Bahan tambahan / pendukung yang cocok untuk kerajinan batok kelapa adalah? kecuali

Pohon kelapa merupakan sebuah tanaman yang memiliki banyak sekali manfaat. Semua bagian dari pohon kelapa ini bisa dimanfaatkan lho, mulai dari akar sampai tulang daunnya.

Akarnya bisa digunakan untuk membuat kerajinan berupa hiasan, topeng, atau patung. Batang pohonnya dapat digunakan untuk rangka atap bangunan. Daunnya bisa digunakan untuk membuat ketupat, sedangkan tulang daunnya dapat dibuat menjadi sapu lidi.

Bahkan, buah kelapanya saja bisa dimanfaatkan semua lho. Air kelapa dapat kita minum, dagingnya bisa dimakan atau dibuat menjadi santan. Sabut kelapa bisa dibuat menjadi berbagai macam kerajinan. Batoknya juga bisa menjadi kerajinan tangan yang bernilai jual tinggi.

Nah, kalau ngomongin kerjinan dari batok kelapa, tentu kamu sering lihat dong bagaimana bentuknya?

Ada banyak sekali jenis kerajinan yang bisa dibuat dari batok kelapa ini. Mulai dari lampu meja, gantungan kunci, bros, sampai sendok nasi. Semua sangat berguna dan tentu memiliki nilai lebih dari pada hanya sekedar batok kelapa saja.

Kamu tentu tahu kan bagaimana kerasnya batok kelapa? Tapi, dengan tekstur yang keras itu, batok kelapa ternyata bisa dibuat menjadi berbagai macam bentuk. Tentu hal itu membutuhkan teknik dan cara membuat yang tidak mudah.

Memilih Batok Kelapa

beritadaerah.co.id

Untuk membuat kerajinan batok kelapa, ada beberapa hal yang perlu kamu perhatikan terlebih dahulu.

Pilihlah batok kelapa yang sudah tua dan teksturnya keras. Terus bagaimana membedakan batok kelapa yang keras atau tidak? Biasanya, batok kelapa yang teksturnya keras, ketika dipotong melintang memiliki warna kehitaman.

Jadi, untuk menghasilkan kerajinan tangan yang bagus, pilihlah batok kelapa yang berkualitas juga.

Persiapan Sebelum Membuat Kerajinan

Setelah mendapatkan batok kelapa yang berkualitas, selanjutnya kita perlu mempersiapkan alat dan juga bahan pendukung lainnya.

Alat-alat yang perlu kamu persiapkan adalah gergaji besi, pisau, amplas, dan alat lainnya yang dirasa perlu untuk digunakan.

Bahan-bahan tambahan untuk membuat kerajinan tangan dari batok kelapa adalah lem kayu, cat pernis, dan bahan tambahan lainnya.

Membuat Kerajinan dari Batok Kelapa

Setelah semua bahan dan peralatan siap, sekarang mari kita membuat kerajinan tangan dari batok kelapa.

Pertama-tama yang harus dilakukan adalah membersihkan batok kelapa. Ya, batok kelapa yang akan digunakan untuk membuat kerajinan harus benar-benar bersih dari sabut kelapa. Kamu bisa menggunakan amplas kasar agar hasilnya benar-benar bersih.

Setelah diamplas menggunakan amplas yang kasar, amplas lagi pakai yang halus. Proses kedua ini bertujuan untuk membuat permukaan batok kelapa terasa lebih halus.

Setelah permukaan batok kelapa menjadi halus, langkah selanjutnya adalah menggosoknya menggunakan daun kering. Proses ini bertujuan untuk membuat permukaan batok kelapa mengkilap.

Nah, sekarang tinggal kamu potong susai pola yang sudah dibuat deh. Potong menggunakan gergaji besi atau gergaji khusus untuk membuat bentuk sesuai dengan yang diinginkan.

Setelah didapatkan batok kelapa dengan berbagai bentuk, kamu bisa mulai merangkainya menjadi berbagai kerajinan tangan. Kamu bisa membuat menjadi gantungan kunci, pigura foto, ikta pinggang, tas, gelang, lampi meja, dan kerajinan tangan unik lainnya.

Contoh Kerajinan Tangan dari Batok Kelapa

Nah, kerjinan tangan dari batok kelapa ini memiliki berbagai macam jenis. Dari yang mudah dibuat sampai yang tinggak kerumitannya tinggi. Apa saja sih kerjinan yang bisa kita buat itu? Berikut ini ada beberapa contoh yang bisa kamu jadikan inspirasi.

1. Celengan dari Batok Kelapa

jualkerajinanbatokkelapa.wordpress.com

Membuat celengan ini merupakan salah satu yang paling mudah lho. Kamu tidak perlu memotong batok kelapa terlalu banyak. Cukup potong batok kelapa sedikit, beri lubang untuk memasukkan uang, haluskan dengan amplas, tutup deh bagian bawahnya.

2. Teko dan Cangkir dari Batok Kelapa

ne-upik.blogspot.com

Kalau kamu suka sama yang natural dan menyatu dengan alam, teko dan cangkir ini cocok banget buat kamu. Dengan bentuk yang unik dan nuansa natural, tentu akan membuat suasana minum teh kamu menjadi lebih terasa alami.

3. Gantungan Kunci dari Batok Kelapa

batokko.wordpress.com

Kerajinan tangan yang satu ini biasanya dijadikan sebagai oleh-oleh atau souvenir pernikahan. Memiliki berbagai macam bentuk yang unik dan kesan natural yang khas. Kalau kamu mau, bisa lho gantungan ini dipilih sebagai souvenir pernikahanmu nanti.

4. Tas Wanita dari Batok Kelapa

grosirtasbatokkelapa.wordpress.com

Nah, kerajinan tas wanita ini mungkin bisa dibilang salah satu yang rumit. Kamu harus membuat berbagai macam pola dan bentuk untuk membuatnya. Bukan cuma itu, diperlukan juga bahan lain agar menjadi tas yang bagus.

Kamu bukan cuma memerlukan batok kelapa saja, ada bahan lain seperti kain, benang, lem, resleting, pita, dan bahan lain agar tas dari batok kelapa ini jadi.

5. Tempat Lilin dari Tempurung Kelapa

shopee.co.id

Kalau biasanya tempat lilin dibuat dari tanah liat, sekarang kamu bisa menemukannya dari bahan tempurung kelapa. Kerajinan tangan berbentuk tempat lilin ini biasanya untuk souvenir pernikahan.

Jadi ide bisnis baru tuh, kamu bisa menjual kerajinan berbahan tempurung kelapa berbentuk tempat lilin ini.

6. Mangkok dari Batok Kelapa

medium.com

Saat ini, banyak orang sadar akan pentingnya bahan yang bisa didaur ulang. Mereka menggunakan bahan alami untuk kebutuhan sehari-hari.

Selain ramah lingkungan, bahan alami juga lebih aman bagi tubuh manusia. Salah satu pilihannya adalah menggunakan mangkok berbahan tempurung kelapa.

Bentuknya yang simple ini bikin jadi mudah dibuat. Kamu juga tertarik menggunakan alat makan berbahan batok kelapa? Cari di toko terdekat, hehehe.

Gimana? Keren dan unik kan kerajinan tangan dari batok kelapa?

Kamu bisa lho menemukan kerajinan-kerajinan ini di toko souvenir di daerah. Atau, bisa juga tuh jadi ide bisnis buat kamu. Jadi, nanti akan lahir pengusaha baru dalam bidang kerajinan tangan di Indonesia. Selamat mencoba 🙂

Contoh Produk Kerajinan dari Limbah Tempurung Kelapa. Apa Saja Manfaat dari Batok Kelapa?. Proses Pembuatan Kerajinan dari Batok Kelapa.

Top 1: jelaskan proses kerajinan dari limbah tempurung kelapa​ - Brainly.co.id

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 109

Ringkasan: . ubah nada berikutke 2-5 mol​ . alat musik yang sering digunakan dalam ansambel musik di sekolah adalah ....A. piano B.harpaC.gamelanD. gitar Tolong dijawab kak yang bisa jawab​ Apa yang akan terjadi jika kita tidak menggunakan pola lantai saat menari?...​ . Sebutkan 10 lagu yang di coverin regitha echa​ . Sebutkan 10 lagu yang di coverin regitha echa​ . Contoh Komesalisme menurut IPA adalah . Agar kita dapat membuat komik

Hasil pencarian yang cocok: 4). Agar permukaan tempurung mengkilap, kamu dapat menggosok permukaan tempurung menggunakan daun kering secara berulang ulang sampai terlihat ... ...

Top 2: urutan proses pembuatan kerajinan tempurung kelapa - Brainly.co.id

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 102

Ringkasan: . ubah nada berikutke 2-5 mol​ . alat musik yang sering digunakan dalam ansambel musik di sekolah adalah ....A. piano B.harpaC.gamelanD. gitar Tolong dijawab kak yang bisa jawab​ . Apa yang akan terjadi jika kita tidak menggunakan pola lantai saat menari?...​ . Sebutkan 10 lagu yang di coverin regitha echa​ . Sebutkan 10 lagu yang di coverin regitha echa​ . Contoh Komesalisme menurut IPA adalah . Agar kita dapat membuat komik

Hasil pencarian yang cocok: Apabila menginginkan kerajinan dengan tampilan yang mengkilap, kita bisa menggunakan cat pernis untuk melapisi tempurung kelapa tersebut. ...

Top 3: Contoh Kerajinan Limbah Tempurung Kelapa dan Proses Pembuatannya

Pengarang: amp.tirto.id - Peringkat 154

Ringkasan: tirto.id - Tempurung kelapa merupakan suatu limbah yang berasal dari buah kelapa yang telah diambil dagingnya, biasanya dimanfaatkan sebagai bahan pembakaran ikan, batu bata, dan lainnya. Kini limbah tempurung kelapa dapat disulap menjadi kerajinan tangan yang memiliki nilai jual yang cukup tinggi. Tempurung kelapa dapat dijadikan banyak benda yang unik, menarik dan juga fungsional Selain bahan yang mudah dicari, kerajinan dari limbah tempurung kelapa juga tampak indah dan cocok untuk

Hasil pencarian yang cocok: 12 Feb 2022 — Supaya permukaan tempurung mengkilap, gosok permukaan ... ...

Top 4: prakarya Kelas 8 sem 2 kerajinan | Other Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 143

Hasil pencarian yang cocok: Penggunaan barang (limbah) yang bisa di pakai kembali disebut... answer choices. recycle ... cangkang kerang, tempurung kelapa, sisik ikan, dan tulang ikan. ...

Top 5: pengelolaan limbah tempurung kelapa sebagai - Universitas Negeri ...

Pengarang: lib.unnes.ac.id - Peringkat 113

Hasil pencarian yang cocok: kreasi, untuk industri kerajinan tempurung kelapa disarankan dapat lebih memperkaya bentuk dan variasi desain aksesoris agar lebih berkembang. ...

Top 6: √ 15+ Contoh Hasil Kerajinan Dari Batok Kelapa Terunik & Menarik

Pengarang: pinhome.id - Peringkat 135

Ringkasan: Kerajinan dari tempurung Kelapa – Batok merupakan salah satu benda bekas yang dihasilkan dari buah kelapa.Nama lain dari batok adalah tempurung kelapa. Adapun biasanya setelah kelapa digunakan, tempurung ini dibiarkan atau dibuang begitu saja.Padahal, tempurung kelapa tersebut tanpa kita ketahui dapat dimanfaatkan menjadi berbagai jenis kerajinan yang cantik yang mempunyai nilai harga jual.Untuk membuat Kerajinan tangan dari batok kelapa mungkin tidak begitu sulit jika langsung di praktekanya, k

Hasil pencarian yang cocok: 27 Jan 2022 — Padahal, tempurung kelapa tersebut tanpa kita ketahui dapat dimanfaatkan menjadi berbagai jenis kerajinan yang cantik yang mempunyai nilai ... ...

Top 7: Kerajinan dari Bahan Batok Kelapa yang Unik dan Kreatif - Pinhome

Pengarang: pinhome.id - Peringkat 140

Ringkasan: Kerajinan dari batok kelapa memang agag sulit untuk dibuat. Tapi bila kamu tahu cara serta tips membuat kerajinan tangan dari batok kelapa, kesulitan itu lama-lama akan menjadi kemudahan. Biasanya batok kelapa dianggap sebagai limbah karena tidak memiliki manfaat bagi kebutuhan hidup sehari-hari.Mungkin dari semua bagian pohon kelapa hanya batok yang kurang dimanfaatkan. Batang pohon kelapa bisa digunakan sebagai bahan bangunan, daun biasanya dimanfaatkan untuk membuat kerajinan atau bisa juga d

Hasil pencarian yang cocok: Untuk membuat kerajinan dari batok kelapa kita memerlukan alat dan bahan ... Cara lain yang bisa digunakan agar batok terlihat mengkilat adalah dengan ... ...

Top 8: √11+ Jenis Kerajinan Batok Kelapa dan Cara Pembuatannya Lengkap

Pengarang: matakaca.com - Peringkat 109

Ringkasan: Kerajinan dari Batok Kelapa – Hallo sahabat Matakaca.com dan para pengrajin serta penggemar karya seni, Khususnya kerajinan indonesia pastinya kalian tidak asing lagi  kan dengan kata “Kerajinan Batok Kelapa” kali ini kita akan berbagi informasi yang belum kalian ketahui tentang Kerajinan Batok Kelapa.Manfaat Batok KelapaBatok kelapa juga memiliki segudang manfaat yang mungkin kebanyakan orang belum menetahuinya, manfaat batok kelapa bukan hanya untuk kerajinan batok kelapa saja tetapi bany

Hasil pencarian yang cocok: Batok kelapa yang sudah kita siapkan bisa kita ampelas hingga halus di bagian permukaannya. Gunakan kelapa yang tua agar hasil lebih bagus; Potong kelapa 1/3 ... ...

Top 9: Jelaskan 5 proses pembuatan kerajinan dari tempurung kelapa​

Pengarang: serbailmu.live - Peringkat 128

Ringkasan: . Jawaban:1). Pilihlah tempurung kelapa yang sudah benar benar tua dan kering dengan ciri bagian potongannya berwarna kehitaman. 2). Bersihkan serabut kasar di permukaan tempurung kelapa menggunakan pecahan kaca arau pisau.3). Bersihkan sisa serabut halus pada permukaan tempurung menggunakan amplas kasar, kemudian gunakan amplas halus untuk menghaluskan permukaan tempurung secara merata. 4). Agar permukaan tempurung mengkilap, kamu dapat menggosok permukaan tempurung menggunakan daun kering seca

Hasil pencarian yang cocok: 22 Okt 2021 — 4). Agar permukaan tempurung mengkilap, kamu dapat menggosok permukaan tempurung menggunakan daun kering secara berulang ulang sampai terlihat ... ...

Top 10: Jelaskan pengertian Bahan keras alam dan Bahan keras buatan

Pengarang: hasilcopa.com - Peringkat 144

Hasil pencarian yang cocok: Bisa juga tempurung kelapa diberi pernis supaya mengkilap,; Bentuk tempurung ... Keragaman jenis bahan kerajinan bahan keras dapat kita lihat dari berbagai ... ...

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA