Kegiatan yang tidak bisa dilakukan saat cuaca berawan

Jawaban:

Menjemur pakaian sampai kering.

Menyerap energi dengan panel surya.

Bermain di tempat yang jauh dari rumah. Karena kemungkinan akan terjadi hujan. Jadi sebaiknya jangan bermain jauh jauh.

TRENDING:  jamur tersebut memiliki cara hidup

Bobo.id - Dalam berbagai kondisi cuaca, akan selalu ada kegiatan yang bisa dilakukan teman-teman.

Melalui teks 'Cuaca dan Kehidupan Manusia' pada materi kelas 3 SD teman 5, teman-teman akan mendapatkan beragam informasi tentang kegiatan manusia.

Iklan – Artikel dilanjutkan di bawah

Cuaca memang bisa berubah-ubah dalam waktu singkat, meski begitu masih ada bayak kegiatan yang bisa dilakukan, lo.

Bahkan perubahan cuaca ini bisa membantu pekerjaan banyak orang.

Sebelum mencari tahu bergama kegiatan itu, teman-teman perlu mengetahui pengertian cuaca dan penyebab perubahannya.

Iklan – Artikel dilanjutkan di bawah

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), cuaca adalah keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan jangka waktu terbatas.

Pada pengertian lain cuaca merupakan suatu keadaan udara pada dan di wilayah tertentu.

Cuaca pun bisa terjadi dengan durasi waktu yang berbeda-beda pada setiap tempat, lo.

Iklan – Artikel dilanjutkan di bawah

Bahkan cuaca ini bisa terjadi sangat lama hingga menjadi cuaca ekstrem.

Bisa juga cuaca cepat berganti yang disebut perubahan cuaca.

Semua hal itu terjadi karena kondisi alam dari kelembapan udara hingga gerakan angin.

Walau cuaca berubah-ubah ada banyak kegiatan yang bida dilakukan.

Yuk! Simak teks berikut dan temukan beragam informasi tentang kegiatan manusia.

Cuaca dan Kehidupan Manusia

Saat cuaca cerah, kamu dapat membantu ibu menjemur pakaian basah.

Matahari yang panas akan mengeringkan pakaian basah. Begitu pula dengan perajin kerupuk.

Saat cuaca cerah, mereka dapat menjemur kerupuk hingga kering. Kerupuk pun siap digoreng.

Saat cuaca berawan, kamu akan nyaman bermain di lapangan bersama teman-teman. Kamu dapat bermain layangan, sepeda, dan sepak bola.

Saat cuaca mendung, kamu dapat mengaja temanmu bermain di teras rumah. Jika hujan, bantulah ibu mengangkat jemuran.

Hujan membuat petani senang karena sawah tidak kering.

Saat hujan deras terus-menerus, kita harus waspada.

Jika saluran air tersumbat, banjir dapat melanda lingkungan rumah kita.

Oleh karena itu, jagalah kebersihan lingkungan agar lingkungan kita menjadi nyaman.

Kegiatan Manusia di Berbagai Cuaca Menurut Teks 'Cuaca dan Kehidupan Manusia'

1. Cuaca cerah

- Teman-teman bisa membantu ibu menjemur pakaian saat cuaca cerah.

- Para pengrajin kerupuk bisa menjemur kerupuknya sebelum digoreng.

- Teman-teman juga bisa bermain layangan, sepak bola, dan lain sebagainya di lapangan dengan nyaman.

2. Cuaca mendung

- Teman-teman bisa bermain di teras rumah agar tidak terkena hujan.

- Saat mendung, teman-teman harus bersiap membantu ibu mengangkat pakaian yang dijemur.

3. Cuaca hujan

- Saat cuaca hujan para petani akan merasa senang karena sawah mereka tidak kekeringan.

Nah, itu tadi berbagai kegiatan yang bisa dilakukan dan manfaat adanya cuaca.

Tonton video ini, yuk!

**----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.

Artikel Asli**

Kunci Jawaban Kelas 3 SD MI/ /Pixabay.com/akshayapatra.

PortalJember.com – Pada kesempatan kali ini, akan mengulas kunci jawaban Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018 Kemendikbud.

Yang membahas Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 3 SD MI Subtema 2 Perubahan Cuaca, lebih tepatnya pada halaman 67.

Namun, sebelum melihat kunci jawaban berikut ini, alangkah baiknya untuk mencoba mengerjakan soal terlebih dahulu semampunya.

Baca Juga: Bagaimana Pengaruh Cuaca Terhadap Kehidupan Manusia? Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 3 SD MI Halaman 64 Subtema 2

Berikut ini adalah Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 3 SD MI halaman 67, Subtema 2 Perubahan Cuaca.

>

Dilansir PortalJember.com dari alumnus Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri Jember, Deasy Putri Ayu Wulandari, S.Pd.

PEMBELAJARAN 2

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 SD MI Halaman 4 dan 5 Subtema 1 Pembelajaran 1, Matahari Sumber Energi Terbesar

Halaman 67

Januari adalah bulan yang identik dengan curah hujan yang tinggi. Musim penghujan di awal tahun ini biasanya diawali dengan gerimis di pagi hari dengan udara dingin yang menyelimuti pagi. Kamu pun akan merasakan hawa dingin yang bisa saja membuatmu malas menyingkap selimut tebalmu dan kembali tidur.

