Cara menggunakan import mysql sample database

Halo, pada posting kali ini saya akan share pengetahuan tentang import sample database ke mysql. wow, ngapain sih import database juga. penuh penuhin hardddisk. Yaah itu terserah tapi untuk kemudahan belajar atau untuk membuat aplikasi sederhana kita butuh data yang ckup besar dan kompleks agar berjalan dengan baik. maka kita gunain aja sample databse mysql tersebut untuk sample data untuk apps kita.

create database db_sample_employee;

oke ndak usah banyak cincong, langsung ajah

  1. Download dulu tuh sample datanya dimari
  2. kemudian ketikkan perintah ini untuk buat databasenya dulu
    create database db_sample_employee;
  3. kemudian buat table yang dibutuhin. ada dua cara
    1. Cara 1
      Cara1 import saja file employee.sql yang ada dalam file .tar.bz nya dengan perintah berikut. tetapi hati hati kada ng berhasil kadang tidak. saya pake wampp di komputer windows. 😀
      C:\wamp\bin\mysql\mysql5.5.24\bin> mysql -u root db_sample_employee < c:\employees_db\employees.sql
      
      C:\wamp\bin\mysql\mysql5.5.24\bin>
      

      Lokasi direktori mysql

      c:\employees_db\employees.sql
      

      itu adalah lokasi file employee.sqlnya sesuaikan dengan milik anda

    2. Cara 2
      Masuk ke command line mysql. seperti berikut
      mysql >
      

      kemudian ketikkan code ini. atau bisa juga menggunakan phpmyadmin

      SELECT 'CREATING DATABASE STRUCTURE' as 'INFO';
      
      DROP TABLE IF EXISTS dept_emp,
                           dept_manager,
                           titles,
                           salaries,
                           employees,
                           departments;
      
         set storage_engine = InnoDB;
      -- set storage_engine = MyISAM;
      -- set storage_engine = Falcon;
      -- set storage_engine = PBXT;
      -- set storage_engine = Maria;
      
      select CONCAT('storage engine: ', @@storage_engine) as INFO;
      
      CREATE TABLE employees (
          emp_no      INT             NOT NULL,
          birth_date  DATE            NOT NULL,
          first_name  VARCHAR(14)     NOT NULL,
          last_name   VARCHAR(16)     NOT NULL,
          gender      ENUM ('M','F')  NOT NULL,
          hire_date   DATE            NOT NULL,
          PRIMARY KEY (emp_no)
      );
      
      CREATE TABLE departments (
          dept_no     CHAR(4)         NOT NULL,
          dept_name   VARCHAR(40)     NOT NULL,
          PRIMARY KEY (dept_no),
          UNIQUE  KEY (dept_name)
      );
      
      CREATE TABLE dept_manager (
         dept_no      CHAR(4)         NOT NULL,
         emp_no       INT             NOT NULL,
         from_date    DATE            NOT NULL,
         to_date      DATE            NOT NULL,
         KEY         (emp_no),
         KEY         (dept_no),
         FOREIGN KEY (emp_no)  REFERENCES employees (emp_no)    ON DELETE CASCADE,
         FOREIGN KEY (dept_no) REFERENCES departments (dept_no) ON DELETE CASCADE,
         PRIMARY KEY (emp_no,dept_no)
      ); 
      
      CREATE TABLE dept_emp (
          emp_no      INT             NOT NULL,
          dept_no     CHAR(4)         NOT NULL,
          from_date   DATE            NOT NULL,
          to_date     DATE            NOT NULL,
          KEY         (emp_no),
          KEY         (dept_no),
          FOREIGN KEY (emp_no)  REFERENCES employees   (emp_no)  ON DELETE CASCADE,
          FOREIGN KEY (dept_no) REFERENCES departments (dept_no) ON DELETE CASCADE,
          PRIMARY KEY (emp_no,dept_no)
      );
      
      CREATE TABLE titles (
          emp_no      INT             NOT NULL,
          title       VARCHAR(50)     NOT NULL,
          from_date   DATE            NOT NULL,
          to_date     DATE,
          KEY         (emp_no),
          FOREIGN KEY (emp_no) REFERENCES employees (emp_no) ON DELETE CASCADE,
          PRIMARY KEY (emp_no,title, from_date)
      ); 
      
      CREATE TABLE salaries (
          emp_no      INT             NOT NULL,
          salary      INT             NOT NULL,
          from_date   DATE            NOT NULL,
          to_date     DATE            NOT NULL,
          KEY         (emp_no),
          FOREIGN KEY (emp_no) REFERENCES employees (emp_no) ON DELETE CASCADE,
          PRIMARY KEY (emp_no, from_date)
      );
      
  4. kemudian import semua sample data yang masih dalam bentuk dump
    import sample database departments
    mysql -u root db_sample_employee < c:\employees_db\load_departments.dump
    

    import sample database employees

    mysql -u root db_sample_employee < c:\employees_db\load_employees.dump
    

    import sample database departments employee

    mysql -u root db_sample_employee < c:\employees_db\load_dept_emp.dump
    

    import sample database departments manager

    create database db_sample_employee;
    0

    import sample database titles

    create database db_sample_employee;
    1

    import sample database salaries

    create database db_sample_employee;
    2

 

oke, sekian aja tutorial dari saya semoga bermanfaat 🙂

Happy Coding

Advertisement

Share this:

  • Twitter
  • Facebook

Like this:

Like Loading...

Related

Misalnya anda mempunyai sebuah database yang sudah jadi, atau anda mendownload database dari tutorial di internet kemudian anda mau menggunakan database tersebut pada program, akan sangat merepotkan kalau anda membuat database dari awal. Salah satu keistimewaan Phpmyadmin yaitu mempunyai fasilitas import dan export database. Berikut ini disajikan bagaimana cara mengimport database ke phpmyadmin.

Langkah-langkah mengimport database mysql ke phpmyadmin

  1. Cari menu Databases pada cPanel dan pilih phpmyadmin


  2. Klik link Import

  3. Kemudian akan muncul halaman untuk upload file. Klik Browse

  4. Cari dan pilih file yang berextensi .sql kemudian klik go

    Cara menggunakan import mysql sample database

  5. Jika berhasil, database yang baru saja anda import akan muncul di list database anda.

Langkah-langkah untuk meng-export database hampir sama dengan cara mengimport database. Cukup dengan memilih database yang akan di export kemudian klik export.

Bagaimana cara import database di phpMyAdmin?

Impor file SQL ke database MySQL.
Masuk ke phpMyAdmin..
Di phpMyAdmin, di menu sebelah kiri, pilih nama database yang ingin Anda gunakan. ... .
Di menu bagian atas, pilih Impor..
Gunakan Pilih file..
Temukan dan pilih file yang ingin Anda impor, lalu pilih Buka..
Di bagian bawah halaman, pilih Mulai..

Apa itu import database?

Abstrak: Import data adalah proses mengambil data dari database lain misalkan Microsoft Access kedalam SQL Server 2008, bisa juga Microsoft Excel yang telah kira miliki dilakukan import data kedalam SQL Server 2008.

Langkah langkah membuat database dengan MySQL?

Untuk membuat database MySQL baru, masuk cPanel dan klik menu MySQL Databases:.
Pilih nama database. Prefix defaultnya adalah "yoururser_". ... .
Scroll ke bawah dan cari Add New User. Masukkan username dan password, lalu klik Create User:.
Cari opsi Add User To Database untuk menghubungkan User ke Database. ... .
Selesai!.

1 MySQL menggunakan model database jenis apa?

MySQL adalah sistem manajemen database relasional (RDBMS) open-source berbasis SQL yang bekerja dengan model client-server. Kalau DBMS adalah sistem manajemen database secara umum, RDBMS merupakan software pengelolaan database berdasarkan model relasional.