Luas permukaan tabung yang memiliki jari jari 10 5 cm dan tinggi 18 cm adalah

Jawaban:

1485 cm2

Penjelasan dengan langkah-langkah:

luas permukaan tabung = 2LA + Lselimut

2 x π x r x r + π x d x t

2 x 22/7 x 21/2 x 21/2 + 22/7 x 21 x 12

693 cm2 + 792 cm2 = 1485 cm2

masterbrainly5 masterbrainly5

Jawaban:

Soal :

  1. Sebuah tabung memiliki jari-jari 10,5cm dan tinggi 12cm luas permukaan tabung adalah?

Pembahasan :

》Rumus《

[tex]{{{\boxed{\boxed{{Lp =2 \times \pi \times r \times \: (r \ + t)}}}}}}

[/tex]

Diket :

Jari jari (r) = 10,5 cm

Tinggi (t) = 12 cm

Ditanya :

Luas Permukaan tabung?

Jawab =

[tex]Lp =2 \times \pi \times r \times (r + t) \\ Lp =2 \times \frac{22}{7} \times 10.5 \times (10.5 + 12) \\ Lp =66 \times 22.5 \\ Lp =1.485 \: {cm}^{2} [/tex]

Kesimpulan :

  • Jadi Luas Permukaan Tabung adalah 1.485 cm2

Detail Jawaban :

  • Mapel : Matematika
  • Materi : Bangun Ruang
  • Kelas : SD dan SMP (Umum)
  • Kata Kunci : Luas Permukaan Tabung

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B.

Rumus menentukan luas permukaan tabung yaitu :

 

Diketahui dari soal tersebut :

  • Jari-jari tabung  =  
  • Tinggi tabung  =  
  • Gunakan  

Diperoleh :

  

Dengan demikian, luas permukaan tabung tersebut adalah 1.683 cm2.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA