2. observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara... *

observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara

jawabannya:

Observasi dapat dilakukan secara langsung dengan mendatangi lokasi dan mengamati. kemudian mencatat hasil pengamatan tersebut dan didokumentasikan sebagai hasil observasi. Observasi juga bisa dilakukan secara tidak langsung dengan cara mendengarkan penjelasan atau cerita narasumber

TRENDING:  contoh database dalam kehidupan sehari hari

Jakarta -

Observasi adalah proses pemerolehan data informasi dari tangan pertama, dengan cara melakukan pengamatan. Observasi dapat dilakukan secara langsung maupun tidak langsung.

Melansir dari buku "Explore Geografi Jilid 1 untuk SMA/MA Kelas X" oleh Dra. Sri Wiyanti, M.Pd.; Martin Wibowo; S.Pd. Hardika Dwi Indra Susanto, M.Pd, observasi adalah teknik pengumpulan data dengan cara melakukan pengamatan dan pencatatan secara sistematis dan terarah terhadap gejala pada objek penelitian.

Observasi dilakukan untuk mendapat informasi yang lebih akurat, baik berupa tempat, (ruang), pelaku, objek, kegiatan, perbuatan atau peristiwa.

Observasi terbagi menjadi dua, yakni:

1. Observasi secara langsung

Observasi dilakukan secara langsung tanpa perantara terhadap objek di tempat kejadian atau tempat berlangsungnya peristiwa. Dalam hal ini, observer berada bersama objek yang diteliti.

2. Observasi secara tidak langsung

Observasi yang dilakukan tidak pada saat berlangsungnya peristiwa atau objek yang akan diteliti. Pengamatan dengan observasi tidak langsung dapat dilakukan di laboratorium melalui film, slide, foto, recorder, citra satelit dan lain sebagainya.

Selain itu, berdasarkan buku "Cermat berbahasa Indonesia: Suplemen Materi Bahasa Indonesia" oleh Sutarno, S.Pd, dijelaskan tujuan, manfaat dan jenis-jenis observasi, sebagai berikut.

A. Tujuan Observasi

1. Menggambarkan objek yang diamati

Observer harus bisa menggambarkan kembali objek yang telah diamati untuk memberikan pengetahuan kepada orang lain.

2. Mendapatkan sebuah kesimpulan

Hasil akhir dari dilakukannya observasi adalah adanya laporan yang di dalamnya terdapat kesimpulan dari observer tentang hasil pengamatannya.

3. Mendapatkan data dan informasi

Kegiatan observasi juga bisa dimanfaatkan oleh para peneliti untuk mendapatkan data bagi penelitian mereka. Sehingga laporan hasil observasi tidak hanya berbentuk teks bacaan melainkan juga karya ilmiah.

B. Manfaat Observasi

- Mendapatkan hasil yang bisa direlevansikan dengan penelitian yang sudah ada.

- Mendapatkan hasil yang bisa digunakan sebagai bahan acuan memprediksi suatu kejadian yang akan datang.

- Menjelaskan suatu objek atau peristiwa yang diobservasi.

- Sebagai pembuktian dari sebuah isu tidak jelas yang telah berkembang.

- Menemukan sebuah penemuan baru jika dikombinasikan dengan sebuah eksperimen.

C. Jenis-jenis Observasi

1. Observasi Partisipatif

Observasi yang dilakukan dengan cara aktif terlibat secara langsung. Dalam observasi ini, observer harus terjun langsung melakukan proses yang diamatinya sehingga ia akan mengetahui dan mendapatkan secara jelas gambaran dari apa yang diobservasi.

2. Observasi Sistematis

Observasi yang dilakukan sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang telah dirancang, yang telah dirancang sebelumnya tanpa menyalahi aturan tersebut. Untuk melakukan observasi ini, observer harus menentukan terlebih dahulu faktor yang mendasari observasi berdasarkan kategorinya.

3. Observasi Eksperimental

Observasi yang dilakukan secara eksperimen, observer telah mempersiapkan suatu kegiatan dan situasi tertentu untuk melakukan percobaan dalam kegiatannya melakukan observasi. Observasi ini cukup menyita banyak biaya dan waktu karena eksperimen yang sesungguhnya tidak bisa dilakukan hanya sekali saja.

Nah, itulah penjelasan mengenai pengertian, tujuan, manfaat serta jenis-jenis observasi. Selamat mempelajari observasi ya, detikers!

Simak Video "China Luncurkan Lagi Satelit Observasi Bumi, untuk Pantau Apa?"



(faz/faz)

2. observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara... *

2. observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara... *
Lihat Foto

freepik.com/jcomp

Ilustrasi pengertian observasi

KOMPAS.com - Observasi sering juga disebut pengamatan. Observasi sering digunakan untuk menelusuri atau mencari tahu suatu hal dari sebuah fenomena.

Observasi biasanya dilakukan dengan meninjau, mengawasi dan meneliti suatu obyek, hingga mendapat data yang sifatnya valid.

Banyak bidang ilmu pengetahuan yang membutuhkan atau sering menggunakan observasi. Proses pengamatan ini bisa dilakukan dengan menggunakan pengamatan langsung, wawancara, dan metode lainnya.

