Tentukan koefisien p pada bentuk aljabar berikut ini 2p²-5pq+3p+2q

isnarifda @isnarifda

September 2018 1 817 Report

Tentukan koefisien dari P pada bentuk aljabar berikut :
a. 2p + 7
b. -3p² + 8p
c. 4p² - p
d. 2p² - 5pq - 4p
e. -7p² + 12p - 16
f. p3 - 8p² - p

#tolong jawab yg tepat
#secepatnya

emimo Definisi dari koefisien sendiri adalah angka didepan sebuah variabel. Contohnya:
2a, dimana 2 adalah koefisien dari a dan a adalah variabel.
a.) 2p + 7. Koefisien dari p adalah 2 (7 merupakan konstanta, bukan koefisien)
b.) -3p² + 8p. Koefisien dari p adalah 8 (-3 adalah koefisien dari p², bukan p)
c.) 4p² - p. Koefisien dari p adalah -1
d.) 2p² - 5pq - 4p. Koefisien dari p adalah -4 (2 adalah koefisien dari p² dan -5 adalah koefisien dari pq, bukan p)
e.) -7p² + 12p - 16. Koefisien dari p adalah 12 (-7 adalah koefisien dari p² dan -16 adalah konstanta, bukan koefisien)
f.) p³ - 8p² - p. Koefisien dari p adalah -1 (1 adalah koefisien dari p³ dan -8 adalah koefisien dari p²)

Semoga membantu

4 votes Thanks 13

isnarifda trmksih ya jwban nya..

More Questions From This User See All

isnarifda October 2018 | 0 Replies

Tolong buatkan puisi yg temanya keindahan alam, 2 bait aja. #no plagiat ya #jgn ngasal njawabnya #majas nya yg bagus ya Answer

isnarifda October 2018 | 0 Replies

⅓(x-4) > ½(2x-8) #jawab yahhh cepetan Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

Sebuah mobil brgerak ke selatan sejauh 50km, kmudian mmbelok ke arah timur dgn jarak 14km. hitunglah jarak yg ditempuh dan perpindahannya! #dibutuhkn jwaban yg tepat secepatnya Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

1. sbuah mobil brgerak lurus beraturan dgn kecepatan 45 km/jam. mobil brgerak mulai pkl 02.10 kmudian brhnti pd pkl 02.45. hitung jarak yg dtempuh! 2. sebuah mobil mula" mmiliki kcepatan 5 m/s. kmudian mobil dpercepat dan kcepatannya mnjd 15 m/s tiga menit kemudian. Berapakh prcepatan mobil itu? #scepatnya jwab dgn tepat, mksih Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

(4p × 5pq)⁴ #jawab dengan tepat #secepatnya Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

Jelaskan istilah contour pada peta #jawab secepatnya Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

Jawab soal aljabar berikut = 10x- (3 - 2x) Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

Jawab dgn tepat! beserta penjelasannya 1. -3a² - 9a - a² + 5a 2. 5x² - xy - 2y² - 8x² + 4xy + y² # secepatnya #makasih Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

1. Jelaskan pengaruh penggunaan bahasa sansekerta dalam kebudayaan masa lalu di indonesia! 2. Seberapa besarkah peran dari pesantren dalam mengembangkan pendidikan islam di indonesia?jelaskan! Answer

isnarifda September 2018 | 0 Replies

Tentukan banyaknya suku & suku sejenis pd bntuk aljabar berikut : a. 7x + 2y - 9x b. 4a + 5ab - 7a² - 16ab + 8a c. 5p² + 4p + 3 + 3p² - 5p - 7 d. 2a + 3ab - 4a + 4a²b + 2ab + 5a²b e. 6x² - 5xy - 2y² + 10x² - 3xy f. 3m²n + 2mn² - 7m²n² + 8mn #jawab secepatnya #mksih jwaban nya Answer

Recommend Questions

nansy2015 May 2021 | 0 Replies

sebuah akuarium mempunyai volume 240 liter .jika akuarium kosong tersebut di aliri air dengan debit 30 liter/menit,waktu yg di perlukan untuk mengisi akuarium sampai penuh adalah.......... a.3menit b.6 menit c.8 menit d.16 menit

DivaVisia May 2021 | 0 Replies

Tolong caranya serta jawaban. gomawo

ingaazhaimuets May 2021 | 0 Replies

5 per 8 dikurang 5 per 6

rizkypsa33 May 2021 | 0 Replies

dalam percobaan melempar dadu sebanyak 450 kali ,frekuensi harapan muncul mata dadu kurang dari 5 adalah

CAVieny May 2021 | 0 Replies

Tolong ya kak.. 1. Sebuah tangki air dapat menampung 14,168m3 air. Bagian alas tangki air tersebut memiliki radius 14 dm. Tangki air tersebut setinggi.. a. 23dm b. 46dm c. 69dm d. 92dm 2. FPB dari 84 dan 56 dalam bentuk faktorisasi prima adalah....

nad58 May 2021 | 0 Replies

cos 330°.tan 225°-sin 210°-cot330°

athala6 May 2021 | 0 Replies

bu ani meminjam uang di bank sebesar Rp.20.000.000,00 dengan bunga 20% pertahun . besar bunga yg ditanggung oleh bu ani jika meminjam uang selama 6 bulan adalah...

Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Help me friends... no 26

efan22 May 2021 | 0 Replies

[tex]3 \sqrt{10} - \sqrt{10} [/tex]

aririyan752 May 2021 | 0 Replies

Dengan kecepatan 80 km/jam, waktu yang diperlukan 3 jam 45 menit. Dengan kecepatan 60 km/jam, waktu yang diperlukan untuk menempuh yang sama jarak adalah

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA