Apa itu spreadsheet dan fungsinya?

Di zaman modern seperti sekarang ini, banyak pekerjaan manusia yang dibantu oleh penggunaan software. Salah satunya yaitu aplikasi berbasis pengolahan angka atau dikenal dengan nama Spreadsheet. Namun Spreadsheet ini bukan hanya sekadar program pengolah angka layaknya Excel. Agar lebih paham, simak pengertian Google Spreadsheet dan seputar informasi lainnya pada ulasan berikut.

Mengenal Lebih Dekat Google Spreadsheet

1. Pengertian Spreadsheet

Google Spreadsheet merupakan sebuah software berbasis web yang bisa diandalkan untuk membuat tabel, pengolahan data, atau perhitungan sederhana. Dimana program komputer tersebut digunakan untuk menampilkan, mengolah data, serta menyimpannya dalam bentuk baris dan juga kolom. Dengan baris yang biasanya menggunakan label angka dan kolom menggunakan label abjad.

Pertemuan antara baris dan kolom tersebut dinamakan sel, sehingga penamaan sel sel ini dilakukan sesuai penggunaan label pada baris dan kolom yang dipakai. Sebagai contoh C1, C2, C3, dan seterusnya. Jika dilihat sekilas mengenai pengertian dan deskripsi Google Spreadsheet, mungkin banyak orang membayangkan Microsoft Excel yang sudah lebih dulu dikenal secara luas.

Namun ada hal yang membedakan pengertian Google Spreadsheet ini dengan software sejenis seperti Microsoft Excel maupun Numbers milik Apple. Perbedaan tersebut terletak pada kemudahan melakukan kolaborasi antar para penggunanya. Sebab Google Spreadsheet berbasis cloud computing yang mengandalkan koneksi internet, yang memungkinkan interaksi lebih mudah.

2. Fungsi Google Spreadsheet

Spreadsheet didesain sedemikian rupa untuk memenuhi kebutuhan organisasi yang dinamis. Karena program komputer ini bukan hanya sekadar untuk pengolahan data berupa angka saja, sebab fungsi tersebut masih terlalu sempit guna menggambarkan Spreadsheet. Lebih dari itu, Spreadsheet bisa digunakan untuk melakukan perhitungan yang tidak bisa dilakukan secara konvensional.

Sehingga banyak yang memanfaatkannya untuk pembuatan laporan keuangan, pembuatan time schedule, perhitungan akuntansi, hingga pembuatan analisis kuantitatif dari sebuah data. Sehingga Spreadsheet yang kolaboratif, canggih, dan aman ini sangat cocok bagi organisasi yang dinamis.

Dimana anda bisa berkolaborasi dan berbagi informasi dengan lancar bersama rekan kerja. Terlebih semua perubahan yang dilakukan di dalam Spreadsheet akan secara otomatis disimpan. Sehingga jauh lebih mudah untuk mengedit file di mana saja dan kapan saja. Termasuk melihat perusahan project dalam Spreadsheet secara real time, hal ini juga sangat memungkinkan.

3. Kelebihan Google Spreadsheet

Melihat pengertian Google Spreadsheet, banyak kelebihan yang sudah terlihat dari program komputer tersebut. Mulai dari kemudahan diakses dari mana saja dan melalui perangkat apa saja, banyak pilihan template tabel yang dirancang sedemikian rupa untuk mempermudah pekerjaan, sangat mendukung kolaborasi kerja, sampai fitur insight yang memudahkan pembuatan summary.

Fitur insight sendiri memungkinkan pengguna untuk dengan mudah mendapatkan overview atau ringkasan data yang sedang dikerjakan pada perangkat lunak tersebut. Bentuk dari overview tersebut juga bermacam macam dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna, mulai dari diagram sampai chart. Yang mana fiturnya sendiri bisa digunakan dengan menekan tombol Explore.

4. Cara Membuat Spreadsheet

Anda sebaiknya juga mengenali cara membuat Spreadsheet di samping memahami pengertian Google Spreadsheet tersebut. Untuk membuat Spreadsheet yang baru sebenarnya tidak sulit. Anda hanya perlu membuka layar utama Spreadsheet, kemudian klik Baru + untuk membuka Spreadsheet baru. Setelah itu, anda bisa mengedit, menambahkan teks, sampai formula.

Karena Google Spreadsheet berbasis web atau cloud computing, anda tidak perlu khawatir jika semua orang dapat mengedit data yang anda miliki di sana selama memiliki link-nya. Sebab anda bisa membagikan file tersebut ke orang lain dengan cara memilih apakah mereka bisa mengedit, mengomentari, atau hanya sekadar melihat file.

Rekomendasi:

  • Daftar Teknologi Kesehatan yang Diprediksi Masih Populer di… Teknogim.com - Daftar Teknologi Kesehatan yang Diprediksi Masih Populer di Masa Depan - Dari tahun ke tahun perubahan teknologi di bidang kesehatan masih terus diperhitungkan dan akhirnya memberi manfaat besar.…
  • Cara Penulisan Daftar Pustaka Website dari Berbagai Macam… Internet yang semakin maju membuat anda bisa menemukan berbagai karya ilmiah dengan mudah. Namun perlu diketahui bahwa tidak semua website dapat dijadikan sebagai rujukan di internet. Dan penulisan daftar pustaka…
  • Ikuti Langkah Menggunakan Aplikasi Cek Keberangkatan Haji… Kuota jemaah haji di Indonesia berubah ubah setiap tahunnya. Sehingga anda yang sudah mendaftarkan diri harus mengecek nomor keberangkatan berkala. Namun cara pengecekkan antrian haji ini tidak harus dilakukan dengan…
  • Jangan Asal Pilih Nama, Gunakan 5 Aplikasi Menggabungkan… Memilih nama untuk bayi memang bukan hal yang mudah dilakukan. Hal ini mungkin terlihat sepele namun masih banyak orang tua yang bingung menentukan nama anaknya. Jangan asal memilih nama bayi,…
  • Apa Sih Aplikasi Baca Meter Terpusat dan Bagaimana Cara… Pencatatan meteran listrik yang dilakukan petugas PLN tak lagi dilakukan secara manual. Namun dengan bantuan aplikasi digital, proses pencatatan meteran listrik bisa dilakukan lebih mudah dan lebih cepat. Aplikasi baca…
  • 5 Jenis Aplikasi Arsitek Android yang Bisa Dimanfaatkan… Seperti yang diketahui bahwa semakin banyak populasi manusia maka akan semakin banyak pula rumah yang dibutuhkan sebagai suatu kebutuhan mendasar disamping kebutuhan makanan dan juga pakaian. Membangun rumah membutuhkan desain…
  • 4 Objek Teks Ulasan yang Wajib Diketahui Teks ulasan menjadi bagian yang ada dalam suatu karya sastra. Dimana untuk tujuan di buatkan teks ulasan ini adalh untuk menganalisa atau mengulas suatyu objek. Lalu sebenarnya apa saja objek…
  • Mengenal Google Drive Mulai Dari Pengertiannya Hingga Cara… Perkembangan teknologi telah banyak mengubah berbagai hal yang bersifat konvensional menjadi digital. Anda bahkan bisa memanfaatkan google drive sebagai media tercanggih jika ingin melakukan penyimpanan secara lebih praktis. Meski demikian,…
  • Yuk Intip Struktur Teks Ulasan Novel Atheis yang Wajib… Novel Atheis adalah salah satu bagian yang banyak diminati oleh pembacanya. Hal ini lantaran akan memberikan gambaran yang menarik jika dibaca dengan seksama. Namun sebelum paham dengan isi dari struktur…
  • Menganal Lebih Dalam Unsur-Unsur Teks Ulasan Teks ulasan adalah salah satu bagian yang ada dalam karya sastra Indonesia. Teks ulasan ini biasanya akan dimanfaatkan untuk mengulas suatu karya, kata, ataupun novel. Dalam teks ulasan ini juga…
  • Yuk Simak 4 Aplikasi Mencari NISN Siswa yang Terbaik dan… Seperti yang diketahui bahwa NISN merupakan salah satu data yang sangat penting dan harus disimpan serta diingat oleh para pelajar sekolah. Namun sayangnya, tak jarang ditemukan siswa yang justru lupa…
  • 6 Aplikasi Capture di Laptop dan PC Terbaik, Bisa Diunduh… Anda mungkin perlu melakukan screenshot pada layar laptop dalam beberapa kesempatan. Misalnya untuk menyimpan informasi penting, membuat konten bermain game, dan lain sebagainya. Selain tangkapan layar yang sederhana lewat tombol…
  • 5 Aplikasi Menggambar untuk Anak di Laptop Sebagai Media… Bagi setiap orang tua yang mengetahui bahwa anak sangat suka menggambar, pastinya akan selalu berusaha untuk mengembangkat bakatnya. Jika sebelumnya orang tua perlu memberikan buku gambar dan perlengkapan lainnya, di…
  • 5 Aplikasi Edit Video Android Offline dan Gratis yang Patut… Media sosial kini banyak dimanfaatkan oleh para pengguna untuk membagikan berbagai video singkat yang menarik. Seiring dengan hal tersebut, muncul berbagai aplikasi edit video yang dapat digunakan dengan mudah. Bahkan…
  • Bikin Konten Olshop Mudah, Gunakan 5 Aplikasi Edit Warna… Penggunaan media sosial yang semakin marak di banyak kalangan memang membuka peluang baru dalam bisnis. Banyak konten foto dan video dengan desain yang menarik ditampilkan di sosmed. Anda punya olshop…
  • Sudah Tahu Cara Penulisan Daftar Pustaka Dari Web? Simak… Ketika mendapat tugas yang membutuhkan literatur, tentunya penulisan daftar pustaka memiliki peranan yang sangat penting. Hal ini memiliki tujuan agar pembaca menjadi tahu anda mengambil sumber atau referensi dari mana…
  • Mengenal 5 Jenis Aplikasi kembalikan Foto yang Terhapus Siapapun pastinya akan dibuat panik ketika tidak sengaja menghapus foto yang ada di galeri smartphone. Berkas atau data yang terdapat di smartphone biasanya akan terhapus dengan permanen karena tidak memiliki…
  • Mempelajari Lebih Dalam Fungsi Teks Ulasan Beserta Ciri… Pasti banyak diantara anda yang sudah sering mendengar nama teks ulasan. Materi tersebut diajarkan oleh guru bahasa Indonesia di kela SMA. Agar lebih paham, yuk intip apa fungsi teks ulasan…
  • 6 Rekomendasi Aplikasi Edit Video di Laptop untuk Pemula… Dengan banyaknya platform berbagai video yang ada di tengah tengah masyarakat, tidak sedikit orang tertarik untuk bisa membuat konten visual yang menakjubkan agar dapat dibagikan ke deretan media sosial tersebut.…
  • 6 Aplikasi Membuat Mind Map di Laptop Secara Praktis, Cocok… Pemetaan pikiran atau mind mapping menjadi metode yang tepat untuk memvisualisasikan berbagai ide yang bermunculan di kepala. Diketahui sangat efektif untuk brainstorming, banyak developer kini telah meluncurkan aplikasi membuat mind…
  • Menghindari Over Budget, Pakai Aplikasi Cek Tagihan PDAM… Melakukan pengecekkan tagihan PDAM setiap bulannya sangat penting agar anggaran tidak melonjak. Cara pengecekkan tagihan saat ini semakin mudah dengan adanya aplikasi. Banyak cara dan aplikasi cek tagihan PDAM yang…
  • Pengertian Adobe Premiere, Intip Juga Deretan Fitur… Perkembangan teknologi telah berhasil menciptakan berbagai macam perangkat lunak yang dapat membantu mempermudah pekerjaan manusia, terutama di bidang multimedia. Salah satu yang kini populer digunakan dalam bidang tersebut yaitu Adobe…
  • Menarik, Inilah 5 Aplikasi DJ Laptop yang Seru Dicoba Berbagai macam aplikasi untuk hiburan banyak bisa anda pilih dan gunakan diwaktu senggang. Aplikasi ini akan membuat anda tak mudah merasa bosan saat belajar atau bekerja menggunakan laptop sehari hari.…
  • Apakah Bisa Download Aplikasi Bluetooth untuk Windows 7? Yuk… Ketika membutuhkan perangkat bluetooth pada laptop windows 7 pastinya akan sangat kesulitan karena windows tersebut tidak dilengkapi dengan konektivitas bluetooth. Namun masalah tersebut kini sudah bisa teratasi dengan download aplikasi…
  • Mencegah Penipuan, Ikuti Cara Menggunakan Aplikasi Cek… Adanya aplikasi cek sertifikat pelaut yang bisa anda gunakan ini merupakan salah satu manfaat perkembangan digital yang memudahkan untuk pengecekkan Sertifikat awak kapal. Hanya dengan menggunakan smartphone atau perangkat lainnya…
  • Yuk Simak 3 Aplikasi Trading Forex Terpercaya OJK dan… Jika sebelumnya berbagai jenis investasi hanya bisa dilakukan secara manual, kini bisa dilakukan secara online melalui sebuah aplikasi mulai dari tanam saham hingga trading forex dalam bentuk menabung di bank…
  • Inilah 4 Aplikasi untuk Membuat Spanduk di Laptop Gratis Satu hal yang perlu diperhatikan adalah ada aplikasi yang membuat banner di laptop atau komputer. Adanya aplikasi edit banner ini tentunya sangat membantu banyak perusahaan percetakan untuk memenuhi kebutuhan konsumen.…
  • Pilihan 5 Aplikasi DJ Laptop Terbaik Berikut Bikin Hari… Berbagai macam aplikasi untuk hiburan banyak bisa anda pilih dan gunakan diwaktu senggang. Aplikasi ini akan membuat anda tak mudah merasa bosan saat belajar atau bekerja menggunakan laptop sehari hari.…
  • Selain Sebagai Pengingat, Aplikasi Adzan Otomatis Offline… Saat berada dalam perjalanan, adakalanya sulit menemukan masjid saat masuk jam sholat. Namun di era perkembangan digital saat ini, banyak cara bisa digunakan untuk tetap mengingatkan untuk sholat di waktu…
  • Mengulik 5 Fungsi Adobe Premiere Yang Membuatnya Patut… Adobe premiere sudah lama dikenal sebagai aplikasi yang memiliki segudang fungsi. Tidak heran jika penggunanya terus mengalami peningkatan. Bahkan ada kalanya, beberapa orang tidak merasa senang, jika aplikasi tersebut tidak…

    Apa yang dimaksud dengan spreadsheet dan fungsinya?

    Dilansir dari situs Merriam Webster, pengertian aplikasi pengolah angka atau spreadsheet adalah program komputer yang memungkinkan penggunanya untuk memasukkan, menghitung, serta menyimpan data dalam bentuk kolom serta baris.

    Apa saja fungsi dari spreadsheet?

    Spreadsheet Google mendukung formula sel yang biasa ditemukan di sebagian besar paket spreadsheet desktop. Formula tersebut dapat digunakan untuk membuat fungsi yang melakukan pengolahan data dan kalkulasi string dan angka.

    Apa pengertian dari spreadsheet *?

    Lembar sebar atau lembar lajur (Bahasa Inggris: spreadsheet) adalah tabel informasi/data berbentuk kotak dengan baris dan kolom yang berisi penghitungan-penghitungan yang digunakan untuk melakukan analisis komparatif.

    Apa saja contoh spreadsheet?

    Sebutkan 5 contoh program aplikasi spreadsheet.
    Microsoft excel..
    Star office cals, sekarang dikenal sebagai open office..
    Gnumeric..