Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Umat Islam memadati Masjid Raya Baiturrahman untuk melaksanakan ibadah shalat Id. Foto: ANTARA FOTO/ Irwansyah Putra

Indonesia merupakan negara dengan jumlah pemeluk agama Islam terbesar, yakni 12,7% dari populasi total umat Muslim di seluruh dunia. Padahal, Islam diperkirakan baru masuk ke Nusantara sekitar abad ke-7.

Jauh sebelumnya, peradaban Hindu-Budha telah mengakar kuat di Bumi Pertiwi. Islam diperkirakan dapat berkembang luas di Indonesia karena memanfaatkan dakwah yang bersifat adaptif terhadap karakteristik masyarakat lokal.

Penyebaran ini juga dilakukan secara periodik selama berabad-abad. Maka lambat laun ajaran Islam pun dapat diterima oleh penduduk lokal.

Menurut para sejarawan, terdapat setidaknya enam media untuk berdakwah. Sarana dakwah tersebut meliputi:

Mengutip dari buku Arkeologi Islam Nusantara karya Tjandrasasmita, pembawa agama Islam pada masa-masa permulaan adalah golongan pedagang. Ini terjadi sekitar abad 7-16 M.

Saat itu kepulauan Nusantara merupakan kawasan perdagangan internasional yang ramai dikunjungi pedagang dari berbagai bangsa, termasuk Arab, Persia, dan Gujarat. Hubungan perdagangan ini dimanfaatkan oleh para pedagang muslim sebagai media dakwah.

Suasana akad pada nikah massal di Bandung. Foto: Irfan Adi Saputra/ kumparan

Para pedagang muslim memiliki status sosial dan ekonomi yang relatif lebih baik daripada penduduk pribumi. Ini menyebabkan banyak penduduk yang tertarik untuk menjadi isteri-isteri para pedagang muslim.

Melalui perkawinan inilah terlahir seorang muslim. Alhasil, komunitas Islam makin luas. Pada akhirnya timbul kampung-kampung dan pusat-pusat kekuasaan Islam.

Mengutip dari jurnal Kajian Proses Islamisasi di Indonesia tulisan Latifa Dalimunthe, dakwah melaui perkawinan lebih menguntungkan apabila terjadi antara saudagar muslim dengan anak bangsawan atau anak raja karena mempercepat proses Islamisasi.

Dakwah Islam Melalui Pendidikan

Penyebaran Islam melalui pendidikan awalnya terjadi di lingkungan keluarga, kemudian berkembang di surau, masjid, pesantren, dan akhirnya masuk di rumah para bangsawan.

Pesantren memiliki peran penting dalam penyebaran agama Islam. Para ahli agama mendidik santri tentang Islam. Setelah selesai menuntut ilmu para santri diharapkan dapat pulang ke kampung halaman untuk melanjutkan dakwah. Dengan cara ini agama Islam terus tersebar ke seluruh penjuru Nusantara.

Ahli tasawuf hidup dalam kesederhanaan, selalu berusaha menghayati kehidupan masyarakat, dan hidup bersama di tengah-tengah masyarakat.

Mereka mengajarkan teosofi yang telah bercampur dengan ajaran yang sudah dikenal luas masyarakat lokal. Dengan cara ini agama Islam lebih mudah dimengerti dan diterima.

Wayang Kulit di Museum Wayang Indonesia (Foto: Fahrian Saleh/kumparan)

Para penyebar agama Islam memanfaatkan kebudayaan yang telah ada sebagai media untuk berdakwah. Strategi dakwah melalui kesenian ini di antaranya dilakukan oleh Sunan Bonang dan Sunan Kalijaga.

Sunan Kalijaga menggunakan seni ukir, wayang, gamelan, serta seni suara suluk untuk mengajarkan nilai-nilai Islam. Beliau merupakan tokoh pencipta layang Kalimasada dan lakon wayang 'Petruk Jadi Raja'.

Ilustrasi kerja sama politik. Foto: Freepik

Strategi dakwah melalui jalur politik memiliki efek besar. Jika suatu pemerintahan dipimpin oleh seorang raja yang telah menganut Islam, maka banyak rakyatnya yang secara sukarela memeluk agama yang sama dengan pemimpin mereka.

Jika dakwah telah berhasil masuk dalam ranah politik, maka kebijakan-kebijakan kenegaraan dapat disinergikan dengan tujuan dakwah. Selain itu, strategi politik juga ditempuh melalui penaklukkan kerajaan non Islam oleh kerajaan Islam.


Page 2

You're Reading a Free Preview
Pages 4 to 5 are not shown in this preview.


Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 @Viiaa1

February 2019 2 12 Report

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur/metode. jalur apa yang menurut kalian paling cocok untuk digunakan dalam strategi dakwah dalam konteks abad digital seperti saat ini


Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

obet19 Dengan cara mengadakan pengajian pengajian di sekolah sekolah

1 votes Thanks 5

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

AnjasToPattae Jalur yg cocok ialah jalur yg menggunakan teknologi sesuai perkembangan zaman untuk berdakwah,contohnya TV. tapi bukan berarti jalur pada zaman rasulullah s.a.w di punahkan.
maaf kalau salah

1 votes Thanks 9

More Questions From This User See All


Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 April 2019 | 0 Replies

Lensa cembung dengan jarak fokus 200 mm diletakkan sejauh 25,0 cm dengan sebuah cermin cekung dengan jarak fokus 200 mm (bagian cermin menghadap ke lensa) benda dengan tinggi 3,0 cm diletakkan sejauh 30,0 cm didepan lensa tentukan tinggi bayangan yang terbentuk oleh cermin cekung.mohon bantuannya secepatnya karna mau saya kumpul besok.. makasih
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Tolong bantu ya kk dgn cara kerjanya.. besok d kumpul.makasih
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Suatu rangkaian seri RLC dipasangkan pada tegangan listrik bolak-balik yang nilai efektifnya 100 V dan frekuensinya 60 hari Jika R = 10 Ohm L = 26 5,5 MH dan C = 160 UF maka beda potensial (tegangan) dalam volt antara ujung-ujung L adalaha. 5,56b. 25,6c. 55,6d. 556e. 600
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Sebuah kapasitor dengan kapasitas 10^-15 yang pernah dihubungkan beberapa saat lamanya pada beda potensial 500 V kedua ujungnya dihubungkan dengan ujung-ujung kapasitor lain dengan kapasitansi 4 x 10^-5 yang tidak bermuatan energi yang tersimpan dalam kedua kapasitor adalah a. 0,25 jb. 0,50 jc. 0,75 jd. 1,25 je. 1,50 j
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Kapas kapasitor 2 UF yang berpotensial 15 V dihubungkan paralel dengan kapasitor 4 F yang berpotensial 30 V dengan menghubungkan ujung-ujung yang bersamaan tanda muatannya, maka potensial gabungannya adalah a. 45 Vb. 25 V c. 15 V d. 12,5 Ve. 10 V
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Jika sumber tegangan AC dihubungkan dengan rangkaian seri hambatan 90 Ohm reaktansi kapasitif 50 Ohm dan reaktansi induktif 20 Ohm harga Tangen dari fase arus terhadap potensial adalah a. 0,17 b. 0,33c. 0,51d. 0,68e. 0,94
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Sebuah trafo step down mengubah tegangan 25 V menjadi 250 V jika efisiensi trafo itu 80% dan kumparan sekunder dihubungkan ke lampu 250v, 50W, maka kuat arus dalam kumparan primernya adalaha. 5,8 ampereb. 2,5 ampere c. 1,5 ampered. 1,0 ampere e. 0,5 ampere
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Sebuah elektron dengan tenaga kinetik sebesar 5000 eV memasuki daerah ber medan magnetik seragam sebesar 200 Gauss yang tegak lurus terhadap arah geraknya.jejari lintasan elektron itu dalam medan magnet B adalaha. 12 cmb. 0,12 cmc. 120 cmd. 1200 cme. 1,2 cm.mohon bantuannya
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Sebagai seorang muslim maka semua aktivitas dalam hidup (pernikahan, perdagangan, kesenian, dan lain-lain) harus dijadikan sebagai sarana dakwah karena
Answer

Agama Islam disebarkan melalui berbagai jalur metode jalur apa yang menurut kalian paling cocok

Viiaa1 February 2019 | 0 Replies

Apa yang kalian ketahui tentang perkampungan "Baros" di pesisir Sumatera dalam konteks sejarah masuknya Agama Islam ke Indonesia
Answer

Recommend Questions



085735576247 May 2021 | 0 Replies

buatlah cerpen bahasa indonesia 1 lembar? tolong bantu ya.


eesterchandra62 May 2021 | 0 Replies

Stepa disebut dalam berbagai nama, seperti pampa (amerika selatan), prairi (amerika serikat), puspa (hongaria), dan veld (amerika selatan) Kata dari bahasa asing yg tidak mengalami penyesuaian yaitu... A. Stepa B. Pompa C. Prairi D. Veld


Asysyifa28 May 2021 | 0 Replies

Heat dalam bahasa indonesia adalah


nadiah241 May 2021 | 0 Replies

hujan malaikat yang dapat berubah wujud seperti sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam yang bernama Dihyah al-kalbi adalah malaikat


sanaya4 May 2021 | 0 Replies

contoh surat pribadi kepada orang tua ( minta dikirim uang untuk biaya sekolah )


nandaputriaisyah May 2021 | 0 Replies

Apa tujuan teks laporan hasil observasi


fazriilyas521ovcima May 2021 | 0 Replies

Tolongin saya dong. Semoga dapet poin ama pahala


fauzanmuzaki May 2021 | 0 Replies

bhs 2 doang plizzzzz point10


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Apa bahasa arabnya... 7. Selimut itu di atas tempat tidur Teman teman yang menjawab pertanyaan ini aku follow. Jangan lupa jawabnya pakai tulisan arab!


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Tulis nganggo aksara Jawa pitakonan iki kanthi trep! 1. GUSTI ALLAH 2. Sururi Akhmad 3. Universitas Indonesia