Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

20 Aplikasi pengolahan angka adalah sebagai berikut:

  1. Microsoft Excel
  2. Google Sheets
  3. KSpread
  4. Register Book
  5. Abacus
  6. StarOffice Calc
  7. Lotus 1-2-3
  8. Spread32
  9. Wingz
  10. LibreOffice Calc
  11. WPS Office Sheet
  12. Zoho Sheet
  13. Polaris Office
  14. Office Suite
  15. GNOME Office
  16. XESS
  17. Quatro Pro (WordPerfect Office)
  18. Applixware Spreadsheet
  19. Pembaca XLSX
  20. Simple spreadsheet

Pembahasan

Aplikasi pengolah angka adalah perangkat lunak yang digunakan untuk mengolah data dan memecahkan permasalahan yang berkaitan dengan angka.  

Penjelasan 20 Aplikasi:

Microsoft Excel

Salah satu aplikasi pengolah angka yang paling popular digunakan. Aplikasi ini tersedia dalam satu paket dengan Microsoft Office. Memiliki tampilan yang rapi dan fungsi yang lengkap sehingga sangat nyaman dipakai untuk pekerjaan sederhana hingga level kantoran.

Google Sheets

Salah satu saingan dari Microsoft Excel karena memiliki level kualitas yang sama. Tampilannya juga mirip dengan Ms. Excel sehingga tidak terasa ada perasaan berbeda yang signifikan. Kelebihannya adalah dapat digunakan secara daring pada peramban sehingga dokumen yang sedang dikerjakan terperbarui setiap saat.

KSpread

Produk spreadsheet yang dikeluarkan oleh KOffice dari Kalla Group. Salah satu kekurangannya adalah tidak dapat mengubah ukuran kolom dan baris sehingga untuk kolom angka akan berukuran terlalu besar.

Register Book

Spreadsheet yang tersedia di seluler. Tampilannya sederhana namun enak dipandang. Cara penggunaannya juga simpel berkat input fungsinya yang mudah diterapkan oleh pemula. Tampilannya sederhana namun elegan. Fungsi utamanya adalah untuk pembukuan.

Abacus

Hanya dapat dioperasikan dalam Linux. Tampilannya minimalis dan hemat memori karena hanya berukuran 2 MB.

StarOffice Calc

Spreadsheet yang bersifat multiplatform atau dapat dijalankan di berbagai sistem operasi. Produk ini dikembangkan oleh Sun Microsystem.

Lotus 1-2-3

Hanya dapat dioperasikan dalam Windows. Produk pengolah angka tertua yang dikeluarkan oleh perusahaan komputer IBM.

Spread32

Dapat dioperasi pada perangkat komputer, namun tidak dapat digunakan untuk data dalam jumlah besar.

Wingz

Dibatasi untuk penggunaan non-komersial sehingga tidak dapat digunakan untuk kepentingan perusahaan. Memiliki tampilan sederhana seperti Abacus.

LibreOffice Calc

Tampilannya terlihat seperti Excel versi lama. Alternatif dari Google Sheets karena memiliki fitur kolaboratif waktu nyata.

WPS Office Sheet

Tampilan dan pengalaman penggunaanya mirip dengan Ms. Excel, namun berbasis seluler.

Polaris Office

Tampilannya mirip dengan WPS Office Sheet, namun terdapat fitur komunikasi dengan rekan kerja sehingga cocok untuk berdiskusi.

Zoho Sheet

Tersedia di seluler dan memiliki fitur memindai gambar dan mengonversikannya ke dalam bentuk tabel.

Office Suite

Sama seperti WPS Office yang menawarkan sepaket perangkat lunak kantor. Namun aplikasi ini memiliki tampilan berbeda.

GNOME Office - Gnumeric

Aplikasi ini ditujukan untuk sistem operasi Linux dan Gnome.  

XESS

Spreadsheet ini dikembangkan oleh AIS. Sistem yang dapat mengoperasikannya adalah UNIX, Linux, Open VMS dan Windows.

Quatro Pro (WordPerfect Office)

Spreadsheet ini dikembangkan oleh Borland yang hak miliknya dibeli oleh Corel. Saat ini menjadi bagian dari Corel WordPerfect Office suite.

Applixware Spreadsheet

Spreadsheet yang diciptakan oleh APPLIX. Inc. dan dikembangkan oleh Vista Source, Inc

Pembaca XLSX

Aplikasi seluler ini khusus untuk membuka dan membaca file format spreadsheet/XLS.X.

Simple spreadsheet

Tersedia pada ponsel. Tampilannya sederhana, namun saat ini belum terlalu berkembang sehingga masih sering mengalami error.

Pelajari lebih lanjut  

  1. Pengertian dan contoh program pengolah angka → brainly.co.id/tugas/9511767
  2. Perbedaan pengolah kata dan angka → brainly.co.id/tugas/4998037  
  3. Program pengolah lainnya → brainly.co.id/tugas/16654161  

Detail jawaban

Kelas: 7

Mapel: TIK

Bab: 8 - Perangkat Lunak Komputer

Kode: 7.11.8

#TingkatkanPrestasimu

Kata kunci: program pengolah, perangkat lunak, pengolah angka, spreadsheet.

Brilio.net - Angka merupakan tanda atau lambang sebagai pengganti bilangan dan nilai. Penggunaan angka sudah menjadi hal yang umum dalam kehidupan setiap manusia. Salah satu contoh penggunaan angka adalah ketika transaksi, penentuan nilai, dan lainnya.

Dalam mengolah angka, membutuhkan bantuan alat atau aplikasi untuk mempermudah. Beberapa aplikasi bahkan dapat digunakan dengan mudah menggunakan smartphone.

Berkaitan penggunaan angka dan aplikasi pengolah angka, berikut brilio.net telah merangkum dari berbagai sumber pada Kamis (10/3), 11 rekomendasi aplikasi pengolah angka PC dan Android yang mudah digunakan.

1. Microsoft Excel

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: microsoft.com

Aplikasi ini sudah familiar digunakan sebagai software pengolah kata yang dapat diakses melalui laptop, PC, dan Android. Fitur yang disediakan pada Microsoft Excel juga sudah lengkap untuk mengolah berbagai angka dengan rumus yang telah disediakan.

2. IBM SPSS

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: ibm.com

SPSS merupakan salah satu aplikasi pengolah angka yang sering digunakan dalam melakukan penelitian. Dengan aplikasi ini, data angka yang diolah dapat ditampilkan berdasarkan hasil pengujian menggunakan suatu rumus yang sudah ditetapkan.

3. Apache OpenOffice Calc

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: openoffice.org

Apache OpenOffice Calc merupakan aplikasi pengolah angka yang berbasis open source dan multiplatform. Penggunanya akan mudah dalam menggunakan aplikasi ini dengan gratis.

User interface yang ditampilkan Apache OpenOffice Calc juga termasuk sederhana dan mudah dipahami bagi pengguna baru yang ingin mencoba aplikasi ini.

4. Lotus 1-2-3

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: winworldpc.com

Lotus 1-2-3 merupakan aplikasi pengolah angka yang dapat digunakan berbagai platform seperti Windows, Linux, dan Mac OS. User interface dari aplikasi ini memiliki warna gelap dengan dominan hitam yang memberikan kesan profesional ketika menggunakannya.

5. Abacus

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: abacus.com

Abacus adalah aplikasi pengolah angka yang cocok untuk spesifikasi laptop atau PC yang tidak terlalu tinggi. Ukuran dari aplikasi ini sangat kecil, yaitu 2MB.

6. LibreOffice Calc

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: libreoffice.org

LibreOffice Calc merupakan aplikasi berbasis open sources yang dapat digunakan secara gratis. User interface yang ditampilkan pada aplikasi ini juga termasuk sederhana dan mudah dipahami.

7. Google Sheets

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: google.com

Google Sheets dapat digunakan di laptop, PC, serta smartphone Android. Penggunaan Google Sheets dapat diakses secara online atau menggunakan aplikasi dengan cara mendownloadnya di Play Store.

8. WPS Spreadsheets

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: wps.com

WPS Spreadsheet merupakan aplikasi pengolah angka dari WPS Office yang memiliki fitur serupa dengan Microsoft Excel. Aplikasi ini dapat digunakan secara gratis di Android maupun laptop.

9. Zoho Sheet

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: zoho.com

Zoho Sheet dapat digunakan di Android dan laptop. Penggunaan aplikasi ini pada dasarnya seperti aplikasi pengolah angka lain. Kamu dapat mengolah angka dan mengubahnya dalam tampilan chart agar mudah untuk dipahami.

10. Polaris Office

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: polarisoffice.com

Polaris Office dapat digunakan di laptop dan Android. Aplikasi ini cukup sederhana, sehingga mudah digunakan, sekalipun oleh pemula.

11. Office Suite

Program apa yang digunakan untuk mengolah angka?

foto: officesuite.com

Office Suite dapat digunakan di laptop dan Android. Office Suite sudah mendapat dukungan Microsoft Excel, sehingga data yang dibuat menggunakan aplikasi ini dapat dibuka dengan Microsoft Excel.

(brl/pep)

Recommended By Editor

  • Mengenal "shadow ban" TikTok, penyebab hilangnya followers & views
  • 7 Rekomendasi laptop AMD Ryzen 7 terbaru, ngegame antilag
  • 9 Rekomendasi notebook HP prosesor Intel, harga di bawah Rp 12 juta
  • 5 Rahasia foto portrait jadi lebih estetik, pemula langsung jago
  • 7 Macam virus yang menyerang laptop dan HP, wajib diwaspadai
  • Cara download dan instal SHAREit di laptop, transfer file jadi mudah
  • 5 Rahasia foto portrait jadi lebih estetik, pemula langsung jago
  • Cara download dan instal Sketchup di laptop, mudah dan gratis
  • Cara download dan instal Itunes di laptop, mudah nggak pakai lama

(brl/pep)

Program apa saja yang termasuk program pengolahan angka?

Daftar Aplikasi Pengolah Angka.
Microsoft Excel. Microsoft Excel adalah program aplikasi yang digunakan untuk menulis, menghitung, dan menampilkan data berupa angka. ... .
Lotus 123. ... .
Kspread. ... .
StarOffice Calc. ... .
Open Office Calc. ... .
GNOME Office-Gnumeric. ... .
Abacus. ... .

Aplikasi pengolah angka ada berapa?

Jenis aplikasi pengolah angka yang ada antara lain Kspread, Star Office Calc, Open Office Calc, GNOME - GNumeric, Xess, Lotus 123, dan Microsoft Excel. Ini penjelasannya masing-masing. Kspread merupakan aplikasi pengolah angka yang bersifat open source dan multiplatform.

Microsoft Apa yang pengolah angka?

Salah satu yang paling utama adalah Microsoft Excel. Namun terdapat software pengolah angka alternatif lain yang bisa menjadi pilihan Anda dalam mengolah data berupa angka. Berikut ini selengkapnya.

Program pengolah angka apa yang mudah dioperasikan?

20 Aplikasi pengolahan angka adalah sebagai berikut:.
Microsoft Excel..
Google Sheets..
KSpread..
Register Book..
Abacus..
StarOffice Calc..
Lotus 1-2-3..
Spread32..