Pernyataan pernyataan berikut yang sesuai dengan isi paragraf berikut adalah gambar tanpa teks

Contoh Soal Menentukan Pernyataan yang Sesuai dan Tidak Sesuai dari Isi Paragraf – Menghadapi soal bahasa Indonesia terkadang ada yang dirasa susah dan gampang karena kamu tidak perlu untuk menghafalkan teori atau rumus tertentu. Selama kamu banyak membaca dan berlatih dari berbagai macam soal, maka jawaban bisa dengan mudah untuk ditemukan.

Salah satu jenis materi dalam ujian bahasa Indonesia yang sering untuk ditemui yaitu soal yang memberikan perintah untuk menentukan pernyataan yang sesuai dengan isi dari sebuah paragraf. Memperbanyak latihan dengan contoh soal menentukan pernyataan yang sesuai dan tidak sesuai ini, kamu bisa mengerjakannya dalam waktu yang cukup singkat.

Contoh Soal Menentukan Pernyataan Berdasarkan Isi Paragraf dan Pembahasannya

pexels.com/@karolina-grabowska

Memperbanyak bacaan dan latihan mengerjakan contoh soal menentukan pernyataan yang sesuai dan tidak sesuai akan membuat kamu semakin teliti. Tentunya hal ini akan mempermudah kamu untuk mengerjakan dan melewati ujian bahasa Indonesia dengan lebih percaya diri.

Berlatih mengerjakan soal ini juga akan membuat kamu mudah mengetahui dan menemukan pola dalam soal ujian yang dikerjakan. Berikut ini terdapat kumpulan dari beberapa contoh soal menentukan pernyataan yang sesuai dan tidak sesuai yang bisa membantu kamu untuk lebih teliti dalam mengerjakan soal bahasa Indonesia.

Contoh 1

Salah satu jenis pohon yang ada yaitu kelapa sawit. Batang dari pohon satu ini bisa mencapai sekitar 24 meter saat tumbuh dengan baik. Ia juga memiliki akar dengan jenis serabut yang arahnya ke bawah dan juga samping. Di sisi lain, juga terdapat akar napas yang tumbuhnya ke arah samping atas dan berfungsi sebagai bagian untuk mendapatkan tambahan oksigen.

Pernyataan di bawah ini cocok dengan isi dari paragraf di atas adalah……

A. Tinggi pohon kelapa sawit dapat mencapai 24 meter.B. Kelapa sawit memiliki jenis akar serabut.C. Akar napas dari kelapa sawit arahnya tegak ke atas.

D. Akar napas dari kelapa sawit memiliki fungsi untuk mengeluarkan oksigen.

Jawaban: B

Contoh 2

Burung merpati terdiri dari berbagai jenis warna yang menarik. Terdapat warna hitam, putih, coklat, atau juga hasil dari perpaduan berbagai warna tersebut. Burung merpati juga memiliki sensor yang letaknya berada di bagian hidungnya dan berfungsi untuk mengenali rumah yang dimilikinya. Hal ini yang menjadi penyebab dari burung merpati bisa kembali lagi ke rumahnya meskipun setelah melakukan terbang dalam jarak yang cukup jauh. Makanan dari burung merpati yaitu seperti kacang hijau, jagung, beras, dan juga jenis biji-bijian yang lainnya. Bahkan, banyak warga yang tinggal di daerah desa yang sedang menjemur gabah akhirnya pasrah karena gabah tersebut banyak dimakan oleh burung merpati yang sedang lewat.

Bagaimana cara agar burung merpati bisa kembali lagi ke kandangnya meskipun setelah bepergian dalam jarak yang jauh?

A. Memakan biji-bijian.B. Memanfaatkan warna tubuhnya.

C. Menggunakan sensor yang terletak pada hidungnya.

Jawaban: C

Contoh 3

Informasi mengenai negara Indonesia yang menjadi bagian dari paru-paru dunia tentu bukanlah sebuah hal yang baru saja terdengar oleh masyarakatnya. Hal ini didukung dengan banyaknya lokasi di Indonesia yang memiliki hutan lebat dan menjadi tempat untuk dihasilkannya banyak oksigen. Di dalamnya banyak terdapat seperti tanaman, burung cendrawasih, komodo, orang utan, dan masih banyak lagi.

Apa yang dihasilkan dari keberadaan hutan lebat?

A. Paru-paru duniaB. Oksigen yang bermanfaat

C. Kayu untuk keperluan industri

Jawaban: B

Contoh 4

Berdasarkan kandungan yang dimilikinya, jenis minuman bisa untuk dikelompokkan menjadi dua yaitu minuman dengan bahan soda dan minuman dengan bahan alkohol. Minuman dengan bahan soda mampu untuk menimbulkan efek yang segar, tetapi kurang baik untuk kondisi lambung. Sementara minuman dengan bahan alkohol sama seperti namanya, memiliki kandungan alkohol yang ada di dalamnya.

Minuman beralkohol dilarang untuk dikonsumsi oleh agama dan bisa menimbulkan beragam jenis penyakit yang membahayakan tubuh. Misalnya seperti kanker dan juga gangguan pada organ hati

Pernyataan di bawah ini yang sudah sesuai dengan isi paragraf yang ada di atas adalah…..

A. Minuman berbahan soda tergolong yang lebih baik dibandingkan alkoholB. Minuman alkohol mampu untuk menimbulkan rasa yang segar

C. Minuman beralkohol bisa menyebabkan gangguan lambung

Jawaban: A

Contoh 5

Bambang Pamungkas merupakan seorang sosok pemain sepak bola dengan posisi sebagai striker nomor satu yang ada di dalam timnas. Dirinya sudah menekuni dan mendalami profesi sebagai seorang pesepakbola yang handal sejak usia masih kecil. Ia bukan merupakan orang dari kalangan yang kaya, tetapi berkat kegigihan yang dimilikinya selama berlatih mampu untuk membawanya menjadi seorang sosok tulang punggung yang ada di garis depan perlawanan sepakbola Indonesia.

Hal yang menjadi keistimewaan oleh seorang tokoh Bambang Pamungkas di atas adalah….

A. Menekuni profesi sebagai seorang pesepakbola dengan gigih berlatihB. Menekuni profesi sebagai seorang striker nomor satu di Indonesia

C. Menjadi seorang striker utama yang ada di timnas

Jawaban: C

Contoh 6

Kondisi obesitas atau kegemukan biasanya banyak identik dengan berbagai penyakit badan. Kegemukan memperbesar kesempatan untuk memicu adanya penyakit seperti penyakit jantung koroner, stroke, bahkan sampai diabetes. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk bisa menurunkan berat badan tersebut adalah dengan melakukan olahraga secara teratur dan mengurangi porsi makan sehari-hari.

Inti dari teks yang ada di atas adalah….

A. Pengaruh dari olahragaB. Kegemukan dan olahraga

C. Dampak yang ditimbulkan dari kegemukan

Jawaban: C

Contoh 7

Keberanian untuk tampil yang dimiliki oleh seorang Marlina Ningsih, sekarang ini bisa menginjakkan kakinya secara langsung di gedung MPR/DPR Ri yang ada di Jakarta. Ia merupakan seorang ibu dari Risco Novianto dan bekerja sebagai staf di Bagian Hubungan Masyarakat Setkab Nunukan.

Hal membuat tokoh di atas menjadi istimewa adalah……

A. Anaknya bernama Risco NoviantoB. Membiasakan diri dengan berani tampil depan orang banyak

C. Mampu dan berani dalam mengambil kesempatan di depannya

Jawaban: B

Itu tadi ada beberapa contoh soal menentukan pernyataan yang sesuai dan tidak sesuai yang cocok untuk kamu jadikan sebagai bahan latihan. Perbanyak lagi soal yang kamu kerjakan agar semakin meningkatkan kemampuan dalam memahami isi dari sebuah paragraf yang dibaca.

Nantinya kamu juga akan lebih mudah dalam menghadapi berbagai jenis soal dalam bahasa Indonesia dan mendapatkan hasil ujian yang terbaik. Kamu juga bisa mencari contoh soal lainnya dalam mata pelajaran yang menarik pada artikel di blog Mamikos.

Klik dan dapatkan info kost di dekat mu:

Kost Jogja Harga Murah

Kost Jakarta Harga Murah

Kost Bandung Harga Murah

Kost Denpasar Bali Harga Murah

Kost Surabaya Harga Murah

Kost Semarang Harga Murah

Kost Malang Harga Murah

Kost Solo Harga Murah

Kost Bekasi Harga Murah

Kost Medan Harga Murah

Ilustrasi siswa mengerjakan soal. Foto: pixabay

Pendidikan formal menjadi salah satu jalan bagi seseorang untuk mendapatkan ilmu pengetahuan. Ilmu pengetahuan yang didapat tentu harus terus diasah supaya bisa meningkatkan kemampuan belajar masing-masing.

Kemampuan belajar seseorang dapat ditingkatkan jika rajin belajar dengan mengerjakan soal-soal dan pembahasannya. Siswa harus bisa memanfaatkan sumber-sumber yang tersedia, misalnya buku-buku yang berisi bank soal dan pembahasan mata pelajaran.

Salah satu buku bank soal yang banyak digunakan adalah ebook Bank Soal Juara yang disusun oleh Agung Ade Yulianto, seorang trainer pendidikan. Untuk memudahkan adik-adik belajar, berikut adalah contoh soal kelas 5 tema 1 subtema 2 dan kunci jawaban dari buku tersebut.

Soal Tema 1 Subtema 2 Kelas 5 Tipe A

1. Berikut ini hal-hal yang membuat kita bangga menjadi bangsa Indonesia, kecuali ….

C. nilai luhur di masyarakat

2. Perilaku yang tidak sesuai nilai luhur Pancasila saat di rumah adalah ….

A. tidak mau mengikuti upacara bendera

B. menghindari tetangga yang miskin

D. membantah perintah orang tua

3. Menyontek tugas teman merupakan perilaku yang tidak sesuai nilai Pancasila saat di ….

Perhatikan paragraf berikut!

(1) Aktivitas yang kita lakukan setiap hari memengaruhi kesehatan. (2) Ketika beraktivitas, kita pun melatih kekuatan otot dan tulang kita. (3) Tulang dan otot yang kuat, membuat tubuh kita menjadi sehat. (4) Jika kita kurang melakukan aktivitas, kekuatan tulang dan otot akan menjadi berkurang. (5) Oleh karena itu, kita harus selalu melakukan gerakan atau aktivitas yang dapat memperkuat tulang dan otot.

4. Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan oleh nomor ….

Perhatikan paragraf berikut!

(1) Aktivitas yang kita lakukan setiap hari memengaruhi kesehatan. (2) Ketika beraktivitas, kita pun melatih kekuatan otot dan tulang kita. (3) Tulang dan otot yang kuat, membuat tubuh kita menjadi sehat. (4) Jika kita kurang melakukan aktivitas, kekuatan tulang dan otot akan menjadi berkurang. (5) Oleh karena itu, kita harus selalu melakukan gerakan atau aktivitas yang dapat memperkuat tulang dan otot.

5. Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan oleh nomor ….

Perhatikan paragraf berikut!

Kita dapat bersepeda karena adanya organ gerak dalam tubuh kita. Kita dapat melatih otot dan tulang dalam tubuh kita dengan bersepeda. Bersepeda dapat memperkuat otot bagian betis, paha, pinggul, dan lengan. Bersepeda juga dapat melatih otot-otot pada jantung. Saat mengayuh sepeda, otot jantung juga turut bekerja. Bersepeda dapat mencegah penyakit pada otot dan tulang.

6. Pertanyaan berikut yang jawabannya tidak terdapat pada paragraf yaitu …

A. Apa yang akan terjadi pada otot jantung jika kita bersepeda?

B. Bagian otot manakah yang akan diperkuat dengan kegiatan bersepeda?

C. Penyakit apa yang bisa dicegah dengan kegiatan bersepeda?

D. Kapan kegiatan bersepeda sebaiknya dilakukan?

Perhatikan gambar berikut!

7. Pada gambar tersebut, tulang rusuk sejati dan tulang dada ditunjukkan oleh nomor ….

8. Pernyataan berikut yang benar mengenai otot polos adalah ….

A. bekerja tanpa kesadaran dan mudah lelah

B. bekerja tanpa kesadaran dan tidak mudah lelah

C. bekerja dengan kesadaran dan mudah lelah

D. bekerja dengan kesadaran dan tidak mudah lelah

Perhatikan gambar berikut!

9. Tulang yang ditunjukkan oleh tanda panah pada gambar tersebut adalah tulang ….

10. Bila langit cerah, matahari bersinar dengan terang, dan angin bertiup sepoi-sepoi maka dapat diramalkan bahwa ….

B. tidak akan turun hujan

C. angin akan berubah menjadi kencang

D. akan turun hujan dan angin kencang

Soal Kelas 5 Tema 1 Subtema 2 Paket B

1. Nilai luhur dari sila kelima Pancasila adalah ….

A. merayakan hari besar agama

B. menjenguk orang yang sakit

C. mempelajari budaya daerah lain

D. kedudukan yang sama di muka hukum

2. Perilaku yang sesuai dengan nilai Pancasila yaitu ….

A. membuang sampah ke sungai

D. bertengkar dengan teman

3. Hal yang membuat kita bangga menjadi bangsa Indonesia adalah ….

C. banyak terjadi bencana

Paragraf berikut digunakan untuk menjawab 2 soal di bawahnya.

Perhatikan paragraf berikut!

Sendi pada rangka manusia dibagi menjadi beberapa macam, yaitu sendi peluru, sendi pelana, sendi geser, sendi engsel, dan sendi putar. Sendi peluru merupakan tempat pertemuan tulang berbentuk bola dan tulang berbentuk mangkuk. Sendi peluru dapat bergerak ke semua arah. Sendi pelana dapat bergerak ke dua arah. Gerakan sendi geser cukup terbatas, yaitu hanya bisa menggeser. Sendi engsel hanya dapat digerakkan ke satu arah. Sementara itu, sendi putar bisa digerakkan memutar.

4. Paragraf tersebut membahas tentang ….

D. perbandingan gerakan sendi

5. Pernyataan berikut yang sesuai dengan isi paragraf adalah ….

A. Sendi peluru hanya bisa digerakkan ke satu arah

B. Gerakan sendi putar yaitu memutar

C. Gerakan ke semua arah bisa dilakukan oleh sendi peluru

D. Sendi geser terdapat pada tulang pergelangan

Perhatikan paragraf berikut!

Kita dapat bersepeda karena adanya organ gerak dalam tubuh kita. Kita dapat melatih otot dan tulang dalam tubuh kita dengan bersepeda. Bersepeda dapat memperkuat otot bagian betis, paha, pinggul, dan lengan. Bersepeda juga dapat melatih otot-otot pada jantung. Saat mengayuh sepeda, otot jantung juga turut bekerja. Bersepeda dapat mencegah penyakit pada otot dan tulang.

6. Pertanyaan berikut yang jawabannya tidak terdapat pada paragraf yaitu …

A. Apa yang akan terjadi pada otot jantung jika kita bersepeda?

B. Bagian otot manakah yang akan diperkuat dengan kegiatan bersepeda?

C. Penyakit apa yang bisa dicegah dengan kegiatan bersepeda?

D. Kapan kegiatan bersepeda sebaiknya dilakukan?

7. Otot yang terletak menempel pada tulang adalah otot ….

8. Pernyataan berikut ini yang bukan merupakan fungsi rangka adalah ….

D. tempat melekatnya otot

Perhatikan gambar berikut!

9. Tanda panah pada gambar menunjukkan terjadinya sendi ….

10. Musim kemarau yang berkepanjangan dapat mengakibatkan ….

11. Cuaca disebut panas bila ….

A. panas matahari semakin besar

B. panas matahari semakin kecil

C. panas matahari terhalang awan

D. panas matahari terhalang angin

12. Berikut ini adalah suku yang berasal dari Sulawesi Utara, kecuali ….

13. Sampul buku bagian depan yang dilengkapi … akan membuat buku tersebut lebih menarik dan bagus.

14. Berdasarkan tampilannya, ragam desain sampul buku dibagi menjadi dua, yaitu … dan ….

B. pendidikan dan non-pendidikan

D. hitam putih dan penuh warna

Perhatikan gambar berikut!

15. Gambar ilustrasi pada sampul buku di atas menunjukkan bahwa buku tersebut merupakan buku ….

1. Nilai Pancasila termasuk nilai dasar yang bersifat ….

2. Perilaku yang tidak sesuai nilai Pancasila akan berdampak ….

3. Perhatikan paragraf berikut!

Manusia memiliki otot dengan beberapa fungsi. Fungsi utama otot pada manusia yaitu untuk bergerak. Selain itu, otot juga memiliki fungsi untuk mendukung tubuh, menjaga postur tubuh, menjaga suhu tubuh, dan sebagainya. Fungsi-fungsi otot ini dapat dilakukan jika otot dalam kondisi sehat.

Gagasan pokok paragraf tersebut adalah ….

4. Perhatikan paragraf berikut!

(1) Sayur bayam masakan ibu adalah kesukaanku. (2) Sayur bayam buatan ibu rasanya segar. (3) Jika ibu memasak sayur bayam, aku bisa menghabiskannya satu mangkok. (4) Kata ibu, bayam banyak mengandung vitamin A, C, dan serat. (5) Ibu biasanya memasak bayam menjadi sayur bening bayam.

Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan oleh nomor ….

5. Bagian tulang tengkorak yang dapat digerakkan adalah tulang ….

6. Perhatikan gambar berikut!

Tulang rusuk melayang ditunjukkan oleh nomor ….

7. Keadaan suhu udara, tekanan udara, curah hujan, angin, dan sinar matahari pada waktu pendek dan tempat tertentu disebut ….

8. Rentang waktu yang mengandung fenomena (nilai sesuatu unsur cuaca) yang dominan atau mencolok disebut ….

9. Sampul termasuk salah satu ragam gambar cerita atau gambar ….

10. Nama penulis buku biasanya terdapat pada bagian … sampul buku.

Kunci Jawaban Soal Kelas 5 Tema 1 Subtema 2 Paket A

Kunci Jawaban Soal Kelas 5 Tema 1 Subtema 2 Paket B