Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

Hai. Tampilan layar monitor adalah salah satu bagian paling penting dalam komputer. Anda akan merasa tidak nyaman jika ada sedikit saja suatu hal terjadi pada layar monitor anda. Masalah yang terjadi pada monitor komputer itu cukup beragam. Nah untuk kali ini saya akan memberi tahu anda mengatasi layar monitor yang terpotong atau layar monitor anda tidak menutupi semua bagian layar dengan mudah dan cepat.

Pada kali ini saya akan melakukannya di komputer dengan sistem operasi windows 10. Dengan cara ini, anda bisa melakukannya sendiri di rumah tanpa harus membawanya ke service komputer langganan anda. Jadi tanpa berlama-lama langsung saja kita ke langkah pertama.

  • Pada langkah pertama anda bisa langsung saja lakukan klik kanan pada tampilan desktop anda. Atau anda bisa klik kanan pada bagian layar utama.

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

  • Kemudian anda dapat memilih Display settings
  • Setelah itu anda cari menu Advance Display Settings. Di menu ini anda bisa ganti yang tadinya 59 Hz, menjadi 60 Hz

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

  • Jika sudah anda kembali ke menu yang tadi kemudian anda pilih Yang telah direkomendasi oleh komputer anda.

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

  • Jika muncul pemberitahuan seperti gambar di bawah anda cukup pilih Keep changes.

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

  • Nah setelah itu anda dapat mengecek apakah layar monitor terpotong anda sudah kembali seperti semula atau belum. Seandainya semua sudah normal anda bisa bagikan laman ini kepada teman anda yang mungkin masih bingung bagai mana caranya memperbaiki monitornya yang sekarang sedang mengalami masalah. Dengan anda membagikan laman ini ke teman anda tersebut anda bisa membatu meringankan sedikit masalah yang sedang teman anda derita.

Resolusi layar pada laptop maupun PC dapat diatur bebas oleh si empunya laptop. Namun seperti part lainnya, resolusi layar laptop pun bisa mengalami masalah.

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

Saya ingin menceritakan suatu kasus yang bisa menyebabkan resolusi layar laptop menjadi error. Tampilan layar laptop teman tiba-tiba membesar dan melebar melebihi normal. Ini terjadi pada laptop dengan sistem Windows 10.

Ukuran taskbar laptop memenuhi seperempat bagian laptop. Dari belasan aplikasi yang ada di desktop laptop hanya 2 aplikasi saja yang terlihat. Selain itu ukuran font laptop juga menjadi sangat besar. Untuk membuka aplikasi tertentu sangat susah karena letaknya menjadi tersembunyi. Jadi, otomatis laptop tidak bisa dipakai untuk aktivitas seperti biasanya.

Sayangnya saya tidak sempat untuk mendokumentasikan kejadian ini.  Berdasarkan cerita yang disampaikan bahwa ukuran layar laptopnya berubah setelah laptop dilepas dari perangkat Projektor. Namun saat dicoba sambung kembali dengan perangkat Projektor, ukuran layar tidak mau berubah lagi.

Baca Juga :

Setelah coba cek sana-sini di laptop tersebut terlihat kalau skala layar berubah menjadi 125%. Ukuran skala normal layar laptop tentunya 100% ya gan.

Namun tahukah agan bahwa ukuran skala layar 125% di atas tergolong tidak normal (abnormal). Saat saya coba ubah skala layar pada laptop lain (sistem Windows 10) menjadi 125% ternyata tampilannya tidak sama. Setelah skala layar diubah menjadi 125%, laptop masih bisa digunakan secara normal. Semua shortcut aplikasi yang ada di desktop masih terlihat semuanya. Saat ukuran layar dikembalikan ke 100% pun sangat mudah.

Sebelum lanjut ke solusi mengatasi ukuran layar laptop tidak normal, simak cara mengubah resolusi dan skala layar laptop di windows 10 secara umum.

{tocify} $title={Table of Contents}


Cara mengubah resolusi layar di windows 10

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen

  1. Klik kanan pada desktop.
  2. Klik pada Display Settings.
  3. Pada bagian Resolution, pilih ukuran resolusi layar yang diinginkan. Untuk laptop, resolusi layar yang disarankan adalah 1366 x 768.
  4. Klik tombol X (Close) untuk menyimpan perubahan.

Baca Juga :

Selain mengubah resolusi layar, mengubah ukuran layar di Windows 10 juga dapat dilakukan dengan mengubah skala layar. Caranya sebagai berikut.

Cara mengembalikan layar laptop yang tidak full Screen


  1. Klik kanan pada desktop.
  2. Klik pada Display Settings.
  3. Pada bagian Scale & Layout, pilih skala yang lain misalnya skala 125%.
  4. Klik Sign out now.

Seperti pesan yang muncul di layar bahwa beberapa aplikasi tidak akan terpengaruh dengan skala yang diterapkan hingga sign out.

Some apps won't respond to scaling changes until you sign out

Setelah sign out, ukuran layar akan berubah sempurna sesuai skala yang ditentukan tadi.

Kembali ke permasalahan di atas, saya sempat coba untuk masuk ke mode Bios tapi tidak bisa juga. Dengan penuh kesabaran akhirnya dapat sendiri cara mengembalikan layar laptop yang membesar ke ukuran semula (100%) di Windows 10. Caranya sebagai berikut.

1. Buka tampilan dekstop laptop. Kamu bisa klik shortcut ke desktop pada taskbar paling kanan.
2. Klik kanan pada desktop laptop.
3. Klik pada Display Settings.
4. Gunakan tombol navigasi keyboard (up dan down) untuk menemukan menu Scale & Layout.
Pada bagian ini ada pesan seperti ini " A custom scale factor is set".
5. Pada bagian bawah pesan di atas, klik opsi "Turn off custom scaling and sign out".

Tunggu windows selesai sign out. Nah, ukuran layar laptop sekarang sudah kembali ke ukuran semula, 100%.

Begitulah cara mengembalikan layar laptop yang membesar ke ukuran semula (100%) di Windows 10. Semoga bermanfaat.

Bagaimana cara mengembalikan full screen laptop?

Caranya, tekan Ctrl+Alt+Panah. Misalnya, Ctrl+Alt+Panah Atas mengembalikan layar ke rotasi tegak normalnya, Ctrl+Alt+Panah Kanan memutar layar 90 derajat, Ctrl+Alt+Panah Bawah membaliknya terbalik (180 derajat), dan Ctrl+Alt+ Panah Kiri memutarnya 270 derajat.

Bagaimana cara mengembalikan tampilan screen?

Ctrl + Alt + arah atas kombinasi untuk mengembalikan tampilan layar ke semula. Ctrl + Alt + arah kiri, kombinasi untuk membalik tampilan layar ke kiri sebesar 90°. Ctrl + Alt + arah kanan kombinasi untuk membalik tampilan layar ke kanan sebesar 90°.

Bagaimana cara mengubah tampilan komputer menjadi normal?

Mengubah resolusi layar anda di Windows.
Pilih Mulai > Pengaturan > Tampilan > Sistem, dan lihat bagian yang memperlihatkan tampilan Anda..
Pilih tampilan yang ingin Anda ubah. Setelah selesai, ikuti instruksi di bawah ini..

Bagaimana cara melebarkan layar laptop?

Untuk memperbesar layar, tekan tombol Ctrl dan gulir roda mouse ke atas. Sedangkan untuk mengecilkan layar, tekan tombol Ctrl dan gulir roda mouse ke bawah.