Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul

Reporter

Editor

Kamis, 14 Agustus 2008 18:20 WIB


TEMPO Interaktif, Jakarta:Saya sering memindahkan koleksi lagu dari CD ke MP3 agar bisa diputar di pemutar MP3. Lagu yang diubah menjadi MP3 itu memang bisa diputar di pemutar MP3. Tapi lagu-lagu tersebut tak bisa diputar di komputer kantor (yang memakai Linux). Untuk diketahui, saat memindahkan lagu dari CD menjadi MP3, saya menggunakan Windows Media Player. Mengapa ini terjadi? Bagaimana cara mengatasinya?

-- Farras, Jakarta


Jika Anda menggunakan Windows Media Player untuk rip CD audio, kemungkinan besar ada masalah format. Musik yang Anda simpan hasil konversi CD lewat Windows Media Player kemungkinan besar tidak berubah menjadi MP3, melainkan berformat WMA (Windows Media Audio).

Format WMA ini cukup populer. Pemutar MP3 portabel atau pemutar audio di mobil, misalnya, biasanya mampu membaca format WMA tanpa masalah. Tapi, di sejumlah program pemutar MP3 dalam komputer berformat Linux, format ini kadang tak bisa dibaca.

Windows menyatakan kualitas WMA lebih superior dibanding MP3. Tapi, mungkin karena Microsoft mencium masalah portabilitas, versi-versi terbaru Windows Media Player dilengkapi format MP3.

Untuk mengatasinya, ada beberapa cara, tergantung Windows Media Player versi berapa yang terpasang pada komputer Anda.

1. Lihat Windows Media Player yang terpasang. Jika model lama, seperti tampak pada gambar, klik Tools - Options pada Windows Media Player Anda.

2. Klik Copy Music - Format. Lihat pilihannya. Jika ada MP3, klik MP3.

3. Jika tidak ada pilihan MP3, Anda bisa mengunduh Windows Media Player versi 10 atau 11.

4. Di Windows Media Player versi terbaru ini, yang dilakukan adalah melakukan klik kanan pada tetikus Anda.

5. Klik Tools – Options.

6. Klik Rip Music - Format -- MP3.

7. Klik OK. Anda siap melakukan rip.

8. Pilihan lain adalah mengunduh program rip gratis di Internet, seperti di FreeRIP.com.

9. Saat memindahkan lagu dari CD ke MP3, jangan lupa klik Rip - Rip Selected Tracks to MP3.


Semoga ini bisa memecahkan masalah dan membuat koleksi lagu Anda dapat diputar di komputer kantor.






Rekomendasi Berita

Begini Perkembangan Siaran TV Digital di Indonesia

12 jam lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Begini Perkembangan Siaran TV Digital di Indonesia

Siaran TV digital sudah tak dapat terelakkan lagi. Pemerintah Indonesia mulai mengimplementasikan penyiaran digital sejak 2012.


Inilah Beberapa Hal yang Perlu Anda Ketahui soal TV Digital

5 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Inilah Beberapa Hal yang Perlu Anda Ketahui soal TV Digital

Migrasi TV analog ke TV Digital sudah dilakuakn oleh Kominfo. Apa itu TV digital?


3 Efek Buruk Saat Mengalami Digital Fatigue

10 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
3 Efek Buruk Saat Mengalami Digital Fatigue

Digital fatigue diartikan sebagai kelelahan fisik dan mental. Kondisi itu dipengaruhi aktivitas digital secara terus-menerus


Jenius Luncurkan Inovasi Kartu Kredit Serba Digital, Apa Saja Kelebihannya?

11 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Jenius Luncurkan Inovasi Kartu Kredit Serba Digital, Apa Saja Kelebihannya?

Jenius mengeluarkan tiga pilihan desain kartu menarik bagi masyarakat digital savvy yaitu Mystic Green, Rainforest, dan Deep Ocean


Grup Goto Klaim Ekosistem Digitalnya Telah Berkontribusi 2 Persen terhadap PDB Indonasia

11 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Grup Goto Klaim Ekosistem Digitalnya Telah Berkontribusi 2 Persen terhadap PDB Indonasia

CEO dan pendiri merek parfum asal Indonesia HMNS, Rizky Arief Dwi adalah salah satu pegiat UMKM yang mengikuti program yang diselenggarakan Grup GoTo.


Johnny G. Plate Ungkap RI Sudah Melalui 3 Fase Kedaulatan: Saat Ini Kedaulatan Digital

13 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Johnny G. Plate Ungkap RI Sudah Melalui 3 Fase Kedaulatan: Saat Ini Kedaulatan Digital

Johnny G. Plate mengatakan fase pertama RI adalah kedaulatan administratif politik melalui Proklamasi Kemerdekaan Indonesia


Moeldoko Sebut Kerugian Akibat Hacker USD 6 Triliun: RI Perlu Perkuat Infrastruktur Digital

13 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Moeldoko Sebut Kerugian Akibat Hacker USD 6 Triliun: RI Perlu Perkuat Infrastruktur Digital

Kepala Staf Presiden Moeldoko membeberkan nilai kerugian akibat tingkah para hacker atau peretas dan scammer di dunia digital mencapai US$ 6 triliun.


Mengenal Digital Fatigue dan Jenisnya

13 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Mengenal Digital Fatigue dan Jenisnya

Digital fatigue diartikan sebagai kelelahan fisik dan mental


Mengenal Pegadaian Tabungan Emas, Kini Sudah Ada Layanan Digitalnya

19 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Mengenal Pegadaian Tabungan Emas, Kini Sudah Ada Layanan Digitalnya

Tabungan emas di PT Pegadaian dimulai dari 0,01 gram atau Rp 50 ribu dan maksimal 100 gram per hari.


Menteri Kominfo Johnny Plate Ketemu Dubes Ukraina, Ini Poin yang Dibahas

20 hari lalu

Cara memperbaiki file MP3 yang tidak bisa diputar di HP jadul
Menteri Kominfo Johnny Plate Ketemu Dubes Ukraina, Ini Poin yang Dibahas

Johnny Plate mengatakan kerja sama kedua negara akan dilakukan secara jarak jauh dengan bantuan teknologi digital.


Kenapa tidak bisa memutar musik di hp?

Penyebabnya adalah sampah aplikasi yang menumpuk, aplikasi pemutar musik dan video discontinued, file media corrupt, atau sistem aplikasi belum diperbarui.

Apa penyebab lagu tidak bisa diputar?

Ada 4 hal utama yang menyebabkan lagu yang sedang kamu putar tiba-tiba berhenti. Mulai dari file lagu yang corrupt atau rusak, aplikasi pemutar lagu yang sudah tidak kompatibel, file cache yang masih tersimpan, hingga keadaan smartphone yang sedang error.

Bagaimana cara memperbaiki pemutar musik?

Cara Ampuh Untuk Mengatasi Musik Yang Tidak Bisa Diputar di....
Update Aplikasi Pemutar Musik. ... .
Membersihkan Cache. ... .
Gunakan Aplikasi Pemutar Musik Yang Lain. ... .
Periksa Micro SD. ... .
Menggunakan Aplikasi Clean Master..

MP3 untuk file apa?

MPEG-1 Audio Layer 3 atau lebih dikenal sebagai MP3 adalah salah satu format berkas pengodean suara yang memiliki kompresi yang baik (meskipun bersifat lossy) sehingga ukuran berkas bisa memungkinkan menjadi lebih kecil.