Apa itu paket super extra 1GB?

Indosat, provider internet yang dekat dengan generasi milenials kini semakin memudahkan penggunanya. Indosat memiliki 5 paket internet yang bakal bikin kamu mupeng, berikut masing-masing ulasannya:

1. Paket Freedom Internet

Paket Freedom Internet adalah paket internet yang paling baru dari Indosat. Paket ini bisa digunakan untuk internetan sepuasnya 24 jam, dengan kuota utama yang besar di semua jaringan 2G,3G, dan 4G. Ditambah dengan fitur Pulsa Safe, jika pemakaian kuota utama habis, kamu tetap bisa akses internet tanpa menggunakan pulsa dengan kecepatan hingga 64 Kbps.

Paket Freedom Internet ini dapat dibeli oleh semua nomor prabayar IM3 Ooredoo dan Pascabayar IM3 Ooredoo dari Indosat. Pelanggan tetap masih bisa membeli paket nelpon lainnya meski sedang berlangganan Paket Freedom Internet. Seru kan!

Bagaimana cara daftarnya?

  • Melalui UMB Tekan *123#
  • Melalui Aplikasi MyIM3 (http://im3.do/m3)
  • Melalui website www.indosatooredoo.com/FreedomInternet

2. Paket Freedom Kuota Harian

Buat kamu yang lebih suka kuota harian, Indosat punya Paket Freedom Kuota Harian. Paket ini bisa digunakan untuk internetan 24 jam dengan kuota utama 1GB per hari. Ditambah dengan fitur Pulsa Safe, jika pemakaian kuota utama habis, kamu tetap bisa akses internet tanpa menggunakan pulsa.

Paket Freedom Kuota Harian adalah solusi untuk internetan dengan harga murah dari Indosat. Pilihan paketnya tersedia mulai dari 7 hari, 14 hari dan 28 hari, serta Super Extra 1GB.

3. Paket Freedom Combo

Buat kamu yang masih suka telponan, Indosat punya Paket Freedom Combo. Dapatkan kuota besar hingga 60GB plus nelpon gratis ke semua operator. Kamu bisa dapat semuanya, chatting dan video call sepuasnya, bersilaturahmi dengan nelpon juga lebih leluasa.

Alasan kenapa kamu harus pakai Paket Freedom Combo dari Indosat:

  • Mendapat tambahan kuota lokal dan kuota malam
  • Bisa nelpon sepuasnya ke semua operator
  • Bisa Data Rollover atau menyimpan sisa kuota utama hingga 5GB

4. Paket Freedom Apps

Karena lebih banyak berkegiatan di rumah, kebutuhan akan akses online semakin besar. Mulai dari belajar, bekerja, hingga hiburan, semua membutuhkan internet.

Sekarang kamu bisa pakai Paket Freedom Apps dari Indosat, untuk belajar online, gaming, aplikasi virtual meeting, sampai streaming. Semua fasilitas ini bisa dinikmati hanya dengan membeli satu paket aja.

Kenapa harus pakai Paket Freedom Apps dari Indosat:

  • Harga yang hemat karena cuma butuh 1 paket saja
  • Sepuasanya selama 24 jam bisa mengakses banyak aplikasi favorit
  • Berlaku untuk semua aplikasi untuk sekolah, bekerja, dan hiburan

5. Paket Freedom U!

Masih butuh tambahan kuota untuk mengakses aplikasi hiburan atau virtual meeting lainnya? Tambahkan dengan Paket Freedom U! dari Indosat.

Kamu akan memiliki 24 jam bebas mengakses Netflix, Snapchat, Webex, Microsoft Teams, Skype, dan Google Classroom. Tidak ketinggalan aplikasi hiburan dan messaging favorit kamu seperti YouTube, TikTok, Instagram, Facebook, Joox, Spotify, WhatsApp, dan Line, semuanya bebas!

Jangan khawatir dengan kuota utamamu, karena pemakaian kuota aplikasi tidak akan mempengaruhi kuota utama. Ditambah dengan fitur Pulsa Safe khas Indosat, jika pemakaian kuota utama habis, kamu tetap bisa mengakses internet tanpa menggunakan pulsa.

CERDASBELANJA.ID – Kalau butuh belanja paket internet murah, Indosat memberikan beberapa solusi paling pas.

Indosat dengan produk yang diberi nama Ekstra Booster, menawarkan belanja paket internet murah.

Dengan Ekstra Booster Indosat, kita bisa belanja paket internet murah pilihan sesuai kebutuhan.

Indosat menawarkan 3 pilihan paket internet muah Ekstra Booster yang bisa dibeli oleh semua pengguna Indosat.

Paket internet murah Ekstra Booster pertama yaitu Extra 5GB + 1GB Booster dengan harga hanya Rp10.000.

Pilihan paket internet murah Ekstra Booster kedua ada Extra 10GB + 3GB dengan harga hanya Rp25.000.

Nah pilihan paket internet murah Ekstra Booster terakhir ada Extra 15GB + 5GB Booster hanya dengan harga Rp40.000.

Paket Extra Kuota ini hanya berlaku untuk pelanggan Pascabayar di paket Freedom Postpaid, Freedom Postpaid Plus, dan Matrix Max.

