Cara menggunakan NP.ARANGE pada Python

NumPy merupakan sebuah package yang dimiliki Python untuk memproses array numerik. NumPy (Numerical Python) mirip dengan tipe

conda install numpy
## atau
pip install numpy
8 namun NumPy memiliki kemampuan komputasi dan penyimpanan yang lebih efisien.

Perbedaan lainnya,

conda install numpy
## atau
pip install numpy
8 dapat memiliki element dengan tipe berbeda sedangkan
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
0 array harus dalam tipe yang sama yaitu tipe numerik/angka.

Berikut contoh perbedaan variabel bertipe list dan variable bertipe numpy:

numpy_example = np.array([0,1,2,3,4])
list_example = ['0', 1, 'dua', 3.0, 4]
print("NumPy example: ", numpy_example)
print("List example: ", list_example)
## Result
NumPy example:  [0 1 2 3 4]
List example:  ['0', 1, 'dua', 3.0, 4]

Topik yang akan dibahas adalah

  • Install Numpy dan Numpy
  • Membuat Numpy Array
  • Atribut pada Numpy
  • Cara mengakses element

Install numpy

NumPy dapat diinstall dengan mudah menggunakan

import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
1 atau
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
2 .

conda install numpy
## atau
pip install numpy

Import numpy

Setelah menginstall numpy, import library tersebut untuk digunakan pada aplikasi kita.

import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version

Membuat numpy Array

Cara membuat array secara manual:

x1 = np.array([1,2,3,4,5])
x2 = np.array([[1,2,3], [4,5,6]])
print('Array x1:\\n', x1)
print('Array x2:\\n', x2)
## Result
Array x1:
 [1 2 3 4 5]
Array x2:
 [[1 2 3]
 [4 5 6]]

Menggunakan fungsi

import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
3 dan
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
4.
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
3 membuat array sesuai range yang ditentukan dan
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
4membuat array dengan value secara acak.

x3 = np.arange(1, 6)
x4 = np.random.randint(5, size=5)
## Result
Array x3:
 [1 2 3 4 5]
Array x4:
 [2 2 1 3 3]

Atribut numpy

Numpy array memiliki beberapa atribut antara lain

import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
7,
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
8,
import numpy
numpy.__version__  #cek version
#dengan alias
import numpy as np
np.__version__     #cek version
9 dan
x1 = np.array([1,2,3,4,5])
x2 = np.array([[1,2,3], [4,5,6]])
print('Array x1:\\n', x1)
print('Array x2:\\n', x2)
0.

print("Dimensi atau bentuk array x2:", x2.shape)
print("Jumlah dimensi array x2:", x2.ndim)
print("Ukuran array x2:", x2.size)
print("Tipe data array x2:", x2.dtype)
## Result
Dimensi atau bentuk array x2: (2, 3)
Jumlah dimensi array x2: 2
Ukuran array x2: 6
Tipe data array x2: int64

Selain itu kita juga bisa mengetahui ukuran array dalam bytes dengan

x1 = np.array([1,2,3,4,5])
x2 = np.array([[1,2,3], [4,5,6]])
print('Array x1:\\n', x1)
print('Array x2:\\n', x2)
1 (ukuran elemen) dan
x1 = np.array([1,2,3,4,5])
x2 = np.array([[1,2,3], [4,5,6]])
print('Array x1:\\n', x1)
print('Array x2:\\n', x2)
2 (ukuran total array).

print("itemsize array x2:", x2.itemsize, "bytes")
print("nbytes array x2:", x2.nbytes, "bytes")
print("itemsize array x1:", x1.itemsize, "bytes")
print("nbytes array x1:", x1.nbytes, "bytes")
conda install numpy
## atau
pip install numpy
0

Kita bisa lihat ukuran element kedua array adalah sama yaitu 8 bytes (tipe int), namun ukuran totalnya tergantung jumlah element.

Mengakses element/item dari sebuah array

Index pada numpy array mirip dengan

conda install numpy
## atau
pip install numpy
8 yaitu dimulai dari index 0 dan dapat diakses dengan menggunakan kurung siku (square bracket)
x1 = np.array([1,2,3,4,5])
x2 = np.array([[1,2,3], [4,5,6]])
print('Array x1:\\n', x1)
print('Array x2:\\n', x2)
4

conda install numpy
## atau
pip install numpy
1
conda install numpy
## atau
pip install numpy
2

Array juga dapat diakses dari element terakhir dengan menggunakan index negatif:

conda install numpy
## atau
pip install numpy
3

Mengakses element pada array multi dimensi

Untuk array yang memiliki lebih dari satu dimensi, element dapat diakses dengan menggunakan koma untuk menandakan dimensi selanjutnya.

Contoh sebuah array dua dimensi x2 :

conda install numpy
## atau
pip install numpy
4

Kita bisa menggunaan tanda koma untuk menandakan dimensi yang ingin diakses, dimensi dibaca dari array yang terluar.

conda install numpy
## atau
pip install numpy
5

Cara mengakses element ini dapat digunakan untuk mengganti nilai dari suatu element pada array juga. Contohnya kita ingin mengupdate sebuah elemen pada numpy array 2 dimensi, yaitu item pada kolom pertama dan row pertama, caranya adalah:

conda install numpy
## atau
pip install numpy
6

Selanjutnya kita bisa melihat perubahan nilai pada elemen tersebut.

conda install numpy
## atau
pip install numpy
7

Wrap up

Selamat! Kamu telah mempelajari numpy array pada python, dari cara import, membuat array, menggunakan atribut array, mengakses dan juga mengupdate element dari array.

Kamu bisa mempraktikkan code diatas langsung di Google Colab loh, jadi jika belum install Python, no worries, tetap bisa latihan!

NP arange untuk apa?

Numpy berfungsi memudahkan operasi komputasi tipe data numerik seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, pangkat, dan operasi lainnya yang bisa diterapkan pada vektor atau matriks.

Apa kegunaan NumPy dalam python?

NumPy (Numerical Python) adalah library Python yang fokus pada scientific computing. Simpelnya: Numpy menyediakan fungsi yang siap pakai untuk memudahkan kita melakukan perhitungan saintifik seperti matriks, aljabar, statistik, dan sebagainya.

NP Linspace untuk apa?

Linspace digunakan untuk membuat satu set angka dengna spasi merata dalam interval yang ditentukan. Parameter yang diperlukan dalam linspace adalah start (nilai awal dari urutan), dan end (nilai akhir urutan kecuali titik akhir diataur ke false).

Apa singkatan dari Ndarray?

Membuat Array NumPy array merupakan sebuah objek ndarray, yang merupakan singkatan dari n-dimensional array.