zinc Pil yang diekspor dari Negeri Tirai Bambu ini merupakan salah satu produk yang dapat digunakan sebagai penambah nafsu makan. Kandungan utamanya yang berupa zinc sangat baik untuk menjaga sistem imun tetap baik sehingga tubuh terhindar dari penyakit. Selain itu, zinc membantu meningkatkan penyerapan makanan di pencernaan serta membantu meningkatkan nafsu makan.

4. Herbal Gemuk Sehat

Sebagai alternatif untuk vitamin penambah nafsu makan untuk dewasa, Herbal Gemuk Sehat bisa diandalkan. Suplemen makanan ini dikomposisikan dari berbagai bahan herbal seperti temulawak, temu ireng, lempuyung, brotowali, jahe dan kayu manis. Selain untuk menambah nafsu makan, herbal ini bermanfaat untuk meningkatkan penyerapan makanan dan menjaga kesegaran tubuh.

Selalu perhatikan kemasan obat, vitamin atau suplemen yang Anda konsumsi meski obat tersebut merupakan obat bebas yang dapat diperoleh tanpa resep dokter. Bila perlu, konsultasikan dengan dokter sebelum mengonsumsi suplemen atau vitamin untuk menghindari kemungkinan interaksi dengan obat atau kondisi kesehatan tertentu pada tubuh.

Baca juga: 8 Kiat Jitu Menambah Nafsu Makan Anak dengan Mudah

3 Referensi

Tim Editorial HonestDocs berkomitmen untuk memberikan informasi yang akurat kepada pembaca kami. Kami bekerja dengan dokter dan praktisi kesehatan serta menggunakan sumber yang dapat dipercaya dari institusi terkait. Anda dapat mempelajari lebih lanjut tentang proses editorial kami di sini.


Artikel ini hanya sebagai informasi kesehatan, bukan diagnosis medis. HonestDocs menyarankan Anda untuk tetap melakukan konsultasi langsung dengan dokter yang ahli dibidangnya.

Terima kasih sudah membaca. Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Apa nama obat penambah nafsu makan untuk dewasa di apotik?

15 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa dan Anak di Apotik.
Curcuma Z Capl FL..
Curcuma Plus Sharpy 60ml..
Curcuma Plus Emulsion 200ml..
Sanbe Kids Emulsion 200ml..
Gizidat 130ml..
Curviplex Sirup 60ml..
Vitacur Sirup..
Cavicur Emulsion 60ml..

Apa nama obat penambah nafsu makan?

Rekomendasi vitamin penambah nafsu makan.
Curvit Emulsion Sirup. Curvit Emulsion Sirup bisa jadi salah satu vitamin penambah nafsu makan dewasa yang bagus. ... .
2. Curcuma Force. ... .
3. Appeton Weight Gain. ... .
Madu Gemuk Badan. ... .
Tiens Zinc Pil. ... .
6. Curvit Kaplet. ... .
7. IPI Vitamin B Complex..

Vitamin apa yang bisa bikin gemuk?

Berikut berbagai vitamin dan mineral penambah berat badan yang bisa Anda konsumsi..
Vitamin B kompleks. Vitamin B kompleks memiliki banyak peran dalam metabolisme energi di dalam tubuh. ... .
2. Vitamin D. ... .
3. Zat besi. ... .
Magnesium..

Apakah ada obat penambah nafsu makan?

Banyak obat atau suplemen yang mengandung vitamin tertentu dan dipercaya dapat meningkatkan selera makan. Akan tetapi, bukti bahwa konsumsi vitamin dapat merangsang selera makan masih terbatas.