Volume tabung yang diameternya 28cm dan tingginya 15cm adalah

Top 1: Diketahui diameter alas sebuah tabung 28cm dan tingginya 15cm ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 101

Ringkasan: . Jeya membeli sebuah rumah dengan harga RM210000. Purata kadar inflasi dalam tempoh 10 tahun ialah 3% dikompaun setiap tahun.. a) tulis satu ungkapan ba. … gi harga rumah, dalam RM selepas t tahun . Jika : ( x-6 )( x-9 ) = 18Maka : x₁ - x₂ = .​ . hasil dari 15°44'46" - 9°53'2" adalah....mohon dengan caranya​ . diketahui fungsi f(x) = x^2 - 5x - 14, tentukan. 1. nilai diskriminan. 2. nilai minimum atau maksimum . pak sukri mendapat pesanan

Hasil pencarian yang cocok: Diketahui diameter alas sebuah tabung 28cm dan tingginya 15cm, tentukan... a. Luas alas tabung b. Luas tutup tabung c. Luas selimut tabung ...

Top 2: dikaetahui diameter suatu tabung 28cm dan tingginya 15cm tentukan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 105

Ringkasan: . Jeya membeli sebuah rumah dengan harga RM210000. Purata kadar inflasi dalam tempoh 10 tahun ialah 3% dikompaun setiap tahun.. a) tulis satu ungkapan ba. … gi harga rumah, dalam RM selepas t tahun Jika : ( x-6 )( x-9 ) = 18Maka : x₁ - x₂ = .​ . hasil dari 15°44'46" - 9°53'2" adalah....mohon dengan caranya​ . diketahui fungsi f(x) = x^2 - 5x - 14, tentukan. 1. nilai diskriminan. 2. nilai minimum atau maksimum . pak sukri mendapat pesana

Hasil pencarian yang cocok: a.luas alas tabung b.luas tutup tabung c.luas selimut tabung d.luas permukaan tabung e.luas tabung tanpa tutup jangan lupa kasih ... ...

Top 3: Diketahui diameter alas suatu tabung 28cm dan tingginya 15cm, tentukan ...

Pengarang: jawabsoal.live - Peringkat 136

Ringkasan: . tembok dengan tinggi 2 m dan lebar x m, di cat dengan warna biru. selama 1 jam,tembok tersebut telah di cat 30% dari keseluruhan luasnya, kemudian iis. … tirahat selama 30 menit. 2 jam dari awal pengecetan,tembok di cat seluas 13,5 m. berapakah lebar tembok tersebut?​ Q.Q. biologi====================================Soal:sebuah kubus memiliki panjang rusuk 18 cm, hitunglah volumenya...================================. … ====PAKE CARANO NGASALNO COPY PASTERAPIH BEAEASYG

Hasil pencarian yang cocok: 9 Apr 2022 — Sekolah Menengah Atas terjawab Diketahui diameter alas suatu tabung 28cm dan tingginya 15cm, tentukan luas alas tabungb. luas tutup tabungc. ...

Top 4: Diameter alas suatu tabung 28 cm. Jika luas permuk... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 196

Ringkasan: Diketahui :. Diameter = . Jari-jari = . Luas permukaan =  Luas permukaan tabung dapat diketahui dengan rumus berikut.Maka, tinggi tabung dapat diketahui dengan menggunakan rumus luas permukaan tabungSedangkan volumenya :Maka, volume tabung tersebut adalah  Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Hasil pencarian yang cocok: Diameter alas suatu tabung 28 cm. ... Diameter = d equals 28 space cm ... Maka, tinggi tabung dapat diketahui dengan menggunakan rumus luas permukaan tabung. ...

Top 5: Jika diketahui diameter alas suatu tabung 28 cm dan tingginya 15 cm ...

Pengarang: mempelajari.com - Peringkat 195

Hasil pencarian yang cocok: Rumus Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup — Rumus volume tabung adalah perkalian antara tinggi dengan luas alas tabung. Bangun tabung memiliki ... ...

