Cara menggunakan menggabungkan 2 variabel php

Jadi penggunaan cara penggunaan perintah implode dan explode sebenarnya sama namun memiliki fungsi yang berbeda. Implode digunakan untuk menggabungkan nilai/string yang terdapat dalam sebuah variabel array sedangkan explode yaitu membuat sebuah variabel/string yang tersimpan menjadi sebuah array.

PLEASE SHARE

Share it Share it Tweet Share it Pin it

Cara menggunakan menggabungkan 2 variabel php

Ahmad Zaelani

Seorang laki - laki biasa yang senang duduk sendirian di pinggir pantai, pengagum embun pagi dan lembayung senja, suka blogging, coding dan jogging. Moto hidupnya adalah hidup santai dan simpel

Kita telah mempelajari bagian-bagian penting dari PHP. Mulai dari apa itu PHP file, variabel dan tipe data, logika percabangan, perulangan, macam-macam operator pada PHP, hingga fungsi yang telah kita pelajari sebanyak 3 bagian.

Pada kesempatan kali, kita akan melanjutkan kembali pelajaran kita di Tutorial PHP Dasar ini. Ada pun materi yang akan kita ambil adalah: manipulasi

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
8.

Kita telah mempelajari sekilas tentang

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
8 pada pembahasan Tipe Data dan Variabel. Ia adalah tipe data yang kita gunakan untuk menyimpan kumpulan karakter, ia bisa diapit oleh tanda petik satu (
<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
0) mau pun tanda petik dua (
<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
1).

Di dalam bahasa pemrograman PHP, kita bisa melakukan banyak hal dalam rangka memanipulasi

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
8. Sekarang, kita akan coba hal-hal yang sekiranya penting untuk diketahui terkait bekerja menggunakan
<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
8 di PHP.

Merangkai String

Untuk merangkai string dalam PHP, kita bisa menggunakan tanda petik satu mau pun tanda petik dua. Keduanya hampir sama akan tetapi cara kerjanya sedikit berbeda.

Tanda petik dua akan mengisi variabel dengan nilai aslinya, ada pun dengan tanda petik satu, kita tidak bisa melakukan hal tersebut.

Pada seri tutorial PHP ini, kita telah mencoba keduanya di tempat yang berbeda berkali-kali.

Berikut adalah contohnya:

<?php

$nama = 'Nurul Huda'; # tanda petik satu

$pesan = "Selamat datang {$nama}"; # tanda petik dua
$pesan2 = 'Selamat datang {$nama}'; # tanda petik satu

# ketika di-echo
echo $pesan . '<br>'; # Selamat datang Nurul Huda
echo $pesan2 . '<br>'; # Selamat datang {$nama}

Jika anda eksekusi potongan kode program di atas, anda akan mendapati bahwa isi dari variabel

<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
4 berbeda dengan isi pada variabel
<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
5.

Merangkai String dengan <?php $namaLengkap = "Nurul"; $namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda"; 6

Jika pada tipe data numeric semisal

<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
7 atau
<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
8 kita bisa melakukan operasi matematika seperti penambahan dan pengurangan. Maka di dalam tipe data
<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
8, kita bisa melakukan perangakaian string.

Untuk merangkai string pada PHP, kita bisa menggunakan menggunkan operator

<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
6.

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda

Menyingkat dengan operator <?php $i = 5; echo "Hasil akhir: " . $i + 3; 1

Sama seperti operator singkatan semisal

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
2,
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
3,
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
4 dan selainnya, kita juga bisa menggunakan singkatan dari operator
<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
6 menjadi
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
1.

Perhatikan contoh berikut:

<?php

$namaLengkap = "Nurul";
$namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";

Perhatikan Tipe Data dan Operator

Kita harus jeli dalam menggunakan tipe data dan operator. Karena jika kita salah, alih-alih mendapatkan hasil yang kita inginkan, kita justru mendapatkan sesuatu yang tidak terprediksi.

Perhatikan contoh berikut:

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;

Program di atas akan menghasilkan:

3

Kenapa?

Karena di situ kita menggunakan tanda

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
7. Sedangkan PHP akan menyelesaikan ekspresi di atas secara berurutan dari kiri kenan, sehingga:

  1. Ia akan merangkai string
    <?php
    
    $i = 5;
    
    echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
    
    8 dan
    <?php
    
    $i = 5;
    
    echo "Hasil akhir: " . $i + 3;
    
    9 menjadi
    3
    
    0.
  2. Ia akan menambahkan antara string
    3
    
    0 dan 3
  3. Karena operan pertama adalah non-numeric, maka ia dikonversi menjadi angka 0
  4. Sehingga operasi akhir yang dijalankan adalah
    3
    
    2
  5. Hasil akhirnya adalah
    3
    
    3

Berbeda ceritanya jika kita menggunakan tanda kurung

3
4 untuk mengelompokkan mana bagian yang harus dikerjakan terlebih dahulu.

