Apa sikap yang meneladani sifat allah subhanahu taala al bait

Ilustrasi Asmaul Husna al Adzim. Sumber: Canva.com

Al adzim artinya agung, besarnya sesuatu. Al adzim merupakan salah satu nama-nama Allah yang tercantum dalam 99 Asmaul Husna. Allah al Adzim maksudnya adalah Allah Maha Agung dengan keagungan yang tidak bertepi dan tidak dapat dijangkau.

Semesta ini menjadi bukti keagungan Allah. Langit yang membentang tanpa tiang penyangga, bumi yang terhampar luas, planet-planet yang beredar pada garis edarnya masing-masing tanpa ada yang bertabrakan.

Alquran menegaskan dalam surah Al Baqarah ayat 255 dan Al Waqiah ayat 74.

وَسِعَ كُرْسِيُّهُ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضَ ۖ وَلَا يَـُٔودُهُۥ حِفْظُهُمَا ۚ وَهُوَ ٱلْعَلِىُّ ٱلْعَظِيمُ

Artinya: "Kekuasaan Allah meliputi langit dan bumi. Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya, dan Allah Maha Tinggi lagi Maha Besar."

فَسَبِّحْ بِٱسْمِ رَبِّكَ ٱلْعَظِيمِ

Artinya: "Maka bertasbihlah dengan (menyebut) nama Rabbmu Yang Maha Besar."

Ilustrasi Asmaul Husna al Adzim. Sumber: Freepik.com

Cara Meneladani Asmaul Husna al Adzim

Meneladani nama dan sifat Allah al Adzim bisa dengan beragam cara. Dikutip dari buku Terapi Mencerdaskan Hati oleh Muhammad Syafie el-Bantanie, cara meneladani asmaul husna Al Adzim adalah bertasbih mengagungkan Allah dengan sebanyak-banyaknya.

Salah satu contohnya adalah mengucapkan zikir Subhaanallah walhamdulillaah walaa ilaaha illaaAllah wallahu akbar (Mahasuci Allah, segala puji bagi Allah, tiada Tuhan selain Allah, Allah Mahabesar)

Sedangkan dalam buku Akidah Akhlak kelas IV oleh Bahren Ahmadi, dkk, berikut adalah beberapa cara mengamalkan dan meneladani Asmaul Husna Al Adzim.

  • Mengagungkan kebesaran Allah.

  • Menjauhkan segala sikap dan perilaku yang rendah dan menghinakan diri seperti: senantiasa mengharap belas kasihan orang lain, mencuri, korupsi, menggibah, mengumbar nafsu sahwat dan perut.

  • Memuliakan orang tua, tetangga, guru, mengasihi saudara, menyayangi sesama, membantu orang lain yang kesulitan hidup, menasehati sesama dalam kebaikan.

  • Menjunjung tinggi ilmu dengan cara menjadi pribadi yang mengamalkan dalam kebaikan serta memiliki keahlian dalam suatu bidang.

  • Mengagungkan nilai-nilai mulia sebagai inspirasi, motivasi, dan karakter diri.

  • Menjadikan keridhaan Allah sebagai tujuan yang paling mulisa dan luhur.

GALAMEDIA - Asmaul Husna merupakan nama-nama Allah yang maha indah. Berikut ini penjelasan 3 dari 99 asmaul husna, Al Ba’its, Asy Syahid, dan Al Haq seperti yang dikutip Galamedia dari laman bersamadakwah.net:

- Al Ba’its (الْبَاعِثُ)

Artinya Maha Membangkitkan

Baca Juga: Yuk Pahami dan Amalkan, Ini Arti dan Makna Asmaul Al Hakim, Al Wadud, dan Al Majid

Al Ba’its berasal dari kata Al Ba’tsu yang berarti menggugah dan membangunkan, mengutus dan menghidupkan manusia setelah kematian. Al Baits artinya Allah membangkitkan manusia setelah mereka mati untuk dihisab dan diberi balasan di akhirat.

Al Baits juga berarti Allah membangkitkan semangat hamba-Nya. Sehingga mengamalkan dzikir al baits bisa membangkitkan semangat.

Baca Juga: Berikut Arti dan Makna Asmaul Ar Roqib, Al Mujib, dan Al Waasi, Yuk Pahami dan Amalkan

- Asy Syahid (الشَّهِيدُ)
Artinya Maha Menyaksikan Asy Syahid artinya Allah mengawasi hambaNya, melihat perbuatan mereka, mendengar segala yang diucapkan. Tidak ada yang tersembunyi dari-Nya.

- Al Haq (الْحَقُّ)
Artinya Maha Benar

Baca Juga: Yuk Pahami dan Amalkan, Berikut Arti dan Makna Asmaul Al Hasib, Al Jalil, dan Al Karim

Jawaban:

1. maknanya  adalah menyadari bahwa yang hidup akan mati,  beramal baik, bangkit dengan hidup yang lebih baik dll.

2. sifat sabar karena sabar dibawakan Salah Satz sifat Allah.

3. beramal baik dll.

4. dengan menghiburnya/menyemangatinya hingga dia sampai tersenyum/tertawa.

5. akan bahagia diakhirat nanti.

Penjelasan:

Maaf jika Salah ya

Berikut Pengertian dan Hikmah Sifat-sifat Allah SWT Al-Muhyi, Al-Mumit dan Al-Baa'its

TRIBUNNEWS.COM - Simak penjelasan sifat-sifat Allah SWT Al-Muhyi, Al-Mumit dan Al-Baa'its lengkap dengan hikmahnya di dalam artikel ini.

Asmaul husna secara bahasa berarti nama-nama yang baik.

Secara istilah, asmaul husna adalah nama-nama yang menunjukan keagungan, keindahan, dan kemulian-Nya.

Asmaul husna memiliki jumlah 99.

Selain itu, asmaul husna hanya dimiliki oleh Allah SWT.

Terdapat sifat-sifat Allah dalam Asmaul Husna.

Sifat-sifat Allah tersebut di antaranya, Al-Muhyi, Al-Mumit dan Al-Baa'its.

Baca juga: 99 Arti Asmaul Husna Lengkap dengan Tulisan Arab dan Latinnya, Simak Selengkapnya

Baca juga: Arti Al-Wahhab dalam Asmaul Husna Lengkap dengan Bukti dan Cara Meneladaninya dan Hikmahnya

Dikutip dari buku Akidah Akhlak Madrasah Ibtidaiyah Kelas V, berikut pengertian dan hikmah sifat Al-Muhyi, Al-Mumit dan Al-Baa'its:

Mengenal Sifat Al-Muhyi

Pengertian Al-Muhyi

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA