Bagaimana sikap akhir melakukan rangkaian gerakan guling depan sikap kapal terbang

posisi tubuh saat melakukan guling depan mengharuskan pesenam... a.membelakangi matrasb.sejajar dengan mastras c.menghadap ke arah mastras d.diatas ma … tras​

jawab semua ya yg jawabnya ngasal ² an sy hapus jawabannya​

Pada gerakan langkah tiga, sikap awal adalah a. berdiri tegak langkahkan kaki kiri dan kedua tangan di pinggang b. berdiri tegak langkahkan kaki kiri … dan kedua tangan lepas di samping badan c.berdiri tegak langkahkan kaki kiri dan kedua tangan ke atas d.berdiri tegak langkahkan kaki kiri dan kedua tangan di angkat ke samping​

PUKULAN ANI TIDAK TERJANGKAU OLEH REGU PENJAGA . ANI BERLARI DAN LANGSUNG KEMBALI KE RUANG BEBAS . NILAI YANG DIPEROLEH ANI DALAM BERMAIN ROUNDERS ADA … LAH .... POIN.A.3B.4C.5D.6​

bantu kakk nanti aku jadikan yang terbaik dan aku follow deh​

bantu kak nanti ku follow jajnjji banget​

berikut termasuk bentuk bentuk senam lantai, kecuali...a.back rollb.leg curlc.neckspringd.forward roll​

2. Perhatikan gambar berikut! 5 . B 1. a. Gambar menunjukkan pola lantai .... garis vertikal b. garis diagonal C. garis horizontal d. lingkaran 2.​

Bagaimana cara melakukan sikap pasang, langkah geser lurus ke depan dilanjutkan tangkisan atas silang tinggi dua tangan?​

gerakan pemanasan dimulai dari... sampai...​

Cara melakukan urutan rangkaian gerakan guling ke depan [Forward Roll] dan guling ke belakang [Back Roll] adalah pertama menggulingkan badan ke arah depan, lalu dilanjutkan dengan menggelinding badan ke belakang secara membulat.

Rangkaian terdiri dari beberapa gerak / teknik yang berarti suatu kombinasi / gabungan menjadi satu makanya dinamakan serangkaian.

Artinya, setelah kita melakukan gerakan menggulingkan badan secara membulat ke depan, lalu sampai pada posisi akhir jongkok, akan dilanjutkan dengan menggelindingkan badan ke belakang.

Sehingga menjadi sebuah rangkaian / kumpulan dari beberapa gerakan senam lantai yang tentunya dilakukan sesuai dengan langkah yang benar.

Jelaskan cara melakukan rangkaian gerakan guling depan dan guling belakang

Uruatan cara melakukan rangkaian gerakan guling depan sikap awal berdiri dan guling belakang adalah:

  • Gerakan guling depan: pada sikap awal posisi jongkok dengan kaki yang dirapatkan, letakkan lutut ke dada. Posisi kedua telapak tangan menumpu di depan ujung kaki pada matras Kemudian, tangan dibengkokkan, pundak ditempelkan pada matras, dengan posisi kepala menunduk hingga dagu menempel dada. Setelah itu, lakukan sikap pelaksanan dengan berguling ke depan, dan ketika panggul menempel matras, pegang erat tulang kering dengan kedua tangan untuk membantu ke sikap akhir jongkok.
  • Kemudian, lanjutkan dengan gerakan guling belakang [Back Roll]: sikap awal posisi jongkok, tangan di atas bahu, dengan kaki agak rapat, sedangkan kepala ditundukan. Lalu gulingkan badan ke belakang, dengan kaki menolak ke belakang, dan saat panggul menyentuh matras, kedua tangan bersiap menolak saat menyentuh lantai. Setelah itu, lipat dan ayunkan kaki dengan dibantu tolakan tangan agar badan mengguling melewati atas kepala. Terakhir, saat kaki menyentuh matras, menuju ke sikap jongkok.

Penjelasan

Jelaskan cara melakukan rangkaian gerakan guling depan dan guling belakang

✅ Urutan melakukan rangkain Forward Roll dan Back Roll adalah pertama lakukan gerakan guling depan lalu lanjutkan guling belakang. 🥇

Dua gerakan yang berbeda yang dilakukan dengan beruntun menjadi rangkaian. Kalau kalian ingin yang lebih panjang bisa dengan menyalin kata gerakan langkah yang tertera pada buku, tentang peragaan guling depan, dilanjutkan gerakan Back Roll.

Berarti jika kalian pake terbitan 2017, maka tinggal menyalin jawaban no 1 dan 5 dijadiin satu.

Nah, demikian penjelasan mengenai serangkaian gerak 2 teknik senam yang berbeda yang dilakukan secara beruntun.

Dalam buku PJOK terbitan 2017 kelas 7 yang juga menggunakan kompetensi dasar tahun 2013 yang masih digunakan sampai sekarang ini. Hanya menyuruh kita untuk mengamati gambar, tidak ada penjelasan secara spesifik.

Gambar tersebut jika diperhatikan terdiri dari bagiamana melakukan guling depan kemudian dilanjutkan berguling belakang.

Jawaban telah diverifikasi benar.

» Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 9 Faridha Isnaini dan Suranto 2010

» Teknik dasar menghentikan bola Teknik dasar menggiring bola

» Teknik dasar passing Permainan Bola Voli

» Teknik dasar passing dan menangkap bola Teknik dasar menggiring bola

» Teknik dasar menembak bola shooting

» Teknik dasar lay up shot

» Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar

» Peraturan Permainan Softball Cara Bermain Softball

» Peraturan Khusus Pemain Dikatakan Mati apabila:

» Teknik memegang raket grip, yaitu: Gerakan pergelangan tangan

» Gerakan melangkahkan kaki atau footwork Posisi kaki dan sikap dasar siap

» Teknik pukulan Teknik Bermain Bulutangkis

» Macam-macam perlengkapan permainan bulutangkis

» Berilah tanda silang x pada jawaban yang paling benar

» Teknik-teknik lari jarak menengah

» Lapangan dan peralatan lempar cakram Cara memegang cakram

» Rangkaian Gerak Serang Hindar Berangkai Pertama Rangkaian Gerak Serang Hindar Berangkai Pertama Kedua

» Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar

» Latihan untuk Kekuatan Otot Latihan untuk Kelentukan

» Daya tahan otot Daya tahan Cardio Vascular Respiratory

» Kekuatan otot perut Kekuatan otot punggung

» Kelentukan otot punggung Kelentukan otot pinggang

» Rangkaian Gerakan Guling Depan, Sikap Kapal Terbang, dan Guling Belakang Rangkaian Gerakan Sikap Head Stand, Guling Depan, dan Guling Belakang

» Gerakan Rangkaian Senam Lantai dengan Alat

» Berlatih di Pinggir Kolam

» Gerakan Rekaveri Gerakan Tangan

» Posisi Badan Gerakan Mengambil Napas

» Rencana kegiatan, yaitu: Perencanan dan Persiapan Berkemah

» Perlengkapan pribadi Perlengkapan Berkemah

» Menghindari Kebakaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 9 Faridha Isnaini dan Suranto 2010

» Pembelajaran teknik menggiring dilanjutkan menembakkan bola ke gawang Pembelajaran teknik mengoper bola kepada teman yang berada di muka gawang

» Bola Basket Permainan Bola Besar

» Permainan Softball Permainan Bulu Tangkis

» Melewati mistar Lompat Tinggi Gaya Guling Perut Straddle

» Pencak Silat Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 9 Faridha Isnaini dan Suranto 2010

» Pengukuran waktu Pencatatan hasil

» Alat dan fasilitas Petugas tes Pelaksanaan Pencatatan hasil

» Alat dan fasilitas Petugas tes Pelaksanaan 1 Sikap permulaan Pencatatan hasil

» Alat dan fasilitas Petugas Tes Pelaksanaan 1 Sikap permulaan

» Pelaksanaan 1 Sikap permulaan Pencatatan hasil

» Cara Penilaian Hasil Tes Kesegaran Jasmani

» Sikap awal Gerakan Kombinasi Gerakan Memutar Tangan dan Melangkahkan Kaki Badan Berbalik

» Posisi badan Gerakan kedua kaki

» Meluncur Posisi Tubuh pada Permukaan Air Body Position Gaya Bebas

» Berilah tanda silang X pada jawaban yang paling benar Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar

» Perlengkapan Dasar Perlengkapan Anti Hujan

» Cara Menemukan Makanan Keterampilan Dasar Penyelamatan Penjelajahan

» Penyebab Banjir Akibat yang Ditimbulkan Tindakan Penyelamatan

» Akibat yang Ditimbulkan Tindakan Penyelamatan Pencegahan

Show more

Video yang berhubungan

52 Penjasorkes IX

A. Gerakan Rangkaian Senam Lantai Tanpa Alat

Setelah penguasaan semua gerakan senam lantai baik dengan menggunakan alat maupun tanpa menggunakan alat dapat dikuasai, maka dapat kita rangkai gerakannya, agar latihan yang dilakukan tidak cepat bosan. Adapun beberapa latihan rangkaian senam lantai tanpa menggunakan alat, antara lain sebagai berikut.

1. Rangkaian Gerakan Guling Depan, Sikap Kapal Terbang, dan Guling Belakang

Cara melakukannya sebagai berikut. a. Lakukan guling depan dengan diawali posisi berdiri dan meletakkan kedua telapak tangan pada matras. b. Selanjutnya gerakan berdiri dengan kedua lengan lurus ke atas samping. c. Dari sikap berdiri dilanjutkan dengan sikap melayang, tahan gerakan selama 8 kali hitungan. d. Kemudian dilanjutkan dengan gerakan berguling ke belakang pada matras. e . Sikap akhir dengan gerakan berdiri, kedua lengan lurus ke atas samping. Gambar 3.1 Rangkaian gerakan guling depan, sikap kapal terbang, dan guling belakang Pada kompetensi berikut akan dibahas keterampilan gerakan rangkaian senam artistik baik tanpa alat maupun dengan alat. 53 Kompetensi 3. Aktivitas Senam Artistik

2. Rangkaian Gerakan Sikap Head Stand, Guling Depan, dan Guling Belakang

Cara melakukannya sebagai berikut. a. Lakukan sikap kop stand yaitu meletakkan dahi dan kedua telapak tangan pada matras hingga dahi dan kedua telapak tangan membentuk segitiga sama sisi, luruskan dan rapatkan kedua kaki ke atas dan tahan gerakan selama 8 kali hitungan. b. Dari sikap tersebut dilanjutkan dengan gerakan berguling ke depan pada matras dan diakhiri dengan gerakan berdiri dengan kedua lengan lurus ke atas samping. c. Lakukan kembali gerak guling belakang dari posisi berdiri. d. Sikap akhir dengan gerakan berdiri, kedua lengan lurus ke atas samping. Gambar 3.2 Rangkaian gerakan headstand, guling depan, dan guling belakang

3. Rangkaian Gerakan Sikap Guling Depan, Round off dan lompat setengah putar 180

o . Cara melakukannya sebagai berikut. a. Lakukan gerak berguling ke depan dengan diawali posisi berdiri dan meletakkan kedua telapak tangan pada matras. b. Pada akhir gerakan roll depan ke sikap berdiri, segera melakukan lompatan dan awalan round off. c. Lanjutkan gerakan dengan setengah putar 180 o dengan tubuh lurus. d. Sikap akhir dengan gerakan berdiri, kedua lengan lurus ke atas samping. 54 Penjasorkes IX Sumber: Agus Mahendra. 2000 Gambar 3.3 Rangkaian gerakan guling depan, guling lenting, dan meroda

B. Gerakan Rangkaian Senam Lantai dengan Alat