Top 6: Diketahui diameter alas suatu tabung 28cm dan tingginya 15cm. Tentukan

Pengarang: barang.live - Peringkat 133

Hasil pencarian yang cocok: 22 Feb 2021 — Atas terjawab Diketahui diameter alas suatu tabung 28cm dan tingginya 15cm. Tentukan a.Luas alas tabungb.Luas permukaan tabung c.luas ... ...

Top 7: Soal Sebuah tabung tanpa tutup dengan diameter alas 14" "cm dan ...

Pengarang: zenius.net - Peringkat 127

Hasil pencarian yang cocok: Jika diketahui luas selimut tabung 968 cm2dan tingginya 22 cm, ... Panjang jari-jari alas dari suatu tabung yaitu 10,5 cm, serta tingginya 20 cm. ...

Top 8: Top 9 luas permukaan sebuah tabung adalah 2552 cm2 dan tinggi ...

Pengarang: termasyhur.com - Peringkat 204

Hasil pencarian yang cocok: 18 Mar 2022 — Top 1: jika luas permukaan tabung 2552 cm2 dan tingginya 15 cm Berapa . ... Diketahui diameter alas suatu tabung 28CMkuadrat dan tingginya . ...

Top 9: Rumus dan Cara Menghitung Volume Tabung dan Contoh Soal

Pengarang: m.mediaindonesia.com - Peringkat 156

Ringkasan: 07 September 2021, 09:08 WIBAjeng Ayu Winarsih | Humaniora   IstCara menghitung volume tabungSAAT mempelajari matematika kita pastilah perlu mempelajari tentang bangun ruang, salah satunya adalah tabung.  Tabung adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua sisi yang sejajar yang berbentuk lingkaran dengan sisi lengkung.  Tabung memiliki ciri/sifat yakni memiliki dua sisi berbentuk lingkaran dan satu sisi yang berbentuk bidang lengkung atau yang dikenal sebagai selimut tabung, tabung

Hasil pencarian yang cocok: 7 Sep 2021 — Diketahui tabung tersebut memiliki diameter sepanjang 14 cm dengan ... luas alas/lingkaran pada tabung dan juga tinggi dari tabung tersebut. ...

Top 10: Matematika Berbasis Pembelajaran Penemuan Untuk siswa SMP/MTs Kelas IX

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 361

Hasil pencarian yang cocok: Hitunglah luas! a. selimut tabung b. Tabung 4. Diketahui suatu tabung tanpa tutup dengan panjang diameter 36 cm dan tingginya 20 cm, hitunglah luas tabung ... ...

Masih ingat dengan volume tabung? Baik kalau masih ingat, tidak ada salahnya saya ingatkan lagi ya!! Rumus volume tabung = πr²×t. Nah, dalam soal diatas diketahui luas alasnya dan alas dari tabung berbentuk lingkaran. Berarti kita harus mencari jari-jarinya dulu ya? Boleh.. Tapi itu kelamaan.. Karena kita melakukan perhitungan sebanyak dua kali dan ini pastinya membuang waktu. Untuk itu saya akan menjelaskan bagaimana mencari luas dari sebuah tabung jika diketahui luas alas dan tingginya. Contoh soal :

1. Sebuah tabung memiliki luas alas 30 cm² dan tingginya 5 cm. Berapakah volume dari tabung tersebut?

Diatas sudah saya jelaskan kalau anda ingin mencari jari-jarinya [r] lebih dulu, boleh kok. Tapi itu pemborosan waktu. Mengapa? Mari perhatikan luas alas dan rumus tabungnya. Alas tabung berbentuk lingkaran, dan luasnya adalah πr². Sekarang perhatikan rumus volume tabung :

Volume = [πr²]×t

Coba perhatikan yang ada dalam kurung pada rumus diatas, bukankah itu luas dari lingkaran? Betul sekali.. Anda tidak perlu lagi untuk mencari jari-jari jika sudah diketahui luas alasnya. Langsung saja masukkan luas alasnya untuk mengganti πr² dan tinggal dikalikan saja dengan tingginya, volume tabung ditemukan. Secara umum, rumus volume adalah luas alas x tinggi. Volume tabung = luas alas × tinggi Volume tabung = πr² × t Volume tabung = 30 cm² × 5 cm Volume tabung = 150 cm³ Nah, volume tabung yang dimaksud adalah 150 cm³ Contoh soal :

2. Sebuah tabung memiliki luas alas 45 cm² dan tingginya 6 cm. Berapakah volume dari tabung tersebut?


Diatas sudah dijelaskan bagaimana mencari volume tabung jika sudah diketahui luas alas dan tingginya. Sekarang kita bisa langsung mencari volumenya dengan cepat. Diketahui : Volume tabung = luas alas × tinggi Volume tabung = πr² × t Volume tabung = 45 cm² × 6 cm Volume tabung = 270 cm³ Contoh soal :

3. Sebuah tabung memiliki luas alas 50 cm² dan tingginya 7 cm. Berapakah volume dari tabung tersebut?


Diketahui : Volume tabung = luas alas × tinggi Volume tabung = πr² × t Volume tabung = 50 cm² × 7 cm Volume tabung = 350 cm³ Nah, seperti itulah cara mencari volume tabung jika diketahui luas alas dan tingginya. Tinggal dikalikan saja dan selesai..

Home » Rumus Menghitung Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup

Rumus Menghitung Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup –  Bagaimana menghitung luas permukaan tabung tanpa tutup ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya rumus lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat memahaminya.

Ada 7 jenis bangun ruang, diantaranya adalah tabung. Tabung adalah sebuah bangun ruang tiga dimensi yang memiliki tutup dan alas yang berbentuk sebuah lingkaran dengan ukuran yang sama dengan di selimuti oleh persegi panjang. Tabung juga disebut dengan silinder.

Tabung merupakan bangun ruang yang memiliki tiga sisi, yaitu dua buah sisi lingkaran dan satu buah sisi lengkung. Dua buah sisi lingkaran pada tabung menjadi alas dan tutup tabung. Sisi lengkung pada tabung merupakan selimut tabung.

Jika sisi lengkung pada tabung dibuka akan membentuk bangun ruang berbentuk persegi panjang. Seluruh luas permukaan tabung dapat dihitung menggunakan rumus luas permukaan tabung. Sedangkan untuk mengetahui daya tampung tabung dapat menggunakan rumus volume tabung.

Ada tiga rumus tabung yang perlu diketahui, yaitu rumus volume tabung, rumus luas permukaan tabung, dan rumus luas permukaan tabung tanpa tutup.Jika bangun ruang tabung seperti gambar di atas dibuka, akan menjadi jaring – jaring tabung.

Sifat Sifat Bangun Tabung

Ciri ciri tabung diantaranya yaitu:

  • Memiliki 2 [dua] buah rusuk lengkung.
  • Memiliki alas dan tutup berbentuk lingkaran yang masing-masing sama besar.
  • Memiliki 3 [tiga] buah sisi diantaranya dua buah sisi berbentuk lingkaran dan satu sisi selimut berbentuk persegi panjang.
  • Tidak memiliki titik sudut

Jenis-Jenis Tabung

Ada 2 jenis tabung yaitu

Tabung Tertutup adalah sebuah tabung yang seluruh bidang dan sisi – sisinya tertutup.

Tabung Terbuka adalah sebuah tabung yang salah satu sisi alasnya atau sisi atapnya terbuka dan bahkan keduanya antara sisi alas dan sisi atapnya juga terbuka.

Rumus Menghitung Luas dan Volume Tabung

Secara singkat rumus tabung yaitu:

Keliling Alas Tabung = 2πr Volume Tabung [V] = πr²t

Luas Tabung [L] = 2πr²

Keterangan:

V = Volume tabung[cm3] π = 22/7 atau 3,14 r = Jari – jari /setengah diameter [cm]

t = Tinggi [cm]

Rumus Luas Permukaan Tabung

Luas permukaan tabung adalah suatu luas dari beberapa jumlah sisi yang dimiliki tabung. Jumlah sisi suatu tabung sama dengan bidang pembentuk tabung. Bidang pembentuknya terdiri dari dua buah lingkaran yang menjadi alas dan tutupnya, dan satu buah selimut tabung yang berbentuk persegi panjang. Luas permukaan ini memiliki pengaruh terhadap besar dan kecilnya suatu tabung.

Untuk rumus luas permukaan tabung bisa dicari menggunakan sebuah jaring-jaring tabung. Jaring-jaring tabung tersebut terdiri dari

Tutup dan atas tabung yang berbentuk lingkaran dengan besar jari-jari [r], sehingga rumus luas lingkaran = 2πr². Untuk jari-jarinya bisa menggunakan π= 22/7 atau 3,14.

Bagian lengkungannya berbentuk persegi pajang dengan panjang tabung memiliki rumus keliling alas tabung yaitu 2πr serta bagian lebar tabung yang memiliki rumus luas 2πrt.

Berdasarkan ulasan rumus luas tabung tersebut, maka dapat disimpulkan:

Rumus luas tutup serta alas tabungnya yaitu πr² + πr² = 2πr² Rumus luas selimut tabung yaitu p [keliling alas] x l [tinggi tabung] = 2πr x t = 2πrt

Maka, rumus luas permukaan tabung yaitu = Luas tutup + alas + selimut tabung = 2πr²+2πrt = 2πr[r+t]

Rumus Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup

Luas permukaan tabung tanpa tutup adalah suatu luas permukaan yang hampir sama dengan luas permukaan tabung, hanya berbeda pada segi tutupnya saja, luas permukaan tanpa tutup tabung ini tidak ada tutupnya. Karena tidak memiliki tutup, maka luas sisi tutup tabung yang berupa lingkaran tersebut tidak dihitung.

Rumus luas tutup tabung : 2πr Rumus luas alas tabung : 2πr

Rumus luas selimut tabung : 2πr²t

Karena tanpa tutup, maka rumus luas permukaan tabung tanpa tutup bisa disimpulkan sebagai berikut:

Luas tabung tanpa tutup = π x r2 + 2 x π x r x t = π x r [r + 2t]

Rumus volume tabung adalah perkalian antara tinggi dengan luas alas tabung. Bangun tabung memiliki sebuah alas dan tutup yang berbentuk lingkaran, untuk itu untuk menghitung volumenya cukup mengalikan tinggi dengan luas alasnya saja. Berikut rumus volume tabung:

Volume Tabung = πr²t

  • Rumus Keliling Alas Tabung

Karena alas tabung berbentuk lingkaran, maka rumus keliling alas tabung yaitu:

Keliling alas = 2πr

  • Rumus Luas Jaring-Jaring Tabung

L = alas x tinggi = a x t

Selain rumus-rumus diatas ada juga rumus gabungan antara tabung dengan bangun lainnya seperti gabungan tabung dan kerucut, gabungan tabung dan setengah lingkaran, serta gabungan tabung dan lingkaran . Berikut ini rumus gabungannya:

  • Rumus gabungan kerucut dan tabung

Rumus volume gabungan tabung dan kerucut yaitu [ π.r².t ]+[ 1/3.π.r².t ]
Rumus luas gabungan tabung dan kerucut yaitu [π.r²]+[2.π.r.t]+[π.r.s]

  • Rumus gabungan tabung dan setengah bola

Rumus volume gabungan tabung dan setengah bola yaitu π.r².t+2/3. π.r3
Rumus luas gabungan tabung dan setengah bola [π.r²]+[2.π.r.t]+[½.4.n.r²] = [3.π.r²]+[2. π .r.t]

  • Rumus gabungan tabung dan bola

Rumus volume gabungan tabung dan bola yaitu [π.r².t]+[4/3. π.r3]
Rumus luas gabungan tabung dan bola yaitu [2. π.r²]+[4. π.r²] = π.r²

Contoh Soal Tabung dan Pembahasannya

Soal 1

Berapakah volume sebuah tabung yang memiliki sebuah diameter 60 cm dan tinggi 70 cm?

Jawab :

diameter = 60 cm, karena r = 1/2 diameter maka r = 30 cm tinggi = 70 cm Volume Tabung = π x r² x t = [22/7] x 30² x 70 = [22/7] x 30 x 30 x 70 = [22/7] x 63000

= 198.000 cm³.

Seorang tukang kayu memotong sebuah kayu menjadi sebuah tabung atau silinder dengan luas penampang alasnya adalah 250 cm². Tabung atau silinder dari kayu tersebut memiliki tinggi 35 cm. Hitunglah volume tabung atau silinder dari kayu tersebut:

Jawab :

Volume silinder = luas penampang alas atau lingkaran x tinggi
Volume silinder kayu = 250 cm² x 35 cm = 8750 cm³.

Maka, volume silinder tersebut adalah 8750 cm³.

Seorang penjual minyak memiliki sebuah drum berbentuk tabung yang ia gunakan untuk menyimpan minyak dagangannya. Jari-jari alas yang dimiliki drum itu adalah 70cm dan memiliki tinggi 100cm. Berapa liter minyak yang dapat ditampung dalam drum tersebut?

Jawab : V = π r² x tinggi V = 22/7 x 70² x 100 V = 1.540.000 cm³ = 1. 540 dm3 = 1.540 liter

Jadi dapat disimpulkan bahwa jumlah minyak yang mampu ditampung dalam drum tersebut sebanyak 1.540 liter.

Soal 2

Sebuah tabung memiliki diameter dan tinggi yang masing masing ukurannya yaitu 20 dan 16. Berapakah Luas permukaan yang dimiliki tabung tersebut?
Jawab :

Diketahui: d = 20, r= 10

t = 16

Jawab:

Rumus luas permukaan tabung = 2πr[r+t]

2πr[r+t] =2 × 22/7× 10 [10 + 16]

=1634,28

Soal 3

Apabila diketahui sebuah tabung yang memiliki r = 14 dan tinggi 30. Tentukanlah luas selimut tabung tersebut:

Jawab :

Rumus luas selimut tabung : 2πrt

= 2 × 22/7 × 14 × 30 = 2 x 1320

= 2640

Soal 4

Apabila ada sebuah tabung yang diketahui memiliki jari- jari yaitu 18 cm. Carilah dan hitunglah keliling alas tabung tersebut:

Penyelesaian :

Diketahui :
r = 18 cm

Ditanya : K = …?
Jawab :

K = 2 x π x r K = 2 x 22/7 x 18 K = 792 / 7

K = 113.14 cm

Maka, keliling alas tabung tersebut adalah 113.14 cm

Soal 5

Diketahui sebuah tabung berdiameter 20 cm dengan tinggi tabung adalah 24 cm. Berapakah luas permukaan tabung tanpa tutup tersebut?

Jawab:

Rumus luas permukaan tabung tanpa tutup = π x r [r + 2t] = 3,14 x 10 x [10 x 2 x 24] = 3,14 x 10 x [10 x 48] = 3,14 x 10 x 480

= 15.072 cm2

Jadi, luas permukaan tabung tanpa tutup adalah 15.072 cm2

Demikianlah ulasan dari Seputarpengetahuan.co.id tentang Rumus Menghitung Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup , semoga dapat menambah wawasan dan pengetahuan kalian. Terimakasih telah berkunjung dan jangan lupa untuk membaca artikel lainnya.

Video yang berhubungan