Analisis Faktor-Faktor yang MEMPENGARUHI KEPATUHAN wajib pajak Bumi Bangunan

  1. Home /
  2. Archives /
  3. Vol 1 No 5 (2020): September /
  4. Articles

Keywords: Kepatuhan, Pajak Bumi dan Bangunan, Wajib Pajak

Kepatuhan wajib pajak merupakan satu hal yang penting dan perlu diperhatikan dalam upaya pemerintah untuk maksimalisasi penerimaan negara dari sektor pajak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak bumi dan bangunan sektor perdesaan dan perkotaan di Kabupaten Subang. Berdasarkan penelitian terdahulu dinyatakan bahwa terdapat 9 faktor yang menjadi penyebab kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan, diantaranya: pengetahuan pepajakan, pemahaman wajib pajak, kesadaran wajib pajak, sikap wajib pajak, tingkat kepercayaan kepada pemerintah dan hukum, kualitas pelayanan fiskus, sanksi, tingkat ekonomi, dan nasionalisme.Teori yang dipergunakan untuk menganalisis penelitian ini adalah Theory Of Planned Behavior (TPB) dan Teori Atribusi. Populasi dalam penelitian ini yaitu wajib pajak orang pribadi yang terdaftar sebagai wajib pajak PBB-P2 di Kabupaten Subang. Teknik pengumpulan data diperoleh dari data primer berupa kuesioner. Alat analisis yang digunakan adalah uji validitas dan reliabilitas. Uji normalitas, Uji heteroskedastisitas, dan Uji multikolinearitas. Uji T, Uji F, dan koefisien determinasi.

