Cara mengubah tampilan jam di lockscreen Oppo

Menampilkan Jam Di Layar Utama Oppo – Tampilan jam atau cuaca di layar beranda ponsel benar-benar dibutuhkan penggunanya. Hidupkan saja Hp Android OPPO yang kita gunakan, dan kita bisa dengan mudah mengecek waktu atau cuaca saat ini. Karena hanya dengan menekan tombol lock screen, atau menyalakan hp oppo yang kita gunakan, kita bisa mengetahui jam berapa sekarang, atau kondisi cuaca yang sedang kita tuju.

Menampilkan Jam Di Layar Utama Oppo

Nah, mungkin bagi yang belum terbiasa menggunakan ponsel OPPO, atau yang baru saja membeli ponsel bermerek OPPO dan mengetahui bahwa ponsel Oppo yang mereka gunakan tidak memiliki widget jam dan cuaca, maka tentu saja namanya akan tetap ada. membingungkan bagaimana ponsel OPPO menampilkan ikon jam, layar ponsel OPPO masih menjadi ikon cuaca. Mungkin Anda sudah mencarinya di menu pengaturan ponsel OPPO Anda, tetapi jelas Anda masih tidak dapat menemukannya.

Berikut ini Sedikit pengertian tentang Hp Oppo dan sejarahnya ?, sebagai produsen smartphone terkemuka, OPPO adalah merek smartphone teratas di China pada tahun 2019 dan menempati peringkat kelima secara global. Oppo berafiliasi dengan BBK Electronics bersama dengan Vivo dan Realme. OPPO Electronic Corp., Ltd., didirikan pada tahun 2004, adalah produsen elektronik yang berlokasi di Kota Dongguan, Provinsi Guangdong, Cina. Sebelum berkecimpung di teknologi ponsel pintar, OPPO memproduksi perangkat elektronik seperti pemutar MP3, TV LCD, pemutar media portabel, DVD, e-book, dan pemutar cakram optik.

Tutorial menampilkan Jam pada layar Oppo :

  1. Buka Hp Oppo anda pada wallpaper tekan layar dan kemudian Muncul Klik pada widget
    Cara mengubah tampilan jam di lockscreen Oppo
    Menampilkan Jam di layar Oppo
  2. Tekan dan geser jam yang ingin anda tampilkan di layar yang kosong
    Cara mengubah tampilan jam di lockscreen Oppo
    Jam di layar Hp Oppo
  3. Hasilnya akan seperti ini
    Cara mengubah tampilan jam di lockscreen Oppo
    Memberi Jam di Hp Oppo

Artikel di atas langkah-langkah menampilkan jam di Hp Oppo, jika anda dapat memahami kalimat di atas dengan baik, maka anda dengan mudah mempraktekkannya.

Cara menampilkan jam di layar depan oppo a5s merupakan salah satu hal yang penting anda laukan, hal ini untuk mengingatkan anda tentang waktu jam berapa sekarang dan biasanya di bagian jam sudah terteta tanggal sehingga lebih bisa mengingatkan tentang waktu karena tentu hp merupakan benda yang sering di penggang dan di lihat.

Cara mengubah tampilan jam di lockscreen Oppo

Tak hanya jam saja dan tanggal didalam fitur jam hp oppo a5s juga terseda fitur ramalan cuaca sehingga anda bisa melihat ramalan cuaca hari tersebut ataupu besok.

Meski kadang tidak begitu akurat, tetapi anda bisa memperkirakan sendiri sehingga bisa menyiapkan hal seperti payung misalnya jika ramalan menujukan hujan.

Selain menampilkan jam di layar depan oppo a5s tak hanya tampil di homescreen saja melainkan bisa tampil di layar kunci, sehingga anda lebih mudah melihat jam.

Hp oppo a5s merupakan salah satu smartphone yang cukup dikenal dan banyak dipakai, ini terbukti sampai sekarang masih banyak juga pemakainya.

Fitur ini sangat berguna ketika misalnya anda sedang berkemah atau mendaki, tentu jam sangat di perhitungkan, cukup nyalakan hp oppo a5s maka anda sudah bisa langsung melihat jam berapa sekarang.

Fitur jam dilayar ini ketika anda baru pertama membeli ponsel tentunya tidak akan ada dan anda memang harus menampilkanya sendiri.

Tentu bagi anda yang baru memakai ponsel oppo misalnya bingung dong dimana letak menmapilkanya, dan bagaimana cara melakukanya.

Baca juga: Cara Menghidupkan Layar Hp Oppo Dengan Ketukan Paling Baru

Fitur jam ini memang cukup tersembunyi sih hal ini yang menyebabkan banyak pengguna yang tidak tahu dimana letaknya, tetapi seperti biasa letak jam ada di widget.

Cara Menampilkan Jam di Layar Depan Oppo A5s

Nah bagi anda pengguna hp oppo a5s yang sedang mencari cara menampilkan jam di layar depan oppo a5s, berikut ini kami berikan tutorial melakukanya dengan mudah.

Untuk menampilkanya sendiri tidak membutuhkan aplikasi tambahan apapun karena sudah tersedia fitur bawaanya, jadi anda tinggal menambahkanya saja.

1. Langkah pertama silahkan anda siapkan hp oppo a5s terlebih dahulu.

2. Berikutnya jika anda menerapkan kunci layar, buka dulu dan anda akan masuk ke tampilan homescreen atau layar beranda hp oppo a5s.

3. Untuk cara menampilkan jam di layar depan oppo a5s, anda harus membuka menu widget, nah untuk membukanya anda bisa menggunakan cara cubit layar.

4. Silahkan lakukan langkah cubit layar, maka bagian homescreen akan mengecil dan muncul dua opsi pilihan yakni Widget dan Efek.

5. Nah menu widget sudah terlihat, tap menu widget.

6. Setelah tekan menu widget akan muncul beberapa opsi widget di bagian bawah, nah salah satunya jam.

7. Tap opsi jam, maka akan muncul dilayar, nah silahkan sesuaikan letaknya dengan menekan dan tahan lalu geser ke lokasi yang diinginkan.

Baca juga: Cara Scan Barcode Di Hp Oppo Tanpa Aplikasi Ampuh 100%

Nah sekarang anda sudah berhasil menampilkan jam di layar depan oppo a5s, jam sudah tampil di layar depan silahkan sesuaikan letaknya.

Jika anda ingin menghapusnya, sangat mudah silahkan tekan dan tahan tanpilan jam dan akan muncul opsi hapus, tap opsi hapus tersebut maka akan hilang.

Selain jam anda juga bisa menampilkan seperti kalender, jam dunia serta menu search google untuk memudahkan anda dalam melakukan browsing.

Baca juga: Cara Mengatasi Hp Oppo Tidak Bisa Screenshot Paling Ampuh dan Mudah

Jika anda ingin cara menampilkan google di layar utama oppo a5s silahkan pilih chrome maka menu akan search akan tampil dan silahkan sesuaikan.

Metode diatas sebenarnya tak hanya bisa dipakai untuk pengguna hp oppo a5s saja, melainkan bisa dipakai untuk pengguna oppo yang lainya metodenya sama yakni dengan cubit layar untuk menampilkan widget.

Baca juga: 5 Cara Atasi Layar Mati Saat Melakukan Panggilan Di Hp Oppo

Demikian tips informasi tentang cara menampilkan jam di layar depan oppo a5s mudah sekali bukan ? semoga informasi diatas bisa bermanfaat untuk anda semuanya terima kasih dan selamat mencobanya.

Bagaimana cara mengubah jam di layar kunci?

Mengubah tampilan jam di screen saver.
Buka aplikasi Jam di ponsel Anda ..
Ketuk Lainnya. Setelan..
Di bagian "Screen saver": Beralih ke analog atau digital: Ketuk Gaya. Pilih Analog atau Digital. Agar redup saat di lingkungan gelap: Ketuk Mode malam..

Bagaimana cara menampilkan jam di layar hp Oppo?

Menampilkan jam di layar Utama.
Sentuh dan tahan bagian kosong mana pun pada layar Utama..
Di bagian bawah layar, tap Widget..
Sentuh dan tahan widget jam..
Anda akan melihat gambar layar Utama. Geser jam ke layar Utama..

Apa yang dimaksud dengan lockscreen HP?

Kunci Layar atau biasa disebut Lock Screen adalah sebuah aplikasi perangkat lunak yang digunakan sebagai fitur untuk mengunci dan membuka kunci atau mengunci Layar. Fitur ini sudah tergolong dalam perangkat dengan sistem operasi Android dan telah dikembangkan berulang kali selama bertahun-tahun.

Bagaimana cara melihat detik jam?

Masuklah ke Konfigurasi UI Sistem kemudian klik Bilah Status, kemudian gulirkan lagi ke bawah layar lalu temukan kategori Hora. Klik pada bagian atasnya lalu dropdown baru akan langsung muncul, kemudian pilih tampilan jam, menit, dan detik.