Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Ingin melihat jumlah subscriber channel youtube milik orang lain yang disembunyikan? Kamu bisa mengatahuinya dengan mengikuti tutorial cara melihat jumlah subscriber channel orang lain berikut ini.

Jumlah subscriber youtube yang disembunyikan oleh pemilik channel kadang membuat sesama youtuber menjadi penasaran. Terlebih jika salah satu video pada channel tersebut memiliki jumlah view yang sangat banyak. Pasti akan muncul pertanyaan berapa sih jumlah subscriber channel ini?

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Dengan jumlah view video yang sangat banyak, pastinya akan mendulang subscriber yang banyak pula. Namun hal tersebut merupakan analisa yang dangkal dan belum tentu benar. Bisa jadi video dengan jumlah viewers yang banyak itu tidak mendatangkan subscriber sama sekali.

Apa itu subscriber Youtube?

Subscriber youtube adalah penonton yang ingin menonton lebih banyak konten video pada channel dan melakukan klik tombol subscribe yang tersedia pada channel tersebut.

Subscriber sangat berperan penting dalam kesuksesan channel yang dimiliki. Karna para subscriber lebih cendrung menonton lebih banyak video yang diupload ketimbang yang tidak melakukan subscribe. Terlebih jika mereka mengaktifkan notifikasi, maka setiap konten yang baru saja kamu upload akan diketahui oleh para subscriber.

Cara mendapatkan subscriber youtube

Jumlah subscriber menjadi salah satu dasar kesuksesan di youtube. Karna untuk mendapatkan monetisasi channel, kamu harus memiliki minimal 1000 subscriber dan 4000 jam tayang dalam satu tahun.

Mendapatkan subscriber sebenarnya bukan hal yang mudah, kamu harus sering membuat konten video yang bermanfaat agar orang-orang melakukan subscribe. Selain hal tersebut, kami memiliki beberapa tips yang bisa kamu gunakan untuk mendapatkan subcriber youtube.

1. Buat desain channel youtube dengan menarik

Untuk mendapatkan subscriber, buatlah desain channel yang menarik agar terlihat lebih profesional. Kamu bisa menggunakan aplikasi pembuat sampul channel di android yang bisa didownload di playstore secara gratis.

Dengan desain channel yang terlihat profesional lebih mudah menarik perhatian pengguna youtube untuk melakukan subscribe ketimbang channel yang tampilanya biasa saja.

2. Upload video secara rutin

Jika kamu hanya mengupload satu atau dua video saja pada channel milikmu maka dapat kami pastikan sulit mendapatkan subscriber. Karna para subscriber youtube ingin melihat konten video yang terbaru, selain itu dengan rajin upload video akan memperbesar kemungkinan untuk banyak dilihat oleh orang lain sehingga lebih mudah mendapatkan subscriber.

3. Beri thumbnails yang menarik

Thumbnails atau cover video yang menarik akan membuat orang tartarik untuk menonton video yang kamu buat. Jadi buatlah thumbnails video semenarik mungkin, kamu bisa menggunakan aplikasi pembuat thumbnails di playstore.

4. Beri judul video menggunakan strategi khusus

Judul video yang kamu upload juga akan mempengaruhi banyaknya viewers. Buatlah judul video dengan menggunakan teknik SEO agar video kamu dapat ditemukan oleh orang lain yang melakukan pencarian keywoard tertentu.

5. Minta penonton untuk subscribe dan like video

Terahir yang bisa kamu laukan untuk mendapatkan subscriber youtube adalah dengan meminta penonton untuk subscribe dan like video. Jika konten tersebut bermanfaat bagi mereka, pasti secara sukarela akan melakukan subscribe.

Selain menggunakan cara diatas, kamu juga dapat menggunakan aplikasi penambah subscriber. Untuk detail aplikasi silahkan kunjungi Aplikasi Penambah Subscriber Youtube Dengan Cepat

Cara Melihat Subscriber Youtube Yang Disembunyikan

Untuk melihat jumlah subscriber channel youtube yang disembunyikan, kamu harus menggunakan layanan pihak ketiga bernama NoxInfluencer.com

Untuk menggunakan layanan tersebut silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Cari channel youtube yang di hidden subscribernya

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Langkah pertama buka youtbe dan pilih channel yang ingin kamu ketahui jumlah subscribernya. Setelah kamu bisa mencatat nama channel atau mencatatnya agar tidak lupa.

2. Buka situs Noxinfluencer.com

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Selanjutnya kunjungi situs noxinfluencer.com, ini merupakan situs pihak ketiga yang dapat kamu gunakan untuk melihat jumlah subscriber youtube yang disembunyikan.

3. Ketik nama channel pada kolom pencarian

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Ketikan nama channel pada kolom yang tersedia, kemudian enter atau klik icon pencarian yang terdapat pada kolom tersebut.

Baca Juga : Cara Melihat Subscriber Youtube Yang Hilang atau Unsubscribe

4. Pilih channel yang ingin diketahui subscribernya

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Akan muncul beberapa channel yang memiliki nama serupa seperti yang kamu cari, silahkan pilih channel yang kamu inginkan dengan cara klik nama channel tersebut.

5. Selesai dan akan tampil detail jumlah subscriber

Bagaimana cara melihat subscriber yang disembunyikan?

Akan muncul detail data subscriber yang dimiliki oleh channel tersebut. Selain data jumlah subscriber, kamu juga dapat mengetahui berapa jumlah total viewers, estimasi pendapatan yang diperoleh dan berbagai macam data lainya.

Kesimpulan

Ada banyak alasan mengapa orang memilih untuk menyembunyikan subscriber yang mereka miliki. Alasan yang paling logis adalah channel tersebut masih baru atau channel sedang mengalami jumlah penurunan subscriber akibat jarang upload video.

Namun dengan menggunakan cara melihat subscriber youtube yang disembunyikan kamu dapat dengan mudah mengetahui jumlah subscriber channel tersebut.

Kenapa jumlah subscriber tidak muncul?

Subscriber yang tidak ditampilkan Subscriber mungkin tidak ditampilkan di daftar subscriber baru Anda jika: Mereka memilih untuk tetap mengatur setelan subscription ke pribadi. Akun mereka ditangguhkan atau teridentifikasi sebagai spam.

Cara mengetahui siapa saja subscriber kita?

3. Login atau masuk ke akun kalian (jika sudah login, biasanya otomatis akan masuk ke Dashboard). 4. Bila sudah masuk di Dashboard, scroll tampilan layar ke bawah hingga menemukan tab "Recent Subscribers". Klik "See all" untuk melihat seluruh daftar subscriber.

Bagaimana cara menyembunyikan Subscriber YouTube?

Menyetel subscription channel ke publik atau pribadi.
Login ke YouTube di komputer..
Di kanan atas, klik foto profil Anda ..
Klik Setelan ..
Di menu sebelah kiri, pilih Privasi..
Aktifkan atau nonaktifkan Jangan tampilkan subscription saya..

Bagaimana cara melihat jumlah subscriber YouTube orang lain?

Pilih YouTube Studio atau membukanya dengan mengganti alamat bar dengan youtube.com/subscribers/. Setelah masuk klik go to channel analytics kemudian jendela akan menampilkan data-data seperti jumlah subscriber. Melihat jumlah subscriber milik orang lain memang bisa dengan mudah untuk melakukannya.