Apa itu observasi?

Pengertian observasi menurut para ahli

Menurut Muhammad Ilyas Ismail dalam buku Evaluasi Pembelajaran: Konsep Dasar, Prinsip, Teknik, dan Prosedur (2020), observasi dapat diartikan sebagai salah satu teknik pengumpulan data yang sifatnya lebih spesifik dibanding teknik lainnya.

Baca juga: Teks Laporan Hasil Observasi

Selain pengertian di atas, beberapa para ahli turut mengemukakan pendapatnya mengenai pengertian observasi. Berikut penjabarannya:

  1. Larry Christensen
    Observasi adalah cara untuk mendapatkan informasi penting mengenai orang, karena apa yang dikatakan belum tentu sesuai dengan yang dikerjakan.
  2. Sutrisno Hadi
    Obervasi merupakan sebuah proses yang sangat kompleks, terdiri atas berbagai macam proses, baik biologis maupun psikologis, yang mana lebih memprioritaskan proses ingatan serta pengamatan.
  3. Creswell
    Observasi adalah proses pemerolehan data dari tangan pertama, dengan cara melakukan pengamatan orang serta lokasi dilakukannya penelitian.
  4. Patton
    Observasi merupakan metode yang sifatnya akurat dan spesifik untuk mengumpulkan data dan mencari informasi mengenai segala kegiatan yang dijadikan obyek kajian penelitian.
  5. Margono
    Seperti dikutip dalam buku Pengantar Microteaching (2020) karya Uswatun Khasanah, Margono mendefinisikan observasi sebagai teknik untuk melihat dan mengamati berbagai perubahan fenomena sosial yang terus tumbuh serta berkembang.
  6. Suharsimi Arikunto
    Observasi adalah proses pengamatan langsung suatu obyek yang ada di lingkungan, baik yang sedang berlangsung ataupun masih dalam tahapan, dengan menggunakan penginderaan. Observasi dilakukan secara sengaja atau sadar, sesuai urutan yang ditentukan.
  7. Gibson, R.L. dan Mitchell. M. H.
    Observasi merupakan teknik yang digunakan sebagai seleksi derajat untuk menentukan sebuah keputusan serta konklusi terhadap orang yang sedang diamati.

Baca juga: Pengertian Teks Laporan Hasil Observasi dan Contohnya

Tujuan observasi

Dalam buku Penelitian Tindakan Kelas (2021) karya Pratiwi Bernadetta Purba, dkk, dijelaskan jika secara umum observasi bertujuan mengumpulkan data yang digunakan untuk menjawab berbagai permasalahan yang muncul.

Selain mengumpulkan data, observasi dilakukan dengan tujuan mendapatkan sebuah kesimpulan mengenai obyek yang diamati. Observasi juga bertujuan untuk menggambarkan sebuah obyek dan segala hal yang berhubungan dengan obyek yang dikaji.

Ciri-ciri observasi

Menurut Walidjo dalam Teknik Observasi (Kapita Selekta Metodologi Penelitian (2020)), observasi mempunyai empat ciri penting yaitu:

  1. Observasi mempunyai sasaran yang khusus
    Artinya observasi dilakukan untuk mencapai sasaran khusus yang diinginkan oleh observer (orang yang melakukan observasi).
  2. Observasi dilakukan secara sistematis
    Artinya observasi dilakukan dengan cara yang sistematis, terstruktur, dan mempunyai prosedur. Agar dalam penerapannya, observasi dapat berjalan dengan baik.
  3. Observasi membutuhkan pencatatan dengan segera
    Artinya segala detail kecil yang ditemui dalam proses observasi harus sesegera mungkin dicatat agar tidak lupa dan demi menghindari hilangnya informasi penting.
  4. Observasi membutuhkan keahlian
    Artinya observasi membutuhkan keahlian dari observer, misalnya bagaimana memperhatikan, melakukan proses pengamatan, ketelitian, dan lain sebagainya.

Baca juga: Contoh Teks Laporan Hasil Observasi

Jenis observasi

Observasi dapat dilakukan secara langsung dengan mendatangi lokasi dan mengamati. kemudian mencatat hasil pengamatan tersebut dan didokumentasikan sebagai hasil observasi. 

Observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara …

A. Melihat

B. Membaca

C. Mendengarkan informasi

D. Membaca berita Mendapatkan berita

Jawaban untuk soal ini adalah A.

Berikut penjelasannya:

Teks laporan hasil observasi adalah teks yang berisi informasi tentang suatu objek berdasarkan hasil pengamatan yang sudah dilakukan. Kegiatan observasi merupakan metode mengumpulkan informasi dan data melalui peninjauan secara cermat yang dilakukan oleh seorang pengamat pada suatu lokasi. Informasi dan data yang didapatkan melalui kegiatan observasi adalah kondisi, situasi, atau tingkah laku objek. Informasi tersebut dapat diperoleh dengan melihat secara langsung objek yang diobservasi. Dengan demikian, observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara melihat.

BACA JUGA :  Salah satu ciri alat transportasi modern adalah