Alih-alih terjebak zona nyaman dan membuang-buang waktu dengan tidur, kamu bisa melakukan banyak hal yang bisa membuat harimu jadi semakin seru dan tentunya begitu bermakna. Walaupun hanya di rumah saja, apalagi bagi kamu para freelancer yang bekerja dari rumah dan hanya memerlukan laptop tanpa harus keluar rumah. Kira-kira keseruan apa saja ya yang bisa kamu lakukan saat mendung di pagi hari? Yuk, simak ulasan berikut ini ya!

1. Menyeduh minuman hangat

Menyeduh minuman hangat kesukaan di pagi hari adalah hal yang menyenangkan. Selain dapat memperbaiki mood di pagi hari, menyeduh minuman hangat seperti cokelat, teh, kopi, susu, minuman rempah, atau yang lainnya dapat menghangatkan badanmu terlebih di pagi yang mendung. Kamu pun bisa menyeduh minuman hangat tersebut sambil menikmati rintik hujan dibalik jendela, di balkon, atau di teras rumah. Asyik bukan?

2. Baca Buku

Bagi kamu para pencinta buku, kegiatan satu ini sangat cocok untuk kamu lakukan di pagi yang mendung. Selain karena suasananya yang mendung dan dingin, kamu bisa dapat dengan mudah menyerap bacaan yang sedang kamu lalap. Jangan lupa untuk menyiapkan minuman hangat dan camilan untuk menemanimu membaca buku ya!

3. Makan mi rebus

Kamu bisa memasak mi rebus dengan menambahkan berbagai macam sayuran, telur, daging, sosis, jamur, ataupun bahan lainnya yang kamu suka. Selain menghangatkan badan, makan mi rebus saat cuaca dingin bisa membuatmu merasakan sensasi ketenangan yang berbeda lho!

4. Menonton TV 

Sambil berselimut dan menikmati minuman hangat serta mi rebus, menonton tv sepertinya cocok untuk melengkapi pagi mendungmu. Selain kamu bisa terhibur, kamu juga bisa mendapatkan banyak informasi melalui tayangan televisi yang berkualitas, seperti berita, tips dan trik, edukasi, dan masih banyak lagi.

5. Menulis

Bagi kamu para penulis, sangat cocok bila kamu menuangkan ide-ide di kepalamu ke dalam tulisan di pagi yang mendung. Kamu bisa menuangkan banyak ide karena pagi yang mendung sangat tenang dan otakmu sedang dalam keadaan relax.

Demikian lima kegiatan yang bisa kamu lakukan saat pagi mendung. Selain bisa membantumu untuk menjaga kesehatan mental, aktivitas tersebut dapat mendorongmu unruk semakin produktif. Semoga artikel ini bermanfaat!

Amirul Nisa Rabu, 12 Januari 2022 | 10:30 WIB

Berolahraga saat cuaca cerha. (Foto oleh RODNAE Productions dari Pexels)

Bobo.id - Saat kondisi cuaca cerah, teman-teman pasti memiliki bergam aktivitas.

Pada materi kelas 3 SD tema 5 ini akan dijelaskan beragam kegiatan yang bisa dilakukan pada setiap jenis cuaca.

Sebelum memulai, kita cari tahu dulu pengertian dari cuaca.

Teman-teman juga perlu tahu cuaca apa saja yang sering ada di Indonesia dan berpengaruh pada kegiatan manusia.

Cuaca menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) merupakan keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan jangka waktu terbatas.

Sedangkan menurut pengertian lain, cuaca merupakan suatu keadaan udara pada dan di wilayah tertentu.

Karena tidak bertahan lama, cuaca di pagi dan malam hari bisa berbeda.

Hal itu terjadi karena suhu dan kelembapan udara di suatu tempat bisa cepat berubah.

Di Indonesia ada empat jenis cuaca yang sering terjadi, yaitu cerah, panas, berawan, dan hujan.

Baca Juga: Mengenal Minuman Daerah yang Menghangatkan di Cuaca Hujan, Meteri Kelas 3 SD Tema 5

Page 2

Page 3

Foto oleh RODNAE Productions dari Pexels

Berolahraga saat cuaca cerha.

Bobo.id - Saat kondisi cuaca cerah, teman-teman pasti memiliki bergam aktivitas.

Pada materi kelas 3 SD tema 5 ini akan dijelaskan beragam kegiatan yang bisa dilakukan pada setiap jenis cuaca.

Sebelum memulai, kita cari tahu dulu pengertian dari cuaca.

Teman-teman juga perlu tahu cuaca apa saja yang sering ada di Indonesia dan berpengaruh pada kegiatan manusia.

Cuaca menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) merupakan keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan jangka waktu terbatas.

Sedangkan menurut pengertian lain, cuaca merupakan suatu keadaan udara pada dan di wilayah tertentu.

Karena tidak bertahan lama, cuaca di pagi dan malam hari bisa berbeda.

Hal itu terjadi karena suhu dan kelembapan udara di suatu tempat bisa cepat berubah.

Di Indonesia ada empat jenis cuaca yang sering terjadi, yaitu cerah, panas, berawan, dan hujan.

Baca Juga: Mengenal Minuman Daerah yang Menghangatkan di Cuaca Hujan, Meteri Kelas 3 SD Tema 5

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA