Berapa harga les keyboard di jakarta

Jakarta - Musik punya banyak manfaat untuk anak. Jika si kecil memang memiliki ketertarikan pada musik, bisa dicoba nih mengikutkan mereka ke tempat kursus musik.

Profesor psikiatri di University of Vermont and director of the Vermont Center for Children, Youth and Families, James Hudziak menjelaskan berlatih musik tidak hanya membantu anak-anak mengembangkan keterampilan motorik halus, tapi juga membantu kematangan emosional dan perilaku. Sebab bermain instrumen musik punya pengaruh besar pada perkembangan otak.

Dalam penelitiannya yang melibatkan 232 anak berusia enam hingga 18 tahun, Hudziak menyebut berlatih musik mampu mempengaruhi ketebalan bagian korteks otak yang berhubungan dengan kerja memori, pengontrolan perilaku, serta perencanaan kegiatan. Demikian dikutip dari Science Daily.

Nah, HaiBunda telah merangkum beberapa kursus musik di Jakarta nih. Semoga informasi ini dapat membantu Bunda untuk mencarikan tempat les terdekat dengan rumah ya.

1. Jaya Suprana School of Performing Arts

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Mall of Indonesia, LG floor , Jl Boulevard Barat, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Telp: (021) 45868303

Ketentuan:
Umur 3 tahun - dewasa.
Jam operasional: senin- sabtu 10.00 - 20.00 WIB, Minggu 10.00 - 17.00 WIB

Fasilitas:
Piano, gitar, drum

Biaya:
Per tiga bulan atau 12 kali pertemuan
Basic Rp 1.800.000
Intermediete Rp 2.400.000
Advance Rp 3.600.000

2. Topaz Music and School

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat: Mall Ciputra, 5th Floor No. 33, Jl. Letjen. S. Parman Kav. 20-22, Grogol, Jakarta Barat 11470
Telp: (021) 5669706,(021) 5661071

Ketentuan:
Anak usia 4 tahun - dewasa
Jam operasional: 13.00 - 20.00 WIB

Fasilitas:
Piano, gitar, keyboard

Biaya:
Mulai dari Rp 535.000 (harga sesuai tingkatan ketika masuk kursus).

3. Sintanada Sentranusa Musik

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Jl Boulevard Timur Raya Block NC-1 No. 47-48, Kelapa Gading, Jakarta Utara 14240
Telp: (021) 4516762, (021) 45846342

Ketentuan:
Anak usia 6 tahun - dewasa
Jam operasional: 14.00-19.00 WIB (seminggu 2 kali pertemuan)

Fasilitas: vocal dan piano

Biaya:
Pendaftaran Rp 400.000
Biaya kursus Rp 3.250.000 per 6 bulan

4. Yayasan Musik Jakarta

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat: Jl. Kartini Raya No. 53-AC, Jakarta Pusat 10750
DKI Jakarta
Telp: (021) 6398596, (021) 6392139

Ketentuan:
Anak usia 5 tahun - dewasa
Jam operasional: Senin-Jumat 10.00 -19.00 WIB

Fasilitas:
Piano, biola, flute, cello dan alat musik klasik lainnya

Biaya:
Mulai dari Rp 780.000 per 3 bulan.

5. Asa Musika/Lasido Music & School/Yamaha Music

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Green Garden Complex Block I-9 No. 5, Jl. Daan Mogot Km 3.3, Cengkareng, Jakarta Barat 11520
Telp: (021) 5828450, (021) 5827925

Ketentuan:
Anak usia 2 tahun - dewasa
Jam operasional: 08.00 WIB - selesai

Fasilitas:
Piano, viola, drum, gitar, keyboard, electone.

Biaya:
Sesuai kelas yang diambil.
Piano Rp 500.000
Drum Rp 410.000
Gitar Rp 375.000
Biola Rp 420.000

6. Ami Musik

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: thinkstock

Alamat: Central Cikini Building, Ground Floor, Jl. Cikini Raya No. 58-IJ, Jakarta Pusat 10330
Telp: (021) 31937816, (021) 31937739, (021) 31937810

Ketentuan:
Anak usia 3 tahun - dewasa
Jam operasional: Senin-Jumat 10.00-19.00 WIB, Sabtu 08.00-19.00 WIB

Fasilitas:
Piano, drum, gitar, keyboard

Biaya:
Sesuai kelas yang diambil.

7. Pasar Minggu Music Centre

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Hassan/detikcom

Alamat:
Jl Raya Pasar Minggu No. 36, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, 12510
Telp: (021) 7975493,(021) 7975494

Ketentuan:
Anak usia 6 tahun - dewasa
Jam operasional: Senin-Sabtu 14.00-18.00 WIB

Fasilitas:
Piano, drum, gitar

Biaya:
Sesuai kelas yang diambil.

8. HLS Music

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Jln Saharjo No. 317 AA-BB, Tebet, Jakarta Selatan
Telp: 021- 7814525

Ketentuan:
Anak usia 2 tahun - dewasa
Jam operasional: Senin-Jumat 13.00-21.00 WIB
Weekend 08.00-19.00 WIB

Fasilitas:
Piano (akustik/digita), drum, gitar, bas, vokal, saxophone, biola.

Biaya:
Pendaftaran Rp 400.000
Untuk biaya kursus sesuai kelas yang diambil

9. Nuansa Musik

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Boulevard Barat, Blok LC, No.11-12 Kelapa Gading Permai, Jakarta.
Telp: 021-7511571

Ketentuan:
Anak usia 2 tahun; Fantasy, 3 tahun; Wonderland, 4-5 tahun; Junior Music Course(JMC)
Jam operasional: Senin-Jumat 09.00-20.00 WIB, Sabtu 09.00-20.00 WIB.

Fasilitas:
Drum, gitar, electone, biola, piano, vokal.

Biaya:
Pendaftaran Rp 400.000
Untuk biaya kursus sesuai kelas yang diambil.

10. Smile Music

Berapa harga les keyboard di jakarta
Tempat les musik di Jakarta Foto: Istimewa

Alamat:
Jln. Kemang Timur Raya No. 72, Jakarta Selatan.
Telp: 021-7191168

Ketentuan:
Anak usia 2 tahun; Fantasy, 3 tahun; Wonderland, 4-5 tahun; Junior Music Course (JMC)
Jam operasional: Senin-Jumat 09.00-20.00 WIB, Sabtu 09.00-20.00 WIB

Fasilitas:
Drum, gitar, electone, biola, piano, vokal.

Biaya:
Pendaftaran Rp 400.000
Untuk biaya kursus sesuai kelas yang diambil.

11. Sincere Music

Alamat:
Gandaria City Lantai 1 No. 145, Jakarta Selatan.
Telp: 021-29008010

Ketentuan:
Anak usia 3 tahun - dewasa
Jam operasional: Senin-Jumat 10.00-19.00 WIB, Sabtu 08.00-16.00 WIB

Fasilitas:
Piano, gitar, biola, drum, violin, saxophone, vokal, keyboard (untuk anak kurang dari 5 tahun diberikan electone/groupist).

Biaya:
Pendaftaran Rp 400.000
Untuk biaya kursus sesuai kelas yang diambil. (Nurvita Indarini)

Berapa biaya kursus piano?

Tarif rata-rata dari kursus piano adalah sebesar Rp 130,676 / jam. Tarif masing-masing guru juga akan bergantung pada : pengalaman mengajar dari guru piano.

Berapa harga alat musik keyboard?

Daftar Harga Keyboard Musik.

Berapa biaya kursus drum?

Tarif rata-rata dari kursus drum adalah sebesar Rp 128,700 / jam. Tarif masing-masing guru juga akan bergantung pada : pengalaman mengajar dari guru drum.

Berapa biaya kursus biola?

Tarif rata-rata dari kursus biola adalah sebesar Rp 150,986 / jam.