diasa, N. (2013). Pengaruh Pemahaman Peraturan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Moderating Preferensi Risiko. Accounting Analysis Journal. Agus, Y. F., Umiyati, I., & Kurniawan, A. (2019). DETERMINANTS AND MITIGATION FACTORS OF TAX EVASION: INDONESIA EVIDENCE. ACCRUALS (Accounting Research Journal of Sutaatmadja), 3(2), 226-246. Ajzen. (1991). Theory of Planned Behavior. 50, 179-211. Apriani, K. R., Icih, I., & Kurniawan, A. (2019). THE EFFECT OF TAXPAYER'S KNOWLEDGE OF TAXATION REGULATIONS, KNOWLEDGE OF INFORMATION SERVICES FOR MOTOR VEHICLE TAX PAYMENT AND POLICE OPERATIONS ON COMPLIANCE WITH COMPLIANCE TAX. JTAR (Journal of Taxation Analysis and Review), 1(01), 77-95. Apriani Purnamasari et all. (2017). Pengaruh Pemahaman, Sanksi Perpajakan, Tingkat Kepercayaan pada Pemerintah dan Hukum, serta Nasionalisme terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar PBB-P2. Jurnal Akuntansi dan Auditing. Efendi, R. (2019). Di Subang Target PAD Sektor PBB, Baru Tercapai 24 Persen Di Awal Juli 2019. Subang: RRI.CO.ID. Fauziyah, L. (2008). Pengaruh Karaketeristik Pada Wajib Pajak Terhadap Keberhasilan Penerimaan PBB di Kantor Pelayanan Pajak Jakarta Selatan. SKRIPSI. Febriani, Y., Kurniawan, A., & Mulyati, S. (2019). THE INFLUENCE OF GOVERNMENT REGULATION NUMBER 46 OF 2013, TAXATION SOCIALIZATION AND QUALITY OF TAX SERVICE ON TAX OBLIGATION COMPLIANCE (Case Study of Taxpayers Registered at KPP Pratama Bandung Karees). JABI (Journal of Accounting and Business Issues), 1(1), 54-68. Fita Fitrianingsih, Sudarno, Taufik Kurrohman. (2018). Analisis Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Pelayanan Fiskus, dan Sanksi Denda Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan di Kota Pasuruan. Ekonomi Bisnis dan Akuntansi. Handayani, Sapti Wuri, Agus Faturokhman, Umi Pratiwi. (2012). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi yang Melakukan Pekerjaan Bebas. Simposium Nasional Akuntansi XV Banjarmasin. Hardika, S. (2006). Pengaruh Lingkungan dan Moral Wajib Pajak Terhadap Sikap dan Kepatuhan Wajib Pajak pada Hotel Berbintang di Provinsi Bali. DISERTASI. Hasannudin. (2013). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar PBB dengan Variabel Moderating Sikap Wajib Pajak atas Sanksi Denda. (Studi Empiris pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kota Tidore Kepulauan). SKRIPSI. Jatmiko, A. (2006). Pengaruh Sikap Wajib Pajak Pada Pelaksanaan Sanksi Denda, Pelayanan Fiskus, dan Kesadaran Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Empiris Terhadap Wajib Pajak Orang Pribadi di Kota Semarang. Tesis Magister Akuntansi. Kamus Besar Bahasa Indonesia. (2015). Retrieved 11 01, 2019, from kbbi.web.id: http://kbbi.web.id/nasionalisme Karnita, K., Kurniawan, A., & Suangga, A. (2019). ANALYSIS OF ONLINE BPHTB APPLICATION SUCCESS SYSTEM USING INFORMATION SYSTEM SUCCESS MODELS DELONE AND MCLEAN (Case Study of the Revenue Service, Financial Management, and Regional Assets of Subang Regency). JPSAM (Journal of Public Sector Accounting and Management), 1(1), 55-69. Kurniawan, A., Sarlina, L., & Umiyati, I. (2019). PENGARUH AKSES PAJAK, FASILITAS, KUALITAS PELAYANAN DAN PERSEPSI ADANYA REWARD TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 1(2), 145-160. Mardiasmo. (2008). Perpajakan. Yogyakarta: ANDI. Mubarak, H., Kurniawan, A., & Suangga, A. (2019). ANALYSIS OF THE INFLUENCE OF TAX PLANNING AS AN EFFORTS TO MINIMIZE TAX LOADS ON COMPANY VALUE WITH TRANSPARENCY OF COMPANIES AS MODERATING VARIABLES (CASE STUDY IN COMPANIES INCLUDING LQ45 IN THE 2012-2015 INDONESIA EXCHANGE). JABI (Journal of Accounting and Business Issues), 1(1), 104-121. Mulyani, L., Kurniawan, A., & Umiyati, I. (2019). ANALYSIS OF KNOWLEDGE OF TAXATION REGULATIONS, TAX AWARENESS AND PERFORMANCE OF ACCOUNT REPRESENTATIVE (AR) ON TAX MANDATORY COMPLIANCE. JTAR (Journal of Taxation Analysis and Review), 1(01), 12-27. Mustofa, K. (2009). Pengaruh Penghasilan dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kelurahan Tembalang Semarang . Universitas Negeri Semarang. Nur Imaniyah dan Bestari Dwi Handayani. (2008). Pengaruh Penghasilan dan Pengetahuan Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar PBB di Kelurahan Tegalrejo Kota Pekalongan. Prof. Dr. Mardiasmo, M. A. (2018). Perpajakan. Jakarta: Penerbit ANDI. Putra, D. Y. (2015). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Sektor Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2). SKRIPSI. Putri. (2013). Analisis Pengaruh Pengetahuan Umum, Tingkat Ekonomi, dan Pengetahuan Pajak Terhadap Kepatuhan PBB Desa dan Kota dengan Variabel Moderating Kontrol Petugas Desa/Kelurahan (Studi Kasus pada Kabupaten Demak). Diponegoro Journal Of Accounting. Ratnasari, K., Kurniawan, A., & Suangga, A. (2019). EFFECT OF E-FILING SOCIALIZATION ON TAX COMPLIANCE WITH E-FILING UNDERSTANDING AS AN INTERVENING VARIABLE (CASE STUDY OF INDIVIDUAL TAXPAYERS OF EMPLOYEES REGISTERED ON KPP PRATAMA PURWAKARTA). JTAR (Journal of Taxation Analysis and Review), 1(01), 1-11. Robbins, S. P. (2001). Perilaku Organisasi: Konsep, Kontroversi dan Aplikasi. Versi Bahasa Indonesia. Jakarta: Prenhallindo. Salmah, S. (2018). Pengaruh Pengetahuan Dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB). Jurnal Akuntansi, Prodi Akuntansi - FEB, UNIPMA, 1. Siahaan, F. C. (2008). Pengaruh Sikap Dan Motivasi Masyarakat Terhadap Partisipasi Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kecamatan Candisari Kota Semarang. Suhendra, S., Kurniawan, A., & Suangga, A. (2019). EFFECT SELF ASSESSMENT IMPLEMENTATION, TAXATION SOCIALIZATION, TAXATION SANCTION AND SERVICE QUALITY OF TAX AUTHORITIESTO COMPLIANCE LEVEL OF TAXPAYER OF MSMES PERPETRATORS AFTER IMPLEMENTATION OF GOVERNMENT REGULATION NO. 46 YEAR 2013. JTAR (Journal of Taxation Analysis and Review), 1(01), 50-63. Utomo, W. (2011). Pengaruh Sikap, Kesadaran Wajib Pajak dan Pengetahuan Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Di Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan. SKRIPSI. Vianny et all. (2017). Pengaruh Sikap Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB) Di Kecamatan Motoling Di Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern. Wati, K. M., Kurniawan, A., & Mulyati, S. (2019). THE EFFECT OF E-SPT AND NATIONAL TAX CENSUS ON THE INCOME OF INCOME TAX (Case Study in West Java Regional Tax Office 1). JABI (Journal of Accounting and Business Issues), 1(1), 34-46. Widiastuti. (2014). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Bumi dan Bangunan P-2 (Studi pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kabupaten Klaten). Diponegoro Journal Of Accounting.

Yulianti, A., & Kurniawan, A. (2019). PENGARUH PENGETAHUAN PERPAJAKAN DAN PERSEPSI KEADILAN TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK MELALUI KEPERCAYAAN. Jurnal Riset Keuangan Dan Akuntansi, 5(1).