Berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur yang membentuk kredit yaitu

1. Penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan kesepakatan pinjam-meminjm an tara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan imbalan atau bagi hasil disebut...

2. Berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur yang membentuk kredit, yaitu...

= tersedianya modal dan keuntungan yang melimpah di bank

3. Objek kredit yang tidak saja diberikan dalam bentuk uang, tetapi juga dalam bentuk barang atau jasa disebut...

4. Pihak yang menerima kredit disebut...

5. Berikut ini manfaat kredit yang dirasakan oleh debitur adalah...

= meningkatkan usahanya dengan pengadaan berbagai faktor produksi

6. Manfaat dari adanya kredit bagi masyarakat, kecuali...

= alat untuk mengendalikan kegiatan moneter

7. Bank memiliki berbagai sumber untuk mendanai seluru kegiatannya. Dana bank yang bersumber sari bank itu sendiri adalah...

= laba bank yang belum dibagi

8. Berikut ini bukan termasuk peranan kredit dalam perekonomian, yaitu...

= meningkatkan pemerataan perekonomian masyarakat

9. Kredit yang digunakan untuk keperluan meningkatkan produksi dalam operasionalnya disebut kredit...

10. Kredit untuk kebutuhan modal kerja di mana maksimum kredit yang diberikan tidak terikat pada kapasitas produksi normal atau realisasi penjualan disebut kredit...

= atas dasar plafon terbuka

11. Suatu keyakinan bahwa, sifat atau watak dari orang yang akan diberi kredit benar-benar dapat dipercaya, hal ini tercermin dari atar belakang nasabah baik yang bersifat pribadi seperti pola hidup, keadaan keluarga, dan hobi disebut dengan...

12. Cara atau langkah untuk melihat nasabah dalam kemampuannya dalam bidang bisnis yang dihubungkan dengan pendidikannya, kemampuan bisnis juga diukur dengan kemampuannya dalam memahami tentang ketentuan-ketentuan pemerintah disebut...

13. Cara untuk menganalisis bagaimana kemampuan nasabah dalam mencari laba yang diukur dari periode ke periode apakah akan tetap sama atau akan semakin meningkat, apalagi dengan tambahan kredit yang akan diperolehnya merupakan penilaian dengan analisis... 

14. Analisis yang digunakan untuk mengklasifikasikan nasabah ke dalam klasifikasi tertentu atau golongan-golongan tertentu berdasarkan modal, loyalitas, serta karakternya adalah... 

15. Perbandingan nilai mata uang suatu negara terhadap mata uang negara lain disebut... 

16. Rasio yang digunakan untuk mengetahui kemampuan suatu perusahaan dalam memenuhi kewajiban jangka pendek atau utang jangka pendek adalah rasio...

17. Rasio yang digunakan untuk mengetahui kemampuan debitur dalam menghasilkan laba selama periode tertentu disebut rasio...

18. Pembebanan bunga yang pada awal angsuran kredit besar dan semakin lama semakin kecil, sedangkan pembayaran pokok pinjaman di awal angsuran kecil dan semakin lama semakin besar adalah...

19. Sisa pokok pinjaman masih besar ketika nasabah melunasi pinjamannya pada awal periode, merupakan ciri dari...

20. Reno meminjam uang dari bank sebesar Rp18.000.000,00 dengan jangka waktu 1 tahun dan bunga efektif 24% per tahun. Angsuran bulan kedua yang harus dibayar Reno adalah...

Silahkan komentar di bawah jika terdapat kesalahan, semoga membantu.