Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

BERAGAM kerajinan tangan bisa dibuat dari bahan lunak ,secara umum ialah suatu kerajinan bahan dasar pembuatannya bersifat lunak, baik dari limbah alami maupun buatan. Selain memanfaatkan barang bekas tak terpakai, ragam kerajinan bahan lunak ini bisa dijual dan menjadi bisnis sampingan.

Baca juga: Wapres Tekankan Kolaborasi Agar Pendidikan Tinggi RI Berkelas Dunia

Bahan lunak terdiri dari dua, bahan lunak alami dan buatan. Keduanya dapat dibentuk menjadi berbagai jenis kerajinan bahan lunak alam dan buatan.

1. Bahan Lunak Alami
Sesuai dengan namanya, bahan lunak alami berasal dari alam seperti tanah liat, pasir dan serat alam seperti daun, bunga, kulit pohon serta kulit hewan. Selain itu, untuk bahan lunak alami juga tidak memerlukan campuran bahan lain saat akan diolah menjadi sebuah produk.

2. Bahan Lunak Buatan
Bahan lunak bautan biasa berasal dari sesuatu yang dibuat oleh manusia. Misalnya, sabun, clay, lilin, bubur kertas, gips, fiberglas, spons dan bahan lainnya.

Kerajinan Bahan Lunak Alami

1. Kerajinan Serat Alam
Kerajinan serat alam merupakan kerajinan yang memanfaatkan serat alam sebagai bahan bakunya. Prses pembuatannya dibutuhkan ketelatenan, biasanya dibuat dengan menggunakan Teknik menganyam atau menenun. Hasil kerjainan serat alam ini bisa dilihat dalam wujud benda, mulai dari perkakas rumah tangga hingga menjadi produk fashion yang keren. Contohnya seperti tas, sepatu hingga hiasan dinding. Lantaran memiliki nilai seni yang tinggi, tak heran jika kerajinan ini dibanderol dengan harga yang mahal

2. Tanah Liat
Tanah liat merupakan bahan alami yang paling banyak ditemui di pasaran. Biasanya jenis bahan ini akan diolah menjadi kerajinan bahan alam seperti vas bunga, guci, piring, tembikar dan pelengkap makanan lainnya.

3 Kulit Bahan alami yang sering diolah menjadi kerajinan bahan lunak seperti dompet, tas atau lainnya. Bahan baku kerajinan ini menggunakan kulit hewan yang sudak tersamak sehingga mudah dibentuk.

Warna dari kerajiinan bahan lunak alami ini ada beragam, mulai dari cokelat, putih, hitam atau krem sesuai dengan kulit hewan yang digunakan. 

Jenis kulit yang digunakan berasal dari sapi, ular, harimau, domba dan lainnya:

Kerajinan Bahan Lunak Buatan

1. Gips
Kerajinan bahan lunak alam buatan biasanya terbuat dari gips. Ini merupakan bahan mineral yang mengandung zat hidrat kalsium, karbonat, sulfat nitran dan lainnya. Bahan baku ini biasanya berbentuk bubuk dan kemudian dicampur dengan air hingga menjadi adonan kental. Kemudian Moms dapat mengolahnya dengan teknik cor atau cetak hingga mengeras. Gips memiliki tekstur yang mudah hancur, jadi Moms perlu berhati-hati saat akan mengolahnya. Jenis kerajinan yang dibuat menggunakan gips adalah patung hias, relief dinding, vas bunga, bingkai foto dan lainnya. Ciri khas kerajinan bahan lunak yang terbuat dari gips adalah warnanya, yaitu putih. Karena jarang sekali pengrajin yang melakukan pewarnaan untuk kerajinan ini.

2. Sabun
Sabun batangan yang sudah tak terpakai bisa dijadikan pula sebagai kerajinan bahan lunak buatan. Buatlah adonan dengan mencampurkan sabun, sagu dan air. Biasanya untuk menciptakan kreasi berupa clay, boneka, figure.

3. Bubur Kertas
Kerajian bahan lunak alam juga bisa dibuat menggunakan kertas bekas. Caranya juga mudah, hancurkan kertas yang sudah tidak terpakai kemudian campurkan dengan air, lem, tepung kaji serta bahan lain yang dibutruhkan. Agar teksturnya tidak terlalu lembek sebaiknya mencampurkan tepung kanji, lem dan airnya dengan perbandingan yang sama ya. Karena jika adonan bubur kertas terlalu lembek akan sulit untuk dibentuk sesuai keinginan. Setelah tekstur sudah sesuai, dapat mengolahnya menjadi berbagai bentuk sesuai selera. Jangan lupa diberi warna agar lebih menarik.

Nah, itulah kerajinan bahan lunak dan sebagian contohnya. Semoga bermanfaat ya!

Kerajinan bahan lunak terdiri dari yang alami dan buatan

Kerajinan bahan lunak adalah produk kerajinan yang dibuat dari bahan yang bersifat lunak yaitu lentur, lembut, empuk dan mudah diberntuk.

Biasanya perlu keahlian khusus untuk membuat perabotan atau barang dari bahan-bahan ini.

Baca juga: 9+ Kerajinan dari Barang Bekas yang Bisa Dibuat di Rumah, Bisa Jadi Cuan!

Apa Itu Kerajinan Bahan Lunak?

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: tanah liat (Orami Photo Stock)

Bahan lunak terdiri dari dua, bahan lunak alami dan buatan. Keduanya dapat dibentuk menjadi berbagai jenis kerajinan bahan lunak alam dan buatan.

1. Bahan Lunak Alam

Sesuai dengan namanya, bahan lunak alami berasal dari alam seperti tanah liat pasir dan serat alam seperti daun, bunga, kulit pohon serta kulit hewan.

Selain itu, untuk bahan lunak alami juga tidak memerlukan campuran bahan lain saat akan diolah menjadi sebuah produk.

2. Bahan Lunak Buatan

Bahan lunak bautan biasa berasal dari sesuatu yang dibuat oleh manusia. Misalnya, sabun clay, lilin, bubur kertas, gips, fiberglas, spons dan bahan lainnya.

Lalu, apa saja sih kerajinan bahan alam dan buatan yang bisa produk menguntungkan? Simak artikel berikut ini yuk Moms.

Baca juga: Ragam Kerajinan Bahan Lunak Alam dan Buatan untuk Ajang Kreasi Si Kecil

Kerajinan Bahan Lunak Alam

Kerajinan bahan lunak alam biasanya terbuat dari bahan yang ada di dalam dan tidak memerlukan bahan tambahan untuk pengolahannya.

Berikut beberapa hasil kerajinan bahan lunak alam sesuai dengan bahan pembuatnya.

1. Tanah Liat

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: membuat mangkuk (Orami Photo Stock)

Tanah liat merupakan bahan alami yang paling banyak ditemui di pasaran.

Biasanya jenis bahan ini akan diolah menjadi kerajinan bahan alam seperti vas bunga, guci, piring, tembikar dan pelengkap makanan lainnya.

2. Kulit

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: dompet kulit (Orami Photo Stock)

Bahan alami yang sering diolah menjadi kerajinan bahan lunak seperti dompet, tas atau lainnya.

Bahan baku kerajinan ini menggunakan kulit hewan yang sudak tersamak sehingga mudah dibentuk.

Warna dari kerajiinan bahan lunak alami ini ada beragam, mulai dari cokelat, putih, hitam atau krem sesuai dengan kulit hewan yang digunakan.

Jenis kulit yang digunakan berasal dari sapi, ular, harimat, bauta dan lainnya.

3. Rotan

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: kursi rotan (Orami Photo Stock)

Rotan merupakan salah satu bahan yang digunakan untuk membuat kerajinan bahan lunak alam.

Karena lebih sulit untuk diolah, kerajinan dari bahan serat alam ini biasanya diolah menjadi berbagai jenis furnitur dengan harga yang fantastis lho Moms.

Serat rotan yang lebih tipis juga bisa diolah menjadi produk anyaman, seperti keranjang atau kandang ayam atau burung.

Baca juga: 9 Ide Dekorasi Kerajinan Kayu, Buat Rumah Semakin Indah dan Estetik!

Kerajinan Bahan Lunak Buatan

Selain menggunakan bahan alami, kerajinan bahan lunak juga bisa dibuat menggunakan bahan lain.

Kerajinan bahan lunak buatan biasanya menggunakan bahan baku yang diproses secara kimia sebelum menjadi sebuah produk jadi.

Moms juga harus mengeluarkan kocek lebih dalam saat akan mengolah bahan baku ini. Karena bahan lunak buatan cenderung lebih mahal dibandingnkan bahan alami.

Lalu, apa saja sih kerajinan bahan lunak buatan? Berikut penjelasannya Moms.

4. Gips

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: pajangan meja (Orami Photo Stock)

Kerajinan bahan lunak alam buatan biasanya terbuat dari gips. Ini merupakan bahan mineral yang mengandung zat hidrat kalsium, karbonat, sulfat nitran dan lainnya.

Bahan baku ini biasanya berbentuk bubuk dan kemudian dicampur dengan air hingga menjadi adonan kental.

Kemudian Moms dapat mengolahnya dengan teknik cor atau cetak hingga mengeras.

Gips memiliki tekstur yang mudah hancur, jadi Moms perlu berhati-hati saat akan mengolahnya.

Jenis kerajinan yang dibuat menggunakan gips adalah patung hias, relief dinding, vas bunga bingkai foto dan lainnya.

Ciri khas kerajinan bahan lunak yang terbuat dari gips adalah warnanya, yaitu putih. Karena jarang sekali pengrajin yang melakukan pewarnaan untuk kerajinan ini.

5. Sabun

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: sabun (Orami Photo Stock)

Selain untuk mandi, ternyata sabun juga bisa digunakan untuk bahan baku kerajinan tangan lho Moms! Jenis yang digunakan adalah sabun batangan karena teksturnya padat dan mudah diolah.

Ada beragam cara untuk mengolah sabun menjadi kerajinan, seperti dipahat atau dicampurkan dengan sagu dan juga air. Kemudian, Moms dapat membentuk sabun sesuai dengan keinginan.

6. Polimer Clay

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: clay (Orami Photo Stock)

Bahan lain yang bisa digunakan untuk membaut kerajinan bahan lunak adalah polimer clay.

Ini merupakan tanah liat buatan dengan bahan dasar polymer polyvinyl chloride (PVC) dan dapat mengeras

Jurnal Environmental Health Perspectives menjelaskan PVC merupakan bahan yang berbahaya bagi kesehatan manusia juga tidak diolah dengan benar.

Namun, saat ini sudah banyak polimer clay yang diolah sesuai dengan standar kesehatan.

Jadi, Moms tidak perlu khawatir saat akan membuat atau membeli produk kerajinan dari bahan ini.

Baca juga: 10 Ide Kerajinan Sabun, Bisa Jadi Peluang Usaha!

7. Parafin

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: lilin (Orami Photo Stock)

Parafin merupakan bahan lunak yang berasal dari hasil olahan minyak bumi. Bentuk umunnya adalah lempengan, tetapi ada juga yang berbentuk butiran.

Jenis kerajinan yang diolah menggunakan bahan ini adalah lilin hias. Selain itu, parafin juga diolah menjadi lilin untuk pengobatan.

Pakistan Journal of Medical Science menjelaskan terapi persendian lebih efektif dengan cara mandi menggunakan lilin parafin.

Jadi, selain untuk hiasan, parafin juga bisa digunakan untuk pengobatan ya Moms!

8. Bubur Kertas

Dibawah ini yang termasuk hasil kerajinan dari bahan gips adalah... *

Foto: koran bekas (Orami Photo Stock)

Kerajian bahan lunak alam juga bisa dibuat menggunakan kertas bekas lho Moms!

Caranya juga mudah, hancurkan kertas yang sudah tidak terpakai kemudian campurkan dengan air, lem, tepung kaji serta bahan lain yang dibutruhkan.

Agar teksturnya tidak terlalu lembek, Moms sebaiknya mencampurkan tepung kanji, lem dan airnya dengan perbandingan yang sama, ya.

Karena jika adonan bubur kertas terlalu lembek akan sulit untuk dibentuk sesuai keinginan.

Setelah tekstur sudah sesuai, Moms dapat mengolahnya menjadi berbagai bentuk sesuai selera. Jangan lupa diberi warna agar lebih menarik ya.

Baca juga: 6 Kerajinan dari Daun Kering yang Mudah Dicoba di Rumah, Cantik!

Nah, itulah kerajinan bahan lunak alam dan buatan yang bisa Moms coba buat di rumah. Bisa juga kenalkan pada Si Kecil agar dia terbiasa berkreasi dengan kreativitasnya!

  • https://tasidola.com/profile-and-news/craft-of-hard-materials-you-should-know
  • https://kampungkb.bkkbn.go.id/postSlider/4023/92060
  • https://www.liveabout.com/the-five-types-of-crafts-193034