Soal menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari

Soal menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari

Berikut adalah Bank Soal Ulangan Harian IPA Kelas 5 SD MI KD. 3.7 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan /Inti Fauzia/Banjarnegaraku/

BANJARNEGARAKU - Adik adik kelas 5 berikut kami sajikan Soal Soal untuk bahan belajar Ulangan Harian, lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan Kurikulum 2013.

Soal Soal ini akan memperkaya Bank Soal adik adik, sehingga dapat digunakan untuk belajar mengukur sejauh mana memahami materi Menganalisis Pengaruh Kalor Terhadap Perubahan Suhu dan Wujud Benda dalam Kehidupan Sehari hari, KD. 3.7 Muatan IPA.

Diharapkan dengan mempelajari Bank Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD MI KD. 3.7 Muatan IPA, Menganalisis Pengaruh Kalor Terhadap Perubahan Suhu dan Wujud Benda dalam Kehidupan Sehari hari, dapat meningkatkan pemahaman adik adik.

 Baca Juga: Seberapa Jawa Kamu? Coba Ucapkan 'Lebaran 2022 Tanggal Berapa' Menggunakan Bahasa Jawa

Artikel Bank Soal Ulangan Harian Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan ini dipandu oleh Inti Fauzia Carolina SPd SD MSi alumnus FKIP PGSD Universitas Terbuka.

>

Berikut ini adalah Bank Soal Ulangan Harian IPA Materi kelas 5 SD MI Kurikulum 2013, lengkap Pembahasan dan Kunci Jawaban.

Kelas 5. KD. 3.7. Menganalisis Pengaruh Kalor Terhadap Perubahan Suhu dan Wujud Benda dalam Kehidupan Sehari hari.

Baca Juga: Bank Soal Ulangan Harian IPA Kelas 5 SD MI KD. 3.5 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan

1. Setiap hari minggu, Diva mencuci pakaiannya sendiri. Pada pukul 08.00 dia sudah menjemur pakaiannya, karena matahari sangat terik pukul 11.00 pakaiannya sudah kering semua.

ceritakan asal muasal manusia, menurut ilmu pengetahuan sosial?​

Jasa Fotografi yang memiliki volume dan konsisten adalah O Produk O Benda hidup O Katalog O Wedding Jasa Fotografi yang memiliki volume dan konsisten … adalah O Produk O Benda hidup O Katalog O Wedding​

QuizManakah dari alun alun ini yang berada di Italia!A.Trapalgar SquareB.Djemaa el FnaC.Piazza del DuomoD.Plaza mayor​

jelaskan konsep yang digunakan dalam penggunaan air untuk lingkungan itu

Quizzzzzkenapa bisa terjadinya Siang dan malam​ ?dilarang copass!!​

sebutkan urutan peroses penanganan menjadi kerajinan​

Q.Pindahkan 3 Koin untuk Membalikkan Piramida​

Komponen yang terdapat pada seven skin of the earth

Mengapa peta topografi dengan keterbatasan skala petanya harus menyajikan unsur-unsur yang ada dimuka bumi

Yang termasuk ke dalam topologi secara fisik adalah

Soal menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari

Soal menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari
Lihat Foto

SHUTTERSTOCK/FOTOCUISINETTE

Ilustrasi api pada kompor gas.

KOMPAS.com - Kalor adalah bentuk dari energi panas yang mengalir dari benda bersuhu tinggi ke benda bersuhu panas.

Tahukah kamu pengaruh apa saja yang dapat diberikan kalor pada suatu benda? Untuk mengetahui jawabannya, mari simak penjelasan berikut ini!

Perubahan Suhu

Kalor dapat mengubah suhu pada suatu benda. Dilansir dari Encyclopedia Britannica, perubahan suhu akibat kalor dapat berupa kenaikan suhu maupun penurunan suhu. Contohnya adalah sendok logam yang digunakan untuk mengaduk kopi panas.

Kopi yang panas mengandung kalor yang tinggi. Saat kopi diaduk oleh sendok, kalor (panas) dari kopi berpindah ke sendok dan membuat sendok menjadi panas. Lalu bagaimana jika kopi tersebut didiamkan selama 5 jam?

Kalor dalam kopi akan terus mengalir ke gelas, udara, dan meja tempat kopi itu disimpan. Kalor akan terus mengalir keluar hingga suhu kopi sama dengan suhu ruangan tempatnya disimpan. Ini adalah penurunan suhu yang disebabkan oleh kalor.

Perubahan suhu karena kalor ini juga selalu terjadi pada manusia dan hewan. Saat Matahari terik dan tidak ada tempat berteduh, kita akan merasa kepanasan. Hal ini dikarenakan kalor Matahari mengalir ke dalam tubuh kita sehingga suhu tubuh kita juga meningkat.

Baca juga: Perpindahan Kalor pada Air yang Dipanaskan dalam Panci Aluminium

Perubahan Fisik

Kalor dapat merubah fisik suatu benda dengan membuatnya meleleh, mencair, membeku, menyublim, dan mengembun.

Contohnya adalah es krim yang awalnya padat berubah menjadi cair karena terkena kalor dari Matahari. Kemudian besi padat yang meleleh menjadi cair karena diberi kalor dengan suhu 6000 derajat celcius. Begitu juga kayu yang padat setelah dibakar oleh kalor dari api berubah menjadi abu.

Perubahan fisik akibat kalor juga terjadi saat kita memasak. Telur yang awalnya berupa cairan kental, saat digoreng oleh kalor dari api berubah menjadi matang dan lebih padat.

Contoh lainnya adalah mentega yang meleleh karena panas kompor. Kemudian adonan kue yang awalnya cairan kental berubah menjadi kue yang padat dan lembut, dan air yang menguap setelah mendidih.

Baca juga: Pengertian Kalor dan Perubahannya

Perubahan Volume

Pernahkah kamu memperhatikan mengapa air minum dalam kemasan tidak pernah tersisi penuh? Hal ini dilakukan agar saat air tersebut terkena panas Matahari, masih ada ruang untuk volumenya bertambah dan botol tidak rusak.

Jika kalor diberikan kepada benda, kalor tersebut dapat menyebabkan benda memuai sehingga volumenya bertambah.

Misalnya rel kereta api yang terkena panas Matahari secara terus-menerus. Pada jalur rel kereta api, diberikan sedikit celah untuk rel logam rel tersebut memuai. Tanpa adanya celah, rel dapat rusak dan mengakibatkan kecelakaan kereta.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

