Peluang kartu yang diambil adalah kartu kuning dan kartu bernomor kelipatan 3 adalah

2. Terdapat 12 kartu di beri nomor 1 sampai 12, jika diambil 1 lembar kartu. Tentukan peluang: a. kartu bernomor kelipatan 3 atau genapb. kartu bernomor ganjil atau prima3. Dari 100 orang mahasiswa terdapat 45 orang mengikuti kuliah bahasa indonesia, 50 orang mengikuti sosiologi, dan 25 orang mengikuti kedua mata kuliah tersebut. Jika dipanggil seorang mahasiswa. Tentukan peluang mahasiswa yang dipanggil tersebut tidak mengikuti bahasa indonesia maupun sosiologi.4. Dari 45 siswa, 25 siswa mengikuti voli, 22 siswa mengikuti basket, dan 10 siswa mengikuti kedua-duanya. Apabila diambil 1 siswa, tentukan peluang:a. ia mengikuti basket atau volib. ia mengikuti basket tidak mengikuti volic. ia tidak mengikuti kedua-duanya.e.Tes Formatif 61. Dua buah dadu dilempar bersama-sama, peluang muncul jumlah mata dadu 9 atau 10 adalah …A. 365B. 367C. 368D. 369E. 36112. Suatu kelas terdiri dari 40 orang. Peluang siswa lulus tes matematika adalah 0,4, peluangsiswa lulus tes fisika adalah 0,2, banyak siswa yang lulus tes matematika atau fisika adalah …A. 6B. 7C. 14D. 24E. 323. Peluang terambilnya kartu As atau hitam pada seperangkat kartu bridge adalah …A. 75B. 137C. 139D. 1311E. 52304. Di dalam kotak berisi 5kelereng merah, 3 kelereng hijau, dan 2 kelereng kuning, jika diambil sebuah kelereng secara acak, maka peluang terambilnya elereng warna merah atau hijau adalah …A. 53B. 54C. 1D. 56E. 575. Dua buah dadu dilempar bersama-sama sekali, peluang munculnya mata dadu 4 atau 9 adalah …A. 365B. 367C. 368D. 369E. 3611f.Kunci Jawaban Tes Formatif 61. B2. D3. B4. B5. Bg.Lembar Kerja 61. Dua buah dadu dilempar sekalli. Tentukan peluang munculnya a. mata dadu berjumlah 5 atau 7b. mata dadu pertama genap prima atau mata dadu kedua kurang dari 32. Dua dadu di lempar bersama-sama. Tentukan peluang munculnya jumlah mata dadu 8 atau 9!3. Sebuah bola diambil secara acakdari dalam kotak yang berisi 5 bola merah, 3 bola biru, dan 2 bola putih. tentukan peluang terambilnya.a. merah atau putihb. bukan biru4. Di dalam kotak terdapat 12 kartu yang diberi nomor dari 1 sampai dengan 12. jika dari dalam kotak tersebut diambil sebuah kartu secara acak. Tentukan peluang dari:a. terambilnya kartu ganjil atau habis dibagi 2b. terambilnya kartu ganjil atau prima

Dua puluh buah kartu diberikan nomor 1 hingga 20. Dari kumpulan kartu tersebut diambil sebuah kartu secara acak. Tentukan peluang terambilnya kartu dengan bilangan kelipatan 3 atau bilangan genap!

Jawab:

A = kejadian terambil kartu bilangan kelipatan 3

    = {3, 6, 9, 12, 15, 18} → n[A] = 6

B = kejadian terambil kartu bilangan genap

    = {2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20}

    → n[B] = 10

A ∩ B = kejadian terambil kartu bilangan kelipatan 3 dan bilangan genap

           = {6, 12, 18}

           → n[A ∩ B] = 3

P[A U B] = P[A] + P[B] – P[A ∩ B]

                 = 6/20 + 10/20  3/20

                 = 13/20

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! :]

Video yang berhubungan

Academia.edu no longer supports Internet Explorer.

To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.

2. Terdapat 12 kartu di beri nomor 1 sampai 12, jika diambil 1 lembar kartu. Tentukan peluang: a. kartu bernomor kelipatan 3 atau genapb. kartu bernomor ganjil atau prima3. Dari 100 orang mahasiswa terdapat 45 orang mengikuti kuliah bahasa indonesia, 50 orang mengikuti sosiologi, dan 25 orang mengikuti kedua mata kuliah tersebut. Jika dipanggil seorang mahasiswa. Tentukan peluang mahasiswa yang dipanggil tersebut tidak mengikuti bahasa indonesia maupun sosiologi.4. Dari 45 siswa, 25 siswa mengikuti voli, 22 siswa mengikuti basket, dan 10 siswa mengikuti kedua-duanya. Apabila diambil 1 siswa, tentukan peluang:a. ia mengikuti basket atau volib. ia mengikuti basket tidak mengikuti volic. ia tidak mengikuti kedua-duanya.e.Tes Formatif 61. Dua buah dadu dilempar bersama-sama, peluang muncul jumlah mata dadu 9 atau 10 adalah …A. 365B. 367C. 368D. 369E. 36112. Suatu kelas terdiri dari 40 orang. Peluang siswa lulus tes matematika adalah 0,4, peluangsiswa lulus tes fisika adalah 0,2, banyak siswa yang lulus tes matematika atau fisika adalah …A. 6B. 7C. 14D. 24E. 323. Peluang terambilnya kartu As atau hitam pada seperangkat kartu bridge adalah …A. 75B. 137C. 139D. 1311E. 52304. Di dalam kotak berisi 5kelereng merah, 3 kelereng hijau, dan 2 kelereng kuning, jika diambil sebuah kelereng secara acak, maka peluang terambilnya elereng warna merah atau hijau adalah …A. 53B. 54C. 1D. 56E. 575. Dua buah dadu dilempar bersama-sama sekali, peluang munculnya mata dadu 4 atau 9 adalah …A. 365B. 367C. 368D. 369E. 3611f.Kunci Jawaban Tes Formatif 61. B2. D3. B4. B5. Bg.Lembar Kerja 61. Dua buah dadu dilempar sekalli. Tentukan peluang munculnya a. mata dadu berjumlah 5 atau 7b. mata dadu pertama genap prima atau mata dadu kedua kurang dari 32. Dua dadu di lempar bersama-sama. Tentukan peluang munculnya jumlah mata dadu 8 atau 9!3. Sebuah bola diambil secara acakdari dalam kotak yang berisi 5 bola merah, 3 bola biru, dan 2 bola putih. tentukan peluang terambilnya.a. merah atau putihb. bukan biru4. Di dalam kotak terdapat 12 kartu yang diberi nomor dari 1 sampai dengan 12. jika dari dalam kotak tersebut diambil sebuah kartu secara acak. Tentukan peluang dari:a. terambilnya kartu ganjil atau habis dibagi 2b. terambilnya kartu ganjil atau prima