Perhatikan kode berikut:

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);

Program di atas akan menghasilkan:

"Hasil akhir: 8"

Sangat berbeda bukan?

Escape Character

Selanjutnya adalah escape character. Ia adalah karakter-karakter khusus yang tidak bisa ditampilkan secara langsung, melainkan harus diikuti dengan tanda

3
5.

String yang dirangkai dengan tanda petik dua akan mengganti escape character dengan karakter yang merepresentasikannya. Hal ini berbeda dengan string yang dirangkai dengan tanda petik satu. Yang mana ia hanya akan menampilkan apa adanya tanpa mereplace apa pun dengan apa pun (kecuali sedikit kasus).

Ada pun escape character pada PHP adalah:

KodeKeterangan
3
6Baris baru
3
7Karakter carriage-return
3
8Karakter tab
3
9Karakter
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
0 itu sendiri
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
1Untuk menampilkan tanda petik dua
<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
2Untuk menampilkan tanda slash
3
5 itu sendiri

Agar lebih mudah untuk dipahami, anda bisa eksekusi kode program berikut:

<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'

Dari kode program di atas, kita bisa mengetahui perbedaan antara tanda petik dua dan tanda petik satu dari segi cara kerjanya menangani escape string.

Secara umum, tanda petik satu tidak menggubris karakter escape string kecuali pada tanda

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
4 saja.

Panjang Karakter String

Untuk mengetahui panjang karakter dari sebuah string, kita bisa menggunakan fungsi bawaan PHP bernama

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
5.

Perhatikan kode program berikut:

<?php

$loremIpsum = "Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit.
Voluptatem reprehenderit nobis veritatis commodi fugiat molestias impedit
unde ipsum voluptatum, corrupti minus sit excepturi nostrum quisquam?
Quos impedit eum nulla optio.";

echo "<p>{$loremIpsum}</p>";
echo "Panjang karakter: " . strlen($loremIpsum) . "<br>"; # 230

Menghitung Jumlah Kata

Untuk menghitung jumlah kata dalam suatu string, kita bisa menggunakan fungsi bawaah PHP bernama

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
6.

Lanjutkan kode program yang sebelumnya, lalu tambahkan perintah berikut:

<?php

echo "Panjang kata: " . str_word_count($loremIpsum) . "<br>"; # 30

Dia akan menghitung panjang kata pada variabel

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
7.

Memotong String

Terkadang kita butuh untuk memotong sebuah string yang panjang. Misal kita hanya membutuhkan 200 karakter pertama dari suatu artikel, atau kita membutuhkan 10 karakter terakhir dari sebuah artikel, maka kita bisa melakukan itu semua menggunakan fungsi bawaan PHP bernama

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
8.

Fungsi

<?php

$i = 5;

echo "Hasil akhir: " . ($i + 3);
8 menerima 2 parameter wajib, dan 1 parameter opsional.

  1. string: rangkaian karakter yang akan dipotong
  2. index: indeks awal di mana string akan mulai dipotong
  3. length: panjang karakter yang akan dipotong. Ini bersifat opsional. Jika tidak didefinisikan, ia akan mengambil sisa panjang string.

Contoh:

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
0

Uppercase

Di dalam PHP, kita bisa mengubah semua karakter dari suatu string ke dalam bentuk uppercase dengan fungsi bawaan bernama

"Hasil akhir: 8"
0.

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
1

Lowercase

Sebaliknya untuk mengubah semua karakter pada suatu string menjadi lowercase, kita bisa menggunakan perintah

"Hasil akhir: 8"
1.

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
2

Membalik String

Ketika mempelajari algoritma pemrograman atau pun struktur data, mungkin kita akan mendapatkan tugas untuk membalikan suatu teks string. Tugas tersebut harus kita selesaikan dengan menggunakan perulangan mundur. Bagi pemula, tugas seperti ini cukup melatih logika.

Akan tetapi, kebanyakan bahasa pemrograman sudah datang dengan fungsi bawaan untuk membalikkan string sehingga kita tidak perlu repot-repot untuk membuatnya sendiri.

Di dalam PHP, untuk membalikkan sebuah teks string, kita bisa menggunakan perintah

"Hasil akhir: 8"
2.

Perhatikan contoh berikut:

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
3

Pesan di atas akan membalik semua karakter: yang depan menjadi di belakang, yang belakang menjadi di depan sehingga string

"Hasil akhir: 8"
3 menjadi
"Hasil akhir: 8"
4.

Ada pun untuk membalik string per kata, kita bisa melakukan hal berikut:

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
4

Perintah di atas akan mengubah teks “saya sudah makan” menjadi “ayas hadus nakam”.

Penjelasan:

  1. Mengubah variabel
    <?php
    
    $namaLengkap = "Nurul";
    $namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
    
    4 menjadi array
    "Hasil akhir: 8"
    
    6 dengan perintah
    "Hasil akhir: 8"
    
    7
  2. Membalikkan setiap kata dalam array
    "Hasil akhir: 8"
    
    6 menggunakan
    "Hasil akhir: 8"
    
    9 dan arrow function
  3. Menggabungkan lagi array
    "Hasil akhir: 8"
    
    6 menjadi string ke dalam variabel
    <?php
    
    $namaLengkap = "Nurul";
    $namaLengkap .= " Huda"; // $namaLengkap = $namaLengkap . " Huda";
    
    4 dengan perintah
    <?php
    
    echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
    echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu
    
    echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
    echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia
    
    echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
    echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!
    
    echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
    echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
    
    2
  4. echo.

Untuk detil perintah

"Hasil akhir: 8"
9,
<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
4 dan
<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
2, silakan baca pada pembahasan di pertemuan berikutnya yaitu tentang .

Pencarian String

Kita bisa melakukan pencarian dalam sebuah string dengan perintah

<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
6 atau
<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
7. Fungsi
<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
6 akan mencari kata kunci secara case sensitive, sedang
<?php

echo "Baris\nbaru <br>"; # ini hanya bekerja di console, tidak di HTML
echo 'Baris\nbaru <br>'; # ditampilkan apa adanya, \n tidak direplace dg sesuatu

echo "Halo\rDunia <br>"; # Halo Dunia
echo 'Halo\rDunia <br>'; # Halo\rDunia

echo "<pre>Halo\tDunia!</pre>"; # Halo	Dunia!
echo '<pre>Halo\tDunia!</pre>'; # Halo\tDunia!

echo "Katakanlah \"Tidak pada narkoba!\" <br>"; # Katakanlah "Tidak pada narkoba!"
echo 'Katakanlah \'Tidak pada narkoba!\' <br>'; # Katakanlah 'Tidak pada narkoba!'
7 akan mencari secara case insensitive.

Kedua fungsi tersebut akan mengembalikan indeks dari kata kunci yang kita cari. Apabila kata kunci yang kita cari dalam suatu string ternyata tidak ada, ia akan mengembalikan nilai boolean

<?php

$loremIpsum = "Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit.
Voluptatem reprehenderit nobis veritatis commodi fugiat molestias impedit
unde ipsum voluptatum, corrupti minus sit excepturi nostrum quisquam?
Quos impedit eum nulla optio.";

echo "<p>{$loremIpsum}</p>";
echo "Panjang karakter: " . strlen($loremIpsum) . "<br>"; # 230
0.

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
5

Jalankan perintah di atas agar semakin mudah mendapatkan gambaran cara kerjanya.

Replace Karakter String

Yang terakhir dalam pembahasan kita kali ini adalah: me-replace karakter dari suatu string. Misalkan kita memiliki variabel

<?php

$loremIpsum = "Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit.
Voluptatem reprehenderit nobis veritatis commodi fugiat molestias impedit
unde ipsum voluptatum, corrupti minus sit excepturi nostrum quisquam?
Quos impedit eum nulla optio.";

echo "<p>{$loremIpsum}</p>";
echo "Panjang karakter: " . strlen($loremIpsum) . "<br>"; # 230
1 seperti pada kode program di atas. Lalu kita ingin ubah kata “membeli” menjadi “menjual”. Kita bisa menggunakan fungsi
<?php

$loremIpsum = "Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit.
Voluptatem reprehenderit nobis veritatis commodi fugiat molestias impedit
unde ipsum voluptatum, corrupti minus sit excepturi nostrum quisquam?
Quos impedit eum nulla optio.";

echo "<p>{$loremIpsum}</p>";
echo "Panjang karakter: " . strlen($loremIpsum) . "<br>"; # 230
2 bawaan PHP.

Perhatikan kode program berikut:

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
6

Ketika dieksekusi, perintah di atas akan menghasilkan output sebagai berikut:

<?php

$namaDepan = "Nurul";
$namaBelakang = "Huda";

$namaLengkap = $namaDepan . ' ' . $namaBelakang; # Nurul Huda
7

Pembahasan Selanjutnya

Kita telah selesai mempelajari beberapa hal penting yang bisa kita lakukan berkaitan dengan string pada PHP. Mulai dari cara merangkai string, escape character, cara membalikkan string, me-replace, dan sebagainya.

Sekarang kita bisa ambil rehat sejenak. Menyeduh kopi. Sambil membaca-baca lagi tutorial yang telah kita pelajari agar kita tidak lupa.

Dan pada pertemuan yang akan datang, insyaallah kita akan membahas tentang Bekerja Dengan Array Pada PHP.

Jika anda menyukai tutorial PHP dasar ini, jangan lupa share kepada yang lainnya, ya! Terima kasih banyak.

Apa itu String di PHP?

String merupakan bentuk data yang biasa dipakai dalam bahasa pemrograman untuk keperluan menampung dan memanipulasi data teks, misalnya untuk menampung (menyimpan) suatu kalimat.

Saat menggabungkan string simbol apa yang digunakan di PHP?

Dalam PHP, titik atau dot dapat digunakan untuk menggabungkan: string dengan string.