KATA PENGANTAR Muatan IPA tema 7 akan membahas materi tentangkalor. Lebih spesifiknya yaitu pengaruh kalor terhadapperubahan suhu dan wujud benda. Pada tiap submateri tidakhanya terdapat materi, tetapi juga kegiatan belajar danlatihan soal yang harus diselesaikan dan dipecahkan secaramandiri oleh siswa. Materi pada E-Book dapat membantudalam kegiatan pembelajaran pada 4 subtema. E-Book ini diharapkan dapat menjadi media dalammembantu siswa melaksanakan kegiatan belajar daringsecara mandiri. Pada E-Book terdapat materi, kegiatanbelajar dan latihan soal. Dengan menggali informasi danmelaksanakan aktivitas saintifik secara mandiri melaluipanduan pada E-Book dapat membantu pembentukanstruktur pengetahuan yang kuat. Pemberian masukan berupa kritik dan saran sangatdiperlukan untuk perbaikan E-Book. Malang, April 2021Bagaimana Cara Menggunakan E-Book ?1 Bacalah setiap halaman E-Book dengan teliti2 Pada daftar isi menunjukkan halaman untuk materi pada E-Book3 Pahamilah setiap materi yang disajikan pada E-Book4 Pahamilah petunjuk dan perintah pada E-Book5 Selesaikanlah tiap latihan soal pada E-Book dengan mandiri6 Tulislah hasil jawaban dari kegiatan belajar dan latihan soal di buku tulisDAFTAR ISISubmateri 1 Konsep Kalor…………………………………………………….6 Jenis dan Sifat Benda………………………………….10 Submateri 2Perubahan wujud benda membeku………………26Perubahan wujud benda mencair…………………27Perubahan wujud benda menguap……………….30Submateri 3Perubahan wujud benda mengembun……40Perubahan wujud benda menyublim………43Perubahan wujud benda mengkristal……44 Submateri 4Pengaruh kalor terhadapperubahan suhu…………………………………………50Kompetensi DasarIPA3.7 4.7 Menganalisis pengaruh Melaporkan hasilkalor terhadap perubahan percobaan pengaruh suhu dan wujud benda kalor pada benda dalam kehidupan sehari- hariSubmateri 1 Tujuan Pembelajaran1. Siswa dapat menjelaskan pengertian kalor2. Siswa dapat mengelompokkan benda berdasarkan wujudnya3. Siswa dapat menganalisis sifat benda berdasarkan wujudnya4. Siswa dapat membuktikan sifat benda berdasarkan wujudnya5. Siswa dapat menyimpulkan sifat benda berdasarkan wujudnya 1Pada tema 6 kita sudah belajar tentang konsep kalor dan perpindahannya. Apakah kamu masih ingat apa itu kalor? Lalu bagaimana proses perpindahan kalor ? Dapatkah kamu menjelaskannya ?2Ayo Mengingat Kembali ! Kalor adalah energi panas yang dapat berpindah dari benda yang memiliki suhu tinggi ke benda yang memiliki suhu rendah.Terdapat 3 cara perpindahan kalor yaitu :1 Konduksi yaitu perpindahan panas melalui zat perantara seperti benda padat. Konveksi yaitu perpindahan panas yang2 disertai perpindahan zat perantaranya seperti pada benda cair atau gas.3 Radiasi yaitu perpindahan panas melalui pancaran tanpa memerlukan zat perantara. 3KKititaastuedlaahh mdaepnagtetmaehmuibbeadhakwaanpbaanhawsa dappaantabsedrpapinadtabhemrpeinladlauhi zmaet lpaelurianzatatra danptearnapnatamraeladlauni tzant ppaermaenltaalruai.zBaetnda pmerearnutpaarka.aBmeznadtaymanegrudpaapkatnmzaetnjyaadnig dpaepraatnmtaernajapdaidpaeprraonsteasrapeprapdinadparhoasnes perpinkdaalhoarnaktaaulorpaantaaus.panas. Tahukah kamu ? Tahukah kamu bahwa di lingkungan sekitar kita ada batu, air, dan udara yang memiliki wujud berbeda-beda. Coba tuliskan macam-macam wujud benda yang kamu ketahui !4Benda-benda yang ada di sekitar kita digolongkan menjadi tiga wujud, yaitu benda padat, cair, dan gas. Ketiganya memiliki sifat yang berbeda. Mengapa kamu perlu membedakan sifat-sifat benda?Salah satu manfaat dapat membedakansifat-sifat benda yaitu kita akan tahucara memperlakukan benda-benda yang ada di sekitar kita. 5Wujud Benda1 Benda Padat Benda padat adalah benda yang memiliki bentuk dan ukuran yang tetap.2 Benda Cair Benda cair adalah benda yang memiliki bentuk yang tidak tetap atau menyesuaikan dengan bentuk wadahnya.63 Gas Gas adalah zat yang tidak memilki bentuk dan tidak terlihat serta menempati ruang. Dari penjelasan tentang tiga wujud benda tersebut, apakah yang ingin kamu ketahui mengenai benda di sekitarmu? Coba tuliskan dalam bentuk pertanyaan pada bukumu. Tuliskan paling sedikit 2 pertanyaan. Pertanyaan: 1. Apakah balon dan buku memiliki wujud yang berbeda? 2. ……………………………………. 3. ……………………………………. 4. dst 7Ayo Mengamati !Kita telah belajar tentang macam-macam wujudbenda. Selanjutnya coba amati benda-bendayang ada di sekitar kalian. Lalu tulislah nama-nama benda tersebut dan kelompokkanlah sesuaidengan wujudnya.No. Wujud Benda Nama Benda 1 Padat 1. 2. 2 Cair 3. 4. 3 Gas 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 4.8Tahukah kamu bahwa setiap wujud benda memiliki sifat yang berbeda-beda. Lalubagaimanakah sifat-sifatpada setiap wujud benda ? AYO KITA CARI TAHU ! 9Sifat-Sifat Benda 1 Sifat Benda Padat Benda padat memiliki sifat yaitu sebagai berikut :  Memiliki bentuk dan ukuran yang tetap  Memiliki volume tetap  Tidak mengikuti bentuk wadahnya Benda padat yang ada di sekitar kita dapat diubah bentuknya dengan beberapa perlakukan seperti diberi panas, diberi tekanan tinggi, atau diberi perlakuan fisik seperti menggunting, menekan, melipat, atau menyobek.10Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikut denganmandiri.Alat dan Bahan1. Pensil2. Gelas3. Piring4. Rautan pensilLangkah-langkah kegiatan1. Masukkan pensil ke dalam gelas2. Amati bentuk pensil pada mangkuk apakah berubah atau tetap lalu catatlah 113. Letakkan pensil di atas piring4. Amati bentuk pensil pada piring apakah berubah atau tetap lalu catatlah5. Ambillah pensil yang masih utuh. Perhatikan bentuknya dan gambarlah.6. Dengan menggunakan penyerut pensil, rautlah bagian ujung pensil hingga dapat digunakan untuk menulis. Perhatikan bentuknya dan gambarlah. 12Pertanyaan !1 Apakah penghapus pensil berubah bentuk saat diletakkan di dalam gelas?2 Apakah penghapus pensil berubah bentuk saat diletakkan di atas piring ?3 Apakah ujung pensil berubah bentuk setelah diraut?4 Apakah kesimpulan yang dapat kalian ambil dari kegiatan percobaan tersebut? 132 Sifat Benda Cair Benda cair memiliki sifat yaitu sebagai berikut :  Memiliki bentuk yang tidak tetap atau mengikuti wadahnya  Memiliki volume tetap  Dapat merambat melalui rongga atau pori-pori pada suatu benda  Mengalir dari tempat tinggi ke rendah Contoh dari benda cair yang dapat kamu temukan dalam kehidupan sehari-hari yaitu air dan minyak. Sekarang coba kamu tuliskan 4 contoh benda cair yang dapat kamu temukan di lingkungan sekitarmu !14Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikut denganmandiri.Alat dan Bahan1. Air2. Gelas3. BotolLangkah-langkah kegiatan1. Masukkan air ke dalam gelas sampai penuh2. Amati bentuk air pada gelas dan gambarlah3. Pindahkan air dari gelas ke dalam botol sampai penuh4. Amati bentuk air pada botol dan gambarlah5. Lalu tuanglah air di atas tanah6. Perhatikan apa yang terjadi dan catatlah 15Pertanyaan ! Bagaimana bentuk air saat dituangkan1 ke dalam gelas?2 Bagaimana bentuk air saat dituangkan ke dalam botol? Apakah yang terjadi saat air dituangkan3 di atas tanah? Kemanakah air itu mengalir?4 Apakah kesimpulan yang dapat kamu ambil dari kegiatan percobaan tersebut?163 GAS Benda dengan wujud gas memiliki sifat sebagai berikut :  Tidak memiliki bentuk  Mengisi ruang  Volume selalu berubah  Tidak terlihat Manusia dapat memasukkan dan mengeluarkan gas dari dalam tubuhnya pada saat bernapas. Manusia menghirup gas oksigen dan mengeluarkan gas karbon dioksida. Dengan cara meniup, kalian dapat membuat sebuah balon mengembang. Kalian juga dapat menggerakkan selembar kertas dengan meniupnya. Kalian dapat mencium bau napas kalian sendiri. Kalian pun dapat mencium bau-bau lainnya yang berupa gas. Gas memang tidak berbentuk dan tidak dapat dilihat, tetapi dapat kita rasakan. 17Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikut denganmandiri.Alat dan Bahan1. Air2. Gelas3. EmberLangkah-langkah kegiatan1. Masukkan air sampai memenuhi setengah ember2. Masukkan gelas ke dalam ember dengan posisi menelungkup.3. Miringkanlah gelas perlahan-lahan di dalam ember. Amati apa yang keluar dari gelas tersebut dan catatlah. 18Pertanyaan ! Menurutmu apakah ada udara di dalam1 gelas tersebut saat dimasukkan ke dalam ember dengan posisi menelungkup?2 Apakah yang terjadi pada saat gelas dimiringkan? Mengapa hal itu terjadi?3 Apakah kesimpulan yang dapat kamu ambil dari kegiatan percobaan tersebut? 19Agar kamu lebih paham tentang wujud benda dan sifatnya, kamu juga dapat menyimak video tentang wujud benda dan sifatnya melalui link di bawah ini. Sumber: https://youtu.be/gQ4tVnXxvUM20RefleksiGenteng atau atap rumah selalu di pasangmiring. Apakah alasannya? Bagaimana jika genteng itu dipasang mendatar? Apakah airnya dapat mengalir ke bawah? Kamu tentu bisa menjawabnya, bukan? Tulislah jawaban tersebut pada buku catatanmu ! Dengan belajar tentang wujud benda kita dapat menyimpan benda sesuai dengan sifatnya. Manfaat apa lagi yang dapat kamu peroleh setelah belajar bab ini? Coba tuliskan di bukumu ! 21Rangkuman1. Benda dikelompokkan menjadi tiga, yaitu:benda padat, benda cair, dan benda gas.2. Benda padat memiliki sifat yaitu memilikibentuk dan ukuran yang tetap, memilikivolume tetap, serta tidak mengikuti bentukwadahnya.3. Benda cair memiliki sifat yaitu memilikibentuk yang tidak tetap atau mengikutiwadahnya, memiliki volume tetap, dapatmerambat melalui rongga atau pori-poripada suatu benda, dan mengalir daritempat tinggi ke rendah4. Benda dengan wujud gas memiliki sifatyaitu tidak memiliki bentuk, mengisi ruang,volume selalu berubah, dan tidak terlihat22Latihan Soal1. Benda terbagi atas tiga wujud yaitu…a. Padat, air, dan gas c. Gas, padat, dan cairb. Air, udara, dan padat d. Udara, Cair, dan padat2. Sifat yang ditunjukkan oleh benda gas di bawah ini yaitu…a. Volume tetap c. Mengisi ruangb. Bentuk tidak tetap d. Sesuai bentuk wadah3. Balon yang ditiup terus-menerus lama-lama akan meletus, hal tersebut dikarenakan adanya…a. Gaya gravitasi c. Balon mudah meletus b. Massa balon yang berat d. Tekanan udara pada balon4. Sifat yang dimiliki oleh benda cair yaitu…a. Bentuk tetap c. Merambat dan mengalirb. Volume tidak tetap d. Mengisi ruang5. Benda padat dapat berubah bentuknya apabila diberi perlakuan khusus seperti…a. Ditiup c. Diguntingb. Dikipas d. Dijemur 23Submateri 2 Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat memberi contoh pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda 2. Siswa dapat menjelaskan proses perubahan wujud benda mencair, membeku, dan menguap 3. Siswa dapat mengaitkan pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda mencair, membeku, dan menguap dalam kehidupan sehari-hari 4. Siswa dapat membuktikan pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda mencair, membeku, dan menguap24Sebelumnya kita telah belajar tentang wujud benda dan sifatnya. Tahukah kamu bahwa benda dapat berubah wujud? Dapatkah kalian memberikancontoh perubahan wujud benda? 25Kita telah membuktikan bahwa benda terbagi atas 3 wujud dan memiliki sifat yang berbeda. Selain itu, benda juga dapat mengalami perubahan wujud dengan cara yang berbeda. Apa yang menyebabkan perubahan wujud benda ? Perubahan wujud benda disebabkan oleh lingkungan yang berubah, misalnya suhu lingkungan yang menjadi panas atau dingin. Perubahan wujud suatu benda yang terjadi antara lain yaitu peristiwa membeku, mencair, menguap, mengembun, menyublim, dan mengkristal.26Ayo Bertanya !Sebelum kita belajar tentang perubahan wujud benda membeku, mencair, dan menguap, apakah yang ingin kamuketahui mengenai 3 peristiwa perubahan wujud tersebut?Tulislah dalam bentuk pertanyaan pada bukumu. Tuliskan paling sedikit 2 pertanyaan. Pertanyaan : 1. Mengapa benda dapat mengalami penguapan? 2. ……………………………………….. 3. ……………………………………….. 4. dst 27Perubahan Wujud Benda1 Membeku Membeku merupakan perubahan wujud benda cair menjadi benda padat. Perubahan ini terjadi karena suhu di lingkungan menjadi dingin. Benda cair akan membeku apabila suhunya di bawah 0°C. Perubahan air menjadi es merupakan salah satu peristiwa yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. Cair Padat282 Mencair Mencair merupakan perubahan wujud benda padat menjadi benda cair akibat suhu yang panas. Peristiwa perubahan wujud mencair dapat ditemukan dengan mudah di sekitar kita. Salah satunya yaitu peristiwa es mencair.Padat Cair 29Ayo Berdiskusi ! Perhatikanlah gambar lilin di bawah ini ! Sebelum dinyalakan, lilin berwujud padat dan memiliki bentuk yang tetap. Tetapi saat lilin dinyalakan, bentuk lilin mulai berubah. Selain perubahan bentuk pada lilin, menurutmu peristiwa apakah yang terjadi pada saat lilin dinyalakan? Dapatkah kamu menjelaskanya? Coba tuliskan jawaban tersebut pada bukumu.30Pertanyaan !1 Mengapa lilin berubah bentuk saat dinyalakan dengan api? Menurutmu apakah terjadi perubahan2 wujud pada lilin saat dinyalakan dengan api? Perubahan wujud apakah itu? Setelah nyala api pada lilin dimatikan,3 menurutmu apakah yang terjadi pada lelehan lilin?4 Apakah yang dapat kamu simpulkan dari hal tersebut? 313 Menguap Menguap merupakan perubahanwujud benda cair menjadi benda gas.Peristiwa ini dapat dijumpai di sekitar kita.Seperti pada saat air dipanaskan di atasapi kompor. Dalam beberapa saat airakan mendidih dan muncul uap air.Peristiwa mendidih merupakan contohterjadinya penguapan atau perubahanwujud dari benda cair ke gas dan padasaat yang sama terjadi penguranganvolume air. uap air (gas)Air (cair) Cair Gas32Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikutdengan mandiri.Alat dan Bahan1. Tisu 1 lembar2. Air3. MangkukLangkah-langkah kegiatan1. Masukkan air ke dalam mangkuk2. Celupkan tisu ke dalam air pada mangkok3. Jemur tisu di bawah terik matahari selama 5-10 menit4. Amati tisu setelah dijemur 33Pertanyaan ! Apakah yang terjadi saat tisu dimasukkan1 ke dalam air pada mangkuk? Mengapa hal itu terjadi? Apakah yang terjadi setelah tisu dijemur2 di bawah terik matahari ? Mengapa hal itu terjadi?3 Apakah yang dapat kamu simpulkan dari kegiatan percobaan tersebut?34Agar kamu lebih paham tentang perubahan wujud bendamembeku, mencair dan menguapkamu juga dapat menyimak video tentang 3 peristiwa perubahan wujud tersebut melalui link di bawah ini. Sumber: https://youtu.be/DYh5o6-x500 35Refleksi Mengapa es krim cepat sekali mencair apabila tidak segera dimakan ? Perubahan wujud apakah yang terjadi? Tentu kamu bisa menjawab pertanyaan di atas, bukan? Tulislah jawaban tersebut pada buku catatanmu ! Dengan belajar tentang perubahan wujud benda dapat membantu kita dalam kegiatan sehari- hari. Manfaat apa lagi yang dapat kamu peroleh setelah belajar bab ini? Coba tuliskan di bukumu !36Ringkasan1. Membeku merupakan perubahan wujud benda cair menjadi benda padat.2. Mencair merupakan perubahan wujud benda padat menjadi benda cair.3. Menguap merupakan perubahan wujud benda cair menjadi benda gas. 37Latihan Soal1. Menguap merupakan perubahan wujud benda…a. Padat menjadi gas c. Gas menjadi cairb. Cair menjadi padat d. Cair menjadi gas2. Contoh perubahan wujud benda cair menjadi padat yaitu…a. Lilin dibakar c. Air dipanaskanb. Adonan kue di oven d. Kertas dibakar3. Saat kita menjemur pakaian basah di bawah terik matahari, pakaian tersebut akan kering. Hal ini karena air pada pakaian mengalami proses…a. Pembekuan c. Penguapanb. Pencairan d. Penyubliman4. Lilin yang dibakar akan mengalami perubahan wujud…a. Padat menjadi cair c. Cair menjadi padatb. Padat menjadi gas d. Gas menjadi padat5. Air yang dimasukkan ke dalam lemari es mengalami perubahan wujud…a. Menguap c. Menyublimb. Membeku d. Mencair38Submateri 3 Tujuan Pembelajaran1. Siswa dapat memberi contoh pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda2. Siswa dapat menjelaskan proses perubahan wujud benda mengembun, menyublim, dan mengkristal3. Siswa dapat mengaitkan pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda mengembun, menyublim, mengkristal dalam kehidupan sehari-hari4. Siswa dapat membuktikan pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari 39Sebelumnya kita telah belajar tentang peristiwa perubahan wujud benda membeku, mencair, dan menguap. Tahukah kalian bahwa selain ketiga peristiwa perubahan wujud tersebut, benda juga mengalami perubahan wujud yang lain. Lalu peristiwa perubahan wujud apakah itu? Dapatkah kalian menjelaskannya?40Selain peristiwa perubahan wujud benda membeku, mencair, dan menguap. Benda juga dapat mengalami peristiwaperubahan wujud mengembun, menyublim, dan mengkristal. Apakah peristiwa perubahan wujud mengembun, menyublim, dan mengkristal sama? Peristiwa perubahan wujud mengembun, menyublim, dan mengkristal juga disebabkan oleh suhu lingkungan yang berubah menjadi panas atau dingin. Tetapi ketiga peristiwa perubahan wujud tersebut tentunya berbeda. 41Ayo Bertanya ! Sebelum kita belajar tentang perubahan wujud benda membeku, mencair, dan menguap apakah ada hal yang ingin kamu ketahui mengenai 3 peristiwa perubahan wujud tersebut? Tulislah dalam bentuk pertanyaan pada bukumu ! Tuliskan paling sedikit 2 pertanyaan. Pertanyaan : 1. Apa yang dimaksud menyublim? 2. …………………………………… 3. …………………………………… 4. dst42Perubahan Wujud Benda1 Mengembun Mengembun adalah peristiwa perubahan wujud gas menjadi cair. Pada waktu peristiwa mengembun, gas melepaskan kalor karena terjadi penurunan suhu di sekitarnya. Contohnya peristiwa pengembunan yang terjadi di pagi hari. Peristiwa mengembun ini terjadi karena uap air dalam udara menyentuh permukaan seperti permukaan daun atau permukaan yang lainnya.Gas Cair 43Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikutdengan dampingan orang tua.Alat dan Bahan (Gelas 2)1. Air Panas (Air Termos)2. Gelas 2 buah3. Tutup Gelas 2 buah (Gelas 1)Langkah-langkah kegiatan1. Masukkan air panas ke dalam gelas 12. Masukkan air dingin ke dalam gelas 23. Tutup gelas 1 dan 2 menggunakan penutup gelas. Diamkan selama 5 menit4. Buka penutup pada gelas 1 dan 25. Bandingkan dan amati permukaan bagian dalam pada kedua penutup gelas tersebut6. Catatlah hasil pengamatanmu di buku

44



Page 2

Pertanyaan Apakah yang kamu temukan pada1 permukaan bagian dalam penutup gelas yang berisi air panas? Apakah yang kamu temukan pada2 permukaan bagian dalam penutup gelas yang berisi air dingin?3 Apakah yang dapat kamu simpulkan dari kegiatan percobaan tersebut? 452 Menyublim Menyublim merupakan peristiwa berubahnya wujud zat padat menjadi gas. Contoh peristiwa menyublim yaitu “lenyapnya” kapur barus yang diletakkan di dalam lemari. Lama- kelamaan kapur barus akan mengecil dan habis. Serta udara di dalam lemari menjadi harum. Padat Gas463 Mengkristal Mengkristal adalah perubahan wujud gas menjadi padat. Hal ini dikarenakan adanya pelepasan energi panas pada suatu benda. Contoh peristiwa mengkristal yang dapat kamu temukan dalam kehidupan sehari-hari yaitu perubahan udara dalam lemari pendingin menjadi bunga es.Gas Padat 47Agar kamu lebih paham tentang perubahan wujud benda mengembun, menyublim dan mengkristal, kamu juga dapat menyimak video tentang 3 peristiwa perubahan wujud tersebut melalui link di bawah ini. Sumber: https://youtu.be/DYh5o6-x50048Refleksi Tahukah kamu mengapa pengharum ruangan yang berbentuk padat saatdigunakan lama-lama akan mengecil dan habis? Mengapa hal itu dapat terjadi? Kamu tentu bisa menjawabnya, bukan? Tulislah jawaban tersebut pada buku catatanmu ! Dengan belajar tentang perubahan wujud benda dapat membantu kita dalam kegiatan sehari-hari. Manfaat apa lagi yang dapat kamu peroleh setelah belajar bab ini? Coba tuliskan di bukumu ! 49Ringkasan 1. Mengembun adalah peristiwa perubahan wujud gas menjadi cair 2. Menyublim merupakan peristiwa berubahnya wujud zat padat menjadi gas 3. Mengkristal adalah perubahan wujud gas menjadi padat50Latihan Soal1. Menyublim merupakan perubahan wujud benda…a. Padat menjadi gas c. Gas menjadi cairb. Gas menjadi padat d. Cair menjadi gas2. Contoh perubahan wujud benda gas menjadi cair yaitu…a. Lilin dibakar c. Embun pada daunb. Habisnya kapur barus d. Bunga es3. Mengkristal merupakan perubahan wujud…a. Padat menjadi gas c. Cair menjadi gasb. Gas menjadi padat d. Gas menjadi cair4. Habisnya kapur barus di dalam lemari dikarenakan kapur barus mengalami …a. Penguapan c. Pengembunanb. Pengkristalan d. Penyubliman5. Dibawah ini merupakan peristiwa perubahan wujud benda, kecuali…a. Lilin dibakar c. Air dipanaskanb. Kertas dibakar d. Margarin dipanaskan 51Submateri 4 Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menjelaskan pengaruh kalor terhadap perubahan suhu 2. Siswa dapat mengaitkan pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dalam kehidupan sehari-hari 3. Siswa dapat membuktikan pengaruh kalor terhadap perubahan suhu 4. Siswa dapat menyimpulkan pengaruh kalor terhadap perubahan suhu52Sebelumnya kita telah belajar tentang perubahan wujud benda.Tahukah kalian bahwa selain dapatmerubah wujud benda, kalor juga dapat menyebabkan perubahan suhu pada benda? Bagaimana kalor dapat merubahsuhu pada benda? Dapatkah kalian menjelaskannya? 53Perubahan Suhu Pada Benda Kalor didefinisikan sebagai energi panas yang dimiliki oleh benda. Untuk mengetahui adanya kalor yang dimiliki oleh benda dapat dilakukan dengan cara mengukur suhu benda tersebut. Jika suhu benda tinggi, maka kalor yang dikandung oleh benda juga besar. Sebaliknya, jika suhu benda rendah, kalor yang dikandung oleh benda juga kecil. Kalor yang dimiliki oleh suatu benda bisa berubah-ubah. Bisa naik, bisa juga turun karena kalor dapat berpindah dari suhu tinggi menuju suhu rendah.54Ayo Mencoba !Lakukanlah kegiatan percobaan berikutdengan dampingan orang tua.Alat dan Bahan1. Air Panas2. Air dingin3. Gelas 3 buahLangkah-langkah kegiatan1. Masukkan air panas ke dalam gelas 1(Gelas 1 berisi air panas) 552. Masukkan air dingin ke dalam gelas 2 (Gelas 2 berisi air dingin) 3. Masukkan air panas dan air dingin ke dalam gelas 3 (Gelas 3 berisi campuran air panas & dingin) 3. Berikanlah label A untuk gelas yang memiliki suhu panas paling tinggi, B untuk gelas yang memiliki suhu sedang, dan C untuk gelas yang memiliki suhu rendah 4. Catatlah hasil percobaanmu di buku56Pertanyaan ! Menurutmu gelas manakah yang1 memiliki suhu paling tinggi dan paling rendah?2 Bagaimana suhu pada gelas yang berisi campuran air dingin dan air panas? Apakah yang dapat dapat kamu3 simpulkan dari kegiatan percobaan tersebut? 57Agar kamu lebih paham tentang pengaruh kalor terhadap perubahan suhu pada benda, kamu dapat menyimak video tentang kalor dan suhu melalui link di bawah ini. Sumber: https://youtu.be/rz_qgR4hca458Refleksi Kita telah belajar banyak hal tentang materi kalor. Kita telah belajar tentangwujud dan sifat benda serta perubahansuhu dan wujud benda akibat pengaruh kalor. Kesulitan apakah yang kalian alami selama belajar tentang materi kalor? Coba tulislah pada buku catatanmu ! Kesulitan yang saya alami saat belajar materi kalor yaitu: 1. 2. 3. 4. dst 59Selain itu kegiatan manakah yang paling menyenangkan pada saat kamu belajar tentang materi pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda. Coba tuliskan pada bukumu ! kegiatan yang paling menyenangkan saat saya belajar materi pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda yaitu: 1. 2. 3. 4. dst60Soal Evaluasi1. Wujud benda terdiri atas…a. Padat,gas, udara c. Cair, padat, udarab. Gas, padat, air d. Padat, cair, gas2. Jika kita memasak air di atas kompor, semakin besar energi panas yang diterima maka…a.Suhu air semakin rendah c. Kalor semakin kecilb.Suhu air semakin tinggi d. Kalor semakin besar3. Mengembun merupakan perubahan wujud…a. Padat menjadi gas c. Cair menjadi gasb. Gas menjadi padat d. Gas menjadi cair4. Berikut ini merupakan peristiwa mencair yaitu…a. Memasak air c. Menggoreng mentegab. Memecahkan es batu d. Menanak nasi5. Ketika meminum es pada gelas terdapat titik-titik air. Hal tersebut menunjukkan adanya peristiwa…a. Mengkristal c. Menguapb. Mengembun d. Mencair 616. Perubahan wujud benda dari gas menjadi padat disebut… a.Menyublim c. Membeku b.Mengembun d. Mengkristal7. Peristiwa mengmbun terjadi karena adanya pelepasan… a. Uap Air c. kalor b. Energi dingin d. Air8. Peristiwa mengecilnya ukuran kapur barus pada pakaian disebut… a.Mengembun c. Menyublim b.Mengkristal d. Menguap9. Berikut ini merupakan peristiwa mengkristal yaitu… a.Pembuatan es kering c. Menggoreng mentega b.Memecahkan es batu d. Memasak air10. Dibawah ini termasuk peristiwa pelepasan kalor yaitu… a. Es batu dihancurkan c. Air dibekukan b. Kapur barus di lemari d. Mentega yang digoreng62Daftar RujukanKementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas V Tema 7 Peristiawa Dalam Kehidupan (Buku Guru). Jakarta: Kemendikbud.Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas V Tema 7 Peristiawa Dalam Kehidupan (Buku Siswa). Jakarta: Kemendikbud.Murtini & Beny, Yustina. 2010. Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional.Dokumen Guru. 2020. Materi Tema 7 Kelas V Peristiwa Dalam Kehidupan. (Online). https://www.dokumenguru.com/2020/03/rangkuman- materi-k13-kelas-5-sd-tema-7.html?m=1. Diakses 10 April 2021Bobo.id. 2021. Peristiwa Sehari-Hari yang Menunjukkan Perubahan Wujud Benda. (Online). https://bobo.grid.id. Diakses 10 April 2021. 63“Aku Pintar Karena

Aku Rajin Belajar !”