Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

The preview shows page 3 - 5 out of 27 pages.

Kumpulan ModulSistem Kontrol Elektronik

3A.Kegiatan Belajar1.Kegiatan Belajar 1; .Kontrol system bahan bakara.TujuanSetelah mempelajari bagian ini, mahasiswa diharapkan mampumenjelaskan prinsip pengontrolan bahan bakar pada kendaraanyang menggunakanEngine Management Sistem.b.Uraian materiTujuan dari penggunaan sistem kontrol pada engine adalahuntuk menyajikan dan memberikan daya mesin yang optimalmelalui sistem kerja yang akurat yang disesuaikan untukmenghasilkan emisi gas buang yang seminimal mungkin,pengunaan bahan bakar yang efisien, menghasilkan pengendaraanyang optimal untuk semua kondisi kerja mesin, meminimalkanpenguapan bahan bakar serta menyediakan sistem diagnosisuntuk mengevaluasi sistem kerja dan kondisi perangkat perangkatpendukungnya bila terjadi permasalahan-permasalahan yang tidakdikehendaki pada sistem ini.Pengontrolan Mesin yang dilakukan secara elektronik terdiriatas peralatan-peralatan sensor yang secara terus menerusmemantau kondisi kerja mesin. Unit pengontrol elektronik yangdikenal dengan ECU bekerja mengevaluasi data-datamasukandari berbagai sensor yang terpasang pada engine. Denganmembandingkan data pada memorinya danmelakukanperhitungan yang akurat, ECU mengaktifkan perangkat-perangkatpenggerak/actuator untuk menghasilkan sistem kerja mesin yangbaik.Isu global yang banyak mendapatkan perhatian salahsatunya adalah emisi gas buang dari kendaraan bermotor. Gasbuang mesin merupakan gas hasil pembakaran dari campuranudara dan bahan bakar. Bahan bakar memiliki unsur yang dikenal

4dengan Hidrokarbon. Pada proses pembakaran yang ideal,hidrokarbon akan bereaksi dengan udara dan menghasilkan CO2dan air. Hanya saja pada kenyataannya kondisi pembakaransempurna tidak bisa tercapai pada keadaan normal saat mesinbekerja. Beberapa gas lain yang muncul sebagai polutan adalahkarbon monoksida (CO), hidrokarbon (HC), oksida nitrogen (NOX),dan pada motor Diesel juga menghasilkan partikulat. Disamping itubahan tambah yang ada pada bahan bakar juga akanmenghasilkan sejumlah polutan berupa oksida sulfur dan timbal.Polutan ini sangat berbahaya terutama bagi kesehatan manusiaserta kelestarian alam.Proses pembakaran pada motor bensin memerlukan takarancampuran udara dan bahan bakar agar bisa menghasilkanpembakaran yang maksimal. Campuran yang dikenal sebagaiperbandingan udara dan bahan bakar mempunyai kontribusi yangsangat besar terhadap hasil pembakaran. Campuran ini harusberada pada daerah perbandingan yang sesuai yaitu sejumlah 14,7kg udara membutuhkan udara sejumlah 1 kg bensin. Dalam bentukvolumetrik, 10.500 liter udara berbanding 1 liter bensin padatekanan satu atmosfir. Pada perbandingan ini akan dihasilkantenaga hasil pembakaran yang maksimal dan emisi gas buangyang rendah. Selanjutnya perbandingan 14,7: 1 ini dikenal denganperbandinganStoichiometric.

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 27 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Loading Preview

Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.

Untuk menghasilkan tenaga yang maksimal pada mesin, maka harus terjadi pembakaran yang sempurna pada ruang bakar. Sedangkan pembakaran sempurna hanya terjadi jika campuran udara dan bahan bakar yang masuk ke dalam ruang bakar sesuai dengan nilai standart pada mesin. Perbandingan udara – bahan bakar secara teoritis adalah perbandingan berat udara didalam campuran udara-bahan bakar dengan berat bahan bakar, bila sejumlah octane terbakar sempurna akan bercampur dengan oksigen di udara, dengan perbandingan seperti yang ditunjukan disebelah kiri tanda panah persamaan kimia dibawah untuk menghasilkan energi, hasil reaksi ini (disamping energi) ialah gas CO2 dan air, dengan perbandingan seperti yang ditunjukan disebelah kanan tanda panah.

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Untuk memperoleh hasil diatas, bila 1 gram octane dibakar diperlukan 15 gram udara, dengan demikian ”perbandinganudara-bahan bakar secara teoritis” adalah perbandingan udara terhadap bahan bakar untuk memperoleh pembakaran yang sempurna, akan tetapi, bensin yang digunakan mobil adalah bukan oktan murni melainkan campuran oktan dan hydrocarbon lainnya, karena itu perbandingan udara-bahan bakar teoritis biasanya lebih rendah dari 15 : yaitu antara 14,4 sampai 15 (perbandingan 15 artinya 15 :1)

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Perbandingan udara-bahan bakar secara teoritis mempunyai peranan penting dalam memahami bagaimana campuran terbakar, bila perbandingan suatu campuran lebih rendahdaripada perbandingan teoritis (misalnya 10:1) campuran akan menjadi terlalu gemuk dan pembakaran yang terjadi kekurangan oksigen

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Sebaliknya, bila perbandingan  campuran lebih tinggi daripada perbandingan teoritis (misalnya 20:1) campuran akan menjadi terlalu kurus dan oksigen didalam pembakaran terlalu banyak.

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Gas CO dihasilkan oleh pembakaran yang tidak sempurna karena kekurangan oksigen (misalnya campuran yang terlalu gemuk) secara teoritis, tidak terbentuk CO bila terdapat oksigen yang melebihi campuran teoritis (campuran menjadi terlalu kurus), tetapi kenyataannya CO juga dihasilkan pada saat  campuran kurus, untuk itu ada tiga alasan : 1.Pada oksida selanjutnya CO berubah menjadi CO2

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Akan tetapi reaksi diatas lambat dan tidak dapat merubah seluruh sisa CO menjadi CO2 karena itu pada campuran yang kurus sekalipun  masih menghasilkan CO. 2. Pembakaran yang tidak merata disebabkan tidak meratanya distribusi bahan bakar didalam ruang bakar. 3.Temperatur disekeliling selinder rendah, sehingga cenderung ”quenching” artinya temperatur terlalu rendah untuk terjadinya pembakaran, sehingga api tidak dapat mencapai daerah ini didalam selinder. Setelah busi meloncatkan api, selanjutnya api menjalar melalui ruang bakar hingga mencapai dinding selinder dibawah permukaan kepal silinder, dibawah permukaan katup dan diatas piston, pada daerah ini temperatur tiba-tiba turun sehingga nyala menjadi padam atau terjadi quenching karen aterjadi penyebaran panas sebelum mencapai dinding dan lain-lain, karena itu daerah tersebut disebut ”daerah quenching”, sisa bahan bakar yang belum terbakar pada daerah quenching ini dibuang pada saat langkah buang.

Apa yang dimaksud dengan perbandingan stoichiometric?

Konsentrasi (perbandingan volumetrik) dari CO didalam gas buang pada umumnya ditentukan oleh perbandingan udara – bahan bakar, pada diagram dibawah ditunjukan perubahan konsentrasi terhadap perubahan perbandingan bahan bakar udara, vampuran yang semakin kurus menghasilkan konsentrasi CO semakin rendah.