Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar

Cara memperbaiki mesin jahit rusak yang tidak bisa menjahit.

GridHITS.id - Ini dia cara memperbaiki mesin jahit yang tidak bisa menjahit, dijamin berhasil dan bisa dilakukan di rumah.

Mesin jahit merupakan peralatan vital bagi para penjahit.

Namun tidak hanya dituntut untuk bisa menjahit kain saja, penjahit juga harus bisa memperbaiki mesin jahit yang rusak.

Tak hanya itu, bagi para ibu yang memiliki mesin jahit di rumah pun perlu mengetahui cara memperbaiki mesin jahit yang rusak.

Mesin jahit yang rusak ternyata bisa diperbaiki sendiri di rumah.

Jika bisa memperbaikinya sendiri, tentu hal ini dapat menghemat ongkos biaya perbaikan secara ongkos waktu yang dibutuhkan untuk diperbaiki oleh tukang reparasi.

Sedikit informasi, mesin jahit sendiri memiliki beberapa jenis, di antaranya ada mesin jahit klasik atau tradisional, yang berwarna hitam lengkap dengan meja jahit.

Kedua ada mesin jahit highspeed, berikutnya ada mesin obras, yang kerap dipergunakan di dalam usaha konveksi.

Tidak berhenti sampai di sana, masih ada juga mesin untuk memasang kancing, dan mesin jahit jarum dua rantai serta mesin jahit overdeck.

Berita baiknya, kami bagikan cara memperbaiki mesin jahit yang tidak bisa menjahit, bisa dilakukan sendiri di rumah.

Baca Juga: Cara Memperbaiki Headset Mati Sebelah, Bisa Dilakukan di Rumah

Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar

  1. Benang jahitan atas sering putus. Penyebab gangguan antara lain, pertama karena benang jahit menyangkut akibat menjahit dengan arah yang salah (putaran kebalik). Penyebab kedua memasang jarum terlalu kebawah menyebabkan ketegangan benang terlalu besar dan mudah putus. Penyebab ketiga benang terlalu kasar atau terlalu halus, tidak sesuai dengan jenis kain yang dijahit, serasikan antara benang dan kain yang dijahit, serta nomer jarumnya. Solusi: · Pastikan putaran roda mesin tidak terbalik meski hanya sebentar (beberapa putaran) · Pastikan posisi jarum mesin jahit sudah tepat pada tempatnya, tidak terlalu tinggi tidak terlalu rendah.

    · Sesuaikan nomor benang dan nomor jarum sesuai dengan kain yang dijahit.

  2. Benang jahit bawah sering putus Penyebab gangguan antara lain benang bawah digulung pada spul/kumparan dengan tidak rapi, tegangan benang pada sekoci terlalu besar, atau putaran benang bawah kebalik (seharusnya putaran kumparan benang berlawanan arah jarum jam), atau sebab lain jalur benang tidak sempurna melewati rumah sekoci. Solusi: · Periksa pemasangan spul benang pada sekoci, bila benang ditarik pastikan arah putaran spul berlawanan arah jarum jam

    · Pastikan jalur benang bawah sudah terpasang melewati rumah sekoci dengan benar

  3. Hasil jahitan tidak kuat/ kendur. Hasil jahitan kendur karena benang atas dan bawah tidak seimbang, kenceng sebelah. Solusi: · Sesuaikan tegangan benang atas menjadi seimbang dengan tegangan benang bawah · Bila benang atas kendur, putar ke kanan pengatur tegangan benang atas, sampai hasil jahitan kuat dan kenceng rata. · Bila benang atas terlalu kenceng, putar ke kiri pengatur tegangan benang atas, sampai hasil jahitan kuat dan kenceng rata.

    · Hasil jahitan bisa kuat dan rata bila ketegangan benang atas dan ketegangan benang bawah seimbang, sama seretnya, pada tingkat keseretan yang pas.

  4. Kain hasil jahitan mengerut secara merata Penyebab gangguan karena tegangan benang terlalu kuat. Lazimnya disebabkan karena ada kesalahan memasang benang bawah, bisa spul kebalik atau benang tidak melewati jalan yang benar sehingga ketegangan benang bawah terlalu kuat, tetapi diimbangi dengan memutar pengatur ketegangan benang atas sampai seimbang ketegangan benangnya. Akibatnya ketegangan benang atas dan bawah bisa seim-bang tetapi terlalu kuat ketegangan benangnya, hasil jahitan yang terlalu kuat bisa membuat kain hasil jahitan berkerut-kerut merata sepanjang jahitan. Solusi: · Periksa kembali sekoci mesin, pastikan posisi benang bawah sudah mapan tidak terlalu seret tarikannya

    · Putar ke kiri pengatur ketegangan benang atas sampai keseimbangan ketegangan benang serasi dengan benang bawah.

  5. Kain hasil jahitan mengerut tidak merata (kerutannya loncat-loncat) Penyebab dari gangguan ini karena jarum mesin jahit sudah tumpul, sudah tidak tajam lagi. Ketika jarum jatuh disela kain yang dijahit, hasilnya jahitan normal. Tetapi ketika jarum yang tumpul tepat jatuh pada posisi benang anyaman kain, maka kain akan tertarik ikut benang tumpul, dan terjadi kerutan, karena itu kerutannya meloncat-loncat. Solusi:

    Ganti jarum mesin jahit dengan yang masih tajam, jarum mesin yang berkualitas lebih lama tajamnya.

  6. Mesin tidak lancar dan berisik. Penyebab dari gangguan ini karena mesin jahit kering kurang minyak pelumas, atau ada sisa benang-benang lepas yang tersangkut di mesin atau ada penumpukan debu dan sisa serat kain pada gigi mesin. Solusi: · Bersihkan mesin jahit dari serat-serat kain dan benang yang tertinggal diseputar gigi-gigi mesin meng-gunakan kuas. · Beri minyak pelumas pada throat plate (penutup gigi) dengan pelumas yang berkualitas baik. · Bila perlu, sebelum membersihkan mesin lepaskan dulu penutup gigi dengan melepaskan dua baut yang terpasang di penutup gigi.

    · Beri minyak pelumas pada bagian-bagian mesin yang menimbulkan gesekan pada waktu mesin sedang berputar.

#tutorial #berita #indonesia #steemit

Jarum Mesin Jahit Tidak Bergerak ini Cara Mengatasinya - Mesin jahit merupakan salah satu mesin yang membantu kita dalam melakukan pekerjaan menjahit pakaian dan lain sebagainya. Namun mesuin jahit ini juga dapat mengalami masalah salah satunya adalah jarum mesin jahit tidak bergerak.

Jika kamu mengalami hal ini dan tidak tahu cara mengatasinya, maka hal ini akan membuat kamu bingung bukan? Nah kali ini kita akan memberikan beberapa tutorial tentang cara mengatasi mesin jahit yang tidak bergerak dengan mudah.

Untuk memperbaiki permasalahan ini banyak sekali tekniknya, namun untuk mengatasinya harus disesuaikan dengan penyebab permasalahn tersebut. Untuk mengatasi jarum mesin jahit yang tidak bergerak dapat menggunakan cara yang mudah dulu seperti berikut ini:

1. Jenis Mesin Jahit Portable

Jika kamu menggunakan jenis mesin jahit tiper portable, maka solusinya adalah dengan menggeser benang bobinya ke arah kiri. Karena apabila benang bobinya masih berada di kanan maka dapat menyebabkan jarum mesin jahit tidak bisa bergerak.

2. Jenis Mesin Jahit Klasik

Berbeda dengan mesin jahit postable, untuk mengatasi jarum mesin jahit tidak bergerak adalah dengan cara mengencangkan  roda kecil yang terdapat di tengah - tengah roda yang besar. Untuk mengecangkannya dapat dilakukan dengan memutar kearh kanan.

Baca Juga:

Itulah beberapa cara yang dapat kamu lakukan untuk memperbaiki jarum mesin jahit yang tidak bergerak. Namun teknik ini tidak selalu berhasil, karena penyebab jarum mesin jahit tidak bisa bergerak bukan hanya itu saja. Jadi apabila kamu kesulitan dalam memperbaiknya, sebaiknya serahkan urusan perbaikan mesin jahit yang tidak bisa bergerak jarumnya kepada ahlinya. Agar hasil perbaikan berhasil dengan baik.

Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar
Jarum Mesin Jahit Tidak Bergerak ini Cara Mengatasinya

Demikian informasi mengenai cara mengatasi jarum mesin jahit tidak bergerak, diharapkan dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan kamu tentang tips perbaikan mesin jahit portable dan klasik untuk pemula.

3 menit

Untuk pembahasan kali ini, Blog 99.co Indonesia akan mengulas cara memperbaiki mesin jahit dari beberapa masalah yang kerap muncul.

Menjahit adalah hobi yang sangat menyenangkan untuk dilakukan di rumah.

Selain menjadi hobi, kegiatan yang satu ini juga bisa dijadikan kerja sampingan yang menguntungkan.

Tentunya, kamu harus menyiapkan alat yang bisa mendukung hobi atau pekerjaan ini, yakni mesin jahit.

Mesin ini adalah alat yang bisa mempermudah dan mempercepat proses menjahit.

Namun, seiring berjalannya waktu, alat ini tidak akan bekerja semulus saat baru dibeli.

Ini adalah hal yang wajar karena setiap mesin yang sudah lelabh bekerja pasti membutuhkan perbaikan.

Ada beberapa jenis gangguan yang perbaikannya bisa dilakukan tanpa harus memanggil tukang servis, lo.

Mau tahu apa saja?

Mari kita simak!

Cara Memperbaiki Mesin Jahit

1. Mesinnya Berisik dan Tidak Enak Dipakai

Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar

Hal ini biasanya terjadi ketika mesinmu tidak memiliki pelumas yang cukup.

Terlebih, pemakaian pelumas dengan mutu yang tidak baik jug abisa menjadi pemicunya.

Selain itu, sisa benang-benang yang menyangkut pada mesin dan debu-debu yang tidak dibersihkan pada gigi mesin juga bisa menjadi salah satu faktor.

Untuk memperbaiki hal ini, bersihkanlah debu serta sisa benang dan kain yang tertinggal di mesin dengan kuas atau sikat gigi bekas.

Lalu, ganti juga pelumas pada penutup gigi dengan yang bermutu baik.

2. Benang Jahitan Atas Sering Putus

Menjahit dari arah yang salah akan menyebabkan benang jahitan menyangkut.

Selain itu, pemasangan jarum yang terlalu ke bawah bisa menyebabkan ketenganan benang yang terlalu besar dan mudah putus.

Kedua hal ini adalah faktor mengapa benang jahitan atas sering putus.

Inilah solusi yang bisa dicoba:

  • Memastikan putaran roda mesin tidak terbalik mesik untuk sesaat (beberapa putaran);
  • Memastikan posisi jarum pada mesin sudah sesuai dengan tempatnya; dan
  • Menyesuaikan nomor benang dan nomor jarum sesuai dengan kain yang hendak dijahit.

3. Benang Jahitan Bawah Sering Putus

Biasanya hal ini terjadi karena benang bawah pada spul/kumparan digulung dengan asal-asalan, tegangan benang pada sekoci terlalu besar, atau putaran benang bawah terbalik.

Inilah solusi yang bisa dicoba:

  • Memeriksa pemasangan benang pada sekoci (jika harus ditarik, pastikan putaran spul berlawanan dengan arah jarum jam; dan
  • Memastikan jalur benang bawah terpasang melewati rumah sekoci dengan sesuai.

Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar

4. Benang Sering Putus

Kendala yang satu ini terjadi karena jarum berada tidak pada tempatnya.

Hal ini bisa membuat jarum terkena hook dan menyebabkan tumpulnya jarum.

Selain itu, jenis jarum yang tidak sesuai dengan kain juga bisa menyebabkan benang gampang putus.

Inilah cara memperbaikinya:

  • Mengganti jarum, sesuaikan dengan benang jahit, jarum, dan kain;
  • Memasang jarum di tempat yang tepat; dan
  • Mengendurkan tegangan benang dengan memerhatikan keseimbangan benang bawah dan atas jahitan.

5. Jerat Benang Mengendur

Gangguan yang satu ini disebabkan oleh tegangan benang yang terlalu kuat, pegas pengatur tegangan pada sekoci terlalu besar, dan ukuran jarum tidak cocok dengan ukuran kain.

Untuk mengatasinya, kamu bisa mengikuti cara ini:

  • Mengendurkan tegangan dengan cara memerhatikan keseimbangannya dengan benang jahitan bawah;
  • Menyesuaikan tegangan benang atas dan bawah;
  • Menyesuaikan benang jahit, jarum, dan jenis kain yang dipakai

6. Pergerakan Kain Tidak Lancar

Roda mesin jahit juki tidak bisa berputar

Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa faktor, meliputi banyaknya serat kain yang menumpuk di sekitar gigi penyuap sertatinggi rendahnya gigi penguap yang tidak sesuai.

Untuk memperbaiki hal ini, ikuti cara memperbaiki mesin jahit yang satu ini:

  • Membersihkan gigi penyuap dan memberikan pelumas (segera tutup dengan cepat setelah melakukannya); dan
  • Mengatur mekanisme dan knop gigi penyuap.

7. Jarum Sering Patah

Jika jarum sering patah ketika digunakan untuk menjahit bahan tertentu, bisa jadi masalah tersebut muncul karena kualitas jarum yang digunakan kurang baik.

Selain itu, masalah ini juga bisa muncul karena pemasangan yang tidak tepat serta jarum yang membentur sepatu, needle plate atau sekoci (bobin case).

Berikut adalah beberapa solusi untuk masalah yang satu ini:

  • Ganti jarum lama dengan jarum baru yang berkualitas.
  • Pasang jarum sesuai dengan buku pedoman yang disertakan mesin jahit.
  • Periksa kembali apakah pemasangan sepatu, needle plate, dan sekoci sudah benar atau belum.

Selain itu, berikut adalah informasi mengenai ukuran jarum yang cocok untuk bahan-bahan yang berbeda:

  • 9: Sutra, chifon, voile, dan organdi
  • 11: Paris, brokat halus, dan katun
  • 13: Katun, shantung, tafeta, dan linen
  • 14: linen, poplin, semi wol, dan wol
  • 16: Jeans tebal
  • 18 dan 20: terpal dan kain jok

***

Itulah beberapa cara memperbaiki mesin jahit dari berbagai masalah.

Semoga artikel ini bermanfaat, Sahabat 99.

Simak informasi menarik lainnya di Berita 99.co Indonesia.

Sedang mencari rumah di sekitar Bekasi? Bisa jadi Premier Estate 3 adalah opsi yang bisa kamu pilih.

Cek proyek menarik lainnya hanya di 99.co/id dan Rumah123.com.