Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?

Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?

Sebagai pengguna smartphone tentunya sudah tahu dengan koneksi internet melalui jaringan Wifi. Namun, terkadang tempat seperti cafe sering tidak membroadcast SSID Wifi atau menyembunyikan koneksinya. Lantas, bagaimana cara menyambungkan Wifi hidden SSID?

Sebelum ke pembahasan, tahukah Anda apa itu hidden Wifi? Hidden Wifi merupakan jaringan yang sengaja menyembunyikan SSID (nama Wifi) sebenarnya sehingga tidak akan muncul pada saat pencarian daftar jaringan (network) yang tersedia.

  • Cara Menyambungkan WiFi Hidden SSID di HP dan Laptop
    • 1. Menyambungkan Wifi Hidden di HP
    • 2. Menyambungkan WiFi Hidden SSID di Laptop
      • Menggunakan Control Panel atau Wizard
      • Menggunakan Wizard Jaringan Windows 10
  • Penutup

Seperti yang sudah diketahui, Wifi merupakan jaringan yang tergolong sebagai Area Lokal (Local Area Network). Meskipun tanpa ada kabel, dengan teknologi ini pengguna dapat memiliki koneksi jaringan yang berkecepatan tinggi.

Sekiranya ada beberapa alasan kenapa pemilik Wifi menyembunyikan jaringannya tersebut. Kasus satu ini termasuk dalam upaya perlindungan jaringan. Karena ketika Wifi disembunyikan, maka sedikit pengguna yang mengetahui ada koneksi pada area sekitar.

Lantas, bagaimana cara memunculkan SSID tersebut? Cara menghubungkan koneksi Wifi yang tersembunyi sebenarnya cukup mudah. Untuk Anda yang penasaran bagaimana triknya, silahkan simak langkah-langkah nya dibawah ini.

1. Menyambungkan Wifi Hidden di HP

Cara menyambungkan Wifi hidden SSID pada ponsel sangatlah mudah, Anda hanya perlu menambahkan jaringan secara manual. Langkah-langkah menambah jaringan secara manual di android adalah sebagai berikut.

  1. Silahkan tekan dan tahan pada icon Wifi di ponsel Anda
  2. Selanjutnya, pilih opsi ‘Tambahan Jaringan’
  3. Jika sudah, masukkan SSID dan password Wifi tersembunyi tersebut
  4. Lalu pada opsi lanjutkan, Anda tekan ikon panah yang mengarah ke bawah
  5. Kemudian, pada pilihan berbayar pilihlah ‘Deteksi Otomatis’
  6. Setelah itu untuk pilihan Proxy ubah menjadi tidak ada
  7. Nah, untuk pilihan iP pilihlah DHCP. Karena jika Anda memilih opsi ini nantinya iP yang pengguna dapat tidak bertabrakan dengan Wifi pengguna lain
  8. Terakhir, pada jaringan tersembunyi klik Ya
  9. Setelah itu tekanlah tombol simpan dan selesai

2. Menyambungkan WiFi Hidden SSID di Laptop

Disini kami akan menjelaskan dua metode yang bisa dengan mudah Anda ikuti tentang cara menyambungkan Wifi hidden SSID berikut ini.

Menggunakan Control Panel atau Wizard

Perhatikan langkah-langkah untuk menyambungkan Wifi hidden lewat PC atau laptop yang Anda pakai.

  • Silahkan masuk ke Control Panel yang terdapat pada perangkat Anda
  • Saat jendela control Panel sudah muncul, klik menu ‘Network and Internet’
  • Selanjutnya Anda klik ‘Network and Sharing Center’
  • Pilih ‘Set up a network connection or network’. Opsi ini bertujuan untuk mengatur koneksi jaringan yang baru
  • Nantinya akan muncul jendela baru, klik opsi ‘Manually connect to a wireless network’ dan klik Next
  • Masukkan informasi detail jaringan yang tersembunyi. Mulai dari password, nama Wifi dan tipe keamanan jaringan serta centang opsi ‘Start this connection automatically’, lalu klik Next
  • Selesai

Menggunakan Wizard Jaringan Windows 10

Perhatikan tutorialnya di bawah ini.

  1. Pastikan adapter Wifi Anda berfungsi dengan baik
  2. Klik icon Wifi yang ada pada taskbar
  3. Pilih ‘hidden network’ dan klik Connect
  4. Kemudian, masukkan SSID dari jaringan itu dan klik Next
  5. Masukkan password dari jaringan, dilanjutkan dengan klik Next
  6. Nantikan Anda akan diminta untuk memilih 2 opsi, yaitu ‘Yes’ untuk berbagai jaringan dengan perangkat lain dan ‘No’ untuk sebaliknya
  7. Selebihnya Windows 10 akan mencoba untuk menghubungkan perangkat ke jaringan yang ada
  8. Selesai

Penutup

Demikian sedikit penjelasan dari Yerros.me mengenai cara menyambungkan Wifi hidden SSID yang bisa Anda praktekkan dengan mudah. Sekitar tutorial singkat kali ini dan selamat mencoba!

Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?

Hidden WiFi merupakan jaringan yang tidak melakukan broadcasting (yang menyatakan bahwa jaringan tersebut ada), sehingga jaringan tersebut tidak muncul pada daftar network yang tersedia.

Untuk terhubung pada Hidden WiFi, kamu diharuskan untuk memasukan semua informasi secara manual, diantaranya:

  • Nama jaringan WiFi (SSID)
  • Password pada jaringan.

Jika jaringan tersebut tidak memiliki password, maka yang perlu kamu ketahui adalah nama SSIDnya saja. Informasi ini bisa kamu dapatkan dari orang yang memiliki hidden network. Sebelum mencoba untuk terhubung ke jaringan hidden, pastikan kamu pada jangkauan area hidden WiFi tersebut.

Cara Terhubung Ke Hidden WiFi

  1. Navigasi ke daftar WiFi, lalu pilih Hidden Network opsi ini akan muncul ketika kamu pada area wifi tersebut.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  2. Kemudian masukan nama (SSID) dari wifi terakit, jika sudah klik Next.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  3. Selanjutnya masukan password dari wifi, jika sudah klik Next.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  4. Kemudian Windows 10 akan mencoba untuk menghubungkan ke jaringan tersebut. Jika berhasil maka kamu akan mendapatkan pilihan untuk mengizinkan PC dapat ditemukan pada jaringan atau tidak. Jika memilih Yes maka kamu dapat melakukan sharing file, dsb pada PC lain di jaringan yang sama atau No untuk sebaliknya.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  5. Done, kamu telah terhubung dengan Hidden WiFi.

Cara lain yang dapat kamu lalui adalah dengan menggunakan Control Panel.

  1. Navigasi ke Network and Internet – Network and Sharing Center. 
  2. Lalu pilih opsi Set up a new connection or network.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  3. Kemudian pilih opsi Manually connect to a wireless network.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  4. Selanjutnya kamu diharuskan untuk memasukan informasi secara manual, diantaranya:
    1. Memasukan nama (SSID) jaringan.
    2. Memasukan jenis pengalaman jaringan.
    3. Password jaringan.
    4. Kamu dapat memberikan tanda centang pada opsi Start this connection automatically jika ingin otomatis terhubung ketika berada pada jangkauan jaringan.
      Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  5. Jika berhasil terhubung, maka kamu akan mendapatkan pesan seperti dibawah ini.
    Bagaimana cara menyambung WiFi yang disembunyikan?
  6. Done.

Itu dia cara untuk terhubung ke jaringan WiFi yang tersembunyi di Windows 10. Cara ini juga bisa diaplikasikan pada Windows 7 ataupun Windows 8.x. Semoga bermanfaat.

  ⚡️ 3 JUTAAN! 7 Alasan Kenapa Beli OPPO A76 (Review)  

SUBSCRIBE CHANNEL KEPOIN TEKNO

NB: Subscribe channel Kepoin Tekno agar tidak ketinggalan berbagai info menarik dan bermanfaat seputar teknologi, setiap hari.

Bagaimana cara menghubungkan WiFi tersembunyi?

Menyambung ke suatu jaringan nirkabel tersembunyi.
Buka menu sistem pada bagian kanan dari bilah puncak..
Select Wi-Fi Not Connected. The Wi-Fi section of the menu will expand..
Klik Pengaturan Wi-Fi..
Tekan tombol menu di pojok kanan atas jendela dan pilih Sambungkan ke Jaringan Tersembunyi…..

Kenapa tidak bisa mendeteksi WiFi?

Wifi yang tidak muncul atau terdeteksi di laptop kerap kali dikeluhkan. Umumnya masalah ini disebabkan oleh beberapa faktor. Mulai dari masalah pada driver, sistem windows yang error, hingga router wifi yang rusak.

Bagaimana cara memasukkan SSID?

Opsi 2: Tambahkan jaringan.
Buka aplikasi Setelan di perangkat..
Ketuk Jaringan & internet. Internet..
Di bagian bawah daftar, ketuk Tambahkan jaringan. Anda mungkin perlu memasukkan nama jaringan (SSID) dan detail keamanan..
Ketuk Simpan..

Bagaimana cara mengetahui SSID?

Jika kamu menggunakan smartphone berbasis Android, maka cara mengetahui SSID adalah dengan membuka pengaturan lalu pilih wifi. Pilihlah SSID yang kamu mau, setelah itu SSID yang telah terhubung akan ditampilkan dengan tulisan connected atau terhubung.