Apa saja kesalahan yang sering dilakukan dalam kesalahan melingkar

BerandaPencak SilatPencak Silat | Analisis Keterampilan Gerak Tendangan Lurus Kedepan, Melingkar, Samping dan Tendangan “T”

1. Analisis Tendangan Lurus ke Depan Cobalah lakukan dan analisis keterampilan gerak tendangan lurus ke depan melalui tahapan gerakan sebagai berikut: a. Kaki kuda-kuda kiri. b. Kaki kanan ditendangkan ke depan hentakan telapak kaki sejajar dengan bahu c. Kedua tangan berada di depan dada sebagai penyeimbang.

Perhatikanlah kesalahan-kesalahan yang sering terjadi ketika melakukan gerak tendangan lurus ke depan dalam beladiri pencaksilat yaitu: sikap kuda-kuda kiri kurang baik, tidak ada hentakan telapak kaki, hentakan tidak sejajar dengan bahu, dan badan tidak seimbang.

2. Analisis Tendangan Melingkar

Cobalah lakukan dan analisis keterampilan gerak tendangan melingkar melalui tahapan gerakan sebagai berikut: a. Kaki kuda-kuda kiri. b. Kaki kanan ditendangkan ke depan dengan hentakan punggung kaki. c. Kedua tangan berada di depan dada sebagai penyeimbang.

Perhatikanlah kesalahan-kesalahan yang sering terjadi ketika melakukan gerak tendangan melingkar dalam beladiri pencaksilat yaitu: sikap kuda-kuda kiri kurang baik, tidak ada hentakan punggung kaki, dan badan tidak seimbang.

3. Analisis Tendangan “T”

Cobalah lakukan dan analisis keterampilan gerak tendangan “T” melalui tahapan gerakan sebagai berikut: a. Kaki kuda-kuda kiri. b. Kaki kanan ditendangkan dari samping ke depan dengan hentakan telapak kaki. c. Kedua tangan berada di depan dada sebagai penyeimbang.

Perhatikanlah kesalahan-kesalahan yang sering terjadi ketika melakukan gerak tendangan “T” dalam beladiri pencaksilat yaitu: sikap kuda-kuda kiri kurang baik, tidak ada hentakan punggung kaki, dan badan tidak seimbang.

4. Analisis Tendangan Samping

Cobalah lakukan dan analisis keterampilan gerak tendangan samping melalui tahapan gerakan sebagai berikut: a. Kaki kuda-kuda kiri. b. Kaki kanan ditendangkan ke depan dengan punggung kaki. c. Kedua tangan berada di depan dada sebagai penyeimbang.

Perhatikanlah kesalahan-kesalahan yang sering terjadi ketika melakukan gerak tendangan samping dalam beladiri pencaksilat yaitu: sikap kuda-kuda kiri kurang baik, tendangan tidak dengan punggung kaki, dan badan tidak seimbang.

Simak gerakan dasar dalam pencak silat serta cara melakukan dan kesalahan yang harus dihindari. /Manaf Muhammad/

BERITA DIY - Simak pukulan dalam pencak silat dan cara melakukannya di artikel ini. Tak hanya gerakan seni, pencak silat menjadi gerakan bela diri atau pertahanan yang berguna dalam situasi berbahaya.

Gerakan pencak silat yang berasal dari Indonesia ini menjadi cabang olahraga di berbagai macam kejuaraan internasional, seperti SEA Games dan Asian Games Jakarta-Palembang 2018 beberapa waktu lalu.

Bagi yang ingin belajar dan mendalami ilmu bela diri pencak silat, dapat dipandu oleh orang yang telah berpengalaman atau bergabung dengan padepokan setempat.

Namun sebelum memulai ada baiknya mengetahui teknik pukulan dasar dalam pencak silat dan cara melakukannya.

Baca Juga: Ukuran Lapangan Sepakbola Sesuai Aturan FIFA: Standar Lapangan, Area Goal dan Penalti, hingga Area Pojok

1. Pukulan depan

>

Teknik pertama yang harus diketahui adalah pukulan depan atau lurus. Hasil maksimal bisa dilakukan dengan bantuan dari pergerakan bahu serta putaran pinggang agar badan pindah ke depan. 

Ada dua sikap tubuh untuk memulai pukulan ini, yaitu:

  • Posisi jab, keadaan tubuh di mana posisi tangan adalah bagian yang untuk menyerang dan sejajar dengan posisi kaki yang berada di depan
  • Sementara posisi straight adalah posisi tangan untuk menyerang tapi tidak sejajar dengan kaki yang ada di depan

Sementara cara untuk melakukan pukulan depan adalah sebagai berikut:

  • Posisikan diri dengan kaki kiri di depan
  • Letakan kedua tangan tepat di depan dada
  • Atur posisi tangan dalam kepalan untuk memukul
  • Kedua telapak kaki diatur sejajar
  • Jika memilih memukul menggunakan tangan kanan, ubah kepalan menjadi telungkup
  • Pesilat bisa mengganti posisi kaki ketika pukulan lurus

Adapun kesalahan yang sering dilakukan ketika mempraktikan gerakan ini adalah kaki kurang kuat, badan kaku, badan tidak seimbang, pukulan kurang kuat dan tangan tidak terlalu terkepal.

biman4128 @biman4128

November 2020 1 69 Report

apa saja kesalahan yg dilakukan pada saat melakukan tendangan melingkar pada pencak silat​

megaresky4

Jawaban:

-sikap kuda-kuda Kiri kurang baik

-tidak Ada hentakan punggung kaki Dan,

-badan tidak seimbang

Penjelasan:

maaf kalau slh:)

0 votes Thanks 0

More Questions From This User See All

biman4128 November 2020 | 0 Replies

5. Apa saja kesalahan yang seringdilakukan dalam melakukan teknikatas?6. Sebutkan macam-macamtendangan yang sering dilakukandalam pertandingan pencak silat?7. Apakah yang dimaksud dengantangkisan dalam pencak silat?8. Jelaskan cara melakukan elakanatas dan bawah?9. Apa saja aspek yang terkandungdalam pencak silat?10. Apa saja kesalahan yang seringdilakukan dalam tendanganmelingkar?​ Answer

Recommend Questions

aisya009 May 2021 | 0 Replies

apa yg dimaksud dengan daya tahan

Anggrainilili118 May 2021 | 0 Replies

Kegiatan anak yang dapat mendukung tingkat kebugaran adalah......

broer34 May 2021 | 0 Replies

jenis olah raga apa yg pantas di usia 55

aulia3389 May 2021 | 0 Replies

posisi lutut kaki ditekuk menempel di tanah adalah posisi kaki pada gerakan? tolong dijawab ya!!

asrul568 May 2021 | 0 Replies

Berikut ini merupakan contoh otot yang bekerja secara sadar dan tidak sadar yang dituliskan secara berturut-turut adalah

nuna177 May 2021 | 0 Replies

bola yang digunakan dalam permainan tenis meja terbuat dari

ratu1278 May 2021 | 0 Replies

1.Tuliskan macam-macam cara melempar bola dalam permainan kasti.2.Tuliskan macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti.3.Tuliskan macam-macam cara memukul bola dalam permainan kasti.4.Jelaskan cara melempar dan menangkap bola dalam permainan kasti.5.Jelaskan cara memukul bola dalam permainan kasti.6.Tuliskan gerakan-gerakan permainan bulu tangkis

indra4246 May 2021 | 0 Replies

macam macam pukulan dalam permainan bulu tangkis antara lain

reynaldy45 May 2021 | 0 Replies

kesalahan kesalahan yang terjadi pada saat melakukan gerakan teknik dasar dalam permaianan sepak bola adalah

viasofie2035 May 2021 | 0 Replies

Gerakan bersumbu pada salah satu kaki disebut ... A.passing. C.lay up. B.shooting. D.pivot

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA