Apakah kuota belajar telkomsel bisa untuk google meet

Apakah kuota belajar telkomsel bisa untuk google meet

Arunapasman.com - Kali ini Operator seluler Telkomsel kembali meluncurkan sebuah paket data internet murah Kuota Belajar 10 GB hanya Rp 10 dan paket ini aktif sampai 30 hari atau sebulan.

Paket internet Telkomsel Kuota Belajar ini terlihat sebagai perkembangan dari paket Ilmupedia dan kuota konferensi yang sudah ada sebelumnya dan tentunya paket Kuota Belajar ini dapat digunakan untuk mengakses aplikasi dan situs pendidikan selama masa belajar dirumah.

Masa pandemi virus Covid-19 sampai saat ini belum berakhir dan metode belajar dirumah masih berlanjut, sehinggan dengan adanya paket Kuota Belajar ini dapat memberikan pelanggan Telkomsel keringanan dalam membeli kuota untuk aktivitas belajar di rumah.

Paket Internet Kuota Belajar Telkomsel 10 GB Rp10 ini bisa digunakan untuk mengakses aplikasi-aplikasi belajar pilihan seperti Zoom, Google Meet dan Google Classroom. Serta untuk daftar lengkap aplikasi yang bisa diakses adalah sebagai berikut :

  • Google Classroom
  • Zoom
  • Google Meet
  • Microsoft Teams
  • CloudX
  • Rumah Belajar
  • Quipper
  • Cakap
  • Sekolahmu
  • Udemy
  • Duolingo
  • Zenius
  • Bahaso
  • AyoBlajar
  • Kippin School 4.0
  • Birru
  • Cisco Webex
  • Umetmee

Serta juga bisa digunakan untuk mengakses aplikasi-aplikasi pembelajaran online pilihan serta situs-situs e-learning berbagai sekolah dan universitas.

Cara Membeli Paket Kuota Belajar Telkomsel 10 GB Rp 10

Kalau kamu ingin membeli paket kuota belajar ini caranya sangat mudah, tinggal akses saka kode dial *363*844# atau langsung cek di aplikasi MyTelkomsel.

Paket Kuota Belajar 10 GB Rp 10 bisa Telkomsel ini masih bisa kamu beli mulai tanggal 21 Agustus sampai nanti berakhir tanggal 31 Desember 2020 atau akhir tahun.

Syarat Membeli Paket Kuota Belajar Telkomsel 10 GB Rp 10

Sebelum membeli ada syarat yang harus kamu tau yaitu Paket Kuota Belajar Telkomsel 10 GB Rp 10 ini hanya dapat digunakan sekali.

Jadi jika kamu sudah pernah membeli paket Ilmupedia 10 GB Rp10 diwaktu sebelumnya maka kamu tidak bisa membeli paket Kuota Belajar lagi.

Semua pelanggan telkomsel entah itu Simpati, Kartu AS atau Loop bisa membeli Paket Kuota Belajar ini dan kuota yang didapatkan bisa digunakan selama 24 jam pada seluruh jaringan Telkomsel di Indonesia.

Kemudian jika kuota belajar sebesar 10GB sudah habis, maka akan berlaku tarif internet reguler yaitu tarif dasar Rp 120/20 KB sesuai aturan dari pihak TElkomsel.

Penutup Kuota Belajar Telkomsel 10 GB Rp 10

Paket Kuota Belajar Telkomsel ini tidak bisa digunakan untuk mengakses platform Google lain yang mendukung produktivitas contohnya Google Drive, Google Docs serta aplikasi sosial media seperti YouTube, Facebook, dan sejenisnya.

Selain itu Operator Seluler Telkomsel juga memiliki besaran paket Kuota Belajar 30 GB untuk pelanggan Telkomsel yang menggunakan kartu perdana paket Unlimited Max, Internet Max, serta paket OMG dengan masa periode promo sampai akhir tahun nanti.

Apakah kuota belajar telkomsel bisa untuk google meet

Gadgetren – Untuk membantu siswa-siswi yang melakukan kegiatan belajar dari rumah beberapa operator di Indonesia, seperti Telkomsel, telah menyediakan kuota belajar dengan harga yang terjangkau.

Kuota Belajar Telkomsel merupakan kuota yang dapat digunakan untuk mengakses aplikasi terdaftar di Kuota Ilmupedia dan Kuota Conference agar membuat kegiatan belajar menjadi lebih nyaman.

Kuota Ilmupedia sendiri mendukung beberapa aplikasi meliputi Google Classroom, Rumah Belajar, Ruangguru, Zenius, Kelas Pintar, Quipper, Udemy, Dulingo, Sekolah.mu, Cakap, Bahaso, Cambridge Assessment English, Kipin School 4.0, Pijar Sekolah, video meeting, edukasi Birru, hingga aplikasi online belajar lainnya serta ratusan portal e-learning yang terafiliasi dengan Ilmupedia.

Sementara Kuota Conference mendukung beberapa aplikasi seperti  Zoom, Google Meet, Cisco Webex, Microsoft Teams, CloudX, dan aplikasi lainnya yang tergabung dalam Conference Telkomsel.

Paket Kuota Belajar juga dibagi dua menjadi Ketengan dengan masa aktif harian 1 hari, 3 hari, hingga 7 hari dan paket Bulanan yang mempunyai masa aktif mencapai 30 hari.

Apablia paket Ketengan dapat dibeli oleh pengguna Telkomsel Prabayar dan Kartu Halo terkecuali corporate-paid, namun paket Bulanan hanya dapat dibeli oleh pengguna layanan Telkomsel PraBayar.

Harga Paket Kuota Belajar

Paket Masa Aktif 1 Hari

  • Ketengan Belajar 2 GB = Rp3.300

Paket Masa AKtif 3 Hari

  • Ketengan Belajar 5,5 GB = Rp5.500
  • Ketengan Belajar 11 GB = Rp7.700

Paket Masa Aktif 7 Hari

  • Ketengan Belajar 5,5 GB = Rp8.500
  • Ketengan Belajar 11 GB = Rp10.900
  • Ketengan Belajar 22 GB = Rp12.900

Paket Masa Aktif 30 Hari

  • Bulanan Kuota Belajar 15 GB = Rp30.000
  • Bulanan Kuota Belajar 30 GB = Rp50.000

Kuota yang dihadirkan pada semua paket di atas dapat digunakan untuk mengakses aplikasi yang tergabung dalam Ilmupedia dan Conference. Sementara itu, kuota Belajar dapat digunakan di seluruh jaringan 2G/3G/4G/5G Telkomsel selama 24 jam.

Untuk bisa membeli paket Kuota Belajar, kamu dapat mengunduh aplikasi MyTelkomsel dari Google Play Store atau Apple App Store sesuai perangkat yang digunakan.

Cara Membeli Paket Kuota Belajar

  • Buka aplikasi MyTelkomsel di handphone
  • Pada halaman utama, pilih menu Belanja
  • Selanjutnya, pilih menu Internet
  • Pilih kategori Pendidikan dan Kuota Belajar yang diinginkan
  • Kemudian, konfirmasi pembelian dan pilih metode pembayaran
  • Ikuti langkah selanjutnya hingga transaksi selesai
  • Apabila pembelian paket berhasil, maka kamu akan mendapatkan notifikasi SMS bahwa Kuota Belajar telah dibeli

Nantinya kamu dapat langsung melihat bahwa paket Kuota Belajar telah aktif di aplikasi MyTelkomsel. Kamu dapat menggunakannya untuk mengakses beragam aplikasi yang tergabung dengan Ilmupedia dan Conference.

Artikel Terkait

Apakah kuota belajar Telkomsel bisa untuk Zoom meeting?

Paket Internet Murah Telkomsel, Paket Ketengan Kuota Belajar Bisa Akses Aplikasi Ruangguru dan Zoom.

Google Meet termasuk kuota apa?

Menurut Google, pengguna Google Meet setidaknya dapat menghabiskan kuota data sebanyak 2,6 GB per jam dalam pengaturan kualitas video HD (720p). Sementara, penggunaan Google Meet pada kualitas SD (480p) dapat memakan kuota internet sebanyak 0,9 GB setiap jamnya.

Paket kuota belajar Telkomsel bisa digunakan untuk apa saja?

Paket Kuota Belajar termasuk akses konten yang tergabung di Ilmupedia ditambah dengan fitur Conference yang mencakup Zoom, Google Meet, dan lainnya yang tergabung dalam Kuota Conference Telkomsel. Paket Ruangguru merupakan paket untuk mengakses aplikasi/website Ruangguru.

Apakah kuota belajar bisa untuk Zoom dan Gmeet?

Mendikbud Nadiem juga mengungkapkna kalau kuota gratis saat ini berbeda dari sebelumnya, bantuan kuota kemendikbud kali ini merupakan kuota umum. Sehingga bisa digunakan untuk mengakses seluruh laman aplikasi termasuk untuk mengakses Youtube dan Zoom Meet.