Extra Kuota Indosat – Indosat banyak memberikan pilihan paket menarik bagi penggunanya. Kita dapat memilih kuota bulanan, mingguan dan juga harian sesuai dengan kebutuhan. Selain itu beberapa jenis paket seperti Freedom U dapat digunakan sepuasnya seharian.

Ada pula paket Yellow Indosat yang diunggulkan karena sisi harga terjangkaunya. Namun bagaimana jika ditengah jalan kuota kalian habis? Nah kalian dapat beli extra kuota untuk tetap bisa terus mengakses internet. Extra kuota Indosat dapat diakses 24 jam serta akan menambah kuota utama.

Sayangnya extra kuota memiliki masa aktif mengikuti paket prabayar maupaun pascabayar sehingga tidak memperpanjang masa berlakuknya. Oleh karena itu extra kuota juga disebut sebagai paket add on ataupun tambahan. Dapat dikatakan harga extra kuota termasuk murah dan termasuk besar kuotanya.

Pengguna juga dapat daftar extra kuota lebih dari sekali sehingga lebih nyaman. Memang layanan ini tidak bisa diaktifkan pada semua paketan Indosat. Hanya beberapa paketan saja yang dapat ditambahkan extra kuota sehingga wajib diperhatikan.

Extra Kuota Indosat

Pilihan extra kuota juga beragam dimana dapat disesuaikan kebutuhan kalian. Seluruh paketnya sudah dilengkapi speed booster Indosat sehingga dapat menambah kecepatan internet. Agar bisa beli extra kuota kalian dapat memanfaatkan dial maupun langsung via aplikasi myIM3.

Merupakan paketan add on atau tambahan bagi pelanggan paket pascabayar maupun prabayar Indosat. Didalam extra kuota terdapat beberapa jenis pembagian diantaranya kuota utama, kuota malam dan juga speed booster.  Kuota utama dapat dimanfaatkan 24 jam dan kuota malam mulai jam 01.00 sampai dengan 06.00. Sedangkan untuk kuota Speed Booster Indosat adalah kuota yang akan meningkatkan batas pemakaian wajar dari Unlimited Apps.

Harga   Rp.10.000Kuota Utama 1GBExtra Kuota Malam4GBSpeed Booster1GBHarga   Rp.25.000Kuota Utama 3GBExtra Kuota Malam7GBSpeed Booster3GBHarga   Rp.40.000Kuota Utama 5GBExtra Kuota Malam10GBSpeed Booster15GB

Cara Daftar Lewat myIM3

  • Bukalah myIM3.
  • Masuk ke tab Beli.
  • Tekan Internet.
  • Cari kemudian tap Extra Kuota.
  • Muncul beberapa pilihan extra kuota, pilih salah satunya lalu tap Beli/Gift.
  • Tap Beli Sekarang.
  • Tekan Bayar.
  • Extra kuota akan aktif kemudian kalian menerima SMS pemberitahuan.

Cara Daftar Lewat Dial

  • Buka dial pada smartphone.
  • Ketikkan *123# lalu panggil.
  • Muncul menu, balas dengan mengetikkan 2 kemudian kirim.
  • Ketikkan 6 untuk Extra kuota lalu kirim.
  • Lanjutkan dengan membalas mengetik 3 selanjutnya dikirim.
  • Pilih angka sesuai dengan paketan extra kuota.
  • Balaslah dengan 1 untuk konfirmasi.
  • Secara otomatis paketan akan aktif.

Extra kuota Indosat menjadi pilihan terbaik ketika suatu saat kehabisan kuota. Kalian juga dapat mencoba mendapatkan kuota imPoin Indosat secara gratis. Berbagai paketan murah termasuk extra kuota Indosat dapat menghemat pengeluaran kalian.

Apakah paket extra Indosat bisa digunakan?

Untuk pelanggan pascabayar, Extra Kuota Indosat bisa digunakan pada Freedom Postpaid, Freedom Postpaid Plus, dan Matrix Max. Sedangkan untuk pelanggan prabayar, paket Extra Kuota bisa digunakan selama paket utama masih aktif.

Apa yang dimaksud dengan paket extra di Indosat?

Paket EXTRA adalah paket tambahan Kuota yang memungkinkan Pelanggan untuk menambah jumlah Kuota Utama diluar dari Kuota Utama yang terdapat dalam Paket Freedom Internet yang sudah dipilih oleh Pelanggan tanpa menambah/merubah masa aktif paket.

Apa yang dimaksud dengan kuota extra?

Paket Ekstra Kuota merupakan paket internet tambahan dengan harga mulai dari Rp100.000 dan kuota hingga 40GB berlaku selama 30 hari. Apa itu Paket Ekstra Kuota Berlangganan – Data? Paket Ekstra Kuota Berlangganan – Data merupakan paket internet tambahan dengan harga mulai dari Rp15.000 dan kuota hingga 20GB.

Extra kuota Indosat ketik berapa?

Pengguna Pascabayar dapat melakukan pembelian Paket Extra Kuota melalui ; UMB *123# atau.