Aspek-aspek dalam penilaian juri dan mengapa para juri memberi penilaian seperti itu

Assalamualaikum WR.WB Semangat pagi siswa-siswi SMK nuansa yang bapak banggakan.semoga kita semua masih diberikan kesehatan untuk menghadapi wabah covid-19.sebelum melanjutkan materi, Bapak meminta maaf sebanyak-banyaknya kalau ada perkataan & tingkah laku yang tidak berkenan.menghadapi ramadhan esok semoga kita diberikan kemuliaan hati,kekuatan untuk menjalankan ibadah puasa selama sebulan penuh mendapatkan keberkahan,aamiin. Ok! Kita kembali ke pelajaran.untuk Minggu ini kita masuk ke materi kritik musik. Silahkan disimak dengan baik,tulis materi nya tapi gak usah dikirim ke WA.cukup untuk bahan hapalan kalian selama belajar dirumah.seperti biasa nanti setelah masuk sekolah bukunya akan bapak tandatangan . A. Pengertian Kritik Apa itu kritik? Mungkin kalian sering mendengar kata ini.Mengacu pada Kamus Besar Bahasa Indonesia (2008), kritik diartikan sebagai kecaman, kadang-kadang disertai uraian dan pertimbangan baik atau buruk terhadap suatu hasil karya, pendapat, dan sebagainya. Kritik akan membawa ke arah kemajuan, jika diterima dengan akal pikiran yang sehat dan maju. Kritik bagi sebuah karya seni, baik koreografl, komposisi, sastra, rupa dan musik adalah suatu hal yang utama untuk kemajuan positif. Berdasarkan pengertian dari sumber itu maka kritik musik dalam pertunjukan seni dapat diartikan sebagai pertimbangan baik atau buruk terhadap kemampuan seseorang atau kelompok dalam memproduksi musik/lagu atau karya musik dalam pertunjukan seni. Dengan kata lain, kritik musik dalam pertunjukan seni memperlihatkan objek dari kritik, yaitu musik, yang berhubungan dengan nada, ritme, harmoni, intensitas, warna suara, interpretasi, dan ekspresi. Pernahkah kamu menyaksikan acara Indonesian Idol? Atau, Akademi Fantasi Indonesia (AFI), Indonesia Mencari Bakat (IMB), Kontes Dangdut academy atau bentuk kompetisi lainnya yang disiarkan oleh beberapa stasiun televisi swasta nasional? Pernahkah kamu menyaksikan komentar yang diberikan beberapa juri setelah mendengar bagaimana seorang penyanyi memproduksi suaranya? Itu semua merupakan sebuah kritik yang pada dasarnya untuk membangun perkembangan musik kontestan nya agar lebih baik lagi dalam bermusik. Untuk tugas Minggu ini!!! Coba kamu amati komentar para juri dalam suatu kompetisi atau pencarian bakat terhadap produksi suara yang dihasilkan penyanyi. Anggaplah kamu sebagai seorang juri komentator kontes musik. Sebutkan 3 aspek kritik musik yang seringkali terkandung di dalam komentar-komentar para juri tersebut! Kemudian, tuliskan dan jelaskan ketiga aspek kritik tersebut dalam kolom komentar.jangan lupa tulis nama & kelasnya.selamat belajar!!! #tetap dirumah Wassalamualaikum,wr,wb.

» Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» GARIS line Unsur dan Obyek Karya Seni Rupa

» Tekstur Warna Unsur dan Obyek Karya Seni Rupa

» Gelap-Terang Unsur dan Obyek Karya Seni Rupa

» Medium dan Bahan Karya Seni Rupa

» Alat Berkarya Seni Rupa

» Teknik Berkarya Seni Rupa

» Penilaian Antarteman Uji Kompetensi

» Rangkuman Releksi Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Simbol Dalam Karya Seni Rupa

» Nilai Estetis Karya Seni Rupa 3 Dimensi

» Berkarya Seni Rupa 3 Dimensi

» Pengertian Musik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Musik Sebagai Simbol Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Penilaian Pribadi Permainan Musik

» Penilaian Antarteman Nama teman yang dinilai

» Fungsi Musik Rangkuman Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Releksi Uji Kompetensi Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Pengertian Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Eskplorasi Musik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Gerak Dalam Permainan Musik

» Penilaian Pribadi Penilaian Antarteman

» Uji Kompetensi Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Pengertian Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Fungsi Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Simbol Dalam Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Nilai Estetis Dalam Gerak Tari

» Penilaian Pribadi Evaluasi Pembelajaran

» Pengertian Kreativitas Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Proses Kreativitas Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Level Desain Menyusun Karya Tari

» Menampilkan Karya Tari dengan

» Penilaian Antarteman Evaluasi Pembelajaran

» Pengertian Pemeranan Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Unsur Penokohan dan Perwatakan

» Unsur Tubuh Unsur Pemeranan

» Unsur Suara Unsur Pemeranan

» Unsur Kostum Unsur Pemeranan

» Unsur Property Unsur Musikal

» Stamina Kekuatan Tubuh Olah Tubuh

» Dinamika Power Kekuatan Olah Suara

» Teknik Konsentrasi Olah Rasa Sukma

» Pengindraan Kepekaan Sukma Rasa

» Analisis Peran Kreativitas Pemeranan

» Rangkuman Releksi Uji Kompetensi

» Teater Rakyat Teater Tradisional

» Teater Klasik Teater Transisi

» Teater Nontradisional Jenis Teater

» Alur atau Jalan cerita

» Tema Introduksi 2. Reasing Acion

» Setting Introduksi 2. Reasing Acion

» Point of view Introduksi 2. Reasing Acion

» Pelaku Seni Aspek – Aspek Teater

» Pentas Aspek – Aspek Teater

» Simbol Teater Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Nilai Estestis Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Kreativitas Teater Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Rangkuman Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Pengertian Pameran Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Tujuan, Manfaat, dan Fungsi

» Ketua Ketua panitia adalah pimpinan penyelenggaraan pameran yang Wakil Ketua Tugas sebagai wakil ketua adalah pendamping ketua, bertanggung

» Sekretaris Tugas pokok sekretaris dalam suatu kegiatan pameran atau suatu

» Seksi Usaha Seksi ini berkewajiban membantu Ketua dalam pencarian dana atau

» Seksi Dekorasi dan Penataan Ruang Seksi Dekorasi dan Penataan Ruang pameran bertugas mengatur Seksi Stand Seksi stand atau petugas stand adalah penjaga pameran yang

» Menentukan Waktu dan Tempat

» Menyusun Agenda Kegiatan Menyusun Proposal Kegiatan

» Poster atau brosur Media ini digunakan untuk menginformasikan kegiatan pameran Katalog Folder

» Lampu penerangan Menyiapkan Perlengkapan Pameran

» Penataan Alur Masuk Pengunjung Penataan dan Penempatan Karya Penataan karya yang dipamerkan dilakukan atas dasar pertimbangan

» Penataan Pencahayaan Aspek lain yang tidak kalah pentingnya dalam penataan ruang

» Penilaian Pribadi UJI KOMPETENSI

» Pengertian Kritik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Jenis Kritik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Fungsi Kritik Karya Seni rupa

» Teknik Pertunjukan Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Prosedur Pertunjukan Musik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Penilaian Pribadi Pertunjukan Musik

» Penilaian Antar-Teman Pertunjukan Musik

» Uji Kompetisi Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Jenis Kritik Musik Dalam

» Langkah-langkah dan Penulisan Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Interpretasi. Evaluasi. Pada bagian ini kamu baru dapat memberi penilaian

» Penilaian Pribadi Mengomunikasikan Kritik Musik

» Penilaian Antarteman Mengomunikasikan Kritik Musik

» Releksi Uji Kompetisi Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Pengertian Pergelaran Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Teknik dan Prosedur Pergelaran Tari Unsur Pendukung Pergelaran Tari

» Pengertian Kritik Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Kritik Jurnalistik Kritik Pedagogik Kritik Ilmiah

» Kritik Populer Jenis krtik

» Fungsi Kritik Tari Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Simbol Karya Tari Dalam Kritik Tari

» Nilai Estetis Dalam Kritik Tari

» Panitia Pergelaran Unsur Pergelaran Teater

» Materi Pergelaran Teater Unsur Pergelaran Teater

» Penonton Unsur Pergelaran Teater

» Perencanaan Pergelaran Teater Teknik Pergelaran Teater

» Penentuan Lakon Teater Penyusunan Kepanitiaan

» Tugas dan Tanggungjawab Panitia

» Pembuatan Jadwal Produksi Langkah-langkah Perencanaan non artistik

» Pembuatan Proposal Pergelaran Teater

» Tujuan Persiapan Persiapan Pergelaran Teater

» Menyiapkan Sarana Prasarana Persiapan Pergelaran a. Menyiapkan Materi Teater

» Menyiapkan Publikasi Persiapan Pergelaran a. Menyiapkan Materi Teater

» Menyiapkan Penonton Persiapan Pergelaran a. Menyiapkan Materi Teater

» Menyiapkan Kemitraan Persiapan Pergelaran a. Menyiapkan Materi Teater

» Pergelaran Teater Teknik Pergelaran Teater

» Pasca Pergelaran Teknik Pergelaran Teater

» Kreativitas Pergelaran Teater Rangkuman

» Fungsi Kritik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Simbol Kritik Teater Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

» Nilai Estestik Kelas 10 SMA Seni Budaya Siswa

Show more