10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

USB charger merupakan alat yang biasa digunakan untuk mengisi daya smartphone dan tablet. Tak hanya itu, baterai kamera dan game consoles juga bisa diisi menggunakan USB charger. Meski demikian, tidak sembarang USB charger bisa digunakan. Anda harus memperhatikan besaran nilai amperenya yang berbeda-beda. Selain itu, Anda juga harus memperhatikan jumlah port-nya.

Pada artikel ini, kami akan mengulas cara memilih USB charger yang dapat digunakan pada HP dan tablet. Simak juga sepuluh rekomendasi USB charger terbaik, seperti ANKER, AUKEY, dan Baseus. Baca terus artikelnya hingga tuntas, ya!

  • Pembaharuan terakhir: 18 Agustus 2022

Profil pakar: Software engineer, Yosua Surojo

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Drone specialist & software engineer

Yosua Surojo

Tabel perbandingan produk USB charger terbaik

Gambar produk

1

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

UGREEN

2

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Giime

3

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Baseus

4

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

ANKER

5

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

AUKEY

6

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

USAMS

7

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Honda

8

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

ACOME

9

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Baseus

10

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

ORICO

Nama produk

Charger 20W Power Delivery

2 Port Charger Mobil Fast Charging

Kepala Charger 65W GaN Fast Charger 4.0 3.0 AFC SCP Type-C

PowerCore Fusion 5000mAh

Quick Charge 3.0 6-Port USB Wall Charger

T40 QCPD Digital Display Fast Charging Dual USB Charger 20W

M/C USB Charger

Charger Original Single Port USB Fast Charging

Kepala Charger 100W Gan2 Pro Fast Charger 4.0 3.0 PD Type C

34W 4 Port USB Smart Wall Charger with UK, AU, EU Add-on AC Plug

Keunggulan

Mampu mengisi daya iPhone 3x lebih cepat

USB charger mobil yang sudah mendukung Quick Charge 3.0

Dengan teknologi GaN2 untuk pengisian daya cepat laptop dan ponsel Anda

Multifungsi sebagai USB charger dan powerbank dalam satu paket

Bebas khawatir terhadap perubahan arus listrik

Terdapat LED Display untuk memantau arus tegangan

Mengisi daya di motor jadi lebih praktis

Ukuran kecil yang nyaman digenggam dan dibawa

USB charger 100 watt yang dilengkapi sistem pendingin

Steker yang lengkap, dapat mengisi daya di negara mana saja

Harga mulai dariRp 112.000,00 Rp 45.000,00 Rp 369.000,00 Rp 499.000,00 Rp 439.000,00 Rp 109.000,00 Rp 41.000,00 Rp 49.000,00 Rp 1.589.000,00 Rp 335.000,00
Besaran ampere3A 3,1A 5A 2,1A atau 3A 2,4A 3A 2,1A 2A 2,4A 2,4A
Port USB type CX X X X
Jumlah port1 port 2 port 3 port 2 6 port 2 port 1 port 1 port 4 port 4 port
Berat Tidak disebutkan Tidak diketahui 115 g 190,5 gram 207 gram 59 gram Tidak disebutkan 40 gram 213 gram Tidak disebutkan
Fungsi powerbankX X x X X X X X X
Kompatibel dengan konverter stekerX X X
Tautan produk
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Bukalapak
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Blibli

Berkolaborasi dengan pakar: Cara memilih USB charger

Banyak orang yang memiliki gadgetlebih dari satu sehingga membutuhkan charger dengan port yang banyak. Jadi, pilihlah USB charger yang sesuai dengan tempat penggunaan serta jenis pemakaiannya.

Sesuaikan USB charger berdasarkan perangkat yang dipakai

Pertama, periksalah kesesuaian antara USB charger dengan perangkat yang Anda miliki. Anda perlu memeriksa dengan saksama karena waktu pengisian akan berbeda sesuai dengan perbedaan ampere.

Untuk efisiensi pengisian daya, perhatikan nilai ampere charger dan perangkat

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Saat Anda memilih USB charger, hal pertama yang harus Anda perhatikan adalah nilai ampere yang dilambangkan dengan A. Ampere adalah satuan yang mewakili jumlah aliran arus listrik. Besaran ampere ini biasanya ditentukan oleh peralatan elektronik. Apabila Anda membeli USB charger dengan nilai ampere yang berbeda dari perangkat, perhatikanlah penjelasan kami di bawah ini.


  • Secara teori, mengisi daya dengan ampere yang lebih besar akan mempercepat waktu pengisian. Namun, apabila handphone tidak didukung dengan fitur pengisian daya cepat, maka charger hanya mengalirkan arus sesuai spesifikasi handphone.

  • Anda tetap bisa mengisi daya menggunakan USB charger dengan ampere yang lebih rendah dari yang diminta perangkat. Namun, pengisian daya hingga penuh akan membutuhkan waktu yang cukup lama. Misalnya, charger iPad 5 yang menggunakan besaran 2,4A dipakai mengisi daya ke iPhone 12 dengan besaran 3A. Maka, waktu yang dibutuhkan iPhone 12 agar baterai terisi penuh akan lebih lama.

Kemudian, apabila charger Anda memiliki beberapa port, periksa besaran ampere secara hati-hati. Misalnya, charger dengan output maksimal 2A dan memiliki dua port bisa saja hanya mengeluarkan 1A pada setiap port-nya jika digunakan bersamaan. Anda perlu memeriksa dengan teliti spesifikasi output ampere pada USB charger yang memiliki banyak port.

Pilihlah konektor charger yang kompatibel dengan perangkat

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Apabila Anda memiliki gadget terbaru, Anda perlu memperhatikan standar konektornya. Sebelumnya, jenis kabel yang paling umum untuk pengisian daya adalah konektor dengan jenis USB tipe A ke USB micro. Akan tetapi, dalam beberapa tahun terakhir, penggunaan konektor USB tipe C makin marak dan populer.

Ciri konektor USB tipe C adalah smart shape. Artinya, USB dapat disambungkan tanpa harus memperhatikan sisi atas, bawah, kanan, atau kiri. Keunggulan lain yang membuat USB charger tipe C makin populer adalah adanya peningkatan kecepatan transfer data dan pengisian daya yang signifikan.

Kini, jenis perangkat yang mendukung USB tipe C juga makin meningkat. Sebut saja Apple MacBook, Nintendo Switch, smartphone, serta beberapa model laptop terbaru. Oleh karena itu, periksalah ketersediaan standar konektor USB tipe C apabila Anda memiliki jenis gadget terbaru.

Sesuaikan protokol fast charging antara charger dengan perangkat

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Pengisian daya padagadget terus mengalami perkembangan dalam hal kecepatan dan efisiensi. Hal ini membuat USB charger sebagai pengisi daya memiliki fitur pengisian daya cepat atau fast charging yang beragam. Saat ini, ada banyak protokol fast charging yang dibuat oleh masing-masing produsen. Terkadang, penamaan yang berbeda-beda ini ditujukan untuk membuat kesan eksklusif terhadap brand.

Agar fitur fast charging berjalan optimal, Anda harus memilih USB charger dengan protokol yang sesuai. Untuk itu, simak penjelasan tentang protokol fast charging berikut ini, ya!


      • Qualcomm Quick Charge merupakan protokol fast charging yang dibuat oleh perusahaan chipset prosesor untuk gadget. Fitur ini akan berjalan optimal pada perangkat yang menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon. Saat ini, umumnya smartphone menggunakan protokol Qualcomm Quick Charge 3.0 dengan daya maksimal yang dialirkan adalah 60 watt. Teknologi ini mampu mengisi daya dari 0–80% dalam waktu 35 menit.

  • USB Power Delivery adalah protokol fast charging yang memaksimalkan kemampuan kabel USB Type C. Power Delivery memungkinkan mengalirkan daya hingga 100 watt melalui kabel USB Type C. Protokol ini sangat cocok untuk pengisian daya besar di atas 60 watt seperti pada smartphone dan laptop.

Untuk mengisi daya secara bersamaan, pilih yang dilengkapi dengan banyak port

Periksalah jumlah port pengisian daya apabila terdapat banyak perangkat yang dayanya dapat diisi menggunakan USB charger. Saat ini ada banyak perangkat yang dayanya dapat diisi dengan USB, seperti HP, tablet, game console, dan kamera. Terlebih apabila Anda memiliki banyak anggota keluarga, ada kemungkinan charger atau jumlah port yang tersedia tidak mencukupi. 

Anda dapat menjumpai USB charger yang memiliki beberapa port pengisian daya, bahkan bisa menjadi delapan port. Saat ini pun Anda dapat menemukan USB charger dengan bentuk yang unik. Tentunya, USB charger yang dilengkapi dudukan untuk mengisi HP dengan posisi berdiri akan lebih memudahkan Anda. Posisi pengisian akan terlihat rapi meskipun ada beberapa unit gadget yang dicas.

Pilih USB charger yang nyaman digunakan saat bepergian

Kehabisan baterai gadget saat sedang melakukan perjalanan tentu sangat merepotkan. Untuk itu, bagi Anda yang sering menggunakan gadget di perjalanan ada baiknya memperhatikan poin penting berikut.

Agar nyaman dibawa, pilih steker yang dapat dilipat

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Apabila Anda membawa USB charger, pilihlah produk yang seringan mungkin sehingga bisa disimpan di dalam tas atau kantong. Beberapa produsen membuat USB charger dengan berat sekitar 50 gram dan bentuk yang ringkas

Anda juga perlu memperhatikan bagian steker yang akan dihubungkan ke stopkontak. Apabila steker tersebut tidak dapat dilipat, Anda memerlukan ruang tambahan. Tidak hanya itu, steker yang tidak dapat dilipat bisa merusak barang lain yang ada di dalam tas. 

Namun, apabila terlalu kecil mungkin tidak mendukung output dengan ampere yang besar. Untuk itu, Anda juga harus memperhatikan output arus listrik saat memilihnya. Jadi, pilihlah USB charger yang ringkas serta tidak menghabiskan ruang tas sehingga lebih nyaman Anda bawa.

Untuk pengisian daya tanpa stopkontak, pilih yang memiliki fungsi powerbank

Anda yang tidak memiliki waktu menunggu daya gadget diisi penuh, pilihlah USB charger yang dapat berfungsi sebagai powerbank. Apabila Anda memilih tipe USB charger dua arah ini, Anda dapat melakukan pengisian daya tanpa memerlukan stopkontak. Hal ini akan memberikan kemudahan saat Anda lupa mengisi daya atau daya gadget tidak terisi penuh.

Akan tetapi, Anda perlu memperhatikan kapasitas baterai (mAh) saat memilih USB charger tipe ini. Sebagai contoh, kapasitas baterai iPhone 12 adalah 2.775 mAh, iPhone SE (generasi ke-2) berkapasitas 1.821 mAh, sedangkan iPhone 11 berkapasitas 3110 mAh. Dengan demikian, Anda bisa mengisi baterai sebanyak satu atau dua kali dengan USB charger berkapasitas 5.000 mAh. 

Oleh karena itu, pilihlah jenis berkapasitas besar apabila Anda memiliki gadget dengan kapasitas baterai lebih besar. Hal ini juga berlaku apabila Anda ingin mengisi daya gadget berulang kali. Jadi, jangan lupa untuk melakukan pengecekan terhadap kapasitas baterai gadget Anda, ya!

Sering bepergian ke luar negeri? Pilih yang disertai konverter steker

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Kami menyarankan USB charger yang dilengkapi konverter apabila Anda sering melakukan perjalanan ke luar negeri. Stopkontak di Indonesia kerap berbeda dengan stopkontak di negara-negara lain. USB charger dengan konverter akan memudahkan Anda saat berada dalam situasi ini.


Bentuk stopkontak tiap negara bisa berbeda-beda, seperti tipe A, tipe O, tipe C, tipe BF, atau tipe SE. Bahkan, ada negara yang sama sekali tidak menggunakan bentuk stopkontak ini. Oleh karena itu, periksalah tipe stopkontak di negara tujuan Anda sebelum bepergian.

Selain itu, banyak USB charger yang menggunakan tegangan listrik 100 volt hingga 240 volt. Akan lebih fleksibel apabila produk yang dipilih kompatibel dengan tegangan 100-240 volt. Pada dasarnya, Anda dapat menggunakan USB charger ini di Indonesia dan di luar negeri.

Untuk kendaran bermotor, pilihlah charger khusus mobil atau motor

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Mobil dan beberapa tipe sepeda motor saat ini dilengkapi dengan power outlet yang dapat dipasang USB charger. Namun, power outlet pada kendaraan memiliki bentuk yang berbeda dari stopkontak rumahan. Untuk itu, dibutuhkan USB charger khusus kendaraan bermotor agar kompatibel. Ada banyak USB charger mobil yang tersedia di pasaran.

Cara memilih USB charger mobil adalah dengan memperhatikan nilai ampere, jumlah port USB, atau fitur fast charging yang tersedia. Untuk USB charger motor, Anda perlu memastikan ketersediaan power outlet karena tidak semua sepeda motor dilengkapi power outlet dari pabrik. Setelah memastikan power outlet-nya, Anda bisa memilih USB charger motor yang pada dasarnya sama dengan USB charger mobil.

Apabila Anda berminat untuk membeli USB charger untuk mobil, klik link di bawah ini untuk mendapatkan rekomendasinya!

10 Rekomendasi USB charger terbaik

Selanjutnya, kami akan merekomendasikan sepuluh USB charger terbaik yang kami tentukan berdasarkan cara memilih di atas. Produk-produk ini dipilih secara teliti dengan mempertimbangkan kualitas produk, review pembeli, dan tingkat kepercayaan terhadap seller. Produk kami urutkan berdasarkan popularitasnya di marketplace Shopee.

10

Besaran ampere2,4A
Port USB type C
Jumlah port4 port
Berat Tidak disebutkan
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter steker

9

Besaran ampere2,4A
Port USB type C
Jumlah port4 port
Berat 213 gram
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter steker

8

Besaran ampere2A
Port USB type CX
Jumlah port1 port
Berat 40 gram
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter steker

7

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Besaran ampere2,1A
Port USB type CX
Jumlah port1 port
Berat Tidak disebutkan
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter stekerX

6

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Besaran ampere3A
Port USB type C
Jumlah port2 port
Berat 59 gram
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter steker

5

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Besaran ampere2,4A
Port USB type C
Jumlah port6 port
Berat 207 gram
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter stekerX

4

Besaran ampere2,1A atau 3A
Port USB type CX
Jumlah port2
Berat 190,5 gram
Fungsi powerbank
Kompatibel dengan konverter steker

3

Besaran ampere 5A
Port USB type C
Jumlah port3 port
Berat 115 g
Fungsi powerbankx
Kompatibel dengan konverter steker

2

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Besaran ampere3,1A
Port USB type CX
Jumlah port2 port
Berat Tidak diketahui
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter stekerX

1

10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

Besaran ampere3A
Port USB type C
Jumlah port1 port
Berat Tidak disebutkan
Fungsi powerbankX
Kompatibel dengan konverter steker

Baca juga rekomendasi produk dudukan gadget di sini

Mengisi daya HP, tablet, atau iPad biasanya dilakukan setiap hari dan membutuhkan waktu yang cukup lama. Anda dapat meletakkan gadget yang sedang diisi dayanya pada holder yang tepat sehingga terlihat lebih rapi saat pengisian daya. Oleh karena itu, silakan simak tiga artikel berikut ini sebagai referensi memilih dudukan yang tepat untuk gadget Anda.

Kesimpulan

Di atas, kami telah memaparkan dan merekomendasikan sepuluh USB charger dengan berbagai keunggulan yang berbeda. Apakah Anda telah menemukan produk yang tepat?

Anda dapat memilih USB charger dengan jumlah port lebih dari satu. Selain itu, pemilihan ampere yang besar, fungsi powerbank, serta adanya konverter dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Semoga artikel ini cukup membantu, ya!

Artikel terkait

Artikel populer

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Kabel Data iPhone Terbaik - Ditinjau oleh Software Engineer (Terbaru Tahun 2022)

    Apple menggunakan kabel data khusus untuk sinkronisasi data, mengisi daya, dan lain-lain. Kabel data ini dikenal dengan kabel data lightning atau kabel data iPhone. Selain merek Apple, ada banyak produsen yang menyediakan kabel data iPhone dengan rentang harga yang beragam. Beberapa di antaranya adalah Anker, Aukey, dan Energea.Kali ini kami akan menjabarkan poin-poin penting yang perlu Anda perhatikan sebelum memilih kabel data iPhone. Kami juga akan memberikan sepuluh rekomendasi kabel data iPhone yang bagus. Artikel ini sudah ditinjau oleh software engineer kami, Yosua Surojo. Simak ulasannya sampai selesai, ya!

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Rekomendasi Printer Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Printer sangat diperlukan ketika ingin mencetak dokumen atau foto di rumah. Saat ini, printer tidak hanya berfungsi untuk mencetak, tetapi dilengkapi juga dengan fitur tambahan lainnya. Pengoperasiannya juga makin mudah karena beberapa macam printer sudah dapat terhubung dengan smartphone.Kali ini, kami akan memberikan tips memilih printer yang bagus, mulai dari mengulas berbagai jenis printer hingga berbagai fungsinya. Selain itu, kami juga akan merekomendasikan beberapa merek printer terbaik untuk Anda, seperti Epson, Canon, dan Brother. Perhatikan juga review printer sebelum membeli agar Anda lebih memahami keunggulan setiap printer, ya!

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Gaming Monitor Terbaik - Ditinjau oleh Tech Enthusiast (Terbaru Tahun 2022)

    Saat bermain game di PC atau console, monitor apa yang biasa Anda gunakan? Monitor biasa atau layar TV mungkin sudah cukup. Akan tetapi, dengan menggunakan gaming monitor, sensasi gaming akan lebih terasa. Beberapa merek terkenal, seperti Acer, Xiaomi, LG, dan AOC, memiliki monitor gaming terbaik.Faktor apa yang memengaruhi kualitas monitor? Kali ini kami akan merekomendasikan sepuluh produk gaming monitor yang bagus dengan berbagai kelebihannya. Kami juga akan memperkenalkan poin-poin penting tentang cara memilih gaming monitor terbaik. Artikel ini sudah ditinjau oleh tech enthusiast kami, Joshua Pandu. Mari disimak!

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Sound Card Terbaik - Ditinjau oleh Sound Engineer (Terbaru Tahun 2022)

    Sound card adalah perangkat terintegrasi yang dapat mengubah sinyal listrik menjadi sinyal suara atau audio dan sebaliknya. Bila Anda suka menonton video, main games, atau menikmati musik, Anda mungkin tahu pentingnya sound card.  Sound card yang dimaksud termasuk sound card USB, sound card eksternal, sound card HP, dan sound card PC. Merek sound card seperti V8 dan Behringer mungkin terdengar familier bagi Anda. Nah, untuk mendapatkan produk yang bagus, mari simak rekomendasi sound card terbaik dalam artikel ini. Artikel ini juga sudah ditinjau oleh sound engineer kami, Dennis Novriandi.

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Rekomendasi Kacamata Anti Radiasi Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Sinar radiasi berasal dari sinar ultraviolet yang terkandung dalam cahaya matahari dan blue light dari gadget. Sinar tersebut tidak baik bagi mata sehingga Anda membutuhkan perlindungan khusus berupa kacamata antiradiasi. Fungsi dari kacamata antiradiasi atau kacamata anti blue light adalah menghalau sinar radiasi supaya tidak merusak mata.Untuk membantu Anda menentukan pilihan, kami akan mengulas cara memilih kacamata antiradiasi yang bagus. Selain itu, kami akan memberikan ulasan produk kacamata antiradiasi terbaik dari merek Urban State, Hamlin, serta Shadez Eyewear. Ayo baca terus artikelnya guna mengetahui kacamata yang cocok untuk Anda!

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Headphone dengan Kualitas Suara Terbaik - Ditinjau oleh Audio Enthusiast (Terbaru Tahun 2022)

    Menggunakan headphone dapat membuat Anda lebih nyaman saat mendengarkan musik, menonton film, ataupun bermain games. Namun, kualitas suara yang dihasilkan tiap produk headphone tentu berbeda-beda. Begitu pula dengan koneksinya, baik yang berkabel maupun nirkabel. Selain itu, desain yang beragam juga memengaruhi kebocoran suara. Kali ini, kami akan menjelaskan cara memilih headphone dengan kualitas suara terbaik. Kami juga akan mengulas sepuluh rekomendasi produk yang bagus untuk Anda. Anda akan menjumpai produk merek Sony, JBL, dan Logitech. Artikel ini sudah ditinjau oleh audio enthusiast kami, Joshua Pandu. Selamat membaca!

    Aksesori komputer & laptop

  • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

    10 Power Supply Terbaik untuk PC - Ditinjau oleh Software Engineer dan Tech Enthusiast (Terbaru Tahun 2022)

    Power supply adalah salah satu bagian penting pada PC (personal computer). Perangkat ini memberikan suplai daya untuk komputer dengan cara mengubah arus AC (alternating current) menjadi arus DC (direct current).Kali ini, kami akan memberikan tips dan rekomendasi power supply terbaik. Anda bisa menemukan beragam power supply, mulai dari 500 watt hingga 1000 watt. Cool Master, Seasonic, CORSAIR, dan ASUS adalah beberapa contoh merek yang bagus untuk Anda miliki. Artikel ini sudah ditinjau oleh software engineer kami, Yosua Surojo, dan tech enthusiast kami, Joshua Pandu. Yuk, simak selengkapnya!

    Aksesori komputer & laptop

  • Item lists populer

    Pencarian berdasarkan kategori

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Kebutuhan rumah tangga

      Peralatan mandi, Peralatan kebersihan, Kebun & luar ruangan

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Elektronik rumah tangga

      Home entertainment, Peralatan kebersihan, Penyejuk & pembersih udara

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Komputer & laptop

      Aksesori komputer & laptop, Komputer, Laptop

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Kamera

      Lensa & aksesori, Aksesori kamera, Baterai & charger kamera

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Perawatan tubuh & kecantikan

      Perawatan gigi & mulut, Perawatan wajah, Perawatan badan

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Kesehatan

      Alat medis, Produk dewasa & kewanitaan, Vitamin & suplemen

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Makanan & minuman

      Roti & kue, Makanan instan, Minuman instan

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Peralatan dapur

      Peralatan masak, Peralatan makan & minum, Aksesori dapur

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Fashion wanita

      Pakaian wanita, Pakaian dalam wanita, Aksesori wanita

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Fashion pria

      Pakaian pria, Pakaian dalam pria, Aksesori pria

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Fashion anak

      Pakaian anak, Pakaian dalam anak, Aksesori anak

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Ibu & anak

      Pakaian ibu hamil, Makanan & susu bayi, Mainan & aktivitas bayi

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Interior & furnitur

      Dekorasi ruangan, Tempat penyimpanan, Kamar mandi

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Hobi

      Permainan, Film, Musik

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Outdoor & sports

      Perlengkapan outdoor, Camping & hiking, Gym & fitness

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      DIY & tools

      Cat & perlengkapan, Hand tools, Power tools

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Perawatan hewan

      Grooming hewan, Makanan hewan, Perawatan anjing

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Buku

      Buku impor, Buku akademik, Buku hobi

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Peralatan kantor & alat tulis

      Alat tulis, Kalkulator & kamus elektronik, Document organizer

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Otomotif

      Aksesori mobil, Aksesori motor, Komponen mobil & motor

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Perlengkapan pesta & hadiah

      Pesta & event, Persiapan pernikahan, Bungkus & kemasan

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Handphone & tablet

      Handphone, Tablet, Aksesori handphone & tablet

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Gaming

      Game console, CD game, Aksesori mobile gaming

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Program & aplikasi

      Program komputer, Aplikasi

    • 10 merek aksesoris teratas di dunia 2022

      Travelling

      Tiket & voucer, Perlengkapan travelling, Hotel & penginapan

    Apa brand nomor 1 di dunia?

    1. Walt Disney Merupakan merek yang paling kuat di dunia. Walt Disney didirikan pada 1923. Perusahaan ini didirikan di Amerika Serikat.

    Apa saja brand ternama di dunia?

    10 Brand Fashion Termahal di Dunia 2022: LV, Dior hingga Gucci.
    10 Brand Fashion Termahal di Dunia 2022. Dikutip dari Luxury Columnist, berikut adalah 10 brand fashion termahal di dunia 2022: ... .
    1. Louis Vuitton. ... .
    2. Christian Dior. ... .
    3. Versace. ... .
    4. Chanel. ... .
    Prada. ... .
    6. Yves Saint Laurent (YSL) ... .
    7. Giorgio Armani..

    Apa nama brand termahal di dunia?

    Beberapa orang mungkin sudah tidak asing dengan brand fashion termahal di dunia saat ini, termasuk Louis Vuitton. Louis Vuitton atau biasa disingkat dengan LV, merupakan brand asal Prancis yang berdiri sejak tahun 1854 dan didirikan oleh perancang busana yang paling terkenal di Prancis, yaitu Louis Vuitton.

    Apa saja brand luxury?

    Jika Anda tertarik untuk melihat seberapa mahal merek pakaian termahal di dunia, berikut 10 jenama yang sudah terkenal, yang dilansir Bisnis.com dari Luxury Columnist..
    Chanel. ... .
    Dolce & Gabbana. ... .
    Gucci. ... .
    Ralph Lauren. ... .
    Giorgio Armani. ... .
    Yves Saint Laurent. ... .
    Prada. ... .
    Versace..

    Variasi adalah jantung dari dunia aksesoris, dan itu berarti beragam titik harga dan opsi. Dengan biaya komoditas yang berfluktuasi, desainer aksesori telah menjadi licik, menciptakan garis difusi, mencampur bahan dan meluncurkan koleksi kontemporer kelas atas untuk memenuhi permintaan konsumen akan barang-barang yang terjangkau dan modis.

    Menghadapi harga emas, perak, platinum, dan berlian yang mudah menguap, merek menggabungkan permata dengan harga lebih murah seperti batu semiprecious untuk menekan biaya. Tetapi kreativitas, nilai, dan aliran inventaris baru yang sehat masih menguasai kategori.

    Kisah Terkait: The WWD 100 >>

    Keseimbangan antara harga dan produk yang dimainkan dalam 10 merek yang paling akrab, yang semuanya bergulat untuk mendapatkan bagian dari apa yang diperkirakan Grup NPD adalah pasar aksesoris wanita AS senilai $ 51 miliar.

    Dengan tasnya dengan harga yang dapat diakses dalam kisaran $ 250 hingga $ 450, Coach Inc. mengambil posisi teratas tahun ini. Dengan penjualan $ 4,76 miliar, merek yang berbasis di New York memperbarui penawarannya dengan pengenalan Legacy, koleksi dua gender yang mencakup pakaian, alas kaki, tas, perhiasan, kacamata, dan aksesori lainnya. Terinspirasi oleh sejarah bertingkat merek, kalimat ini tidak hanya memberi pembeli kesempatan untuk membeli gaya retro populer seperti wolinya, tetapi juga mengubah tampilan toko -toko merek.

    Di nomor dua adalah GAP, yang telah dalam proses turnaround. Dengan pemasaran yang lebih baik, produk yang lebih baik dan pendekatan yang lebih bertarget untuk kategori strategis, Gap dan saudara perempuannya, Navy Old, Banana Republic dan Athleta fokus pada mempertahankan kinerja yang solid dengan kolaborasi utama. Baru -baru ini, Gap bekerja sama dengan majalah GQ dan Banana Republic menyewa Narciso Rodriguez sebagai penasihat yang dimulai dengan musim gugur 2013.

    Calvin Klein mendarat di tempat ketiga untuk aksesori pria dan wanita, yang memancarkan estetika modern dan minimalis. Tas bahu persegi sederhana kontras dengan alas kaki yang lebih keras dan mencolok, yang mencakup motif emas yang dihiasi dan perhiasan logam.

    Pekerjaan merek ini diperhatikan tahun ini, karena Dewan Aksesoris menghormati trio desain Calvin Klein Collection, Francisco Costa (wanita), Italo Zucchelli (pria) dan Ulrich Grimm (Direktur Kreatif Sepatu dan Aksesori Pria dan Wanita).

    Di tempat keempat adalah Guess Inc., yang memasangkan akar denim-sentrisnya dengan tas tangan dinamis, barang-barang kulit kecil dan penawaran alas kaki. Dengan 30 tahun di bawah ikat pinggangnya, tebak mengatakan akan terus mendorong dalam kategori aksesori tahun ini, karena perusahaan berinvestasi lebih banyak dalam upaya digital dan pemasaran.

    Alas kaki dan aksesoris merek sembilan Barat peringkat kelima. Label milik Jones Group telah berinvestasi dalam presentasi di dalam toko dan koleksinya. Musim gugur ini, Nine West membuka dunia menurut 9, sebuah butik yang menampilkan dinding barang dagangan yang digerakkan oleh tema. Unit ini juga menampung garis tas pertama merek. Ini juga meluncurkan koleksi Amerika Vintage, yang mencakup produk eksklusif dari kolaborasi dengan Kate Ciepluch, Monica Botkier dan Cynthia Dugan.

    Liz Claiborne dan Tommy Hilfiger diikat untuk tempat keenam. Bagi Claiborne, 2012 adalah tahun perubahan. Liz Claiborne Inc. mengubah namanya menjadi Fifth & Pacific Cos. Setelah menjual merek senama ke J.C. Penney Co. Inc. Accessories Haul merek mencakup tas tangan tanpa embel-embel dengan harga $ 25 hingga $ 60.

    Sementara itu, kekuatan dalam bisnis Eropa Hilfiger mendorong merek tahun ini, karena konsumen di wilayah itu mengambil label warisan Americana. Merek milik PVH Corp. telah membuat langkah, memperluas jangkauannya secara internasional dan membangun penawaran aksesorisnya, yang meliputi alas kaki, jam tangan, perhiasan, kacamata hitam dan tas. Aksesori pria dan wanita cenderung dihargai di bawah $ 250. Tas bowler, sepatu bot setinggi lutut, ikat pinggang dengan aksen tweed dan jam tangan berlapis emas mawar sederhana semuanya dapat ditemukan di situs web merek.

    Ralph Lauren mendarat di tempat kedelapan. Aksesori memainkan peran instrumental dalam rencana pertumbuhan merek. Pada panggilan pendapatan kuartal kedua pada bulan November, presiden dan chief operating officer Roger Farah mengatakan, “Kami pikir estetika Ralph Lauren diterjemahkan dengan indah menjadi aksesoris. Salah satu realitas menarik dari hasil kami hingga saat ini, baik margin luar biasa dalam grosir dan margin luar biasa yang sekarang kami operasikan dalam ritel, tanpa penetrasi tinggi ke aksesori, yang, dieksekusi dengan benar, membawa margin keuntungan yang lebih tinggi .... tebakan saya adalah Dalam jangka panjang, ini akan menjadi bagian yang sangat besar dari apa yang kita lakukan. ”

    Merek ini telah membuat titik untuk memamerkan koleksi aksesorisnya selama New York Fashion Week kepada editor dan pembeli. Selain pratinjau terpisah untuk editor, perusahaan baru -baru ini memberi pengikut Instagram pandangan pertama pada koleksi musim semi 2013.

    Fenomena UGG berlanjut. Merek, yang identik dengan sepatu bot kulit domba slip-on, peringkat kesembilan dalam daftar. Selain bentengnya di pasar kulit domba-domba, merek milik Deckers Corp telah memperluas jangkauannya menjadi pria dan juga baru-baru ini meluncurkan garis dua gender, harga lebih tinggi, lebih banyak mode-maju yang disebut UGG Collection. Menggunakan kulit eksotis seperti Stingray dan burung unta, merek ini telah menambahkan tas mewah, berbagai sandal, sepatu dan sepatu bot yang mengangguk pada warisannya.

    Fosil, pembuat jam tangan, tas dan aksesori, melengkapi daftar. Ini telah meningkatkan koleksinya - dan kesadaran merek - dengan kolaborasi utama, akuisisi, dan desain yang diperbarui. Tahun ini, ia mengakuisisi Brand Watch Skagen, memperkenalkan koleksi kulit pusaka kelas atas yang mengingatkan kulit vintage di tasnya, dan juga melanda kemitraan dengan Karl Lagerfeld untuk jam tangan edisi terbatas yang akan melanda toko awal tahun depan. Perusahaan itu digulirkan dalam penjualan $ 2,57 miliar untuk tahun yang berakhir 14 Februari, lompatan penjualan 26,4 persen selama tahun sebelumnya.

    Top 10

    1. Coach2. Gap3. Calvin Klein4. Tebakan5. Sembilan West6. Liz Claiborne (dasi) 6. Tommy Hilfiger (dasi) 8. Ralph Lauren9. Ugg10. Fosil
    2. Gap
    3. Calvin Klein
    4. Guess
    5. Nine West
    6. Liz Claiborne (tie)
    6. Tommy Hilfiger (tie)
    8. Ralph Lauren
    9. Ugg
    10. Fossil

    Merek mana yang memiliki aksesori terbaik?

    5 merek aksesori mewah teratas yang harus diketahui semua orang..
    Prada. Berpikir di luar kotak dan inovasi kreatif selalu menjadi merek dagang Prada. ....
    Gucci. Guccio Gucci memulai perusahaan pada tahun 1921 dan menjadikannya sebagai salah satu nama depan dengan cara mewah. ....
    Saint Laurent. ....
    Louis Vuitton. ....
    Tom Ford ..

    Apa 10 merek mewah teratas?

    10 merek mewah teratas di dunia 2022..
    Porsche.Pendapatan di seluruh dunia: $ 31,6 miliar ..
    Louis Vuitton.Pendapatan di seluruh dunia: $ 14,9 miliar ..
    JALUR.Pendapatan di seluruh dunia: $ 13,2 miliar ..
    Cartier.Pendapatan di seluruh dunia: $ 12,1 miliar ..
    Hermes.Pendapatan di seluruh dunia: $ 11,7 miliar ..
    Gucci.Pendapatan di seluruh dunia: $ 11,1 miliar ..
    Ferrari.....
    ROLEX..

    Apa merek desainer nomor 1?

    Laporan tahunan tentang peringkat merek mewah & premium paling berharga dan terkuat.

    Apa merek paling bergaya?

    Merek fashion teratas diindeks secara akurat sesuai dengan penilaian pasar merek selama dua tahun terakhir (2020-2021).... 100 Merek Fashion Terbaik 2022 ..