Atom yang mempunyai jumlah elektron pada kulit terluar sama adalah

Lihat Foto

STOCKVAULT/GEOFFREY WHITEWAY

Ilustrasi kimia

KOMPAS.com - Periode dan golongan pada tabel periodik menunjukkan struktur atom unsur. Simak contoh soal UAS mengenai tabel periodik unsur dan pembahasannya:

1. Dalam tabel periodik unsur modern, periode menyatakan..

a. Jumlah kulit atomb. Elektron dalam atomc. Neutron dalam inti atomd. Proton dalam inti atom

e. Elektron pada kulit terluar

Jawaban: A
Dilansir dari Live Science, periode dalam tabel periodik menunjukkan jumlah kulit atau atau tingkatan energi elektron atom tersebut.

Hal ini berarti unsur yang terletak pada periode yang sama, memiliki jumlah kulit atom yang sama pula. Periode ditunjukkan oleh baris horizontal yang berjumlah 7, berarti tabel periodik memiliki 7 periode.

Baca juga: Tabel Periodik

2. Dalam sistem periodik unsur modern, golongan menyatakan…

a. Jumlah elektronb. Jumlah subkulit atomc. Jumlah elektron valensid. Jumlah proton valensi

e. Jumlah elektron pada subkulit

Jawaban: C

Golongan menyatakan jumlah elektron yang sama dikulit terluarnya atau yang biasa disebut dengan elektron valensi.

Golongan ditunjukkan oleh kolom vertikal yang berjumlah 18, sehingga ada 18 golongan dalam tabel periodik.

Jawab:

Perlu kita ingat kembali:

Susunan partikel penyusun atom terdiri atas Proton, elektron, dan neutron.

Adapun tata cara penulisan atau notasi dari susunan atom yaitu:

dimana:

X = Lambang atom (= Lambang Unsur)

A = Nomor massa = Jumlah proton + Jumlah Neutron

Z = Nomor Atom = Jumlah Proton = Jumlah Elektron (E)

Jadi untuk melihat jumlah elektron yang dimiliki maka kita bisa melihat berdasarkan pada nomor atom yang dimilikinya.

Unsur-unsur yang menjadi ion maka akan berpengaruh pada jumlah elektron yang dimiliki.

Unsur yang berubah menjadi ion bermuatan Positif menandakan unsur tersebut melepas elektron sejumlah muatan ionnya.

Unsur yang berubah menjadi ion bermuatan Negatif menandakan unsur tersebut menerima / mengikat elektron sejumlah muatan ionnya.

Jadi mari kita perhatikan soalnya:

a. ₁₉K⁺, ₁₇Cl⁻, dan ₂₀Ca⁺²

Unsur K jumlah elektron = 19 ==> Ion K⁺ jumlah elektron = 18

Unsur Cl jumlah elektron = 17 ==> Ion Cl⁻ jumlah elektron = 18

Unsur Ca jumlah elektron = 20 ==> ion Ca⁺² jumlah elektron = 18

b. ₁₆S⁻², ₁₄Si⁻², dan ₈O⁻²

Unsur S jumlah elektron = 16 ==> Ion S⁻² jumlah elektron = 18

Unsur Si jumlah elektron = 14 ==> Ion Si⁻² jumlah elektron = 16

Unsur O jumlah elektron = 8 ==> ion O⁻² jumlah elektron = 10

c. ₂₀Ca⁺², ₁₁Na⁺, dan ₁₉K⁺

Unsur Ca jumlah elektron = 20 ==> ion Ca⁺² jumlah elektron = 18

Unsur Na jumlah elektron = 11 ==> Ion Na⁺ jumlah elektron = 10

Unsur K jumlah elektron = 19 ==> Ion K⁺ jumlah elektron = 18

d. ₁₂Mg⁺², ₁₇Cl⁻, dan ₉F⁻

Unsur Mg jumlah elektron = 12 ==> ion Mg⁺² jumlah elektron = 10

Unsur Cl jumlah elektron = 17 ==> Ion Cl⁻ jumlah elektron = 18

Unsur F jumlah elektron = 9 ==> Ion F⁻ jumlah elektron = 10

e. ₁₇Cl⁻, ₁₁Na⁺, dan ₁₄Si⁻²

Unsur Cl jumlah elektron = 17 ==> Ion Cl⁻ jumlah elektron = 18

Unsur Na jumlah elektron = 11 ==> Ion Na⁺ jumlah elektron = 10

Unsur Si jumlah elektron = 14 ==> Ion Si⁻² jumlah elektron = 16

Berdasarkan uraian di atas dapat kita simpulkan bahwa ion-ion yang memiliki jumlah elektron yang sama pada kulit terluarnya adalah pada pilihan A, yaitu ₁₉K⁺, ₁₇Cl⁻, dan ₂₀Ca⁺², karena ketiganya memiliki jumlah elektron yang sama sejumlah 18, maka jika kita tuliskan konfigurasi elektronnya, ketiganya akan memiliki jumlah elektron valensi yang sama pula.

Semoga membantu.

Pelajari soal-soal Struktur atom lainnya melalui link berikut:

brainly.co.id/tugas/17338229

brainly.co.id/tugas/17062332

brainly.co.id/tugas/16857008

Selamat Belajar dan Tetap Semangat!!!

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Kelas : X

Mapel : KIMIA

BAB : Struktur Atom

Kata Kunci : Struktur, atom, elektron, valensi, kulit

Kode : 10.7.2.

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------


tolong dong bantu jelasin​

Sebanyak 250 mg sampel natriumoksalat Na2C2O4 membutuhkan 35,64ml larutan kalium permanganat dalam suatu titrasi. Berapakah normalitas larutan kalium … permangat? (Ar Na:23; Ar C:12; Ar O:16) Reaksi : MnO4 + 8H+ <-> Mn2+ 4H2O (belum setara) C2O42- <-> CO2 (belum setara)

Berapakah volume ml larutan NaOH 0,1 m dan larutan CH3COOH 0,1 m yang diperlukan untuk membuat 500 ml larutan penyangga dengan PH = 5 ka = 10- 5​

Bagaimana bentuk reaksi vitamin B dengan HCL

pada botol 100 ml larutan asam cuka (CH3COOH) tertulis kadarnya 20% maka banyak asam cuka yang terkandung dalam botol tersebut adalah a 10 ml B 20 ML … C 30 ml D 60 ml E 100 Ml​

untuk membuat larutan asam sulfat (H2SO4) Mr=98 dengan konsentrasi 0,1 m sebanyak 500 ml larutan maka banyaknya massa asam sulfat yang harus dilarutka … n sebanyak...a.9,8 gram B 8,8 gram C 6,4 gram D 5,9 gram E.4,9 gram.​

4 Diketahui nilai Ka HF = 3,5 x 104 dan nilai Kb NH OH = 1,77 x 10-5. Jika ke dalam suatu wadah dicampurkan larutan (4) dan (5) dengan jumlah yang sam … a, maka larutan campuran akan bersifat ....​

Setarakanlah persamaan reaksi dibawah ini dengan cara Aljabar, SiO2(s) + CaF2(s)+ H2SO4(aq) > CaSO4(aq) + SiF4(q)+ H2O(e)​

tolong bantu jawab dong kak

Hukum termokimia Hess - (berdasarkan persamaan total). Jika a. ΔΗ; - ΔΗ; + ΔΗ b. ΔΗ; 2AH pembakaran glisin, AH₂ = AH pembakaran (urea) c. ΔΗ 2AH (glis … in menjadi urea) d. Hitunglah AH​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA