Contoh tindakan pembangunan berkelanjutan

Prinsip pembangunan berkelanjutan. Dijawab oleh ### Pada Fri, 22 Jul 2022 01:22:29 +0700 dengan Kategori Geografi dan Sudah Dilihat ### kali.

Top 1: Berikan contoh tindakan sebagai siswa yang mencerminkan ... - Brainly

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 105

Ringkasan: . apa yang dimaksud dengan budaya ​ . apa yang dimaksud dengan politik ​ . apa yang dimaksud dengan ekonomi​ . Kegiatan Awal: Mari Mengamati. 1.. Perhatikan dan baca wacana berikut dengan saksama.. Tangerang Gagas Pembangunan Tiga Jalan Tol. TEMPO.CO, Jakarta - Pem. … erintah Kabupaten Tangerang telah menyiapkan konsep pembangunan. tiga jalan tol untuk menopang akses pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut. Rencana. pembangunan jalan tol yang akan terkone

Hasil pencarian yang cocok: Berikan contoh tindakan sebagai siswa yang mencerminkan pemanfaatan SDA dgn prinsip pembangunan berwawasan berkelanjutan - 13735668. ...

Top 2: Contoh tindakan yang mencerminkan pembangunan berk... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 183

Ringkasan: Pembangunan berkelanjutan adalah pembangunan yang memenuhi kebutuhan hidup masa sekarang dengan mempertimbangkan pemenuhan kebutuhan hidup generasi mendatang. Prinsip utama dalam pembangunan berkelanjutan ialah pertahanan kualitas hidup bagi seluruh manusia di masa sekarang dan di masa depan secara berkelanjutan. Pembangunan berkelanjutan dilaksanakan dengan prinsip kesejahteraan ekonomi, keadilan sosial, dan pelestarian lingkungan. Berdasarkan pilihan jawaban, contoh tindakan yang mencermi

Hasil pencarian yang cocok: Contoh tindakan yang mencerminkan pembangunan berkelanjutan adalah.... ...

Top 3: Berikut ini yang merupakan contoh pemanfaatan sumb... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 217

Ringkasan: Pemanfaatan sumber daya alam yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan mengedepankan aspek kelestarian lingkungan, serta kelestarian sumber daya alam bagi generasi berikutnya. Sistem tebang pilih adalah salah satu efisiensi sumber daya alam dan merupakan tindakan yang mencerminkan pembangunan berwawasan lingkungan.

Hasil pencarian yang cocok: Berikut ini yang merupakan contoh pemanfaatan sumber daya alam dengan prinsip pembangunan berkelanjutan adalah.... ...

Top 4: Berikan contoh tindakan yang mencerminkan pemanfaatan sda ...

Pengarang: apamaksud.com - Peringkat 185

Ringkasan: Lihat Fotoshutterstock.com ilustrasi prinsip pembangunan berkelanjutanKOMPAS.com - Aspek pembangunan berkelanjutan sangat terikat dengan apa yang akan diberikan kepada generasi masa depan.. Pembangunan berkelanjutan artinya pembangunan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam dengan baik, sehingga generasi mendatang dapat melanjutkan pembangunan yang sudah dijalankan saat ini.. Dalam melaksanakan pembangunan ekonomi saat ini, manusia tidak boleh merusak atau mengurangi kualitas lingkungan hidu

Hasil pencarian yang cocok: Prinsip Ekoefisiensi — Untuk mendukung hal tersebut, diterapkan prinsip ekoefisiensi. Prinsip ekoefisiensi menyatakan bahwa bahan dan energi yang tidak ... ...

Top 5: Tindakan pembangunan berkelanjutan | Cleanipedia

Pengarang: cleanipedia.com - Peringkat 157

Ringkasan: Pahami pentingnya tindakan pembangunan berkelanjutan untuk keberlangsungan hidup di masa yang akan datang.Mulai dengan kegiatan sederhana di rumah dan di lingkungan sekitar Anda.Tanamkan semangat melestarikan bumi kepada anak-anak sejak dini.Seluruh masyarakat dunia, khususnya di Indonesia, yang tinggal di era modern seperti sekarang dan peka akan perkembangan dunia seharusnya tidak lagi asing mendengar kata pembangunan berkelanjutan atau sustainable development. Tindakan pembangunan berkelanjut

Hasil pencarian yang cocok: 2 Des 2019 — Tindakan yang mencerminkan pembangunan berkelanjutan adalah kegiatan yang bertujuan untuk melestarikan sumber daya alam dan lingkungan untuk ... ...

Top 6: Berikan contoh tindakan sebagai siswa yang mencerminkan ...

Pengarang: wx.dhafi.link - Peringkat 220

Ringkasan: Klik Untuk Melihat Jawaban #Jawaban di bawah ini, bisa saja tidak akurat dikarenakan si penjawab mungkin bukan ahli dalam pertanyaan tersebut. Pastikan mencari jawaban lain dari berbagai sumber terpercaya, sebelum mengklaim jawaban tersebut adalah benar. Semangat Belajar..#Dijawab oleh ### Pada Fri, 22 Jul 2022 01:22:29 +0700 dengan Kategori Geografi dan Sudah Dilihat ### kaliJawaban :contoh pemanfaatan sumber daya alam dg prinsif pembangunan berwawasan lingkungan bagi siswa, seperti :1. menghem

Hasil pencarian yang cocok: 13 Jul 2022 — Berikan contoh tindakan sebagai siswa yang mencerminkan pemanfaatan SDA dgn prinsip pembangunan berwawasan berkelanjutan Berikan contoh ... ...

Top 7: Berikan contoh tindakan yang mencerminkan pemanfaatan sda ...

Pengarang: idkuu.com - Peringkat 210

Hasil pencarian yang cocok: 20 Mei 2022 — Các toplist về chủ đề Berikan contoh tindakan yang mencerminkan pemanfaatan sda dengan prinsip pembangunan berkelanjutan. ...

Top 8: Prinsip-prinsip Pembangunan Berwawasan Lingkungan dan ...

Pengarang: pustaka.ut.ac.id - Peringkat 126

Hasil pencarian yang cocok: oleh L Warlina · Dirujuk 2 kali — fisik dan berhubungan dengan pemanfaatan sumber daya alam jelas ... prinsip pembangunan berkelanjutan, serta dimensi dan dampak lingkungan. ...

Top 9: Top 10 contoh tindakan yang sesuai prinsip pembangunan ...

Pengarang: termasyhur.com - Peringkat 169

Hasil pencarian yang cocok: Top 10: Pembangunan berkelanjutan berprinsip bahwa pemanfaatan . — Amirul Nisa Kamis, 26 Agustus 2021 | 12:00 WIB Sumber energi dari matahri yang ... ...

Konsep pembangunan berkelanjutan dapat digunakan dalam meningkatkan kualitas hidup dalam segala aspek.

Sayangnya, belum begitu banyak orang yang memahami konsep ini. Apa sebenarnya yang dimaksud pembangunan berkelanjutan?

Pengertian Pembangunan Berkelanjutan

Pembangunan berkelanjutan adalah suatu konsep pembangunan yang tidak hanya berfokus pada pemenuhan kebutuhan saat ini, serta tanpa mengurangi, mengorbankan, dan menghancurkan keadaan lingkungan.

Hal tersebut dilakukan agar generasi di masa mendatang masih mendapat lingkungan yang layak untuk ditinggali. Serta dapat merasakan berbagai manfaat dari sumber daya alam yang masih tersedia.

Pembangunan Berkelanjutan Menurut Hukum di Indonesia

Konsep pembangunan berkelanjutan diinisiasi akan kekhawatiran terhadap dampak dari pembangunan yang dilakukan secara besar-besaran. Namun, tidak memperhatikan kerusakan lingkungan yang diakibatkan dari pembangunan tersebut.

Di Indonesia pembangunan berkelanjutan sudah diatur dalam beberapa aturan Undang-Undang. Beberapa di antaranya, yaitu pada Pasal 3 UU No. 4 Tahun 1982 tentang pengelolaan lingkungan hidup.

Pasal tersebut berisi pernyataan berupa dalam pengelolaan lingkungan hidup perlu dilakukan pembangunan yang berkesinambungan untuk meningkatkan kesejahteraan manusia.

Jadi, dalam menunjang perekonomian masyarakat. Perlu akan adanya batas dalam menggunakan Sumber Daya Alam.

Jika digunakan secara berlebihan tentu generasi selanjutnya tidak bisa menikmati akan keberadaan Sumber Daya Alam. Sederhananya, hanya generasi saat ini sajalah yang sejahtera, generasi mendatang tidak.

Selain itu, pada Pasal 4 UU No. 4 Tahun 1982 juga menyatakan bahwa tujuan dari pengelolaan lingkungan hidup, yaitu terlaksananya pembangunan yang berwawasan lingkungan untuk generasi saat ini dan yang akan datang.

Keberadaan aturan ini juga berfungsi untuk mengurangi potensi akan adanya pencemaran lingkungan yang berasal dari polusi udara, limbah, dan zat beracun lainnya.

Dengan begitu, setiap pihak yang hendak melaksanakan pembangunan harus mengikuti aturan dari pengelolaan lingkungan hidup ini.

Jadi, selain meningkatkan taraf perekonomian masyarakat, pembangunan juga dapat meningkatkan kualitas kehidupan.

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Tujuan utama dari pembangunan berkelanjutan tentu saja untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan memperhatikan lingkungan. Berikut tujuan lain dari konsep ini.

1. Mengakhiri Kemiskinan

Tujuan dari konsep pembangunan berkelanjutan, yaitu untuk semua kalangan masyarakat dapat memiliki akses yang sama untuk meningkatkan taraf hidup. Akses tersebut berupa hak akan mendapatkan kesempatan untuk mengakses sumber ekonomi (lapangan kerja).

Konsep ini juga memberikan akses pada masyarakat untuk menggunakan lahan dalam tujuan perekonomian. Namun, masih memperhatikan keadaan lingkungan dengan tidak merusak lahan tersebut.

2. Memastikan Kehidupan yang Sehat dan Sejahtera

Target dari tujuan ini, yaitu untuk mengurangi angka kematian ibu ketika melahirkan, serta meninggalnya bayi secara dini. Hal tersebut dilakukan dengan cara meningkatkan akses layanan dalam bidang kesehatan bagi seluruh kalangan masyarakat.

Lalu, tujuan lainnya, yaitu untuk mengurangi penggunaan bahan kimia, obat-obatan, serta polusi yang dapat merusak lingkungan. Dengan begitu, kesejahteraan masyarakat dapat meningkat tanpa menghancurkan keadaan lingkungan sekitar.

3. Memastikan Keberadaan Air Bersih dan Sanitasi untuk Semua

Agar tujuan ini dapat tercapai, perlu mencapai beberapa target, di antaranya, memberikan akses dalam penggunaan air bersih dan sanitasi yang layak untuk semua kalangan masyarakat. Untuk mencapai target tersebut, perlu melakukan pengelolaan sumber air agar dapat dimanfaatkan dengan baik.

Untuk menjaga sumber air agar tetap bersih, perlu melakukan pengawasan atas pembuangan limbah. Sebelum dibuang, sebaiknya limbah dikelola terlebih dahulu agar zat kimia berbahaya tidak merusak sumber air dan lingkungan.

Baca juga: Pengaruh Globalisasi Ekonomi di Indonesia

4. Membangun Lingkungan yang Inklusif, Aman, Tangguh, dan Berkelanjutan

Tujuan dari pembangunan berkelanjutan, yaitu untuk memenuhi akses perumahan yang layak, aman, nyaman, dan terjangkau untuk semua kalangan masyarakat. Dengan begitu, kualitas hidup masyarakat akan meningkat.

Selain itu, pembangunan berkelanjutan juga dapat meningkatkan akses transportasi publik yang layak guna dan aman untuk menunjang kehidupan. Akan tetapi, transportasi publik yang digunakan pun perlu memperhatikan dampaknya terhadap lingkungan.

Prinsip Pembangunan Berkelanjutan

Dalam konsep pembangunan berkelanjutan, perlu memperhatikan berbagai prinsip. Berikut prinsip-prinsip tersebut.

1. Equity (Pemerataan)

Prinsip equity atau pemerataan adalah suatu perencanaan dalam pembangunan berkelanjutan untuk mengurangi kesenjangan ekonomi dan sosial di masyarakat.

Hal ini diperlukan untuk memberikan kesempatan atas akses yang sama dalam menggunakan fasilitas pembangunan untuk seluruh kalangan masyarakat.

2. Ekonomi

Konsep pendekatan pembangunan berkelanjutan di dalam sektor ekonomi memfokuskan dalam peningkatan keahlian pekerja. Hal tersebut bertujuan untuk meningkatkan daya saing untuk memperoleh pekerjaan yang layak.

Peningkatan sektor di setiap kegiatan ekonomi perlu akan pembangunan dalam infrastruktur dasar penunjang kehidupan masyarakat, seperti permukiman, jalan, sumber air. dan lainnya. Namun, pembangunan tersebut juga memperhatikan lingkungan.

3. Energi

Prinsip energi, yaitu ketika pembangunan infrastruktur yang memperhatikan penggunaan energi yang hemat. Hal tersebut dapat dilakukan dengan membangun infrastruktur yang memanfaatkan energi alami, seperti cahaya matahari untuk menerangi suatu ruangan.

4. Ekologi

Prinsip ekologi, merupakan pembangunan berkelanjutan yang memperhatikan pelestarian lingkungan.  Hal ini dapat dilakukan dengan pembangunan infrastruktur yang menggunakan lahan seefisien mungkin.

Prinsip ini juga amat diperlukan dalam menyusun tata kota. Mulai dari ketersediaan lahan terbuka hijau, transportasi yang saling terintegrasi, dan membatasi akan adanya pemekaran kota yang berlebihan.

Baca Juga: Apa itu Officer Development Program (ODP)? ini Pembahasan nya

5. Engagement (Peran Serta)

Pembangunan berkelanjutan perlu akan andil masyarakat dalam menerapkannya. Baik masyarakat maupun pemerintah perlu akan peran serta penerapan konsep ini. Hal tersebut agar pembangunan berkelanjutan dapat terlaksana dengan maksimal.

Contoh Pembangunan Berkelanjutan

Pembangunan berkelanjutan perlu memperhatikan tiga sektor utama pendukung, sektor tersebut, yaitu sektor ekonomi, sektor sosial, dan sektor lingkungan. Berikut contoh pembangunan yang memperhatikan sektor tersebut.

1. Pembangunan Tambang Emas

Pembangunan sebuah tambang emas tentu dapat meningkatkan sektor perekonomian masyarakat di lingkungan sekitar karena membuka lapangan kerja.

Lalu, pembangunan tambang emas juga perlu memperhatikan sektor sosial masyarakat, yaitu melakukan pemberdayaan dan bantuan fasilitas untuk lingkungan sekitar.

Setelah itu, pembangunan tambang emas juga perlu memperhatikan keadaan lingkungan sekitar. Hal tersebut dilakukan dengan cara menutup bekas galian tambang dengan tanah kembali agar tidak menciptakan lubang yang dapat membahayakan masyarakat.

2. Pembangunan Pabrik

Dalam pembangunan sebuah pabrik, pengelola pun perlu memperhatikan sektor ekonomi, sosial, dan lingkungan juga. Sebuah pabrik perlu membuka lapangan pekerjaan untuk meningkatkan perekonomian warga sekitar.

Pabrik juga bisa memberikan pelatihan akan kemampuan yang dibutuhkan di industri serta menyalurkan bantuan sosial kepada masyarakat sekitar yang membutuhkan.

Sedangkan untuk memenuhi sektor lingkungan, pabrik dapat melakukan pengolahan limbah dan polusi yang dikeluarkan. Hal tersebut bertujuan untuk mengurangi zat-zat kimia yang dapat merusak lingkungan dan mengancam kesehatan masyarakat.

Baca juga: Perusahaan Manufaktur & Hubungannya dengan Perusahaan Dagang

3. Pembangunan Perkantoran

Perkantoran dibangun bertujuan untuk mendukung aktivitas bisnis. Dalam pembangunan perkantoran tentu akan meningkatkan sektor ekonomi masyarakat, melalui terbukanya lapangan kerja.

Lalu, perkantoran juga dapat memberikan bantuan pelatihan kemampuan untuk masyarakat agar dapat bersaing di dunia kerja. Hal tersebut dapat memenuhi sektor sosial dari konsep pembangunan berkelanjutan.

Setelahnya, perkantoran dapat menggunakan energi yang terbarukan, seperti penggunaan panel surya sebagai pembangkit listrik. Dengan begitu, perkantoran dapat memenuhi sektor lingkungan dengan mengurangi penggunaan listrik.

Baca Juga: Program Leadership Training yang dibutuhkan Perusahaan

Konsep pembangunan berkelanjutan sangat dibutuhkan dalam segala aspek. Hal tersebut bertujuan agar kesejahteraan masyarakat dapat meningkat diikuti dengan terjaganya keadaan lingkungan untuk masa yang akan datang.

Dengan begitu, tidak hanya generasi saat ini saja yang dapat menikmati sumber daya alam yang ada. Namun, juga dapat dinikmati oleh generasi mendatang nanti.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA